Anda di halaman 1dari 14

SEPTEMBER 2019

T a b l o i d W a r g a U P 3 S e m a r a n g

Kemeriahan Peringatan
Hari Kemerdekaan RI
ke-74
KATA REDAKSI Tim Kehumasan PLN UP3 Semarang:

Assalamualaikum Wr. Wb. Ketua Merangkap Anggota:


B. Hardika Christiawan
Marilah kita panjatkan puji dan syukur kepada Allah
Sekretaris Merangkap Anggota:
SWT. karena atas berkat dan karunia-Nya kita selalu Farait Beni Adam
diberikan nikmat kesehatan.
Terimakasih kami ucapkan atas dukungan dari Ma- Anggota Seksi Majalah Tawang:
najemen PLN UP3 Semarang dan atas partisipasi Rosyikal Furqon

seluruh tim redaksi, sehingga kita semua seluruh Anggota Seksi Dokumentasi:
pegawai PLN UP3 Semarang dapat kembali menikmati Farid Pradana
TAWANG (Tabloid Warga UP3 Semarang) di bulan Sep- Galuh Santiko Aji
Anggota Seksi Publikasi:
tember ini. Argitya Risgiananda
Bulan Agustus identik dengan kemeriahan peringatan Unik Isnaini
Rosalia
Hari Kemerdekaan Republik Indonesia, tahun ini kita
Cynthia Dwi Rizqia
merayakan HUT RI ke 74 dengan meriah. Rangkaian Wima Ashary
acara telah dilaksanakan mulai dari upacara bende- Amalia Dwi Ramdhani
Arisky Catur Larasati
ra dan lomba-lomba 17-an, hingga penyelenggaraan Firmanila Septyandani
Lomba Kampoeng Terang PLN serentak se Indone- Juan Sharid Radyasto
Manager Bagian Se-UP3 Semarang
sia. Kegiatan ini bertepatan pula dengan launching
program baru PLN yaitu Gebyar Kemerdekaan 2019,
Manager ULP Se-UP3 Semarang
P2K3L Se-ULP UP3 Semarang
Meriahkan Jateng Fair 2019, PLN Hadir Menawarkan
dimana PLN memberikan diskon biaya penyambungan Diskon “Menembus Batas”
bagi pelanggan tegangan rendah yang hendak melaku-

D
kan penambahan daya. Acara launching ini dilak-
alam upaya pelaksa- 197 kVA. Diskon 75% berlaku Semarang.
sanakan pada saat Car Free Day di Jalan Pahlawan
naan kegiatan Sapa bagi pelanggan PLN yang Untuk menikmati promo terse-
Simpang Lima, Semarang. Animo masyarakat sangat
Pelanggan untuk mem- membeli atau memiliki pera- but, pelanggan dapat menga-
baik dan banyak yang ikut serta mendaftar program
berikan kemudahan kepada latan listrik tertentu. Sedang- jukan langsung ke booth PLN
tersebut.
pelanggan atau masyarakat kan diskon 100% diperuntukan selama Jateng Fair ber-
Semoga dengan semangat kemerdekaan, kita semua
yang ingin menambah daya, untuk pelanggan PLN yang langsung ataupun ke kantor
dapat saling bahu membahu demi pencapaian kinerja
PT PLN (Persero) Unit Induk membeli atau memiliki motor PLN terdekat dengan menyer-
PLN UP3 Semarang yang TERBAIK.
Distribusi (UID) Jawa Ten- atau mobil listrik” ujar Andre takan bukti kepemilikan atau
gah-Yogyakarta bersama Pratama Djatmiko selaku pembelian peralatan listrik,
Salam,
semua UP3 diwilayah Jawa motor listrik, ataupun
Redaksi
Tengah-Yogyakarta membuka mobil listrik. Diskon
booth di lokasi Jateng Fair ini berlaku sampai
2019. Event pameran dan pro- dengan 31 Desember
mosi terbesar di Jawa Tengah 2019.
ini digelar di PRPP, Semarang Ini merupakan event
DAFTAR ISI
pada 28 Juni – 14 Juli 2019. kedua PLN mengada-
Pada event ini, PLN menawar- kan Expo Menembus
Meriahkan Jateng Fair 2019, PLN Hadir Menawar- 3 Kemeriahan Peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-74 12
kan Promo “Menembus Batas” Batas di tahun 2019
kan Diskon “Menembus Batas” Peringati HUT RI, PLN UP3 Semarang adakan Lomba 14
Kunjungan PLN Ke KODIM 0715 Kendal 4 Kampoeng Terang PLN berupa diskon tambah daya setelah sebelumnya
Jalan Sehat Bersama Anak-Anak Penyandang 5 ULP Semarang Tengah Gelar Acara Senam & Lomba 16 75% dan 100%. sukses menggelar aca-
Disabilitas Bersama
SAMBUNG LISTRIK UNTUK PRODUKSI INDUSTRI 6 SOSIALISASI KESELAMATAN KETENAGALISTRIKAN 17 “Promo yang ditawarkan ra serupa di Transmart
TEKSTIL DI KELURAHAN METESEH adalah potongan biaya tam- Setiabudi Semarang
Gelaran Event Car Free Day Kota Semarang 8 Sosialisasi Peraturan Menteri ESDM No 2 Tahun 2019 18 bah daya sebesar 75 persen pada Maret lalu.
PLN LAYANI PENAMBAHAN DAYA PELANGGAN 10 Review Singkat Motor Listrik 19
SEKTOR BISNIS YBM PLN UP3 Semarang Mengadakan Layanan Kese- 22 dan 100 persen bagi pelang-
PENYALAAN PABRIK PENGOLAHAN BIJIH PLAS- 10 hatan Gratis di Desa Tambaksari gan rumah tangga tegangan Manager Bagian Pemasaran
TIK PLN UP3 Semarang gelar Talkshow Radio untuk pro- 24
Sosialisasi Keselamatan Ketenagalistrikan PLN 11 mosikan program Gebyar Kemerdekaan 2019
rendah yaitu daya 220 VA – dan Pelayanan Pelanggan UP3
ULP Boja
Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 3
Kunjungan PLN Ke
KODIM 0715 Kendal

