Anda di halaman 1dari 5

SMA LABSCHOOL CIBUBUR

RENCANA NOMOR RPP


PERANGKAT
PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN 06
PEMBELAJARAN (RPP)
2016/2017

Nama Sekolah : SMA LABSCHOOL CIBUBUR


Kelas/Semester :X/2
Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan-Wajib
Tema : Pendidikan Kesehatan
Sub Tema : Pencegahan Penyakit Melalui Aktivitas Fisik
Pertemuan : 1 kali pertemuan
Alokasi Waktu : 3 X 45 menit

A. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik dapat menganalisis , mencari dan menentukan berbagai macam aktivitas fisik yang
bermanfaat bagi kesehatan
2. Peserta didik dapat menganalisis , mencari dan menentukan berbagai macam aktivitas fisik yang
bermanfaat yang dapat mencegah berbagai macam penyakit

B. Kompetensi Dasar
Sikap
1.1 Menghargai tubuh dengan seluruh perangkat gerak dan kemampuannya sebagai anugrah Tuhan
yang tidak ternilai
1.2 Tumbuhnya kesadaran bahwa tubuh harus dipelihara dan dibina, sebagai wujud syukur kepada
sang Pencipta

2.8 Memiliki perilaku hidup sehat

Pengetahuan
3.9 Memahami konsep dan prinsip pergaulan yang sehat antar remaja dan menjaga diri dari
kehamilan pada usia sekolah

Keterampilan
4.9 Mempresentasikan konsep dan prinsip pergaulan yang sehat antar remaja dan menjaga diri
dari kehamilan pada usia sekolah

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Menganalisis , mencari dan menentukan berbagai macam aktivitas fisik yang bermanfaat bagi
kesehatan
2. Menganalisis , mencari dan menentukan berbagai macam aktivitas fisik yang bermanfaat yang
dapat mencegah berbagai macam penyakit

D. Materi Pembelajaran
Pendidikan Kesehatan
Mencegah penyakit melalui aktivitas fisik

E. Metode Pembelajaran
Pendekatan pembelajaran adalah pendekatan saintifik (scientific). Pembelajaran koperatif
(cooperative learning) menggunakan kelompok diskusi yang berbasis Proyek (project-based learning).

F. Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan ke 1
NO KEGIATAN ALOKASI
WAKTU (90

RPP KELAS X SMA LABSCHOOL CIBUBUR


Menit)
1 Pendahuluan  Berdoa, presensi, apersepsi, motivasi dan penjelasan 20 Menit
tujuan pembelajaran.
 Pembagian kelompok diskusi

2 Inti  Peserta didik mencari dan membaca berbagai informasi 20 Menit


Mengamati tentang tentang pengaruh aktivitas fisik dengan
kesehatan, penyakit, dan pengurangan biaya
perawatan kesehatan dari media cetak dan atau
elektronik serta membuat laporannya.
Menanya  Peserta didik saling bertanya tentang pengaruh aktivitas 10 Menit
fisik terhadap kesehatan, dan kaitannya dengan
pengurangan biaya kesehatan
Mengeksplor  Mengidentifikasi jenis aktivitas fisik yang berdampak 35 Menit
baik terhadap kesehatan.
 Mengidentifikasi berbagai jenis penyakit yang
disebabkan oleh kurang gerak.
 Mengidentifikasi hubungan aktivitas fisik dengan
kesehatan organ paru, jantung, dan peredaran darah.

Mengasosiasi  Menemukan hubungan antara dampak aktivitas fisik 10 Menit


dengan kesehatan, penyakit dan pengurangan biaya
perawatan kesehatan.
 Membuat laporan hasil diskusi dan power point tentang
hubungan antara dampak aktivitas fisik, kesehatan dan
pengurangan biaya perawatan kesehatan secara
berkolompok dengan menunjukkan perilaku disiplin,
kerjasama, kedisiplinan, toleransi, dan tanggungjawab
selama melakukan aktivitas

Mengkomunikas  Mempresentasikan hasil kerja kelompok di depan kelas 40 Menit


ikan secara berkelompok dengan menunjukkan perilaku
disiplin, kerjasama, kedisiplinan, toleransi, dan
tanggungjawab selama melakukan aktivitas.

3 Penutup  Evaluasi, diskusi dan tanya-jawab proses pembelajaran 20 Menit


yang telah dipelajari
 Pemberian Pekerjaan Rumah kepada peserta didik
 Berdoa.

