Anda di halaman 1dari 9

SMA LABSCHOOL CIBUBUR

RENCANA NOMOR RPP


PERANGKAT
PELAKSANAAN 04
PEMBELAJARAN
PEMBELAJARAN (RPP)
2016/2017

(RPP alternatif jika di Sekolahan tidak memiliki sarana peti lompat untuk senam)

Nama Sekolah : SMA LABSCHOOL CIBUBUR


Kelas/Semester :X/2
Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan-Wajib
Tema : Senam Ketangkasan
Sub Tema : Gerak dasar Senam Lantai
Pertemuan : 2 kali pertemuan
Alokasi Waktu : 6 X 45 menit

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif sebagai bagian dari
solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik dapat menjadi insan yang lebih bersyukur atas nikmat kesehatan yang perlu
dibina dan dijaga melalui aktivitas senam
2. Peserta didik memiliki sikap sportif, menghargai dan menghormati orang lain
3. Peserta didik memiliki sikap tanggung jawab dan disiplin
4. Peserta didik mampu memahami serta mampu menganalisis teknik dasar senam lantai
(guling depan dan guling belakang) variasi serta kombinasi teknik dasar untuk
meningkatkan keterampilannya.
5. Peserta didik mampu mempraktikkan latihan guling depan dengan koordinasi yang baik.
6. Peserta didik mampu mempraktikkan latihan guling belakang dengan koordinasi yang baik.
7. Peserta didik mampu mempraktikkan variasi dan kombinasi latihan variasi dan kombinasi
dengan koordinasi yang baik.

C. Kompetensi Dasar
Sikap
1.1 Menghargai tubuh dengan seluruh perangkat gerak dan kemampuannya sebagai anugrah
Tuhan yang tidak ternilai
1.2 Tumbuhnya kesadaran bahwa tubuh harus dipelihara dan dibina, sebagai wujud syukur
kepada sang Pencipta

2.1 Berperilaku sportif dalam bermain


2.2 Bertanggung jawab terhadap keselamatan dan kemajuan diri sendiri dan orang lain,

RPP Penjasorkes X SMA.Labschool Cibubur


lingkungan sekitar, serta dalam penggunaan sarana dan prasarana pembelajaran
2.3 Menghargai perbedaan karakteristik individual dalam melakukan berbagai aktivitas fisik
2.4 Menunjukkan kemauan bekerjasama dalam melakukan berbagai aktivitas fisik dalam
bentuk permainan
2.5 Toleransi dan mau berbagi dengan teman lain dalam penggunaan peralatan dan
kesempatan
2.6 Disiplin selama melakukan berbagai aktivitas fisik
2.7 Belajar menerima kekalahan dan kemenangan dalam permainan

Pengetahuan
3.6 Menganalisis keterampilan rangkaian gerak sederhana dalam aktivitas spesifik senam
lantai

Keterampilan
4.6 Mempraktikkan hasil analisis keterampilan rangkaian gerak sederhana dalam aktivitas
spesifik senam lantai

D. Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Bersyukur atas nikmat kesehatan yang perlu dibina dan dijaga melalui aktivitas senam
2. Bersikap sportif, menghargai dan menghormati orang lain
3. Bersikap tanggung jawab dan disiplin
4. Memahami serta mampu menganalisis teknik dasar senam lantai (guling depan dan guling
belakang) variasi serta kombinasi teknik dasar untuk meningkatkan keterampilannya.
5. Mempraktikkan latihan guling depan dengan koordinasi yang baik.
6. Mempraktikkan latihan guling belakang dengan koordinasi yang baik.
7. Mempraktikkan variasi dan kombinasi latihan variasi dan kombinasi dengan koordinasi yang
baik.