K
endal (18/7) – MULP Kendal, MULP Boja, berupa buku disiplin eksekusi, Dandim Ginda
dan MULP Weleri bersilaturahmi dengan sangat mengapresiasi pemberian tersebut.
Dandim Kodim 0715 Kendal Letkol Inf.
Ginda M. Ginanjar. Pria berdarah sunda terse-
but menyambut hangat kedatangan kami di
Kodim 0715. Kami dan Dandim Ginda membic-
arakan hal hal menarik di Kabupaten Kendal.
Kabupaten Kendal adalah Kabupaten yang
memiliki potensi perkembangan perekonomi-
an yang sangat besar. Pusat industri adalah
tolak ukur perkembangan perekonomian. PLN
bersama sama Kodim 0715 siap melayani
masyarakat dan meningkatkan perekonomian Jalan Sehat Bersama Anak-Anak Penyandang Disabilitas
di Kabupaten Kendal
Selain menjadi daerah yang berpotensi da-

S
lam perkembangan perekonimian Kabupaten
abtu 10 Agustus 2019, dilakukan langsung oleh Bapak
Kendal juga sering dikunjungi oleh Pejabat
dilaksanakan kegiatan Heru selaku Camat Semarang
Negara dan Tamu VVIP. Kunjungan tersebut
jalan sehat anak - anak Barat dan didampingi Bapak
terkait dengan acara kenegaraan ataupun aca-
disabilitas. Acara yang dilak- Rohmatul Chilmi dari PLN ULP
ra sosial. PLN dan Kodim akan meningkatkan
sanakan pada pukul 06.00 WIB Semarang Barat.
komunikasi dan kerjasama khususnya dalam
dan dimana start dan finish "Semoga kegiatan ini bisa
pelayanan kepada Pejabat Negara dan Tamu
berada dikantor kecamatan terus berkesinambungan agar
VVIP yang berkunjung ke Kendal
Pada penghujung pertemuan tersebut PLN
memberikan kenang kenangan kepada Dandim

Pemberian bantuan sembako kepada keluarga anak disabilitas

Semarang Barat. bisa saling berbagi kebahagian


Dalam kesempatan ini, PLN dengan keluarga besar anak
ULP Semarang Barat ikut - anak disabilitas diwilayah
memberikan bantuan paket kecamatan Semarang Barat"
Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 4 sembako YBM kepada kelu- Pesan Bapak Camat dalam
arga disabilitas, penyerahan sambutannya.n
ekonomi akan lebih murah, juga tingkat pelayanan acara sosialisasi dapat terlaksana. “PLN berkomit-
dan keamanan akan lebih terjamin,” pungkasn- men menjaga keselamatan masyarakat umum,
ya. Peduli keselamatan masyarakat, PLN sosial- selain dengan melakukan inspeksi keselamatan
ketenagalistrikan, kami juga rutin mengadakan
PLN UP3 SEMARANG sosialisasi langsung kepada warga masyarakat agar
menambah wawasan dan mengantisipasi terjad-
SAMBUNG LISTRIK inya kecelakaan masyarakat umum akibat kelistri-
kan,” imbuhnya.
UNTUK PRODUKSI IN- Peserta yang datang mendapat pengarahan men-
DUSTRI TEKSTIL genai proses bisnis PLN secara umum, bahaya -
bahaya yang ada akibat proses penyaluran listrik
“Percepatan proses penyambungan ke pelanggan beserta cara mencegahnya. “Materi
untuk konsumen daya besar menjadi yang diberikan melalui penayangan video mem-
salah satu prioritas PLN” buat lebih mudah dipahami, hal ini akan kami
teruskan kepada seluruh warga sehingga informasi

S
dapat bermanfaat,” ucap Slamet salah satu ketua
EMARANG (16/7) – PLN Adriansyah RW yang mengikuti acara tersebut. Turut hadir
Unit Pelaksana Pelayanan menga- pula Kepala Kelurahan Sekayu, Tri Hardjono S.
Pelanggan (UP3) Semarang takan, Sos, MM, yang memberikan pengarahan, “Kami
terus berupaya meningkatkan pihaknya mohon bantuan dan kerjasama seluruh elemen
pelayanan kepada masyarakat sebagai masyarakat supaya melaksanakan himbauan dari
dengan memenuhi kebutuhan penyedia PLN agar warga dapat menikmati listrik dengan
listrik pelanggan di berbagai tenaga aman dan nyaman, semoga setelah acara ini tidak
bidang. Pertumbuhan industri di listrik ada kejadian kecelakaan masyarakat umum di
Kota Semarang menujukan tren senantiasa kelurahan Tanjung Mas” ujarnya.
yang terus berkembang, salah berkomit- Acara ini ditutup dengan pemberian informasi
satunya di sektor industri tek- men dalam mengenai Program Menembus Batas, yaitu pro-
stil. Hal ini membuat PLN UP3 mem- gram pemberian diskon sebesar 75% dan 100%
Semarang berkontribusi men- berikan dari biaya penyambungan untuk pelanggan
dorong pertumbuhan dengan pelayanan tegangan rendah yang mengajukan permohonan
melakukan penyambungan listr- terbaik bagi tambah daya dengan kondisi tertentu. “Hal ini
ik bagi industri-industri baru di pelanggan. syarat telah terpenuhi, PLN merupakan kesempatan yang bagus bagi warga
Kota Semarang. Pada hari Selasa, “Percepatan proses penyambun- akan segera menyambung listrik isasikan bahaya listrik kepada warga kelurahan yang sering jeglek listriknya karena konsumsi
16 Juli 2019 telah tersambung gan untuk konsumen daya besar untuk masyarakat,” imbuhnya. Tanjung Mas melebihi daya kontrak. Kami himbau agar tidak
listrik untuk PT Kin Yip Bags menjadi salah satu prioritas Donny menambahkan, pihaknya melakukan tindakan seperti mengutak-atik mcb
& Hats yang berlokasi di Jalan PLN, hari ini telah kami nyal- tidak hanya mendukung dalam Sebagai bentuk implementasi salah satu pilar atau kWh meter, selain merupakan tindakan ilegal
Coaster, Semarang Utara. Salah akan pasokan listrik untuk PT penyambungan listrik baru, tapi keselamatan ketenagalistrikan, PLN Unit Layanan hal ini juga berpotensi menyebabkan kebakaran,
satu perusahaan tekstil terbesar Kin Yip Bags & Hats. Semoga juga berkomitmen untuk selalu Pelanggan (ULP) Semarang Tengah bersama karena dapat menyebabkan alat pengaman kelis-
yang menghasilkan berbagai ma- dengan hal ini, kebutuhan listrik siap menjaga jaringan listrik mengadakan acara sosialisasi kelistrikan di balai trikan dari PLN tidak bekerja sebagaimana mesti-
cam produk ini telah menikmati untuk operasional perusahaan tetap andal. “Kami memiliki pertemuan kantor kelurahan Tanjung Mas, Ke- nya. Silahkan warga mengikuti program ini yang
sambungan listrik dengan daya dapat terpenuhi sehingga per- program layanan premium bagi camatan Semarang Utara pada hari Rabu, 30 Juli berlangsung hingga akhir tahun 2019,” pungkas
kontrak 345 kVA. tumbuhan perekonomian daerah perusahaan atau pelanggan yang 2019. Hardika. n
Serangkaian proses persiapan juga turut berkembang,” ungkap- ingin mendapat layanan khusus Tak kurang dari 40 orang warga, yang terdiri dari
penyambungan mulai dari pe- nya. “Saat ini pengajuan proses terkait keandalan kelistrikan. Ketua RT, ketua RW perangkat kelurahan dan to-
narikan jaringan, pemasangan pasang baru atau tambah daya Kami juga berharap agar indus- koh masyarakat datang menghadiri acara tersebut.
alat pengaman jaringan, gardu sudah lebih mudah, karena calon tri-industri di Kota Semarang Manager PLN ULP Semarang Tengah melalui Pe-
distribusi hingga alat pengukur pelanggan cukup menghubungi yang masih beroperasi dengan jabat Pelaksana Keselamatan, Keamanan, Keseha-
pembatas di pelanggan telah Contact Centre PLN 123 dan genset segera beralih ke listr- tan Kerja dan Lingkungan (K3L), Hardika Chris-
dilaksanakan dengan baik. Man- memenuhi syarat ketentuan ik PLN karena selain dari segi tiawan mengucapkan banyak terima kasih atas
ager PLN UP3 Semarang, Donny yang diberikan. Apabila syarat- waktu dan kesempatan yang diberikan sehingga

