Anda di halaman 1dari 2

Tujuan Kompetensi Pendukung Sarana Belajar:

1. menghasilkan guru bidang Teknik Mesin yang Selain dari kompetensi utama, seorang alumni dapat 1. Ruang kuliah: semua ruang kuliah dilengkapi dengan
professional baik melalui pre-service maupun in-service bersaing secara optimal di pasar kerja serta dapat papan tulis atau white board, AC, LCD dan komputer
education menciptakan lapangan kerja khususnya di bidang teknik
mesin. Kompetensi ini diperoleh melalui pengajaran 47 mata 2. Laboratorium: Jurusan Teknik Mesin mengelola 10 unit
2. menghasilkan konsep-konsep pengembangan
kuliah dengan bobot 106 sks. Sejalan dengan kompetensi laboratorium yaitu: Unit Mesin Perkakas, unit kerja bangku,
pendidikan Teknik Mesin melalui pengkajian keilmuan
yang telah ditetapkan dalam visi dan misi maka lulusan PS unit pengelasan tempa dan cor, unit Kerja plat, Unit
dan penelitian
Pendidikan Teknik Mesin dituntut untuk memiliki Pengujian dan pemeriksaan bahan, Unit Pendingin, Unit
3. mengaplikasikan keahlian Teknik Mesin dan keahlian
keunggulan pada pemahaman logika, analisis dan Mesin NC/CNC, Unit Pneumatik dan Hidrolik, Unit
pendidikan Teknik Mesin dalam pengabdian kepada
perancangan sistem, dan harus memiliki kompetensi dasar Gambar, dan Unit Komputer.
masyarakat dalam rangka meningkatkan kesejahteraan
masyarakat yaitu kemampuan analitis (logika) dan kemampuan 3. Perpustakaan: Perpustakaan Jurusan Pendidikan Teknik
4. memposisikan program studi sebagai pusat informasi pemrograman untuk mengimplementasikan hasil Mesin mengoleksi berbagai bahan bacaan berupa: buku,
yang berkaitan dengan pendidikan Teknik Mesin rancangan. Kondisi ini diharapakan akan menguntungkan jurnal ilmiah, laporan penelitian dan berbagai koleksi
5. menjadi dinamisator dalam pengembangan pendidikan para pemanfaat lulusan atau stakeholder. Pada PS Pendidikan referensi
Teknik Mesin dengan melakukan kerjasama dengan Teknik Mesin, disiapkan empat paket pilihan keahlian yang
lembaga pendidikan lain dan dunia usaha/industri dapat dipilih oleh seorang mahasiswa sesuai dengan 4. Komputer dan Internet: Jurusan Pendidikan Teknik
minatnya. Masing-masing paket terdiri dari 5 mata kuliah Mesin telah tersedia ruangan komputer khusus yang
dengan bobot 12 sks. Paket pilihan ini adalah Paket pilihan disediakan bagi para mahasiswa, dosen maupun karyawan
Sasaran
teknik produksi, teknik perancangan, teknik perawatan, dan yang dapat digunakan untuk mengakses informasi lewat
