Anda di halaman 1dari 77

PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: ( 0291 ) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2019
TENTANG
TIM PDP (PERAWATAN, DUKUNGAN DAN PENGOBATAN) HIV
UPT PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2019
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : a. Bahwa dalam upaya menurunkan prevalensi dan mengurangi


laju penambahan kasus infeksi HIV serta mencegah timbulnya
komplikasi, kasus drop out dan infeksi oportunistik yang
menetap pada penderita HIV/ODHA, maka perlu penunjukan
tim klinik PDP HIV Puskesmas Kedung I;
b. bahwa untuk melaksanakan pada huruf a maka perlu
ditetapkan dengan Keputusan Kepala UPT Puskesmas
Kedung I Kabupaten Jepara ;
Mengingat : 1. Undang-undang No. 36 tahun 2009 tentang kesehatan
(Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2009 No.
114, tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia No.
5063)
2. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 75 tahun
2006 tentang komisi Penanggulangan AIDS Nasional;
3. Peraturan Pemerintah No. 38 tahun 2007 tentang
pembagian urusan pemerintah daerah Kabupaten/Kota
(Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2007 No.
82, tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia No.
4737)
4. Keputusan menteri kesehatan Republik Indonesia No.
128/Menkes/SK/II/2004 tentang kebijakan dasar Pusat
Kesehatan Masyarakat ;
5. Permenkes RI No. 374 tahun 2009 tentang system
Kesehatan Nasional penyelenggaraan Praktek perawat;
6. Permenkes RI No. HK 02.02/MENKES/149/I/120
tentang izin dan penyelenggaraan praktek bidan;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
TIM KLINIK PDP (PERAWATAN, DUKUNGAN DAN
PENGOBATAN) HIV
KESATU : Menetapkan beberapa nama sebagaimana tercantum dalam
lampiran keputusan ini sebagai Tim Klinik PDP Puskesmas
Kedung I.

KEDUA : Tugas dari klinik Tim PDP


1.Melakukan pelayanan kesehatan langsung kepada pasien
meliputi pemeriksaa fisik, konseling, pengambilan sample,
pengobatan efektif.
2.Memberi nasehat yang berkaitan dengan perilaku seksual.
3.Melakukan promosi kesehatan dengan penyuluhan tentang
IMS dan HIV / AIDS.
4.Melakukan pencatatan dan pelaporan kasus secara manual
dan online SIHA.
5.Melakukan tindak lanjut klinis secara tepat.

KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam


keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 2019
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

dr. M. Amirudin Khairul Amin


Penata TK I
NIP. 19840817201001 1 039

Ditetapkan di : Jepara
Pada tanggal : 2019
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I,

dr. M. Amirudin Khairul Amin


Penata TK I
NIP. 19840817201001 1 039
LAMPIRAN I KEPUTUSAN
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Nomor : Tahun 2019
Tanggal :

TIM pengelola pelaksanaan PDP ( Perawatan, Dukungan dan pengobatan )


HIV diPuskesmas Kedung I

DAFTAR TIM KLINIK PDP PUSKESMAS KEDUNG I

NO NAMA JABATAN FUNGSI


1. dr. Pramita Sukti S KETUA Dokter
2. dr. Mudhita Kurnia S Dokter
3. Siti Aminah, Amk Koordinator konselor
4. Supriyanto, S.Kep. Ns Koordinator TB HIV
5. Naning Y,Amd.Keb Koordinator Bidan
6. Purwanti,Amd.Keb Bidan Desa Bugel
7. Estriyani, Amd.Keb Bidan Desa sowan lor
8. Tumilah , Amd.keb Bidan Desa Jondang
9. Susilowati ,Am.Keb Bidan Desa wanusobo
10. Suswati ,Amd.Keb Bidan Desa Dongos
11. Lailatul M,Amd.Keb Bidan Desa Kerso
12. Afrida N,Amd.Keb Bidan Desa Bulak baru
13. Nur halimah, AmdKeb Bidan Desa tanggul Tlare
14. Nur hidayati,SSit Bidan Desa S.kidul
15. Min Dianafsien, AmdKeb Bidan Desa menganti
16. Innung P, AmdKeb Bidan Desa Rau
17. Anik Hidayah, AmdKeb Bidan Desa sukosono
18. Nova Pratomo, AMK Bendahara Perawat
19. Syaiful Anwar,Amd.Ak Analis
20.
Puji Astuti,Amd.Ak Analis
21.
22. Devi Renha Lestari Sekretaris Asisten apoteker
23. Khafidzatul B, S.farm Apt Apoteker
24.
Fisqiyyatus S. Amd,Gz Ahli Gizi
25.
26. Saiful Amar,AM.d Rekam medis
Ditetapkan : di Jepara
Pada tanggal : 2019
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I,

dr. M. Amirudin Khairul Amin


Penata TK I
NIP. 19840817201001 1 039
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: ( 0291 ) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2019
TENTANG
PEMBENTUKAN TIM KOMITE MEDIS PUSKESMAS KEDUNG I
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : a. bahwa dalam mengkoordinasi dan mengarahkan kegiatan


pelayanan medis dan menangani hal yang berkaitan
dengan etik keokteran di Puskesmas Kedung I, maka
perlu dibentuk wadah professional medis;

b. bahwa sehubungan dengan butir a tersebut diatas perlu


dibentuk tim Komite Medis dengan keputusan kepala
puskesmas;

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 23 Tahun 1992 tentang


Kesehatan ( Lembaran NegaraTahun 1992 Nomor 100,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 3495 );
2. Undang-undang Nomor 29 Tahun 2004 tentang Praktik
Kedokteran ( LembaranNegara Tahun 2004 Nomor 116,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 4431 );
3. Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1996 tentang
Tenaga Kesehatan( Lembaran Negara Tahun 1996
Nomor 49, Tambahan Lembaran Negara3637 );
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor
159.b/Menkes/Per/II/1998 tentang RumahSakit;
5. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 631/Menkes/SK/IV/2005tentang Pedoman
Peraturan Internal Staf Medis;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN TIM KOMITE MEDIS PUSKESMAS KEDUNG I
KABUPATEN JEPARA TAHUN 2019.
KESATU : Menunjuk nama dalam lampiran sebagai tim komite medis.