G. Alat dan Sumber Belajar


1. Alat Pembelajaran :
 Ruang kelas
 LCD / Laptop
 Poster
 Papan tulis
 Macam-macam bentuk aktivitas fisik melalui gambar

2. Sumber Pembelajaran :
 Media cetak
o Buku pegangan guru dan Peserta didik SMA Kelas X, Muhajir, Pendidikan Jasmani,
Olahraga dan Kesehatan, Jakarta: Erlangga.
o Lembar Kerja Peserta didik (LKS), Muhajir, Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan
o Media internet

H. Penilaian Hasil Belajar


Penilaian hasil belajar dilaksankan melalui : Tes tertulis, Tes Proyek (psikomotor) dan pengamatan
RPP KELAS X SMA LABSCHOOL CIBUBUR
No Aspek Betuk penilaian Waktu penilaian
1 Pengetahuan Tes tertulis Saat pembelajaran
2 Keterampilan Tugas/ Proyek Setelah KBM
3 Sikap Pengamatan Saaat diskusi dan
selama KBM

I. Instrumen Penilaian Hasil Belajar


a. Tes Keterampilan (Psikomotor)
Peragakan gambar atau foto-foto tentang aktivitas fisik, unsur-unsur yang dinilai adalah
kesempurnaan dan ketepatan menganalisis permasalahan menentukan berbagai macam aktivitas
fisik (penilaian proses).
 Contoh penilaian proses pendidikan kesehatan (Penilaian diskusi dan simulasi)

Performance Keterampilan
Keterampilan
Nama diskusi verbal
menggunaka J Nilai Nilai
No Peserta n media ml Proses Akhir
didik
1 2 3 4 Σ 1 2 3 4 Σ 1 2 3 4 Σ
1.
2.
3.
Ds
b

JUMLAH SKOR MAKSIMAL (NILAI PROSES) : 12

Jumlah skor yang diperoleh


Penilaian Proses = ----------------------------------------- X 4
Jumlah skor maksimal
Tes Psikomotor dilakukan dengan memberika tugas proyek kepada peserta didik.

b. Tes Sikap (Afektif)


Contoh penilaian afektif (Affective Behaviors)
Tes sikap (Afektif) dapat dilakukan selama Peserta didik melakukan pembelajaran Pendidikan
Jasmani di sekolah. Unsur-unsur yang dinilai : kerjasama, kejujuran, menghargai, semangat, percaya
diri, dan sportivitas.

Aspek Sikap Yang Dinilai


Nama Peserta
No Kerjas Kejujur Mengh Sema Perca Sporti Σ NA
didik
ama an argai ngat ya diri vitas
1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3
1.
2.
dst

JUMLAH SKOR MAKSIMAL (NILAI SIKAP) : 18

Jumlah skor yang diperoleh


Penilaian Afektif = ----------------------------------------- X 4
Jumlah skor maksimal

c. Tes Pengetahuan (Kognitif)


RPP KELAS X SMA LABSCHOOL CIBUBUR
Contoh format penilaian pembelajaran kesehatan tentang menentukan aktivitas fisik yang bermanfaat
bagi kesehatan/ aktivitas fisik yang dapat mencegah berbagai macam penyakit dengan metode
resiprokal :

Butir-butir Pertanyaan
Nama Peserta Soal Soal Soal Soal Soal
No. Σ NA
didik No.1 No.2 No.3 No.4 No.5
1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3
1.
2.
3.
4.

JUMLAH SKOR MAKSIMAL (NILAI KOGNITIF) : 15

Jumlah skor yang diperoleh


Penilaian Kognitif = ----------------------------------------- X 4
Jumlah skor maksimal
Contoh Butir Pertanyaan

No Butir Pertanyaan

1. Apa yang dimaksud aktifitas fisik!


2. Apa yang di maksud sehat!
3. Jelaskan hubungan aktivitas fisik dengan kesehatan!
4. Aktivitas fisik apa yang bermanfaat bagi kesehatan!
5. Sebutkan bentuk aktivitas fisik apa yang dapat mencegah berbagai penyakit!

2. Rekapitulasi Penilaian

Nama Peserta Aspek Penilaian Nilai


No. Jumlah Kriteria
didik Psikomotor Afektif Kognitif Akhir
1.
2.

NIlai Rata-rata

Jumlah skor yang diperoleh


Nilai Akhir (NA) = ----------------------------------------- x 100%
Tiga Aspek Penilaian

Keterangan :
 Mendapat nilai Sangat Baik, jika skor antara = 91 – 100%
 Mendapat nilai Baik, jika skor antara = 80 – 90%
 Mendapat nilai Cukup, jika skor antara = 70 – 79%
 Mendapat nilai Kurang, jika skor antara = 60 – 69%
 Mendapat nilai Kurang Sekali, jika skor antara = Kurang dari 60%

Mengetahui, Kota Bekasi, Juli 2016


Kepala SMA Labschool Cibubur, Guru Mapel

RPP KELAS X SMA LABSCHOOL CIBUBUR


Dr. Ali Chudori Ahmad Syukron Arif K, S.Pd

RPP KELAS X SMA LABSCHOOL CIBUBUR

Anda mungkin juga menyukai