6 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 7
daya dan pemasangan
internet, PLN akan
memberikan diskon
100%, hal ini sebagai
bentuk apresiasi dan
dukungan untuk pro-
gram 74 tahun Indone-
sia yaitu SDM Unggul
Indonesia Maju,” tam-
bahnya.
Selain senam bersa-
ma, dalam acara ini
juga menampilkan
demo masak menggu-
nakan kompor induksi
serta test drive motor
listrik. Penggunaan lis-
trik sebagai pengganti
Manager UP3 Semarang memberikan sambutan Pembagian doorprize kepada peserta event gebyar kemerdekaan 2019
saat peluncuran program Gebyar Kemerdekaan bahan bakar minyak

S
di acara Car Free Day Kota Semarang sudah menjadi tren baru Day. PLN akan menyediakan rang-barang elektronik lainya
emarang (25/8) – senam Zumba bersama
bagi masyarakat, karena se- Stasiun Pengisian Listrik kepada peserta event Gebyar
PLN selalu berkomit- ini melibatkan tak kurang
lain lebih aman, dalam peng- Umum (SPLU) di berbagai Kemerdekaan 2019. “Kami
men memberikan dari 120 orang pengun-
gunaan listrik untuk memasak lokasi di Kota Semarang untuk ucapkan terimakasih atas par-
pelayanan yang terbaik ke- jung Car Free Day di Jalan
dan operasional motor listrik menunjang kebutuhan listrik tisipasi seluruh masyarakat
pada pelanggan, dalam hal Pahlawan Simpang Lima.
juga lebih murah. Antusiasme di masyarakat. dalam acara ini. Program
ini termasuk memberikan Dalam sambutannya,
pengunjung juga sangat tinggi Acara yang dilaksanakan Gebyar Kemerdekaan 2019 ini
PLN UP3 Semarang informasi-informasi men-
genai kemudahan proses
Donny Adriansyah selaku
Manager PLN UP3 Sema-
dalam event ini, tak sedik- serentak oleh seluruh unit PLN merupakan kesempatan yang
baik bagi pelanggan untuk
Luncurkan promo penyambungan listrik dan rang mengatakan bahwa
segera melakukan tambah
program-program PLN kebutuhan masyarakat
Gebyar Kemerdekaan yang sedang berlangsung. akan listrik dan internet su-
daya, karena program ha-
nya berlangsung hingga
2019 Dalam Gelaran Bersamaan dengan event dah tidak dapat terelakan,
30 Oktober 2019. Selain
Car Free Day Kota Sema- oleh karena itu PLN hadir
Event Car Free Day rang, PLN UP3 Semarang memberikan kemudahan
memberikan diskon, PLN
juga berkomitmen menjaga
Kota Semarang meluncurkan program
baru PLN, yaitu Gebyar
bagi masyarakat untuk
mendapatkannya. “Selain
keandalan pasokan listr-
ik dan mengatasi seluruh
Kemerdekaan 2019. Berta- mudah dan cepat, proses
keluhan pelanggan menge-
juk “Merdeka di Era Dig- penambahan daya juga
nai kelistrikan, hal ini dilaku-
ital” PLN UP3 Semarang murah, karena pelanggan
kan agar masyarakat dapat
bersama dengan ICON+ akan mendapatkan diskon
menggunakan listrik secara
selaku anak perusahaan biaya penyambungan se-
aman dan nyaman,” pungkas
PLN memberikan diskon besar 50%, bagi pelanggan
Donny.n
biaya penyambungan bagi yang sekaligus memasang Petugas PLN sedang memperagakan penggunakan kompor listrik induksi
konsumen listrik tegan- internet & IPTV diskon
gan rendah yang hendak yang diberikan sebesar
it yang mencoba memasak di Jawa Tengah dan D.I.Yo-
menambah daya listrik dan 74%,” ujar Donny. “Apabila
dengan kompor induksi dan gyakarta ini ditutup dengan
juga memasang internet pelanggan dari lembaga
mencoba mengendarai motor pembagian doorprize beru-
dan IPTV di rumahnya. pendidikan yang mengaju-
listrik berkeliling area Car Free pa kompor induksi dan ba-
Acara yang diawali dengan kan permohonan tambah
8 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 9
PLN LAYANI PENAMBAHAN PLN DORONG PERTUMBUHAN EKONOMI DENGAN NYAL-
DAYA PELANGGAN SEKTOR AKAN PABRIK PENGOLAHAN BIJIH PLASTIK
BISNIS