KEDUA : Komite Medis Puskesmas Kedung I dimaksud dalam dictum


Pertama beserta fungsi, tugas, wewenang, tanggung jawab dan
kewajibannya tercantum dalam Lampiran Keputusan ini.

KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam


keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan : di Jepara
Pada tanggal : 2019
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG

dr. M. Amirudin Khairul Amin


Penata TK I
NIP. 19840817201001 1 039

Ditetapkan di : Jepara
Pada tanggal : 2019
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I,

dr. M. Amirudin Khairul Amin


Penata TK I
NIP. 19840817201001 1 039

LAMPIRAN I KEPUTUSAN
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Nomor : Tahun 2019
Tanggal :

TIM Komite Medis diPuskesmas Kedung I

TIM KOMITE MEDIS DAN TUGAS POKOK FUNGSI


PUSKESMAS KEDUNG I

NO NAMA JABATAN
1. dr. M. Amirudin Khairul amin Penanggugjawab
2. dr. Endang Rahayuningsih Ketua
3. dr. Pramita Sukti S Sekretaris
4. dr. Erfana Anggota
5. dr. Yeniah Yusro Anggota
6. dr. Mudhita Kurnia S Anggota
7. dr. Amalia Anggota
8. drg. Yuli Anggota

Ditetapkan : di Jepara
Pada tanggal : 2019
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I,

dr. M. Amirudin Khairul Amin


Penata TK I
NIP. 19840817201001 1 039

LAMPIRAN II KEPUTUSAN
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Nomor : Tahun 2019
Tanggal :

TUGAS WEWENANG DAN FUNGSI TIM KOMITE MEDIS


PUSKESMAS KEDUNG I

1. FUNGSI KOMITE MEDIS


a. Memberikan saran kepada puskesmas tentang pelayanan medik.
b. Mengkoordinasi dan mengarahkan kegiatan peyalanan medik.
c. Menangani masalah yang berkaitan dengan pelayanan medik.
2. TUGAS KOMITE MEDIS
a. Membantu kepala puskesmas sebagai penanggungjawab
menyusun standar pelayanan medis.
b. Melaksanakan pembinaan etika, profesi dan mutu profesi.
c. Melakukan koordinasi dengan kepala unit dalam pelayanan medik
dan pemantauan dalam pelaksanaan tugas medis dan paramedis.
d. Memberikan laporan kepada penanggungjawab.
3. WEWENANG KOMITE MEDIS
a. Memberikan pertimbangan terhadap rencana pengadaaan,
penggunaan peralatan medis.
b. Memonitoring dan evaluasi secara efisien dan efektifitas
penggunaan alat medis.
c. Membantu tim yang mempunyai tugas dalam menangani kasus
pelayanan medis yang memerlukan koordinasi.

Ditetapkan : di Jepara
Pada tanggal : 2019
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I,

dr. M. Amirudin Khairul Amin


Penata TK I
NIP. 19840817201001 1 039
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: ( 0291 ) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2018
TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI
UPT PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : a. bahwa Berdasarkan Peraturan Bupati Jepara Nomor 16


Tahun 2016 tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional Pada Badan Layanan
Umum Daerah Puskesmas, sebagian digunakan untuk Jasa
Pelayanan Kesehatan yang penentuannya berdasarkan hasil
penilaian kinerja pegawai ;
b. bahwa untuk melaksanakan pada huruf a maka perlu
ditetapkan dengan Keputusan Kepala UPT Puskesmas
Kedung I Kabupaten Jepara ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang Sistem
Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 150, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang Badan
Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12 Tahun
2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29) sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Presiden Republik
Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang Perubahan
atas Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32 Tahun
2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan Dana
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan Kesehatan
Nasional (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2013
Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan dan Dukungan
Biaya Operasional pada Fasilitas Kesehatan Tingkat
Pertama Milik Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017 Tentang
Perubahan kedua atas Peraturan Bupati Jepara Nomor 16
Tahun 2016 Tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Badan
Layanan Umum Daerah Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI UPT PUSKESMAS
KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018.
KESATU : Menetapkan Hasil Penilaian Kinerja Pegawai di Puskesmas
Kedung I bulan April Tahun 2018 berdasarkan hasil Keputusan
Rapat Minilokakarya Puskesmas tanggal 15 Mei 2018.
KEDUA : Rekapitulasi Hasil Penilaian Kinerja Pegawai sebagaimana yang
dimaksud pada diktum KESATU tercantum dalam lampiran
yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 16 Mei 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

dr. ABDUL HADI


Pembina
NIP. 19700218 200212 1 005
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: ( 0291 ) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2018
TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN NON KAPITASI
PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH PUSKESMAS KEDUNG I
KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : bahwa untuk Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan Kapitasi


dan Non Kapitasi Program Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Pada Puskesmas Kedung I
Bulan Februari Tahun 2018, maka perlu ditetapkan dengan
Keputusan Kepala Puskesmas ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang Sistem
Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 150, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang Badan
Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12 Tahun
2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29) sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Presiden Republik
Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang Perubahan
atas Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32 Tahun
2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan Dana
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas Kesehatan
Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan Program
Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan Kesehatan
Nasional (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2013
Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan dan Dukungan
Biaya Operasional pada Fasilitas Kesehatan Tingkat
Pertama Milik Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017 Tentang
Perubahan kedua atas Peraturan Bupati Jepara Nomor 16
Tahun 2016 Tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Badan
Layanan Umum Daerah Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN
NON KAPITASI PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018.
KESATU : Menetapkan Daftar Nominatif Penerimaan Jasa Pelayanan
Kesehatan JKN Kapitasi Puskesmas Kedung I bulan April
Tahun 2018 berdasarkan Hasil Keputusan Rapat Minilokakarya
Puskesmas tanggal 15 Mei 2018.
KEDUA : Rekapitulasi Daftar Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan
sebagaimana yang dikmaksud pada Diktum KESATU
tercantum dalam lampiran yang tidak terpisahkan dari
Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 16 Mei 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

dr. ABDUL HADI


Pembina
NIP. 19700218 200212 1 005
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: ( 0291 ) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2018
TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI
UPT PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : a. bahwa Berdasarkan Peraturan Bupati Jepara Nomor 16