E. Materi Pembelajaran
a. Materi Fakta
1. Sejarah perkembangan senam lantai
2. Kejuaran perlombaan senam lantai
b. Materi Konsep
1. Manfaat dari kegiatan latihan senam lantai bagi kesehatan
C. Materi Prosedur
1. Teknik dasar senam lantai guling depan
2. Teknik dasar senam lantai guling belakang

F. Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan ke 1
NO KEGIATAN ALOKASI
WAKTU
(90menit)
1 Pendahuluan  Berbaris, berdoa, presensi, apersepsi, motivasi dan 10 Menit
penjelasan tujuan pembelajaran.
 Pemanasan secara umum
 Berlari mengelilingi lapangan atau halaman sekolah
 Latihan kekuatan dan fleksibilitas otot-otot yang terlibat
dalam gerakan senam

2 Inti  Dalam kegiatan mengamati (sebelumnya Peserta didik 10 Menit


Mengamati diberikan tugas pengamatan dengan mengamati
perlombaan senam dengan menonton TV/Video) :
 Peserta didik mencari tahu tentang variasi dan
kombinasi menganalisis teknik dasar senam lantai
(guling depan dan guling belakang)

RPP Penjasorkes X SMA.Labschool Cibubur


Menanya  Peserta didik secara bergantian saling bertanya 10 Menit
tentang menganalisis teknik dasar senam lantai (guling
depan dan guling belakang)
Misalnya : agar bisa pendaratan tidak miring dan langsung
berdiri seperti sikap awal setelah berguling gerakan
tangan dan kaki harus bagaimana?

Mengeksplor Dalam kegiatan eksplorasi, 20 Menit


 Peserta didik menganalisis senam lantai guling depan
 Peserta didik menganalisis senam lantai guling
belakang
 Peserta didik mempraktikkan latihan guling depan
 Peserta didik mempraktikkan latihan guling belakang
Mengasosiasi  Membandingkan hasil pengamatan perlombaan senam 10 Menit
lantai (langsung atau TV) dengan penampilan gerak di
kelas dalam menganalisis teknik dasar senam lantai
(guling depan dan guling belakang) hingga
menemukan teknik yang tepat sehingga prestasi
senam lantai bisa di tingkatkan.
Mengkomunikas  Peserta didik lomba mempraktikkan senam lantai 20 Menit
ikan guling depan dan belakang dengan kriteria tertentu
dengan juri teman sendiri berdasarkan keluwesan
gerakan.
3 Penutup  Pendinginan (colling down) 10 Menit
 Pemberian tugas melakukan kegiatan latihan variasi
dan teknik dasar senam lantai (guling depan dan guling
belakang) dan mencatatnya
 Pemberian tugas menganalisis kesulitan yang di alami
saat latihan dengan catatan buku tugas
 Evaluasi, diskusi dan tanya-jawab proses pembelajaran
yang telah
 Berbaris dan berdoa. (nilai yang ditanamkan: Disiplin,
Kerja keras, Kreati, Rasa ingin tahu, Cinta Tanah air,
Menghargai prestasi, Bersahabat, Cinta damai, Gemar
membaca, Tanggung jawab)

Pertemuan 2
NO KEGIATAN ALOKASI
WAKTU
(90menit)
1 Pendahuluan  Berbaris, berdoa, presensi, apersepsi, motivasi dan 15 Menit
penjelasan tujuan uji kompetensi.
 Pemanasan secara umum
 Berlari mengelilingi lapangan atau halaman sekolah
2 Inti Dalam kegiatan ini, 60 Menit
Mengeksplor &  Guru membagi kelas menjadi beberapa kelompok
Mengkomunikas untuk persiapan melakukan latihan
ikan
 Peserta didik melakukan latihan dan teknik dasar
senam lantai (guling depan dan guling belakang)
dengan koordinasi yang baik.
 Peserta didik melakukan latihan variasi dan kombinasi
dan teknik dasar senam lantai (guling depan dan guling
belakang) dengan koordinasi yang baik.
 Mendiskusikan dan teknik dasar senam lantai (guling
depan dan guling belakang) dengan benar dan
membuat kesimpulannya.
 Menganalisis setiap dan teknik dasar senam lantai

RPP Penjasorkes X SMA.Labschool Cibubur


(guling depan dan guling belakang) dengan benar dan
membuat kesimpulannya
Peserta didik mempraktikkan senam lantai:
 Uji kompetensi berguling ke depan
 Uji kompetensi berguling ke belakang
 Uji kompetensi berdiri dengan kepala Uji kompetensi
variasi dan kombinasi guling depan dan guling
belakang,

3 Penutup  Pendinginan (colling down) 15 Menit


 Evaluasi, diskusi dan tanya-jawab proses pembelajaran
yang telah dipelajari
 Berbaris dan berdoa.

