Anda di halaman 1dari 2

Rumah Sakit

Kristen Mojowarno PENGAMBILAN SPESIMEN FAECES UNTUK


PEMERIKSAAN FAECES RUTIN

No. Dokumen No. Revisi Halaman


LAB/SPO/159 0 1/2

Ditetapkan oleh,
Direktur RS. Kristen Mojowarno
Tanggal terbit
SPO
17 Maret 2016
dr. PrijambodoTjaturAdi, SpU

PENGERTIAN Suatu tehnik atau cara untuk memperoleh sampel faeces untuk
pemeriksaan feces rutin.

TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah – langkah pengambilan spesimen feces


untuk pemeriksaan feces rutin

KEBIJAKAN 1. Kebijakan tentang pelayanan unit laboratorium SK direkturno. 34 /


RSKM / SK_01/27.IV/2015
2. Pedoman Pelayanan Keselamatan Pasien SK No:
4/RSKM/SK_03/16.III/2015
3. Panduan tentang penyusunan SPO SK No : 075/RSKM/PD/II/2016

PROSEDUR 1. Petugas laboratorium wajib memakai APD (jas laboratorium, dan


masker bila perlu)
2. Petugas laboratorium menerima formulir permintaan pemeriksaan
yang telah diisi lengkap dengan tanda tangan DPJP atau dokter
Instalasi Gawat Darurat yang diberi delegasi
a. Pasien disapa dan dipersilakan duduk (pasien rawat jalan)
b. Pasien diminta menyebutkan nama dan tanggal lahir
c. Petugas laboratorium mendengarkan sambil mencocokkan
identitas yang disebutkan pasien dengan data pada formulir
permintaan pemeriksaan, jika pasien rawat inap cocokan juga
dengangelang identitas pasien.
d. Tanyakan ke pasien apakah pasien sudah makan?....makan terakhir
jam berapa ?....minum obat atau tidak ?... (catat pada formulir
permintaan pemeriksaan laboratorium beserta jam pengambilan,
dan tanda tangan petugas laboratorium)
3. Periksa parameter pemeriksaan yang diminta
4. Siapkan alat yang diperlukan
a. Botol penampung bermulut lebar bertutup
b. Lidi kapas
5. Jelaskan kepada pasien mengenai tujuan pengambilan spesimen faeces
dan bagaimana pasien dapat membantu mengumpulkan.
6. Jangan sampai spesimen terkontaminasi dengan urine atau darah
menstruasi.
7. Jika memungkinkan pasien berkemih dulu sebelum mengumpulkan
spesimen
Rumah Sakit
Kristen Mojowarno PENGAMBILAN SPESIMEN FAECES UNTUK
PEMERIKSAAN FAECES RUTIN

No. Dokumen No. Revisi Halaman


LAB/SPO/159 0 1/2

PROSEDUR 8. Jangan membuang tisu ke dalam pispot defekasi karena kandungan


kertas dapat mempengaruhi analisis laboratorium
9. Tutup rapat dan segera lakukan pemeriksaan di laboratorium

UNIT TERKAIT 1. Unit Laboratorium dan Bank Darah


2. Unit Rawat Inap
3. Unit Rawat Jalan

Anda mungkin juga menyukai