Tahun 2016 tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional Pada Badan Layanan
Umum Daerah Puskesmas, sebagian digunakan untuk Jasa
Pelayanan Kesehatan yang penentuannya berdasarkan hasil
penilaian kinerja pegawai ;
b. bahwa untuk melaksanakan pada huruf a maka perlu
ditetapkan dengan Keputusan Kepala UPT Puskesmas
Kedung I Kabupaten Jepara ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang Sistem
Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 150, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang Badan
Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12 Tahun
2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29) sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Presiden Republik
Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang Perubahan
atas Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32 Tahun
2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan Dana
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan Kesehatan
Nasional (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2013
Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan dan Dukungan
Biaya Operasional pada Fasilitas Kesehatan Tingkat
Pertama Milik Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017 Tentang
Perubahan kedua atas Peraturan Bupati Jepara Nomor 16
Tahun 2016 Tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Badan
Layanan Umum Daerah Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI UPT PUSKESMAS
KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018.
KESATU : Menetapkan Hasil Penilaian Kinerja Pegawai di Puskesmas
Kedung I bulan Mei Tahun 2018 berdasarkan hasil Keputusan
Rapat Minilokakarya Puskesmas tanggal 5 Juni 2018.
KEDUA : Rekapitulasi Hasil Penilaian Kinerja Pegawai sebagaimana yang
dimaksud pada diktum KESATU tercantum dalam lampiran
yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 6 Juni 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

dr. ABDUL HADI


Pembina
NIP. 19700218 200212 1 005
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: ( 0291 ) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2018
TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN NON KAPITASI
PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH PUSKESMAS KEDUNG I
KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : bahwa untuk Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan Kapitasi


dan Non Kapitasi Program Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Pada Puskesmas Kedung I
Bulan Februari Tahun 2018, maka perlu ditetapkan dengan
Keputusan Kepala Puskesmas ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang Sistem
Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 150, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang Badan
Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12 Tahun
2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29) sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Presiden Republik
Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang Perubahan
atas Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32 Tahun
2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan Dana
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas Kesehatan
Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan Program
Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan Kesehatan
Nasional (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2013
Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan dan Dukungan
Biaya Operasional pada Fasilitas Kesehatan Tingkat
Pertama Milik Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017 Tentang
Perubahan kedua atas Peraturan Bupati Jepara Nomor 16
Tahun 2016 Tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Badan
Layanan Umum Daerah Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN
NON KAPITASI PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018.
KESATU : Menetapkan Daftar Nominatif Penerimaan Jasa Pelayanan
Kesehatan JKN Kapitasi Puskesmas Kedung I bulan Mei Tahun
2018 berdasarkan Hasil Keputusan Rapat Minilokakarya
Puskesmas tanggal 5 Juni 2018.
KEDUA : Rekapitulasi Daftar Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan
sebagaimana yang dimaksud pada Diktum KESATU tercantum
dalam lampiran yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 6 Juni 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

dr. ABDUL HADI


Pembina
NIP. 19700218 200212 1 005
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: ( 0291 ) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2018
TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI
UPT PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : a. bahwa Berdasarkan Peraturan Bupati Jepara Nomor 16


Tahun 2016 tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional Pada Badan Layanan
Umum Daerah Puskesmas, sebagian digunakan untuk Jasa
Pelayanan Kesehatan yang penentuannya berdasarkan hasil
penilaian kinerja pegawai ;
b. bahwa untuk melaksanakan pada huruf a maka perlu
ditetapkan dengan Keputusan Kepala UPT Puskesmas
Kedung I Kabupaten Jepara ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang Sistem
Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 150, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang Badan
Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12 Tahun
2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29) sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Presiden Republik
Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang Perubahan
atas Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32 Tahun
2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan Dana
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan Kesehatan
Nasional (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2013
Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan dan Dukungan
Biaya Operasional pada Fasilitas Kesehatan Tingkat
Pertama Milik Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017 Tentang
Perubahan kedua atas Peraturan Bupati Jepara Nomor 16
Tahun 2016 Tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Badan
Layanan Umum Daerah Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI UPT PUSKESMAS
KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018.
KESATU : Menetapkan Hasil Penilaian Kinerja Pegawai di Puskesmas
Kedung I bulan Juni Tahun 2018 berdasarkan hasil Keputusan
Rapat Minilokakarya JKN Puskesmas tanggal 17 Juli 2018.
KEDUA : Rekapitulasi Hasil Penilaian Kinerja Pegawai sebagaimana yang
dimaksud pada diktum KESATU tercantum dalam lampiran
yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 18 Juli 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

dr. ABDUL HADI


Pembina
NIP. 19700218 200212 1 005
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: ( 0291 ) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2018
TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN NON KAPITASI
PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH PUSKESMAS KEDUNG I
KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : bahwa untuk Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan Kapitasi