S S
EMARANG - (16/8), EMARANG (20/8) – rang Timur. Diharapkan den-
PLN Unit Pelaksana Komitmen PLN dalam gan beroperasinya perusahaan
Pelayanan Pelanggan mendorong pertumbu- tersebut dapat meningkatkan
(UP3) Semarang kembali han ekonomi daerah terus pertumbuhan ekonomi mas-
menunjukkan komitmenn- dilakukan. Hal itu dilakukan yarakat sekitar,” ungkapnya.
ya dalam pelayanan proses PLN Unit Pelaksana Pe- Proses penyambungan baru
penambahan daya. Kali ini, PT layanan Pelanggan (UP3) atau tambah daya dapat diaju-
Tanu Prima Hutama di Jalan Semarang yang telah melaku- kan pelanggan melalui Con-
Brigjen Sudiarto, Kecamatan kan penyambungan listrik tact Centre PLN 123 atau web
Pedurungan menjadi salah untuk CV Oktavindo Jaya PLN yang beralamatkan di
satu pelanggan industri yang
Makmur. PLN dengan cepat www.pln.co.id, sehingga pe-
melakukan tahap demi tahap langgan tidak perlu bersusah Pemaparan Keselamatan Ketenagalistrikan oleh Manager ULP Boja
melakukan penambahan daya
proses penyambungan baru, payah untuk datang ke kantor
sebesar 197 Kva menjadi
sehingga pada tanggal 20 PLN jika hendak mengajukan
2.180 Kva pada Jumat (16/8)
lalu.
Agustus 2019 pelanggan dapat permohonan. Sosialisasi Keselamatan Ketenag-
menikmati pasokan listrik
dari dengan daya kontrak 345
Donny menambahkan, pihak-
nya tidak hanya mendukung alistrikan PLN ULP Boja

B
Manager PLN UP3 Semarang, kVA. dalam penyambungan listrik
Donny Adriansyah, men- oja, (13/8) - Kesela- Acara dibuka oleh Camat na bagi kehidupan dan tidak
Manager PLN UP3 Sema- baru, tapi juga berkomitmen
gatakan pihaknya sebagai matan Ketenagalistri- Boja, kemudian dilanjutkan membahayakan,” ujar Nanang
rang, Donny Adriansyah untuk selalu siap menjaga
penyedia tenaga listrik senan- kan (K2) adalah upaya penyampaian himbauan K2 Aribowo dalam penjelasannya.
mengatakan, pihaknya se- jaringan listrik tetap handal.
tiasa memberikan pelayanan dari PLN untuk mewujudkan oleh Nanang Aribowo selaku
bagai penyedia tenaga listrik “Kami berharap agar indus-
yang cepat dan mudah kepada senantiasa berkomitmen tri-industri di Kota Semarang penggunaan energi listrik Manager PLN ULP Boja. Ma- Peserta cukup antusias dalam
seluruh pelanggan. “Sektor dalam memberikan pelayanan yang masih beroperasi dengan yang aman, andal dan ramah sih banyak masyarakat yang mengikuti acara tersebut, hal
bisnis merupakan salah satu terbaik bagi pelanggan. “Kali genset segera beralih ke listrik lingkungan. Jumlah ke- belum mengetahui jarak aman ini terbukti dengan adanya
aspek vital dalam pertumbu- ini kami menyambung listrik PLN karena selain dari segi celakaan masyarakat umum beraktivitas di dekat jaringan pertanyaan yang diberikan
han ekonomi, karena dalam untuk CV Oktavindo Jaya ekonomi akan lebih murah, akibat aktivitas di dekat listrik tegangan menegah warga. Camat Boja, Ripur-
kegiatan-kegiatan di sektor Makmur, yaitu perusahaan juga tingkat pelayanan dan jaringan listrik PLN terbilang (JTM) 20 kV milik PLN seh- wanto mengucapkan banyak
bisnis terjadi aliran finansial yang bergerak di pengolahan keamanan akan lebih terja- masih cukup tinggi di wilayah ingga masyarakat cenderung terima kasih kepada pihak
di masyarakat,” ujar Donny. bijih plastik di daerah Sema- min,” pungkasnya. n kerja PLN UP3 Semarang. kurang berhati-hati saat beker- PLN dan akan membantu un-
“Diharapkan dengan berop- Oleh karena itu sebagai ben- ja di dekat JTM (Jaringan tuk selalu menghimbau warga
erasinya bisnis ini dapat penyambungan bagi pelang- diajukan pelanggan melalui tuk wujud kepedulian dan Tegangan Menengah). Nanang agar berhati-hati dalam berak-
mengembangkan ekonomi gan yang hendak melakukan Contact Centre PLN 123 atau tanggung jawab moral, pada menjelaskan lebih lanjut bah- tivitas dekat jaringan listrik.
daerah sekitar,” imbuhnya. penambahan daya hingga 197 web PLN yang beralamatkan hari Selasa, 13 Agustus 2019, wa pekerjaan seperti pemba- “Jika ada masalah mengenai
kVA. Diskon yang diberikan di www.pln.co.id, sehingga pe- PLN ULP Boja mengadakan ngunan atau renovasi ge- ketenagalistrikan, pelanggan
Donny menambahkan pihak- sebesar 50%, 74% dan 100%, langgan tidak perlu bersusah Sosialisasi Keselamatan dung, memotong pohon, dan dipersilahkan untuk meng-
nya tidak hanya mendukung tentunya sesuai dengan syarat payah untuk datang ke kantor Ketenagalistrikan bagi warga pemasangan reklame atau hubungi contact centre PLN
dalam penyambungan listrik dan ketentuan yang berlaku. PLN jika hendak mengajukan masyarakat. Bertempat di baliho membutuhkan radius 123 yang aktif 24 jam. PLN
baru atau penambahan daya, Program ini berlaku hingga permohonan,” pungkasnya.n Aula Kecamatan Boja, tidak sekitar 3 meter. Nanang juga berkomtimen memberikan pe-
tapi juga berkomitmen untuk 31 Oktober 2019, maka kami kurang dari 35 orang yang menghimbau agar masyarakat layanan yang terbaik kepada
selalu siap menjaga jaringan anjurkan kepada seluruh pe- terdiri dari Camat Boja, para berkoordinasi dengan PLN pelanggan agar dapat meng-
listrik tetap andal. “Saat ini langgan agar segera menggu- kepala desa, pegawai keca- apabila hendak melakukan gunakan listrik dengan aman
berlangsung program Gebyar nakan kesempatan yang baik matan, tokoh pemuda, dan aktivitas di dekat JTM terse- dan nyaman serta peduli
Kemerdekaan 2019, yaitu pro- ini. Proses penyambungan warga sekitar menghadiri but. “Gunakan listrik dengan terhadap jaringan listrik PLN,”
gram pemberian diskon biaya baru atau tambah daya dapat acara tersebut. wajar dan hati-hati agar listrik tutup Nanang.n
menjadi suatu hal yang bergu-
10 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 11
Kemeriahan Peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-74