1. Peningkatan kualitas kurikulum teknik pendingin. jaringan internet. Area jurusan merupakan area yang free
2. Peningkatan kualitas proses pembelajaran/perkuliahan untuk akses internet.
dan evaluasi Kurikulum Pendaftaran
3. Peningkatan kualitas SDM dosen
4. Peningkatan kualitas sarana, prasarana pembelajaran Kurikulum Program Studi Pendidikan Teknik Mesin
dan laboratorium memuat standar kompetensi lulusan yang terstruktur dalam Pendaftaran mahasiswa baru digelar secara
5. Peningkatan jumlah dan kualitas penelitian dosen, baik kompetensi utama, pendukung dan lainnya yang serentak/nasional dengan nama SNMPTN. Pendaftaran
penelitian mandiri maupun penelitian hibah mendukung tercapainya tujuan, terlaksananya misi, dan dilaksanakan secara online. Informasi seputar tatacara
6. Peningkatan jumlah dan kualitas pengabdian pada terwujudnya visi program studi. Kurikulum memuat mata pendaftaran dapat dilihat melalui http://www.snmptn.ac.id
masyarakat oleh dosen, baik pengabian secara mandiri kuliah yang memberikan keleluasaan pada mahasiswa dan http://halo.snmptn.ac.id
maupun dana hibah dari DIKTI untuk memperluas wawasan dan memperdalam keahlian
7. Peningkatan kerja sama dengan lembaga lain dan alumni sesuai dengan minatnya. Kurikulum dirancang berdasarkan Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Pengelola
relevansinya dengan tujuan, cakupan dan kedalaman materi, Program Studi Pendidikan Teknik Mesin Fakultas Teknik
pengorganisasian yang mendorong terbentuknya hard skills Universitas Negeri Makassar, HP: 0811461220
Kompetensi Lulusan dan keterampilan kepribadian dan perilaku (soft skills) yang
(H. Muhammad Agung), HP: 081355145757 (Ady Rukma),
dapat diterapkan dalam berbagai situasi dan kondisi nyata.
Kompetensi Utama dan HP: 081233200189 (Muh. Rais).
Persyaratan Penyelesaian Studi
Kompetensi lulusan yang diharapkan adalah mampu
bersaing secara optimal di sektor pendidikan khususnya Jumlah SKS yang harus ditempuh : 144 – 148
Indeks prestasi yudisium minimal : 2,00
tenaga guru dibidang teknik mesin. Kompetensi utama ini
Lama waktu studi : Dirancang agar sebagian besar
diperoleh dari pengajaran 12 mata kuliah dengan bobot 30 mahasiswa dapat
sks dari sekurang-kurang 148 SKS yang harus dilulusi oleh menyelesaikan studi dalam 4
seorang mahasiswa. Dengan rincian mata kuliah wajib tahun
sebanyak 106 SKS dimana mata kuliah Kependidikan Lama studi maksimal 7 tahun
sebanyak 30 SKS dan mata kuliah pilihan minimal 12 SKS Mata kuliah wajib : 136 SKS
Mata kuliah pilihan : 12 – 16 SKS
serta lulus dalam ujian skripsi di depan dewan penguji. Di
Lain – lain : Nilai kelulusan mata kuliah
samping itu nilai mata kuliah yang tercantum pada transkrip
minimal nilai C
tidak ada nilai E dan nilai D dari total SKS yang ditempuh.
Tenaga Pengajar JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK MESIN Sekilas Prodi PTM
Program Studi Pendidikan Teknik Mesin (PTM) merupakan
1. Ir. Sonny Thioritz
bagian dari Jurusan Pendidikan Teknik Mesin, dan termasuk
2. Drs. Baharuddin Settu, M.Pd.
PROGRAM STUDI dalam struktur organisasi FT UNM. Jurusan Pendidikan
3. Drs. Abdul Waji Malaju, M.Pd
Teknik Mesin dikelola oleh ketua jurusan, sekretaris jurusan,
4. Drs. H. M. Djafar Sege, M.Pd.
PENDIDIKAN TEKNIK MESIN (S1) ketua Program Studi Pendidikan Teknik Mesin dan kepala