G. Alat dan Sumber Belajar


1. Alat Pembelajaran :
 Lapangan atau halaman sekolah
 Matras senam
 Peluit

2. Sumber Pembelajaran :
 Media cetak
o Buku pegangan guru dan Peserta didik SMA Kelas X, Muhajir, Pendidikan
Jasmani, Olahraga dan Kesehatan, Jakarta: Erlangga.
o Lembar Kerja Peserta didik (LKS), Muhajir, Pendidikan Jasmani, Olahraga dan
Kesehatan
 Media elektronik
o Audio/video visual latihan senam lantai
o Rekaman/cuplikan latihan senam lantai

H. Penilaian Hasil Belajar


a. Teknik Penilaian: pengamatan, tes praktik/ penugasan (proyek) dan tes tertulis
b. Prosedur Penilaian:
Teknik Waktu
No Aspek yang dinilai
Penilaian Penilaian
1. Sikap Pengamatan Selama
a. Kerjasama pada saat latihan. pembelajaran
b. Jujur dalam pembelajaran dan saat
diskusi
c. Menghargai lawan tanding saat lomba.
d. Semangat saat latihan
e. Percaya diri dan ikut andil dalam latihan
f. Bersikap sportif selama permbelajaran
2. Pengetahuan
1. Jelaskan cara melakukan gerakan guling ke Penugasan Setelah
depan! dalam kagiatan
2. Jelaskan cara melakukan gerakan guling ke bentuk praktik atau
proyek dan sebelum
belakang!
tes pelaksanaan
3. Apa yang mempengaruhi keberhasilan dalam praktik.
guling kedepan!
4. Apa yang mempengaruhi keberhasilan dalam
guling kebelakang!
5. Kemampuan fisik apa saja yang dibutuhkan untuk
mampu melakukan guling depan dan guling

RPP Penjasorkes X SMA.Labschool Cibubur


Teknik Waktu
No Aspek yang dinilai
Penilaian Penilaian
belakang dengan baik!

3. Keterampilan
a. Berguling ke depan Tes praktik Saat pelajaran
b. Berguling ke belakang dan berlangsung
Pengamatan dan saat
saat latihan kegiatan
(assessment penilaian.
authentic)

I. Instrumen Penilaian Hasil Belajar


a. Tes Keterampilan (Psikomotor)
Praktikkan latihan variasi dan kombinasi guling depan dan guling belakang unsur-unsur yang
dinilai adalah kesempurnaan melakukan gerakan (penilaian proses).
 Penilaian proses variasi dan kombinasi guling depan dan guling belakang (Penilaian
keterampilan kecabangan)

NO Kompetens Indikator Uraian Gerak Pen-skoran


i Dasar Esensial
1. Memprakt a) Gerakan 1. Berdiri sikap beri salam Skor Jika seluruh
ikkan Awalan senam kemudian jongkok 4 uraian gerak
2. Mengangkat kedua dilakukan dengan
hasil guling benar
analisis depan tangan
Skor Jika 3 uraian
keterampil 3. Meletakkan tumpuan di
3 gerak dilakukan
an depan kedua kaki dengan benar
4. Berdiri tangan tetap Skor Jika 2 uraian
rangkaian
menumpu pada matras 2 gerak dilakukan
gerak dan membungkuk dengan benar
sederhan Skor Jika 1 uraian
a dalam 1 gerak dilakukan
aktivitas dengan benar
spesifik b) Gerakan 1. Persiapan dorongan Skor Jika seluruh
senam Pelaksa 2. Tekuk siku kepala masuk 4 uraian gerak
naan diantara kedua lengan dilakukan dengan
lantai benar
guling 3. Tengkuk tempelkan ke
Skor Jika 3 uraian
depan matras
3 gerak dilakukan
4. Gulingkan badan dengan benar
/dorongkan badan ke Skor Jika 2 uraian
depan 2 gerak dilakukan
dengan benar
Skor Jika 1 uraian
1 gerak dilakukan
dengan benar

