Anda di halaman 1dari 3

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DAERAH SULAWESI BARAT


RUMAH SAKIT BHAYANGKARA TK. IV

KEPUTUSAN
KEPALA RUMAH SAKIT BHAYANGKARA TK. IV POLDA SULBAR
Nomor : Kep / / III / 2018

TENTANG

KESEHATAN DAN KESELAMATAN STAF DAN PENANGANAN KEKERASAN


DITEMPAT KERJA DI RUMAH SAKIT

KEPALA RUMAH SAKIT BHAYANGKARA TK. IV PODA SULBAR

Menimbang :
a. Bahwa dalam kegiatan rumah sakit berpotensi menimbulkan bahaya fisik, kimia,
biologi, ergonomik dan psikososial yang dapat membahayakan kesehatan dan
keselamatan baik terhadap karyawan, pasien, pengunjung maupun masyarakat
dilingkungan rumah sakit.
b. Bahwa untuk mencegah dan mengurangi bahaya kesehatan dan keselamatan dan
kekerasan ditempat kerja khususnya terhadap karyawan, perlu dilakukan upaya-upaya
kesehatan dan keselamatan kerja dengan menetapkan peraturan direktur tentang
panduan kesehatan dan keselamatan kerja (K3) rumah sakit bhayangkara Tk. Iv polda
sulbar.

Mengingat:

1. Undang-UndangRI Nomor 1 tahun 1970 tentang keselamatan kerja


2. Undang-undang republik indonesia nomor 23 tahun 1992 tentang kesehatan
3. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 13 tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan.
4. Peraturan pemerintah Republik Indonesia No 27 tahun 1999 tentang Analisis mengenai
Dampak Lingkungan
5. Peraturan Republik Indosia Nomor 63 tahun 2000 tentang keselamatan dan kesehatan
terhadap pemanfaatan Radiasi Pegion.
6. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 22 tahun 1993 tentang Penyakit yang
timbul karena Hubungan Kerja
7. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 7 tahun 1999 tentang Wajib Laporan
Penyakit Akibat Hubungan Kerja
8. Keputusan Mentri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 876/Menkes/SK/VIII/2001
tentang Panduan Teknis Analisis Dampak Kesehatan Lingkungan.
9. Kuputusan Mentri Kesehtan Nomor 1217/Menkes/Sk/X/2001 tentang Panduan
Pengamanan Dampak Radiasi
10. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 1335/Menkes/Sk/X/2002 tentang Standar
Operasional Pengambilan Dna Pengukuran Kualitas Udara Ruangan Rumah Sakit.
11. Keptusan Menteri Kesehatan Nomor 1439/Menkes/SK/XI/2002 tentang Pengunaan Gas
Medis pada Sarana Pelayanan Kesehatan.
12. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 1204/Menkes/SK/X/2004 tentang Persyaratan
Kesehatan Lingkungan Rumah Sakit.
MEMUTUSKAN

Menetapkan :

PERTAMA : KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT BHAYANGKARA TK. IV


POLDA SULBAR TENTANG PELAYANAN KESEHATAN DAN
KESELAMATAN STAF DAN PENANGANAN KEKERASAN DITEMPAT
KERJA RUMAH SAKIT BAYANGKARA MAMUJU

KEDUA : Semua pihak yang terkait wajib menjalankan perannya dengan penuh
dedikasi dan tanggung jawab yang sesuai dengan tugas dan fungsinya masing-
masing sehingga terciopta kondisi yang diharapkan yaitu pelayanan yang
optimal dan professional serta terjaminnya keselamatan staf dan pasien di
rumah sakit.

KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya dan apabila di kemudian
hari terdapat kekeliruan dalam penepatan ini akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Mamuju
PadaTanggal : 2018
KARUMKIT BHAYANGKARA TK. IV POLDA SULBAR

dr. SYAHRUL GANI, Sp.Rad. M.Kes.


KOMISARIS POLISI NRP. 74060758

Anda mungkin juga menyukai