D
alam rangka menyambut mangat "45" serta dilandasi den-
bulan yang spesial bagi gan rasa kekeluargaan. Puncak
Seluruh Rakyat Indonesia, acara, yaitu pada hari Sabtu tang-
banyak kegiatan yang diadakan di gal 17 Agustus 2019, dilaksanakan
kampung-kampung, di pusat per- Upacara Bendera dalam rangka
belanjaan, dan di kantor-kantor. memperingati hari kemerdekaan
Tak terkecuali di kantor PLN UP3 RI ke-74 dengan tema "SDM Un-
Semarang. Di mulai dari memasang ggul, Indonesia Maju". Peser-
umbul-umbul, menghias kantor ta upacara dihadiri oleh seluruh
dengan nuansa merah putih, ser- pegawai se UP3 Semarang beserta
ta tak lupa ketinggalan, diadakan pegawai dari unit lain seperti UP3
lomba-lomba yang tentunya sangat Demak, UP3 Surabaya Selatan, dan
seru antar pegawai, outsourch- juga PT Indonesia Power. Alham-
ing, maupun anak magang di mas- dulillah, prosesi upacara berjalan
ing-masing ULP se UP3 Semarang. dengan lancar dan khidmat.n
Semua itu dilakukan dengan se-

12 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 13
peserta dari berbagai daerah Pedurungan tentukanlah Jl. Candi Mutiara
mengikuti lomba Kampoeng 7. Perumahan Persada Asri II, Selatan sebagai Juara I, Dk.
Peringati HUT RI, Terang PLN ini. Adapun peser- Kebondalem Kendal Tawang Tengah sebagai Juara
PLN UP3 Semarang adakan Lomba tanya adalah sebagai berikut :
1. Jl. Bugangan VII RT 02 RW
8. Dk. Tawang Tengah RT
03 RW 07, Gempolsewu,
II dan Jl. Grobogan sebgai
Juara III. Sebagai apresiasi,
Kampoeng Terang PLN XV, Rejosari, Semarang Rowosari Weleri Manager PLN UP3 Semarang,

S
Timur 9. Dk Kebonadem RT 03 RW Donny Adriansyah sendiri
emarang (30/8), Euforia penyambungan sementara bersihan hiasan juga menjadi
2. Jl. Grobogan RW 03, Pan- 03 Ds Merbuh, Singorojo yang menyerahkan hadiah be-
peringatan HUT RI ke 74 senilai Rp 170.845,- sehingga materi penilaian.
dansari, Semarang Tengah Boja rupa piagam penghargaan dan
dirasakan oleh seluruh dipastikan hiasan khususnya Pendaftaran lomba dimulai se-
3. Kampoeng Pelangi RT 01 10. Ds Jagalan RT 04 RW 01, uang tunai sejumlah 7,5 juta
warga negara Indonesia di lampu-lampu menggunakan jak tanggal 10 Agustus 2019
RW 03, Randusari, Sema- Boja Rupiah untuk Juara I, 5 juta
seluruh pelosok negeri.
rang Selatan Seluruh peserta menampilkan Rupiah untuk Juara II, dan 2,5
Begitu pula dengan war-
juta Rupi-
ga Kota Semarang dan
ah untuk
Kabupaten Kendal yang
juara III.
merupakan wilayah kerja
Semoga
PLN UP3 Semarang. Da-
dengan
lam peringatan HUT RI
Lomba
k3 74 ini ada yang sedik-
Kam-
it berbeda dari tahun-ta-
poeng
hun sebelumnya, karena
Jl. Bugangan VII RT 02 RW XV, Rejosari, Dk. Tawang Tengah RT 03 RW 07, Gempol- Terang
PLN mengadakan Lom- Semarang Timur. sewu, Rowosari Weleri PLN,
ba Kampoeng Terang
seluruh
PLN yang dapat diikuti
warga
oleh seluruh warga Kota Perumahan Persada Asri II, Jl. Sido Asih 1 RT 02 RW 07 , mas-
Semarang dan Kabupat- Kebondalem Kendal Muktiharjo Kidul, Pedurungan
yarakat
en Kendal. Mengusung
di Kota
Tema Kemerdekaan di
Sema-
Era Digital, warga mas-
rang dan
yarakat diajak untuk
Kabupat-
menghias lingkungan
en Kend-
tempat tinggal mereka,
al dapat
mulai dari gapura, gang,
mengha-
jembatan, rumah-rumah
yati per-
dan area pemukiman
ayaan ke-
lainya. Dalam menghias Ds Jagalan RT 04 RW 01, Boja
tentunya ada bebera-
pa aspek yang harus
dipenuhi sebagai syarat
penilaian yaitu wajib Kampoeng Pelangi RT 01 RW 03, Jl. Candi Mutiara Selatan, Pasadena, RT Mangkang Wetan RT 01 RW 08,
mencantumkan logo Randusari, Semarang Selatan 10 RW 06 Mangkang
PLN, tulisan Kampoeng
4. Jl. Candi Mutiara merdekaan
Terang PLN, dan logo
Selatan, Pasadena, RT 10 hiasan Kampoeng Terang PLN RI serta menjadi sarana
HUT RI ke 74, mem-
RW 06 yang sangat indah dan me- edukasi untuk menggunakan
perhatikan jarak aman Dk Kebonadem RT 03 RW 03 Ds Merbuh, Jl. Grobogan RW 03, Pandansari, Semarang 5. Mangkang Wetan RT 01 riah, sehingga membuat tim tenaga listrik secara wajar
pemasangan hiasan dari Singorojo Boja Tengah
RW 08, Mangkang penilaian cukup sulit menentu- dan legal guna kepentingan
jaringan listrik PLN, dan
6. Jl. Sido Asih 1 RT 02 RW kan juaranya. Setelah melalui umum.n
harus mengikuti program Geb- listrik yang legal. Selain itu dan ternyata cukup banyak
07 , Muktiharjo Kidul, proses penilaian bersama, di-
yar Kemerdekaan 2019 yaitu kreativitas, kerapihan dan ke- peminatnya, sejumlah 10
14 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 15
bersama sehari sebelumnya lengkap dengan lauk pauknya
yaitu pada tanggal 16 Agustus sudah menanti untuk disantap
2019. Seminggu sebelum aca- sebagai sarapan pagi. Aca-
Peringati HUT RI ra telah dibentuk panitia kecil ra sarapan bersama sambil
untuk merancang dan mem- ngobrol dan bersenda gurau
ke 74, PLN persiapkan lomba yang akan menambah suasana kekeluar-
ULP Semarang diikuti oleh ratusan peserta
dari pegawai dan mitra kerja
gaan pagi itu.
Setelah acara sarapan selesai,
Tengah Gelar PLN Semarang Tengah. dimulailah acara lomba ber-