dan Non Kapitasi Program Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Pada Puskesmas Kedung I
Bulan Februari Tahun 2018, maka perlu ditetapkan dengan
Keputusan Kepala Puskesmas ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang Sistem
Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 150, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang Badan
Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12 Tahun
2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29) sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Presiden Republik
Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang Perubahan
atas Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32 Tahun
2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan Dana
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas Kesehatan
Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan Program
Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan Kesehatan
Nasional (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2013
Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan dan Dukungan
Biaya Operasional pada Fasilitas Kesehatan Tingkat
Pertama Milik Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017 Tentang
Perubahan kedua atas Peraturan Bupati Jepara Nomor 16
Tahun 2016 Tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Badan
Layanan Umum Daerah Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN
NON KAPITASI PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018.
KESATU : Menetapkan Daftar Nominatif Penerimaan Jasa Pelayanan
Kesehatan JKN Kapitasi Puskesmas Kedung I bulan Juni Tahun
2018 berdasarkan Hasil Keputusan Rapat Minilokakarya JKN
Puskesmas tanggal 17 Juli 2018.
KEDUA : Rekapitulasi Daftar Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan
sebagaimana yang dimaksud pada Diktum KESATU tercantum
dalam lampiran yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 18 Juli 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

dr. ABDUL HADI


Pembina
NIP. 19700218 200212 1 005
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: ( 0291 ) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2018
TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI
UPT PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : a. bahwa Berdasarkan Peraturan Bupati Jepara Nomor 16


Tahun 2016 tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional Pada Badan Layanan
Umum Daerah Puskesmas, sebagian digunakan untuk Jasa
Pelayanan Kesehatan yang penentuannya berdasarkan hasil
penilaian kinerja pegawai ;
b. bahwa untuk melaksanakan pada huruf a maka perlu
ditetapkan dengan Keputusan Kepala UPT Puskesmas
Kedung I Kabupaten Jepara ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang Sistem
Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 150, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang Badan
Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12 Tahun
2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29) sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Presiden Republik
Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang Perubahan
atas Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32 Tahun
2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan Dana
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan Kesehatan
Nasional (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2013
Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan dan Dukungan
Biaya Operasional pada Fasilitas Kesehatan Tingkat
Pertama Milik Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017 Tentang
Perubahan kedua atas Peraturan Bupati Jepara Nomor 16
Tahun 2016 Tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Badan
Layanan Umum Daerah Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI UPT PUSKESMAS
KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018.
KESATU : Menetapkan Hasil Penilaian Kinerja Pegawai di Puskesmas
Kedung I bulan Juli Tahun 2018 berdasarkan hasil Keputusan
Rapat Minilokakarya JKN Puskesmas tanggal 18 September
2018.
KEDUA : Rekapitulasi Hasil Penilaian Kinerja Pegawai sebagaimana yang
dimaksud pada diktum KESATU tercantum dalam lampiran
yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 18 September 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

dr. ABDUL HADI


Pembina
NIP. 19700218 200212 1 005
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: ( 0291 ) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2018
TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN NON KAPITASI
PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH PUSKESMAS KEDUNG I
KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : bahwa untuk Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan Kapitasi


dan Non Kapitasi Program Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Pada Puskesmas Kedung I
Bulan Februari Tahun 2018, maka perlu ditetapkan dengan
Keputusan Kepala Puskesmas ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang Sistem
Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 150, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang Badan
Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12 Tahun
2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29) sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Presiden Republik
Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang Perubahan
atas Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32 Tahun
2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan Dana
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas Kesehatan
Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan Program
Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan Kesehatan
Nasional (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2013
Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan dan Dukungan
Biaya Operasional pada Fasilitas Kesehatan Tingkat
Pertama Milik Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017 Tentang
Perubahan kedua atas Peraturan Bupati Jepara Nomor 16
Tahun 2016 Tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Badan
Layanan Umum Daerah Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN
NON KAPITASI PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018.
KESATU : Menetapkan Daftar Nominatif Penerimaan Jasa Pelayanan
Kesehatan JKN Kapitasi Puskesmas Kedung I bulan Juli Tahun
2018 berdasarkan Hasil Keputusan Rapat Minilokakarya JKN
Puskesmas tanggal 18 September 2018.
KEDUA : Rekapitulasi Daftar Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan
sebagaimana yang dimaksud pada Diktum KESATU tercantum
dalam lampiran yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 18 September 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

dr. ABDUL HADI


Pembina
NIP. 19700218 200212 1 005
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: ( 0291 ) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2018
TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI
UPT PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : a. bahwa Berdasarkan Peraturan Bupati Jepara Nomor 16


Tahun 2016 tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional Pada Badan Layanan
Umum Daerah Puskesmas, sebagian digunakan untuk Jasa
Pelayanan Kesehatan yang penentuannya berdasarkan hasil
penilaian kinerja pegawai ;
b. bahwa untuk melaksanakan pada huruf a maka perlu
ditetapkan dengan Keputusan Kepala UPT Puskesmas
Kedung I Kabupaten Jepara ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang Sistem
Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 150, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang Badan
Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12 Tahun
2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29) sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Presiden Republik
Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang Perubahan
atas Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32 Tahun
2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan Dana
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan Kesehatan
Nasional (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2013
Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan dan Dukungan
Biaya Operasional pada Fasilitas Kesehatan Tingkat
Pertama Milik Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017 Tentang
Perubahan kedua atas Peraturan Bupati Jepara Nomor 16
Tahun 2016 Tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Badan
Layanan Umum Daerah Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI UPT PUSKESMAS
KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018.
KESATU : Menetapkan Hasil Penilaian Kinerja Pegawai di Puskesmas
Kedung I bulan Agustus dan September Tahun 2018
berdasarkan hasil Keputusan Rapat Minilokakarya JKN
Puskesmas tanggal 31 Oktober 2018.
KEDUA : Rekapitulasi Hasil Penilaian Kinerja Pegawai sebagaimana yang
dimaksud pada diktum KESATU tercantum dalam lampiran
yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 1 November 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

dr. ABDUL HADI


Pembina
NIP. 19700218 200212 1 005
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: ( 0291 ) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2018
TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN NON KAPITASI
PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH PUSKESMAS KEDUNG I
KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : bahwa untuk Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan Kapitasi


