Anda di halaman 1dari 4

Lampiran 09

Kisi-kisi Ulangan Harian 2

a. Teknik Penilaian : Tes tertulis


b. Bentuk Instrumen : Soal Pilihan Ganda dan Uraian
c. Kisi-kisi:
No. Indikator Butir Instrumen
1. Mengidentifikasi bunyi Hukum I Newton sesuai Pilihan Ganda Romawi
dengan teori. A (Nomor 2, 4 dan 5)
Romawi C (Nomor 1
dan 2)
2. Mengidentifikasi bunyi Hukum II Newton sesuai
Pilihan Ganda Romawi
dengan teori. A ( Nomor 1 dan 3)

3. Menghitung persamaan ∑F=m.a dengan teliti. Pilihan Ganda Romawi


A (Nomor 6, 7, dan 10)
Romawi C (Nomor 3
dan 4)
4. Mengidentifikasi bunyi Hukum III Newton dengan Pilihan Ganda Romawi
cermat. A ( Nomor 8 dan 9)
Romawi C (Nomor 5)
5. Menyebutkan contoh penerapan Hukum Newton
Romawi B
dalam kehidupan sehari hari.

Mlati, 17 Agustus 2016


Mengetahui,
Rubrik Penilaian
A. Jawaban Pertanyaan
No. Jawaban Skor No. Jawaban Skor
1. C 1 6. B 1
2. B 1 7. A 1
3. D 1 8. D 1
4. C 1 9. B 1
5. A 1 10. C 1

B. Jawaban Pertanyaan
No. Jawaban Skor No. Jawaban Skor
1. B 1 6. A 1
2. A 1 7. C 1
3. B 1 8. C 1
4. C 1 9. A 1
5. B 1 10. B 1

C. Jawaban Pertanyaan
No. Jawaban Skor
1. Jika resultan gaya yang bekerja pada benda sama dengan nol,maka 4
benda yang mula – mula diam akan tetap diam dan benda yang
mula – mula bergerak lurus beraturan akan tetap bergerak lurus
beraturan.
2. Termasuk hukum I newton, karena tubuh terdorong ke depan/ ke 4
belakang berusaha untuk mempertahankan keadaan/ posisi agar
tidak jatuh.
3. Diketahui : 4
m = 5 kg
F = 10 N
Ditanya : a ?
Jawab :

Jadi, percepatan benda tersebut sebesar 2


4. Diketahui : 4
m = 2,5 kg
F = 25 N
Ditanya : a ?
Jawab :

Jadi, percepatan benda tersebut sebesar 10


5. Roket air meluncur ke atas, karena udara memenuhi ruang di 4
dalam roket air dan memberi tekanan pada air di dalam roket
sehingga air tertekan keluar menyembur ke tanah

Anda mungkin juga menyukai