Acara Senam & Berlokasi di Gudang Kalisari


PLN UP3 Semarang, mulai
sama. Ada beberapa lomba
yang dipertandingkan hari itu
Lomba Bersama pukul 07.00 WIB peserta mulai yaitu lomba menggiring bola
berdatangan dan tepat pukul dengan terong, lomba voli air
07.30 WIB senam bersama menggunakan sarung, lomba
ngedot,lomba estafet tepung
dan diakhiri lomba make up.
Peserta dibagi menjadi beber-
apa kelompok dan bertanding
satu sama lain hingga seluruh
lomba terselesaikan. “Lom-
ba-lomba yang dipilih bersifat WUJUDKAN PENGGUNAAN LISTRIK YANG AMAN DAN
lomba kelompok, dan dalam
satu kelompok harus terdiri NYAMAN, PLN GELAR SOSIALISASI KESELAMATAN
dari seluruh bagian,” ujar Dody KETENAGALISTRIKAN DI KELURAHAN METESEH
Bastian Tumanggor manager

S
PLN ULP Semarang Tengah.
emarang (5/8) – PLN listrik PLN juga berpotensi
“Hal ini guna meningkatkan
berperan aktif guna menyebabkan kecelakaan
Peserta senam berfoto bersama setelah kegiatan kekompakan dan kebersa-

H
mewujudkan peng- masyarakat umum yang nan-
maan seluruh pegawai dan mi-
ari kemerdekaan Re- gunaan listrik yang aman tinya akan menyebabkan pa-
dimulai. Bersama Mba Dian tra kerja,” imbuhnya. Suasana
publik Indonesia yang dan nyaman salah satunya sokan listrik terganggu. Oleh
sebagai instruktur, sekitar 120 yang sangat meriah dirasakan
jatuh setiap tang- dengan cara sosialisasi kes- sebab itu PLN ULP SEMA-
peserta dari pegawai, bcak seluruh peserta acara ditunju-
gal 17 Agustus merupakan elamatan ketenagalistrikan RANG TIMUR memberikan
office, driver, cleaning service, kan dengan antusiasme dalam
salah satu waktu yang di- kepada masyarakat umum. edukasi terkait pengamanan
petugas yantek, ganti meter, mengikuti lomba-lomba yang
tunggu-tunggu oleh seluruh Sosialisasi kali ini diadakan bangunan, kegiatan potong
MCB ON, Billman, dan P2TL berlangsung. Tidak ada peser-
masyarakat Indonesia. Be- di Kelurahan Meteseh keca- pohon, dan jarak aman jarin-
dengan girang melaksanakan ta yang takut untuk basah dan
gitu pula dengan seluruh matan Tembalang dimana gan listrik terhadap benda-
senam aerobik yang diiringi kotor, semua peserta melebur
pegawai dan mitra kerja PLN secara geografis wilayah benda yang ada disekitarnya.
dengan musik yang menam- menjadi satu dalam keber-
ULP Semarang Tengah yang kelurahan meteseh terdapat Pelanggan juga disampaikan
bah semangat. Setelah berb- samaan hingga tak terasa
sangat bersemangat dalam banyak pohon dan berada di terkait pengamanan instalasi
agai gerakan mulai dari pema- matahari sudah diatas kepala
menyambut HUT RI ke 74 di sekitar jaringan listrik PLN. rumah tangga dimana sering
nasan, gerakan utama, hingga dan waktu menunjukkan pukul
tahun 2019 ini. Selain dengan Salah satu penyebab listrik sekali instalasi tidak standar
gerakan goyang lucu-lucuan 11.30 WIB. Acara senam dan
upacara bersama seluruh padam adalah gangguan dan bisa menyebabkan gang-
yang berjalan tak kurang dari lomba bersama ditutup den-
pegawai PLN UP3 Semarang yang disebabkan oleh pohon guan pada instalasi rumah
1 jam, senam akhirnya disu- gan pembagian hadiah oleh
yang dilaksanakan tepat pada yang menyentuh kawat listrik tersebut. Jika listrik Andal ,
dahi. Seluruh peserta mulai Dias Panji selaku ketua panitia
tanggal 17 Agustus 2019, PLN PLN. tak hanya itu, kegiatan kontinuitas terjaga, penggu-
nampak kelelahan namun peringatan HUT RI ke 74 di
Semarang Tengah merayakan potong pohon tanpa penga- na Aman maka kenyamanan
hanya sesaat, karena setelah PLN ULP Semarang Tengah.n
HUT RI ke 74 dengan meng- wasan dan kegiatan pemba- dalam pengguanan tenaga
senam hidangan nasi pecel
gelar acara senam dan lomba ngunan rumah dekat jaringan listrik akan terwujud .n
16 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 17
Sosialisasi Peraturan Menteri ESDM No 2 Tahun 2019
Tentang Ruang Bebas dan Jarak Bebas Minimum pada
REVIEW SINGKAT MOTOR LISTRIK (MOLIS) VIAR Q-1
SUTT, SUTET, SUTTAS dan Keselamatan Ketenagalistri-
kan oleh UPT Semarang dan PLN ULP Kendal