RPP Penjasorkes X SMA.Labschool Cibubur


c) Gerakan 1. Punggung menyentuh Skor Jika seluruh
Akhiran matras 4 uraian gerak
guling 2. Segera tekuk lutut dilakukan dengan
benar
depan 3. Sentuh kedua tulang
Skor Jika 3 uraian
kering dengan tangan
3 gerak dilakukan
4. Berdiri tegap dan dengan benar
memberikan salam senam Skor Jika 2 uraian
2 gerak dilakukan
dengan benar
Skor Jika 1 uraian
1 gerak dilakukan
dengan benar
d) Gerakan 1. Berdiri sikap sempurna Skor Jika seluruh
Awalan membelakangi matras 4 uraian gerak
guling mela dilakukan dengan
benar
belakan 2. Melakukan salam senam
Skor Jika 3 uraian
g 3. Kemudian jongkok
3 gerak dilakukan
kedua telapak tangan di dengan benar
letakkan disamping Skor Jika 2 uraian
pantat 2 gerak dilakukan
4. Persiapan berguling dengan benar
matras Skor Jika 1 uraian
1 gerak dilakukan
dengan benar
e) Gerakan 1. Bentuk badan menjadi Skor Jika seluruh
Pelaksa bulat 4 uraian gerak
naan 2. Berguling dimulai dari dilakukan dengan
benar
guling kedua tangan dan
Skor Jika 3 uraian
belakan berurutan punggung serta
3 gerak dilakukan
g tengkuk kepala ditekung dengan benar
sampai dagu menyentuh Skor Jika 2 uraian
dada 2 gerak dilakukan
3. Dorongkan badan ke dengan benar
belakang dengan Skor Jika 1 uraian
menggunakan tangan 1 gerak dilakukan
yang telah dipindahkan ke dengan benar
samping telinga
4. Kaki dalam keadaan
ditekuk
f) Gerakan 1. Bersamaan dengan Skor Jika seluruh
akhiran/ badan yang sudah 4 uraian gerak
guling berguling kemudian dilakukan dengan
benar
belakan jongkok
Skor Jika 3 uraian
g 2. Persiapan berdiri kaki 3 gerak dilakukan
menumpu di matras dengan benar
3. Berdiri sikap sempurna Skor Jika 2 uraian
4. Memberikan sikap salam 2 gerak dilakukan
senam dengan benar
Skor Jika 1 uraian
1 gerak dilakukan
dengan benar

Format penilaian Senam Lantai


Materi : Guling Depan
Nama Sikap Awal Gerakan Sikap Akhir
J Nilai Nilai
No Peserta 1 2 3 4 Σ 1 2 3 4 Σ 1 2 3 4 Σ ml Proses Akhir
didik
1.
2.
3.

RPP Penjasorkes X SMA.Labschool Cibubur


4.
5.
ds
b

JUMLAH SKOR MAKSIMAL (NILAI PROSES) : 12

Jumlah skor yang diperoleh


Penilaian Proses = ----------------------------------------- X 100
Jumlah skor maksimal

b. Tes Sikap (Afektif)


Penilaian afektif (Affective Behaviors)
- Kisi- kisi Penilaian Sikap/ Instrumen penilaian sikap
Lembar Pengamatan Sikap
NO ASPEK URAIAN SKOR (1-4)
1 Tanggung Jawab 1. Berupaya menyelesaikan tugas
yang diberikan
2. Menggunakan waktu yang efisien
untuk mengerjakan seluruh tugas
3. Membantu teman sukarela
4. Melaporkan setiap peristiwa ynag
memerlukan penanganan guru
2. Disiplin 1. Hadir tepat waktu
2. Mengikuti seluruh proses
pembelajaran
3. Mentaati prosedur kerja sesuai
peran
4. Selesai tepat waktu
3. Sportif 1. Bersikap toleran dengan teman
2. Menghormati aturan main
3. Menghargai teman
4. Bersikap sopan selama
pembelajaran

Tes sikap (Afektif) dapat dilakukan selama peserta didik melakukan pembelajaran
Pendidikan Jasmani di sekolah. Unsur-unsur yang dinilai : tanggung jawab, disiplin dan
sportif.
Lembar Penilaian Afektif

ASPEK
NAMA
TANGGUNG JUMLAH NILAI
NO PESERTA DISIPLIN SPORTIF
JAWAB SKOR SIKAP
DIDIK
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1 Ahmad hazel 3 4 3 10
2
3
Dst

Jumlah skor yang diperoleh


Penilaian Afektif = ----------------------------------------- X 100
Jumlah skor maksimal

