Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL KEGIATAN

PKKMB

KELOMPOK 1

ANGGOTA:
 AGI YULISTIANTO
 M.IHSAN.NH
 FATWA ILHAM
 ALAM SUNANDAR H
 DIAN JULI S
 NAYLA PUTRI J
 NASAR
 AGUNG S
 M.ARYA WK

UNIVERSITAS GARUT

GARUT 2024
1.1 HALAMAN PENGESAHAN
HALAMAN PENGESAHAN PROPOSAL
1.Nama Kegiatan : PKKMB
2.Nama Ormawa : BEM Teknik
3.Bidang :Kemahasiswaan
a. Ketua Pelaksana : Paisal Ulumudin
b.Nama Lengkap : Paisal Ulumudin
c.NIM :
d.Jurusan Prodi : Teknik Elektro
e.HP/Email : 085173050265
4.Waktu kegiatan : 19-21 September 2023
5.Lokasi Kegiatan : Kampus 3 Universitas Garut
6.Biaya Yang Diperlukan :Rp.-
a.Sumber Dana Universitas :Rp.-
b.Sumber Dana Lain :Rp.-

1.1 LATAR BELAKANG


Di era yang canggih ini semakin sulit menerapkan kedisiplinan terutama pada kaum remaja seperti
mahasiswa khususnya. Ini dikarenakan banyak dari mereka yang menganggap sepele masalah kedisiplinan.
Padahal dalam kehidupan sehari-hari banyak sekali manfaatnya. Padahal dalam praktiknya mahasiswa
tidak hanya dituntut untuk pintar melainkan juga harus memiliki daya saing dan keunggulan yang dapat
dimanfaatkan bagi lingkungan sekitarnya. Tidak hanya dalam bidang akademik tetapi non akademik juga
harus di optimalkan. Menjadi seorang yang disiplin merupakan salah satu cara paling dini untuk dapat
mengoptimalkan diri dalam bidang apapun. Kedisiplinan merupakan hal yang paling penting dan mudah
sebenarnya untuk dilakukan. Hanya saja kurangnya kesadaran dari sumber daya manusia dan terbentuknya
kebudayaan malas dalam diri individu untuk meningkatkan kedisiplinan masing-masing

Dalam kegiatan pengenalan kampus tingkat sekolah tinggi, Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Teknik
Uniga akan menyelenggarakan kegiatan rutin tahunan dalam rangka pengenalan kampus yaitu Pengenalan
Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) tahun 2023. Kegiatan ini ditujukan kepada seluruh
mahasiswa baru/ lama yang belum sama sekali mengikuti agar beradaptasi dan mengenal lingkungan serta
budaya di dunia perkuliahan. Dengan kegiatan dibantu dan didukung organisasi mahasiswa dan panitia
yang direkrut.

1.2 TUJUAN KEGIATAN


wahana bagi pemimpin perguruan tinggi untuk memperkenalkan mahasiswa baru dalam proses transisi dari
siswa menjadi mahasiswa. Di samping itu, PKKMB ini juga dilaksanakan untuk mempercepat proses
adaptasi mahasiswa dengan lingkungan yang baru. Juga, memberikan bekal untuk menjadi mahasiswa
yang dewasa dan mandiri, serta berhasil menempuh pendidikan di perguruan tinggi.
1.3 MANFAAT KEGIATAN

1. Memahami dan mengenali Lingukungan barunya, terutama organisasi dan struktur,sistem pembelajaran
dan kemahasiswaan
2. Meningkatnya kesadaran berbangsa, bernegara,dan cinta tanah air dalam diri mahasiswa baru
3. Memahami arti pentingnya pendidikan yang akan ditempuhnya ,pendidikan karakter dan
pengembangan kompotensi bagi pembangunan bangsa serta mampu menerapkannya dalam kehidupan
sehari hari.
4. Tercipta mahasiswa yang selalu mengedepankan sikap sebagai intelektual
5. Terciptanya persahabatan dan kekeluargaan antar mahasiswa dosen serta tenaga kependidikan
1.4 TANGGAL DAN TEMPAT KEGIATAN
PKKMB mahasiswa teknik elektro Universitas Garut Tahun Akademik 2023/2024
akan dilaksanakan pada:
Hari,Tanggal :Selasa,19 September 2023 – Kamis, 21 September 2023
Tempat :Kampus 3 Universitas Garut
Waktu :Pukul 06.00 – 16.00
1.5 PESERTA
Banuyaknya peserta yang mengikuti PKKMB pada Tahun Akademik 2023 Sebanyak 56
1.6 PENUTUP PROPOSAL

Garut, 19 September 2023


Mengetahui,
Ketua BEM Universitas Ketua Pelaksana

NIM. NIM.
Menyetujui,
Wakil Dekan III

DEDE SUNARDI M.M


NIK

Anda mungkin juga menyukai