K
PEMAKAIAN MOLIS Q-1 PADA JALAN UMUM
endal, (20/8) – Berkaca do Siregar selaku Manager han atau bertumpuk.
dari kejadian Black Out PLN UPT Semarang, kemu- Rute perjalanan ULP Kendal menuju UP3 Semarang, dengan jarak tempuk 33km
yang terjadi di sebagian dian dilanjutkan Sosialisasi Para tamu undangan atau pe-
Kondisi Sebelum perjalanan (ULP Kendal) :
wilayah barat di Pulau Jawa PERMEN ESDM No 2 Tahun serta yang hadir cukup antu-
dikarenakan terputusnya 2019 oleh Agus Suherman sias hal ini terbukti banyaknya - Indikasi Battrey : 3 Bar (tidak penuh)
aliran listrik pada jaringan dari team PLN UIT JBT dan peserta memberikan per- - Odo meter : 407 km
Transmisi 500kV yang dip- Himbauan Keselamatan tanyaan dan rasa ingin tahu
icu oleh pohon sengon dan Ketenagalistrikan (K2) oleh yang cukup tinggi dari peserta
statistik jumlah kecelakaan Tresna Nurman Abadi selaku dalam mengikuti sosialisasi
masyarakat umum akibat Manager PLN ULP Kendal. tersebut. Kabag Perekonomi-
aktivitas di dekat jaringan Melihat dari statistik angka an Mohammad Eko, STP., ME
tegangan menengah 20kV kecelakaan masyarakat umum mengucapkan banyak terimak-
milik PLN terbilang masih akibat tersengat aliran listrik asih kepada pihak PLN atas
cukup tinggi di wilayah ker- jaringan tegangan menengah sosialisasi yang telah diber-
ja PLN UP3 Semarang. Oleh (JTM) 20 kV masih tinggi, ikan kepada warga sekitar
karena itu sebagai bentuk secara garis besar masih ban- yang sudah berjalan sampai
wujud kepedulian kepada yak masyarakat yang belum dengan saat ini dikabupaten
masyarakat umum terhadap mengetahui jarak aman dalam kendal dan beliau berpartisi-
Keselamatan Ketenagalistri- beraktivitas di dekat JTM 20 pasi mendukung agar seluruh Kondisi setelah perjalanan (UP3 Semarang) :
kan (K2) perusahaan men- kV sehingga masyrakat cend- intansi Lurah maupun Camat
gadakan Sosialisasi Permen erung kurang berhati - hati selalu menghimbau warga - Indikasi Battrey : 1 Bar (hamper habis)
ESDM No 2 Tahun 2019 ten- saat bekerja di dekat JTM. agar berhati - hati dalam be- - Odo meter : 440 km
tang jarak bebas minimum Tresna menyampaikan bahwa raktivitas dekat jaringan listr-
SUTT, SUTET, SUTAS dan setiap pekerjaan seperti pem- ik, penggunaan listrik dengan
Keselamatan Ketenagalistri- bangunan atau renovasi suatu bijak serta mendukung bayar
kan kepada masyarakat umum bangunan, memotong pohon, listrik tepat waktu. "Diharap-
oleh PLN Unit Pelaksana memasang reklame atau bali- kan masyarakat dapat men-
Transmisi (UPT) Semarang ho untuk memperhatikan jarak dukung kami (PLN) untuk bisa
dan Unit Layanan Pelanggan aman dengan jaringan listrik memberikan pelayan yg lebih
(ULP) Kendal di Kantor Bupati tegangan menengah 20 kV baik dengan cara mengikhlas-
Kendal yang dihadiri oleh 38 yakni radius 3 meter. Tresna kan pemangkasan pohon demi
orang yang terdiri dari Camat juga menghimbau agar mas- keandalan listrik, melapor-
Pegandon, para Kepala Desa, yarakat dapat berkoordinasi kan pohon yg dekat jaringan
Kepala Bagian Pemda beserta dengan PLN melalui CC123 listrik, dan mengawasi kinerja
Staff, Koramil dan Polres Ken- atau langsung datang ke kan- pelayanan teknik kami dari Kesimpulan penggunaan :
dal menghadiri acara tersebut. tor unit PLN terdekat apabila Gratifikasi serta apabila ada
- Penggunaan Battrey : 2 Bar
hendak melalukan kegiatan di gangguan listrik padam dari
- Jarak Tempuh : 33 km
Sosialisasi tersebut dibuka dekat JTM 20 kV, serta meng- Kwhmeter dan jaringan PLN
- Kecepatan maksimal : 68 km/h
Oleh Mohammad Eko, STP., himbau masyarakat unutk diharapkan masyarakat mel-
- Kecepatan Rata Rata : 55 km/h
ME selaku Kepala Bagian bijak dalam pemakaian tenaga apor ke PLN melalui CC123”
Administrasi Perekonomian listrik seperti tidak menggu- tutup Tresna.n
dan sambutan oleh Ricar- nakan stecker secara berlebi-
18 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 19
PENGISIAN ULANG BATTREY MOLIS Q-1 SAMPAI PENU ( 4 BAR ) SETELAH PENGGUNAAN 33 km
Indikasi setelah pengisian Ulang :

- Indikasi Battrey Molis Q-1 : 4 Bar (full)


Indikasi sebelum pengisian Ulang : - Stand kWh meter : 0,80 kWh
- Indikasi Battrey Molis Q-1 : 1 Bar (hampir habis)
- Stand kWh meter : 0,04 kWh

Indikasi Proses Isi Ulang Battrey :

- Tegangan : 241 Volt


- Arus : 1,19 Ampere
- CosQ : 0,98
- Daya sesaat : 0,81 kW

Kesimpulan :

- Kebutuhan energi listrik untuk mengisi sampai indikasi battrey 4 Bar (penuh) dari 1 bar (hampir
habis) adalah 0,80 – 0,04 = 0,76 kWh, jika Rp/kWh = Rp 1.500,- maka biaya untuk mengisi penuh
molis sebesar Rp. 1.500,- x 0,76 kWh = Rp. 1.140,-
- Biaya yang dibutuhkan Molis Q-1 untuk menempuh jarak sejauh 1 km dengan menggunakan
jarak tempuh dari ULP Kendal menuju UP3 Semarang sejauh 33km, maka diperoleh Rasio Rp/km
sebesar  Rp. 1.140/ 33km = 34,55 Rp/km
- Biaya yang dibutuhkan motor dengan bahan bakar minyak untuk menempuh jarak sejauh 1 km,
dengan rasio konsumsi BBM sebesar 62,2 km/liter (harga pertalite Rp. 7.600,-), diperoleh rasio
biaya = 122,19 Rp/km
- Dengan menggunakan Molis Q-1 dapat evisiensi biaya sebesar 87,64 Rp/km atau menghemat
biaya sebesar 71,7%