dan Non Kapitasi Program Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Pada Puskesmas Kedung I,
maka perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Puskesmas ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang Sistem
Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 150, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang Badan
Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12 Tahun
2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29) sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Presiden Republik
Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang Perubahan
atas Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32 Tahun
2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan Dana
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas Kesehatan
Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan Program
Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan Kesehatan
Nasional (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2013
Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan dan Dukungan
Biaya Operasional pada Fasilitas Kesehatan Tingkat
Pertama Milik Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017 Tentang
Perubahan kedua atas Peraturan Bupati Jepara Nomor 16
Tahun 2016 Tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada Badan
Layanan Umum Daerah Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN
NON KAPITASI PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018.
KESATU : Menetapkan Daftar Nominatif Penerimaan Jasa Pelayanan
Kesehatan JKN Kapitasi Puskesmas Kedung I bulan Agustus
dan September Tahun 2018 berdasarkan Hasil Keputusan
Rapat Minilokakarya JKN Puskesmas tanggal 31 Oktober 2018.
KEDUA : Rekapitulasi Daftar Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan
sebagaimana yang dimaksud pada Diktum KESATU tercantum
dalam lampiran yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 1 November 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

dr. ABDUL HADI


Pembina
NIP. 19700218 200212 1 005
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: ( 0291 ) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2018
TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI
UPT PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : a. bahwa Berdasarkan Peraturan Bupati Jepara Nomor 16


Tahun 2016 tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional Pada Badan
Layanan Umum Daerah Puskesmas, sebagian digunakan
untuk Jasa Pelayanan Kesehatan yang penentuannya
berdasarkan hasil penilaian kinerja pegawai ;
b. bahwa untuk melaksanakan pada huruf a maka perlu
ditetapkan dengan Keputusan Kepala UPT Puskesmas
Kedung I Kabupaten Jepara ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang
Sistem Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 150,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden
Republik Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang
Perubahan atas Peraturan Presiden Republik Indonesia
Nomor 12 Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32
Tahun 2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan
Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2014 Nomor 81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan
Kesehatan Nasional (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan
Kesehatan Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan
dan Dukungan Biaya Operasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017
Tentang Perubahan kedua atas Peraturan Bupati
Jepara Nomor 16 Tahun 2016 Tentang Penggunaan
Dana Kapitasi dan Non Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional pada Badan Layanan Umum Daerah
Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional
Pada Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI UPT
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018.
KESATU : Menetapkan Hasil Penilaian Kinerja Pegawai di Puskesmas
Kedung I bulan Oktober Tahun 2018 berdasarkan hasil
Keputusan Rapat Minilokakarya JKN Puskesmas tanggal 21
November 2018.
KEDUA : Rekapitulasi Hasil Penilaian Kinerja Pegawai sebagaimana
yang dimaksud pada diktum KESATU tercantum dalam
lampiran yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 21 November 2018
PLT. KEPALA UPT PUSKESMAS
KEDUNG I

AGUS CARDA, SKM, MMKes


Penata Tk. I
NIP. 197103031994031004
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: (0291) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2018
TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN NON KAPITASI
PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH PUSKESMAS KEDUNG I
KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : bahwa untuk Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan Kapitasi


dan Non Kapitasi Program Jaminan Kesehatan Nasional
Pada Badan Layanan Umum Daerah Pada Puskesmas
Kedung I, maka perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala
Puskesmas ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang Sistem
Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 150, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden
Republik Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang
Perubahan atas Peraturan Presiden Republik Indonesia
Nomor 12 Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32
Tahun 2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan
Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2014 Nomor 81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan
Kesehatan Nasional (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan
Kesehatan Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan
dan Dukungan Biaya Operasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017
Tentang Perubahan kedua atas Peraturan Bupati
Jepara Nomor 16 Tahun 2016 Tentang Penggunaan
Dana Kapitasi dan Non Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional pada Badan Layanan Umum Daerah
Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional
Pada Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN
NON KAPITASI PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018.
KESATU : Menetapkan Daftar Nominatif Penerimaan Jasa Pelayanan
Kesehatan JKN Kapitasi Puskesmas Kedung I bulan Oktober
Tahun 2018 berdasarkan Hasil Keputusan Rapat
Minilokakarya JKN Puskesmas tanggal 21 November 2018.
KEDUA : Rekapitulasi Daftar Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan
sebagaimana yang dimaksud pada Diktum KESATU
tercantum dalam lampiran yang tidak terpisahkan dari
Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 21 November 2018
PLT. KEPALA UPT PUSKESMAS
KEDUNG I

AGUS CARDA, SKM, MMKes


Penata Tk. I
NIP. 197103031994031004
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: ( 0291 ) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2018
TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI
UPT PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : a. bahwa Berdasarkan Peraturan Bupati Jepara Nomor


16 Tahun 2016 tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan
Non Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional Pada Badan
Layanan Umum Daerah Puskesmas, sebagian
digunakan untuk Jasa Pelayanan Kesehatan yang
penentuannya berdasarkan hasil penilaian kinerja
pegawai ;
b. bahwa untuk melaksanakan pada huruf a maka perlu
ditetapkan dengan Keputusan Kepala UPT Puskesmas
Kedung I Kabupaten Jepara ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang
Sistem Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 150,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden
Republik Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang
Perubahan atas Peraturan Presiden Republik Indonesia
Nomor 12 Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32
Tahun 2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan
Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2014 Nomor 81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan
Kesehatan Nasional (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan
Kesehatan Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan
dan Dukungan Biaya Operasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017
Tentang Perubahan kedua atas Peraturan Bupati
Jepara Nomor 16 Tahun 2016 Tentang Penggunaan
Dana Kapitasi dan Non Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional pada Badan Layanan Umum Daerah
Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional
Pada Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI UPT
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018.
KESATU : Menetapkan Hasil Penilaian Kinerja Pegawai di Puskesmas
Kedung I bulan November Tahun 2018 berdasarkan hasil
Keputusan Rapat Minilokakarya JKN Puskesmas tanggal 17
Desember 2018.
KEDUA : Rekapitulasi Hasil Penilaian Kinerja Pegawai sebagaimana
yang dimaksud pada diktum KESATU tercantum dalam
lampiran yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 18 Desember 2018
PLT. KEPALA UPT PUSKESMAS
KEDUNG I

