Anda di halaman 1dari 10

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH CIREBON


( BEM UMC )
Periode 2018-2019
Jl. Fatahilah No. 40 Watubelah Sumber Kabupaten Cirebon
bemumcirebon@gmail.com No : 0895619479111, 0895324389700
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH CIREBON
( BEM UMC )
Periode 2018-2019
Jl. Fatahilah No. 40 Watubelah Sumber Kabupaten Cirebon
bemumcirebon@gmail.com No : 0895619479111, 0895324389700

PROPOSAL
MILLENIAL ROAD SAFETY FESTIVAL
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH CIREBON
2018-2019

A. Pendahuluan
1. Latar Belakang
Angka kecelakaan lalu lintas di Indonesia saat ini masih tinggi. Ditambah lagi
tingkat kesadaran berlalu lintas yang belum baik dan benar oleh para pengendara baik
mobil maupun sepeda motor. Kecelakaan ini disebabkan masih banyaknya pengguna
kendaraan bermotor tidak tertib dan tidak peduli terhadap pengguna lainnya. Maka
itu, perlu ada kepatuhan terhadap regulasi dan edukasi kepada kaum milenial dengan
bahasa kekinian. Apalagi era digital kini sangat memudahkan sosialisasi suatu
kebijakan atau imbauan agar mereka peduli dengan keselamatan berlalu lintas.
Road Safety merupakan gerakan moral atas kepekaan kepedulian dan
tanggung jawab kemanusiaan. Gerakan ini dilakukan agar kita mampu bertahan hidup
produktif dan tidak menjadi korban sia sia di jalan raya.
Maka dari itu kami Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Muhammadiyah
Cirebon bermaksud mengadakan acara “Millenial Road Safety Festival” agar
terbangunnya budaya tertib lalu lintas khususnya di kalangan generasi millenial.

2. Tujuan

a). Memberdayakan kaum millenial untuk mewujudkan keamanan, keselamatan,


ketertiban, dan kelancaran Lalu Lintas

b). Terbangunnya budaya tertib lalu lintas.

3. Sasaran
a) Seluruh pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Muhammadiyah
Cirebon
b) Seluruh aktivis Organisasi Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Cirebon
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH CIREBON
( BEM UMC )
Periode 2018-2019
Jl. Fatahilah No. 40 Watubelah Sumber Kabupaten Cirebon
bemumcirebon@gmail.com No : 0895619479111, 0895324389700

c) Organisasi Pemuda
d) KNPI
e) Karang Taruna
f) Pelajar

B. PELAKSANAAN KEGIATAN
1. Nama Kegiatan
Nama kegiatan ini adalah “Millenial Road Safety Festival”
2. Tema Kegiatan
“Sarasehan Generasi Millenial: Menuju Pemuda, Pelajar, dan Mahasiswa
Tertib Berlalu Lintas, Anti Hoax dan Ikut Dalam Pembangunan Nasional”
3. Panitia Penyelenggara
Kegiatan ini diselenggarakan Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas
Muhammadiyah Cirebon. Adapun susunan panitia terlampir.
4. Waktu dan Tempat Kegiatan
Kegiatan Milenial Road Safety Festival akan di laksanakan :
Hari : Rabu
Tanggal : 6 Maret 2019
Tempat : Convention Hall UMC
5. Peserta Kegiatan
a. Seluruh pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Muhammadiyah
Cirebon
b. Seluruh aktivis Organisasi Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Cirebon
c. Organisasi Pemuda
d. KNPI
e. Karang Taruna
f. Pelajar
6. Susunan Kepanitiaan
Terlampir
7. Susunan Acara
Terlampir
8. Anggaran Dana
Terlampir
9. Lembar Pengesahan
Terlampir
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH CIREBON
( BEM UMC )
Periode 2018-2019
Jl. Fatahilah No. 40 Watubelah Sumber Kabupaten Cirebon
bemumcirebon@gmail.com No : 0895619479111, 0895324389700

C. PENUTUP
Demikian proposal ini disusun sebagai dasar dan bahan pertimbangan bagi
pelaksanaan kegiatan yang dimaksud, atas segala perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu,
Saudara(i) kami haturkan terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb..
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH CIREBON
( BEM UMC )
Periode 2018-2019
Jl. Fatahilah No. 40 Watubelah Sumber Kabupaten Cirebon
bemumcirebon@gmail.com No : 0895619479111, 0895324389700

Lampiran 1
SUSUNAN KEPANITIAAN

Pelindung : Prof. Dr. Khaerul Wahidin, M.Ag

(Rektor Universitas Muhammadiyah Cirebon

Penasehat : Arif Nurudin, MT (Wakil Rektor III)

Penanggung Jawab : 1. Daris Rustaman

2. Muhammad Alfin Khoirul Rizza

Ketua Pelaksana : Aditya Surya Prasetyo

Sekretaris Pelaksana : 1. Al Munnawarah

2. Desi Maryati

Bendahara Pelaksana : 1. Ita Ayu Susanti

2. Windi Febrianita

Sie Acara : 1. Nur Azizah

2. Muhammad Abdillah Farhan

3. Rinati

4. Aldy Fathurohman

Sie Konsumsi : 1. Agus Wahyudin

2. Idrus

3. Khorida Ainun Nur Fidya

4. Maghfiroh
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH CIREBON
( BEM UMC )
Periode 2018-2019
Jl. Fatahilah No. 40 Watubelah Sumber Kabupaten Cirebon
bemumcirebon@gmail.com No : 0895619479111, 0895324389700