5. Drs. Djafar E. Djantang, MS
laboratorium. Ketua jurusan bertugas membantu dekan
6. Drs. Abdul Rahman Amir, M.Pd
dalam penyelenggaraan Tri Dharma Perguruan Tinggi dan
7. Drs. Mardi Syahir, M.Pd.
membina hubungan dengan lembaga lain baik internal
8. Dr. Ir. Ch. Soetyono Iskandar, MT., M.Pd.
maupun eksternal. Sekretaris jurusan berfungsi sebagai
9. Drs. Suardy, MT
koordinator pelaksanaan kesekretariatan dalam rangka
10. Dr. Muhammadiyah, M.Si.
membantu Ketua Jurusan melaksanakan administrasi
11. Dra. Hj. Asmah Adam, M.Pd.
akademik. Ketua Program Studi membantu ketua dan
12. Drs. Rusli Ismail, M.Pd
sekretaris jurusan dalam mengkoordinir penyusunan dan
13. Drs. Anwar Fatah, M.T.
peninjauan kurikulum dan silabus, serta perencanaan dan
14. Drs. Kadirman, MS.
pelaksanaan kegiatan akademik. Kepala laboratorium
15. Dr. Lahming, MS.
berperan mengkoordinir perencanaan dan pengadaan bahan
16. Drs. H. Andi Samsu, MT
dan alat laboratorium, pemeliharaan laboratorium, kegiatan
17. Drs. Lukman Bambang, M.Pd.
praktikum. Jurusan Pendidikan Teknik mesin dengan segala
18. Prof. Dr. Husain Syam, M.TP.
upaya bersama, berhasil mendapatkan dana kompetitif
19. Dra. Nurlaela Latief, MP
hibah peralatan. Dana ini antara lain hibah kompetisi SP4
20. Dr. Jamaluddin P, MP.
dari Dirjen Dikti Depdiknas masing-masing pada tahun 2005
21. A. Muhammad Idkhan, ST., MT.
dan 2006. Begitu pula untuk laboratorium Mesin berhasil
22. Ady Rukma, ST., M.Pd
memperoleh bantuan peralatan yang bersumber dari
23. Dr. Djuanda, ST, MT.
anggaran biaya tambahan (ABT).
24. Fiskia Rera Baharuddin, ST, MT.
25. H. Muhammad Agung, ST., MT
Visi
26. A. Kalebbu Djuanna, ST.
27. Samnur, ST., MT. 2012-2013 Menjadi program studi unggulan (Centre of exelence) dalam
28. A.Muhammad Irfan, ST., MT. menghasilkan guru pendidikan teknologi dan kejuruan
29. Arimansyah Sahabuddin, ST, MT. (PTK) bidang teknik mesin yang bertakwa, berjiwa
30. Muzawir Arief, ST., MT., M.Sc. kewirausahaan (enterpreneurship),dan profesionalisme
31. Dr. Hamzah Nur, S.Pd., M.Pd.
32. Dr. Muhammad Rais, S.Pd., MP., MT.
Misi
33. Ashar Pramono, ST., MT. 1. Menyelenggarakan Pendidikan untuk menghasilkan
34. Amiruddin, ST., MT. tenaga kependidikan bidang Pendidikan Teknik Mesin
35. Muchsin, ST., M.Eng yang unggul dan relevan dengan kebutuhan pasar kerja.
36. Muh.Sakti Muhammadiyah, ST, MT. 2. Menyelenggarakan pendidikan dalam jabatan (inservice
37. Badaruddin Anwar, S.Pd., M.Pd. education) sebagai upaya meningkatkan mutu
kompetensi tenaga kependidikan bidang Pendidikan
Teknik Mesin
Informasi lebih lanjut, silakan menghubungi: Jurusan Pendidikan Teknik 3. Melakukan kegiatan penelitian dan pengabdian dalam
Program Studi Pendidikan Teknik Mesin (S1) FT UNM Makassar rangka pengembangan dan penerapan IPTEKS bidang
Gedung FT UNM Kampus Parangtambung Jl. Dg. Tata Raya, Makassar Pendidikan Teknik Mesin
Telp/HP :
FAKULTAS TEKNIK 4. Berperan aktif sebagai pusat informasi dan diseminasi
Email :
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR PTK bidang Pendidikan Teknik Mesin
Website :
Alamat: Kampus UNM Parangtambung Telp. 0411-864935 Ps. 120 5. Melakukan kerjasama dengan lembaga dunia usaha
dalam upaya pengembangan bidang bidang Pendidikan
Teknik Mesin

Anda mungkin juga menyukai