AGUS CARDA, SKM, MMKes


Penata Tk. I
NIP. 197103031994031004
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: (0291) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2018
TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN NON KAPITASI
PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH PUSKESMAS KEDUNG I
KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : bahwa untuk Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan Kapitasi


dan Non Kapitasi Program Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Pada Puskesmas Kedung I,
maka perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Puskesmas;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang Sistem
Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 150, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden
Republik Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang
Perubahan atas Peraturan Presiden Republik Indonesia
Nomor 12 Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32
Tahun 2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan
Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2014 Nomor 81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan
Kesehatan Nasional (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan
Kesehatan Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan
dan Dukungan Biaya Operasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017
Tentang Perubahan kedua atas Peraturan Bupati
Jepara Nomor 16 Tahun 2016 Tentang Penggunaan
Dana Kapitasi dan Non Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional pada Badan Layanan Umum Daerah
Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional
Pada Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN
NON KAPITASI PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018.
KESATU : Menetapkan Daftar Nominatif Penerimaan Jasa Pelayanan
Kesehatan JKN Kapitasi Puskesmas Kedung I bulan
November Tahun 2018 berdasarkan Hasil Keputusan Rapat
Minilokakarya JKN Puskesmas tanggal 17 Desember 2018.
KEDUA : Rekapitulasi Daftar Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan
sebagaimana yang dimaksud pada Diktum KESATU
tercantum dalam lampiran yang tidak terpisahkan dari
Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 18 Desember 2018
PLT. KEPALA UPT PUSKESMAS
KEDUNG I

AGUS CARDA, SKM, MMKes


Penata Tk. I
NIP. 197103031994031004
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: ( 0291 ) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR 01 TAHUN 2019
TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI
UPT PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : a. bahwa Berdasarkan Peraturan Bupati Jepara Nomor 16


Tahun 2016 tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional Pada Badan
Layanan Umum Daerah Puskesmas, sebagian digunakan
untuk Jasa Pelayanan Kesehatan yang penentuannya
berdasarkan hasil penilaian kinerja pegawai ;
b. bahwa untuk melaksanakan pada huruf a maka perlu
ditetapkan dengan Keputusan Kepala UPT Puskesmas
Kedung I Kabupaten Jepara ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang
Sistem Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 150,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden
Republik Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang
Perubahan atas Peraturan Presiden Republik Indonesia
Nomor 12 Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32
Tahun 2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan
Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2014 Nomor 81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan
Kesehatan Nasional (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan
Kesehatan Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan
dan Dukungan Biaya Operasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017
Tentang Perubahan kedua atas Peraturan Bupati
Jepara Nomor 16 Tahun 2016 Tentang Penggunaan
Dana Kapitasi dan Non Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional pada Badan Layanan Umum Daerah
Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional
Pada Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI UPT
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018.
KESATU : Menetapkan Hasil Penilaian Kinerja Pegawai di Puskesmas
Kedung I bulan Desember Tahun 2018 berdasarkan hasil
Keputusan Rapat Minilokakarya JKN Puskesmas tanggal 16
Januari 2019.
KEDUA : Rekapitulasi Hasil Penilaian Kinerja Pegawai sebagaimana
yang dimaksud pada diktum KESATU tercantum dalam
lampiran yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 17 Januari 2019
PLT. KEPALA UPT PUSKESMAS
KEDUNG I

AGUS CARDA, SKM, MMKes


Penata Tk. I
NIP. 197103031994031004
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: (0291) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR 02 TAHUN 2019
TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN NON KAPITASI
PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH PUSKESMAS KEDUNG I
KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : bahwa untuk Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan Kapitasi


dan Non Kapitasi Program Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Pada Puskesmas Kedung I,
maka perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Puskesmas;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang Sistem
Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 150, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden
Republik Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang
Perubahan atas Peraturan Presiden Republik Indonesia
Nomor 12 Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32
Tahun 2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan
Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2014 Nomor 81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan
Kesehatan Nasional (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan
Kesehatan Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan
dan Dukungan Biaya Operasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017
Tentang Perubahan kedua atas Peraturan Bupati
Jepara Nomor 16 Tahun 2016 Tentang Penggunaan
Dana Kapitasi dan Non Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional pada Badan Layanan Umum Daerah
Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional
Pada Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN
NON KAPITASI PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2018.
KESATU : Menetapkan Daftar Nominatif Penerimaan Jasa Pelayanan
Kesehatan JKN Kapitasi Puskesmas Kedung I bulan
Desember Tahun 2018 berdasarkan Hasil Keputusan Rapat
Minilokakarya JKN Puskesmas tanggal 16 Januari 2019.
KEDUA : Rekapitulasi Daftar Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan
sebagaimana yang dimaksud pada Diktum KESATU
tercantum dalam lampiran yang tidak terpisahkan dari
Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 17 Januari 2019
PLT. KEPALA UPT PUSKESMAS
KEDUNG I

AGUS CARDA, SKM, MMKes


Penata Tk. I
NIP. 197103031994031004
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: (0291) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2019
TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI
UPT PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2019
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : a. bahwa Berdasarkan Peraturan Bupati Jepara Nomor 16