RPP Penjasorkes X SMA.Labschool Cibubur


- Pedoman penskoran

Skor 4 Jika seluruh uraian aspek sikap ditunjukkan semua oleh peserta didik
Skor 3 Jika 3 uraian aspek sikap ditunjukkan semua oleh peserta didik
Skor 2 Jika 2 uraian aspek sikap ditunjukkan semua oleh peserta didik
Skor 1 Jika 1 uraian aspek sikap ditunjukkan semua oleh peserta didik

- Contoh penilaian
10
Ahmad Hazel perolehan skor yang diamati 10 >>>>>> maka 𝑥100 = 𝟖𝟑, 𝟑
12

c. Tes Pengetahuan (Kognitif)

- Kisi-kisi penilaian pengetahuan

NO Kompetensi Indikator Esensial Level Juml Nomo Pen-skoran


Dasar Pengeta ah r Soal
huan Butir
1. Menganalisis a. Menjelaskan Skor jika penjelasan
dua jenis gerak cara 4 benar dan
lengkap
dasar senam melakukan
Skor jika penjelasan
ketangkasan gerakan guling 3 benar dan tetapi
(dengan alat) ke depan kurang lengkap
untuk C-3 1 1
Skor jika penjelasan
menghasilkan 2 kurang benar dan
keterampilan kurang lengkap
yang lebih baik skor Jika penjelasan
1 tidak benar dan
tidak lengkap
b. Menjelaskan Skor jika penjelasan
cara 4 benar dan
lengkap
melakukan
Skor jika penjelasan
gerakan guling 3 benar dan tetapi
ke belakang kurang lengkap
C-3 1 2
Skor jika penjelasan
2 kurang benar dan
kurang lengkap
skor Jika penjelasan
1 tidak benar dan
tidak lengkap
c. Menjelaskan Skor jika penjelasan
faktor yang 4 benar dan
lengkap
mempengaruh
Skor jika penjelasan
i keberhasilan 3 benar dan tetapi
dalam guling kurang lengkap
C-3 1 3
kedepan Skor jika penjelasan
2 kurang benar dan
kurang lengkap
skor Jika penjelasan
1 tidak benar dan
tidak lengkap
d. Menjelaskan Skor jika penjelasan
faktor yang 4 benar dan
lengkap
mempengaruh
Skor jika penjelasan
i keberhasilan 3 benar dan tetapi
dalam guling kurang lengkap
C-3 1 4
kebelakang Skor jika penjelasan
2 kurang benar dan
kurang lengkap
skor Jika penjelasan
1 tidak benar dan
tidak lengkap

RPP Penjasorkes X SMA.Labschool Cibubur


e. Menjelaskan Skor jika penjelasan
unsur 4 benar dan
lengkap
kebugaran
Skor jika penjelasan
apa saja yang 3 benar dan tetapi
dibutuhan kurang lengkap
C-3 1 5
guling depan Skor jika penjelasan
2 kurang benar dan
dan guling kurang lengkap
belakang skor Jika penjelasan
1 tidak benar dan
tidak lengkap

Jumlah skor yang diperoleh


Penilaian Kognitif = ----------------------------------------- X 100
Jumlah skor maksimal

Butir-butir Pertanyaan
Nama Peserta Soal Soal Soal Soal
No. Σ NA
didik No.1 No.2 No.3 No.4
1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3
1.
2.
3.
4.
5.
dst

JUMLAH SKOR MAKSIMAL (NILAI KOGNITIF) : 15

Jumlah skor yang diperoleh


Penilaian Kognitif = ----------------------------------------- X 100
Jumlah skor maksimal

- Butir Pertanyaan

No Butir Pertanyaan

1. Jelaskan cara melakukan gerakan guling ke depan!


2. Jelaskan cara melakukan gerakan guling ke belakang!
3. Apa yang mempengaruhi keberhasilan dalam guling kedepan!
4. Apa yang mempengaruhi keberhasilan dalam guling kebelakang!
5. Kemampuan fisik apa yang harus dimiliki agar mampu melakukan guling depan
dan guling belakang dengan baik!

Mengetahui, Kota Bekasi, 18 Juli 2016


Kepala SMA Labschool Cibubur, Guru Mapel

Dr. Ali Chudori Ahmad Syukron Arif K, S.Pd


NPP.15.93.013

RPP Penjasorkes X SMA.Labschool Cibubur

Anda mungkin juga menyukai