Anda di halaman 1dari 2

Komisi penelitian dan Pengabdian

I. Issu di Bidang Penelitian:


1. Jumlah Dosen yang bergelar Doktor masih kurang
2. Jumlah Dosen yang memiliki Jafa Lektor masih sedikit
3. Jumlah Dosen yang memiliki Jurnal Internasional terindek bereputasi masih rendah
Akibatnya :
1. Rendahnya kemungkinan mendapatkan hibah penelitian karena syarat untuk mendapatkan
hibah ristekdikti semakin sulit
2. Rendahnya meningkatkan posisi peringkat PT, Prodi, karena ruh dari Universitas adalah
kinerja dosen yg artinya sebagian besar kinerja dosen ada LPPM
3. Karena itu betapa pentingnya LPPM untuk meningkatkan peringkat Universitas, selain
faktor yg lain
II. Isu di bidangTeknis
1. Operator lemlit yang dengan gampang dipindahkan ke lain tempat lain, padahal tidak
mudah untuk membuat operator baru memiliki ketrampilan yang sama dengan yang lama.

III. Isu di bidang kualitas hasil penelitian


1. Masih rendahnya kualitas hasil penelitian dosen
2. Banyak dosen yang mengerjakan hasil penelitan sekedarnya, contoh, jumlah halaman
(Hanya sekedar jumlah halaman, belum yg lain) antara proposal dengan hasil penelitian
hanya bertambah 5 sampai 10 halaman.
3. Apakah peran reviewer kurang efektif???
4. Luaran riil hasil penelitian DIPA Unitomo belum memadai
Solusi :
I. Issu di BidangPenelitian:
1. Universitas memberikan kemudahan untuk dosen melanjutkan sekolah, termasuk mewajibkan
bagi para dosen yang potensial dan masih muda untuk melanjutkan pendidikan
2. Adanya percepatan pengurusan jafa bagi para dosen. (Usulan untuk universitas). Mewajibkan
bagi para dosen untuk mengurus jafa, atau ada bagian di universitas yang bertugas memantau
jafa dari para dosen untuk kemudian memberikan pemberitahuan, peringatan, dsb.
3. Perlunya percepatan untuk menghasilkan jurnal internasinal dosen, dengan adanya workshop
penulisan artikel internasional.

Anda mungkin juga menyukai