Tahun 2016 tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional Pada Badan
Layanan Umum Daerah Puskesmas, sebagian digunakan
untuk Jasa Pelayanan Kesehatan yang penentuannya
berdasarkan hasil penilaian kinerja pegawai ;
b. bahwa untuk melaksanakan pada huruf a maka perlu
ditetapkan dengan Keputusan Kepala UPT Puskesmas
Kedung I Kabupaten Jepara ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang
Sistem Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 150,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden
Republik Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang
Perubahan atas Peraturan Presiden Republik Indonesia
Nomor 12 Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32
Tahun 2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan
Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2014 Nomor 81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan
Kesehatan Nasional (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan
Kesehatan Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan
dan Dukungan Biaya Operasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017
Tentang Perubahan kedua atas Peraturan Bupati
Jepara Nomor 16 Tahun 2016 Tentang Penggunaan
Dana Kapitasi dan Non Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional pada Badan Layanan Umum Daerah
Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional
Pada Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI UPT
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2019.
KESATU : Menetapkan Hasil Penilaian Kinerja Pegawai di Puskesmas
Kedung I bulan Januari Tahun 2019 berdasarkan hasil
Keputusan Rapat Minilokakarya JKN Puskesmas tanggal 31
Januari 2019.
KEDUA : Rekapitulasi Hasil Penilaian Kinerja Pegawai sebagaimana
yang dimaksud pada diktum KESATU tercantum dalam
lampiran yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 01 Februari 2019
PLT. KEPALA UPT PUSKESMAS
KEDUNG I

AGUS CARDA, SKM, MMKes


Penata Tk. I
NIP. 197103031994031004
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: (0291) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2019
TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN NON KAPITASI
PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH PUSKESMAS KEDUNG I
KABUPATEN JEPARA TAHUN 2019
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : bahwa untuk Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan Kapitasi


dan Non Kapitasi Program Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Pada Puskesmas Kedung I,
maka perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Puskesmas;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang
Sistem Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 150,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden
Republik Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang
Perubahan atas Peraturan Presiden Republik Indonesia
Nomor 12 Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32
Tahun 2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan
Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2014 Nomor 81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan
Kesehatan Nasional (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan
Kesehatan Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan
dan Dukungan Biaya Operasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017
Tentang Perubahan kedua atas Peraturan Bupati
Jepara Nomor 16 Tahun 2016 Tentang Penggunaan
Dana Kapitasi dan Non Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional pada Badan Layanan Umum Daerah
Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional
Pada Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN
NON KAPITASI PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2019.
KESATU : Menetapkan Daftar Nominatif Penerimaan Jasa Pelayanan
Kesehatan JKN Kapitasi Puskesmas Kedung I bulan Januari
Tahun 2019 berdasarkan Hasil Keputusan Rapat
Minilokakarya JKN Puskesmas tanggal 31 Januari 2019.
KEDUA : Rekapitulasi Daftar Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan
sebagaimana yang dimaksud pada Diktum KESATU
tercantum dalam lampiran yang tidak terpisahkan dari
Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 01 Februari 2019
PLT. KEPALA UPT PUSKESMAS
KEDUNG I

AGUS CARDA, SKM, MMKes


Penata Tk. I
NIP. 197103031994031004
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: (0291) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2019
TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI
UPT PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2019
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : a. bahwa Berdasarkan Peraturan Bupati Jepara Nomor 16


Tahun 2016 tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional Pada Badan
Layanan Umum Daerah Puskesmas, sebagian digunakan
untuk Jasa Pelayanan Kesehatan yang penentuannya
berdasarkan hasil penilaian kinerja pegawai ;
b. bahwa untuk melaksanakan pada huruf a maka perlu
ditetapkan dengan Keputusan Kepala UPT Puskesmas
Kedung I Kabupaten Jepara ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang
Sistem Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 150,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden
Republik Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang
Perubahan atas Peraturan Presiden Republik Indonesia
Nomor 12 Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32
Tahun 2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan
Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2014 Nomor 81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan
Kesehatan Nasional (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan
Kesehatan Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan
dan Dukungan Biaya Operasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017
Tentang Perubahan kedua atas Peraturan Bupati
Jepara Nomor 16 Tahun 2016 Tentang Penggunaan
Dana Kapitasi dan Non Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional pada Badan Layanan Umum Daerah
Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional
Pada Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI UPT
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2019.
KESATU : Menetapkan Hasil Penilaian Kinerja Pegawai di Puskesmas
Kedung I bulan Februari – Maret Tahun 2019 berdasarkan
hasil Keputusan Rapat Minilokakarya JKN Puskesmas tanggal
28 Maret 2019.
KEDUA : Rekapitulasi Hasil Penilaian Kinerja Pegawai sebagaimana
yang dimaksud pada diktum KESATU tercantum dalam
lampiran yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 29 Maret 2019
PLT. KEPALA UPT PUSKESMAS
KEDUNG I

AGUS CARDA, SKM, MMKes


Penata Tk. I
NIP. 197103031994031004
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: (0291) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2019
TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN NON KAPITASI
PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH PUSKESMAS KEDUNG I
KABUPATEN JEPARA TAHUN 2019
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : bahwa untuk Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan Kapitasi


dan Non Kapitasi Program Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Pada Puskesmas Kedung I,
maka perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Puskesmas;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang
Sistem Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 150,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden
Republik Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang
Perubahan atas Peraturan Presiden Republik Indonesia
Nomor 12 Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32
Tahun 2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan
Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2014 Nomor 81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan
Kesehatan Nasional (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan
Kesehatan Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan
dan Dukungan Biaya Operasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017
Tentang Perubahan kedua atas Peraturan Bupati
Jepara Nomor 16 Tahun 2016 Tentang Penggunaan
Dana Kapitasi dan Non Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional pada Badan Layanan Umum Daerah
Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional
Pada Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN
NON KAPITASI PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2019.
KESATU : Menetapkan Daftar Nominatif Penerimaan Jasa Pelayanan
Kesehatan JKN Kapitasi Puskesmas Kedung I bulan Februari
- Maret Tahun 2019 berdasarkan Hasil Keputusan Rapat
Minilokakarya JKN Puskesmas tanggal 28 Maret 2019.
KEDUA : Rekapitulasi Daftar Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan
sebagaimana yang dimaksud pada Diktum KESATU
tercantum dalam lampiran yang tidak terpisahkan dari
Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 29 Maret 2019
PLT. KEPALA UPT PUSKESMAS
KEDUNG I