Sie Pubdekdok : 1. Indra Gunawan

2. Rekriyan Daniswara

3. Humaedi

Sie Peralatan : 1. Muhammad Farouq Khatami

2. Sulystio Rosadi

3. Nofia Rizki Nurtiana

4. Sugiyanto

Sie Humas : 1. Gumelar Munandar

2. Mukhammad Nizar Khafiz

3. Rama Wijaya
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH CIREBON
( BEM UMC )
Periode 2018-2019
Jl. Fatahilah No. 40 Watubelah Sumber Kabupaten Cirebon
bemumcirebon@gmail.com No : 0895619479111, 0895324389700

Lampiran 2
SUSUNAN ACARA

Waktu Acara Penanggungjawab / Pemateri

09.00-09.30 Registrasi Peserta Sie. Acara

Pembukaan:
 Pembacaan ayat suci Al-Qur’an
 Menyanyikan Lagu Indonesia Raya +
Mars Muhammadiyah + Hymne UMC
09.30-10.50
 Sambutan
1. Presiden Mahasiswa UMC  Daris Rustaman
2. Rektor UMC  Prof. Dr. Khaerul Wahidin, M.Ag
3. PJ Bupati Cirebon  Dr. Ir.H. Dicky Saromi, M.Sc

 Keynote Speaker (Kapolres Cirebon)  AKBP Suhermanto, S.I.K., M.Si


 Pembicara:
1. Ketua DPRD Kab. Cirebon  H. Mustofa, SH
10.50-12.50 2. Kasatlantas Polres Cirebon  AKP Ahmat Troy Aprio, S.I.K
3. Kepala Dinas Budparpora Kab.  Drs. H. Hartono, MM
Cirebon  Sokid S.T
4. Ketua DPD PGK Kab. Cirebon
12.50-13.10 Deklarasi: Pemuda, Pelajar, dan Mahasiswa All Crew
Tertib Berlalu Lintas, Anti Hoax dan Ikut
Dalam Pembangunan Nasional
13.10-13.20 Penutup MC
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH CIREBON
( BEM UMC )
Periode 2018-2019
Jl. Fatahilah No. 40 Watubelah Sumber Kabupaten Cirebon
bemumcirebon@gmail.com No : 0895619479111, 0895324389700

Lampiran 3

ANGGARAN DANA

Kegunaan Volume Harga Satuan Nominal

A. Kesekretariatan
Rp Rp
1. Penggandaan Proposal 10 25.000,00 250.000,00
Rp Rp
2. Persuratan 100 3.000,00 300.000,00
Rp Rp
3. Pulpen 7 20.000,00 140.000,00
Rp Rp
4. ID Card 35 5.000,00 175.000,00
Rp Rp
5. LPJ 10 20.000,00 200.000,00
Rp
TOTAL BIAYA KESEKERTARIATAN 1.065.000,00

B. Konsumsi
Rp Rp
1. Makan Siang Peserta 500 15.000,00 7.500.000,00
Rp Rp
2. Makan Siang Panitia 45 15.000,00 675.000,00
Rp Rp
3. Makan Siang Pemateri 5 15.000,00 75.000,00
Rp Rp
4. Snack 550 10.000,00 5.500.000,00
Rp Rp
5. Air mineral Botol 3 60.000,00 180.000,00
Rp
6. Buah 200.000,00
Rp Rp
7. Air Mineral Gelas 10 20.000,00 200.000,00
Rp
TOTAL BIAYA KONSUMSI 14.330.000,00

C. Acara
Rp Rp
1
Sertifikat 550 10.000,00 5.500.000,00
Rp Rp
2
PSM 15 20.000,00 300.000,00
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH CIREBON
( BEM UMC )
Periode 2018-2019
Jl. Fatahilah No. 40 Watubelah Sumber Kabupaten Cirebon
bemumcirebon@gmail.com No : 0895619479111, 0895324389700

Rp Rp
3
CH 1 5.000.000,00 5.000.000,00
Rp
TOTAL BIAYA ACARA 10.800.000,00

D. Pubdekdok
Rp Rp
1. Spanduk 3X9 27 30.000,00 810.000,00
Rp Rp
2. Dokumentasi dan HT 1 1.500.000,00 1.500.000,00
Rp
TOTAL BIAYA PUBDEKDOK 2.310.000,00

E. Humas
Rp
1. Kehumasan 500.000,00
Rp
TOTAL BIAYA HUMAS 500.000,00

F. Kebersihan
Rp
1. Kebersihan 1.000.000,00
Rp
TOTAL BIAYA KEBERSIHAN 1.000.000,00

REKAPITULASI PENGELUARAN
1. Kesekretariatan Rp 1.065.000,00
2. Konsumsi Rp 14.330.000,00
3. Acara Rp 10.800.000,00
4. Pubdekdok Rp 2.310.000,00
5. Humas Rp 500.000,00
6. Kebersihan Rp 1.000.000,00
TOTAL BIAYA
PENGELUARAN Rp 30.005.000,00
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH CIREBON
( BEM UMC )
Periode 2018-2019
Jl. Fatahilah No. 40 Watubelah Sumber Kabupaten Cirebon
bemumcirebon@gmail.com No : 0895619479111, 0895324389700

LEMBAR PENGESAHAN

PANITIA PELAKSANA

MILENIAL ROAD SAFETY FESTIVAL

Ketua Pelaksana Sekretaris Pelaksana

Aditya Surya Prasetyo Al Munnawarah


160211030 170621006

Mengetahui,
Presiden Mahasiswa

Daris Rustaman
150111051

Menyetujui,
Wakil Rektor III

Arif Nurudin, M.T

Anda mungkin juga menyukai