AGUS CARDA, SKM, MMKes


Penata Tk. I
NIP. 197103031994031004
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: (0291) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2019
TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI
UPT PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2019
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : a. bahwa Berdasarkan Peraturan Bupati Jepara Nomor 16


Tahun 2016 tentang Penggunaan Dana Kapitasi dan Non
Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional Pada Badan
Layanan Umum Daerah Puskesmas, sebagian digunakan
untuk Jasa Pelayanan Kesehatan yang penentuannya
berdasarkan hasil penilaian kinerja pegawai ;
b. bahwa untuk melaksanakan pada huruf a maka perlu
ditetapkan dengan Keputusan Kepala UPT Puskesmas
Kedung I Kabupaten Jepara ;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang
Sistem Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 150,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden
Republik Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang
Perubahan atas Peraturan Presiden Republik Indonesia
Nomor 12 Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32
Tahun 2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan
Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2014 Nomor 81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan
Kesehatan Nasional (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan
Kesehatan Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan
dan Dukungan Biaya Operasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017
Tentang Perubahan kedua atas Peraturan Bupati
Jepara Nomor 16 Tahun 2016 Tentang Penggunaan
Dana Kapitasi dan Non Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional pada Badan Layanan Umum Daerah
Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional
Pada Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI UPT
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2019.
KESATU : Menetapkan Hasil Penilaian Kinerja Pegawai di Puskesmas
Kedung I bulan April Tahun 2019 berdasarkan hasil
Keputusan Rapat Minilokakarya JKN Puskesmas tanggal 2
Mei 2019.
KEDUA : Rekapitulasi Hasil Penilaian Kinerja Pegawai sebagaimana
yang dimaksud pada diktum KESATU tercantum dalam
lampiran yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 3 Mei 2019
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

dr. M. Amirudin Khairul Amin


Penata Tk. I
NIP. 19840817 201001 1 039
PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KEDUNG I
Jalan Raya Bugel – Pecangaan KM 1 Kedung – Jepara. Telp: (0291) 754253
E-mail: puskesmaskedung01@gmail.com Kode Pos: 59463

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I


NOMOR TAHUN 2019
TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN NON KAPITASI
PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH PUSKESMAS KEDUNG I
KABUPATEN JEPARA TAHUN 2019
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

Menimbang : bahwa untuk Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan Kapitasi


dan Non Kapitasi Program Jaminan Kesehatan Nasional Pada
Badan Layanan Umum Daerah Pada Puskesmas Kedung I,
maka perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Puskesmas;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 Tentang
Sistem Jaminan Sosial Nasional (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 150,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4456) ;
2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5063) ;
3. Undang- Undang Nomor 24 Tahun 2011 Tentang
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 116,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5256) ;
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 12
Tahun 2013 Tentang Jaminan Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 29)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden
Republik Indonesia nomor 111 Tahun 2013 Tentang
Perubahan atas Peraturan Presiden Republik Indonesia
Nomor 12 Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 255) ;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32
Tahun 2014 Tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan
Dana Kapitasi Jaminan Kesehatan Nasional pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2014 Nomor 81) ;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 69 Tahun 2013
Tentang Standar Tarif Pelayanan Kesehatan pada
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama dan Fasilitas
Kesehatan Tingkat Lanjutan dalam Penyelenggaraan
Program Jaminan Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 Nomor 1392) ;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013
Tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan
Kesehatan Nasional (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2013 Nomor 1400) ;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 19 Tahun 2014
Tentang Penggunaan Dana Kapitasi Jaminan
Kesehatan Nasional untuk Jasa Pelayanan Kesehatan
dan Dukungan Biaya Operasional pada Fasilitas
Kesehatan Tingkat Pertama Milik Pemerintah Daerah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
589) ;
9. Peraturan Bupati Jepara Nomor 30 Tahun 2017
Tentang Perubahan kedua atas Peraturan Bupati
Jepara Nomor 16 Tahun 2016 Tentang Penggunaan
Dana Kapitasi dan Non Kapitasi Jaminan Kesehatan
Nasional pada Badan Layanan Umum Daerah
Puskesmas ;
10. Keputusan Bupati Jepara Nomor 440/295 Tahun 2016
Tentang Alokasi Dana Jaminan Kesehatan Nasional
Pada Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas ;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I TENTANG
PENETAPAN PENERIMAAN JASA PELAYANAN KESEHATAN
PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL KAPITASI DAN
NON KAPITASI PADA BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
PUSKESMAS KEDUNG I KABUPATEN JEPARA TAHUN 2019.
KESATU : Menetapkan Daftar Nominatif Penerimaan Jasa Pelayanan
Kesehatan JKN Kapitasi Puskesmas Kedung I bulan April
Tahun 2019 berdasarkan Hasil Keputusan Rapat
Minilokakarya JKN Puskesmas tanggal 2 Mei 2019.
KEDUA : Rekapitulasi Daftar Penerimaan Jasa Pelayanan Kesehatan
sebagaimana yang dimaksud pada Diktum KESATU
tercantum dalam lampiran yang tidak terpisahkan dari
Keputusan ini.
KETIGA : Apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam
keputusan ini akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jepara
Pada tanggal 3 Mei 2019
KEPALA UPT PUSKESMAS KEDUNG I

dr. M. Amirudin Khairul Amin


Penata Tk. I
NIP. 19840817 201001 1 039

Anda mungkin juga menyukai