20 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 21
LAPORAN AKTIVITAS BULANAN
YBM PLN UP3 SEMARANG
BULAN : AGUSTUS 2019

NO URAIAN KETERANGAN
LAPORAN CASH OPNAME : 31 Agustus 2019
A SALDO AWAL 13.105.224

B PENERIMAAN DANA 45.827.479

C PENGELUARAN DANA

PROGR JML JML


JUMLAH DLM Rp. F ASHNAF JUMLAH DLM Rp.
AM PENERIMA PENERIMA
A PENDIDIKAN 1 1.740.000 A FAKIR MISKIN 23 6.490.000
B KESEHATAN B GHARIMIN
C EKONOMI C RIQOB

YBM PLN UP3 Semarang Mengadakan Layanan


D DAKWAH D FISABILILLAH
E SOSIAL KEMANUSIAAN 22 4.750.000 E IBNU SABIL
F MUALAF

Kesehatan Gratis di Desa Tambaksari JUMLAH *)

OPERASIONAL
23 6.490.000

11.376 G AMIL
JUMLAH *) 23 6.490.000

1.225.000

U
TOTAL PENGELUARAN DANA 7.726.376

ntuk meningkatkan Kecamatan Rowosari, Kabu- promotif kesehatan, sehingga D SURPLUS / DEFISIT DANA 38.101.103
kepedulian masyarakat paten Kendal yang sebagian yang datang ke Puskesmas
E SALDO AKHIR 51.206.327
terhadap kesehatan, besar masyarakatnya bekerja hanya cek kesehatan bukan -
YBM PT PLN (Persero) UP3 sebegai petani tambak. minta obat,” katanya.
Semarang bersama dengan Kepala UPTD Puskesmas Ketua YBM PT PLN UP3 Sema-
Inisiatif Zakat Indonesia (IZI) Rowosari 2, Istiroh menyam- rang, Taryo berharap program
Jawa Tengah menyelenggara- paikan, kesehatan merupakan layanan kesehatan gratis yang
kan layanan kesehatan gratis penunjang hidup terpenting diberikan ini bisa bermanfaat
untuk warga Desa Tambak- bagi masyarakat. Untuk itu, bagi masyarakat. “Semoga
sari, Kecamatan Rowosari, berbagai lembaga dan Pe- yang kita salurkan bermanfaat
Kabupaten Kendal, Rabu (7/8). merintah mencoba mengubah untuk masyarakat khususnya
Diketahui, Tambaksari mer- mindset masyarakat dengan di Tambaksari,” ungkap Taryo.
upakan salah satu desa di mencegah lebih baik daripada Sementara itu Kepala Desa
mengo- Tambaksari, Untung Mujiono
bati. mengucapkan rasa terima
“Kami kasihnya atas kepedulian dari
selalu YBM PT PLN UP3 Semarang
mem- dan IZI Jawa Tengah.
berikan “Saya mewakili Desa Tam-
edukasi baksari mengucapkan terima
kepada kasih kepada PLN dan IZI
mas- yang telah membantu mas-
yarakat yarakat, semoga bermanfaat
dengan dan berkah untuk karyawan
preven- PLN,” ujarnya n
tif dan
Pemeriksaan kesehatan masyarakat oleh tenaga medis Penyerahaan sembako paket merdeka

22 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 23
Tambah Daya dibatatkan dan
kepada Pelanggan disarankan
untuk mengajukan permohon-
an Tambah Daya sesuai syarat
dan ketentuan yang berlaku,”
imbuhnya.

Selain diskon BP, juga ada


promo lain yaitu Penyambun-
gan Sementara (PS) Gebyar
Kemerdekaan 2019. “Produk
ini diperuntukan bagi kon-
PLN UP3 Semarang sumen yang membutuhkan
sambungan listrik sementara
gelar Talkshow Radio untuk keperluan pesta, ha-
jatan, perayanaan hari ke-
untuk promosikan merdekaan, atau keperluan
program Gebyar Ke- lain yang sifatnya sementara.
Dengan membayar minimal
merdekaan 2019 Rp 170.845,- pelanggan akan
dilayani penyambungan lis-
triknya dengan APP Prabayar
daya 5.500 VA yang sudah
mendapat token perdana
dan dapat diisi ulang sesuai
kebutuhan. Maksimal masa
penyambungan 30 hari atau

S
sampai berakhirnya program,”
emarang (20/8), Men- hendak menam-
ungkap Hardika. “ Untuk
yambut HUT RI ke bah daya listrik
mengikuti program ini sangat-
74, PLN meluncurkan dan juga mema-
lah mudah, Pelanggan cukup
program baru, yaitu Gebyar sang internet
mengajukan permohonan tam-
Kemerdekaan 2019. Program dan IPTV di
Talkshow di Radio RRI Semarang bah daya dan membayar BP
‘Gebyar Kemerdekaan 2019’ rumahnya.
sebesar Rp 10.000.000,- (sep- 09.00 WIB. Antusiasme warga if peruntukannya, beralih ke secara tunai serta melengkapi
ini adalah program tematik Besarnya dis-
uluh juta rupiah). masyarakat sangat baik, mulai tarif layanan khusus premium, data-data yang diperlukan
promo Layanan Tambah Daya kon BP yang diberikan adalah
Manager Bagian Pemasaran awal hingga akhir talkshow tetapi tidak berlaku sebalikn- seperti ID Pelanggan, Alamat
untuk Pelanggan Tegangan 50%, khusus untuk seluruh
dan Pelayanan Pelanggan, banyak pertanyaan yang ma- ya, dan wajib melunasi seluruh dan Nomor Telepon. Pelang-
Rendah (TR) mulai dari daya golongan tarif . Diskon BP se-
gan dapat mengajukan per-
220 VA s.d 197 kVA, dengan besar 74% apabila mengambil Andre Pratama bersama suk ke radio melalui telepon kewajiban tagihan rekening
mohonan melalui website PLN
memberikan diskon Biaya Pen- paket layanan TD Listrik seka- dengan Penanggung Jawab dan pesan singkat. listrik, kecuali pelanggan TNI/
Kehumasan, Hardika Christi- “Semua pelanggan TR dari POLRI,” ujar Andre. “Untuk www.pln.co.id Contact Center
yambungan (BP) dan promo ligus paket Internet dan IPTV
awan melaksanakan talkshow seluruh golongan tarif dapat Pelanggan golongan tarif 123, Aplikasi PLN Mobile atau
penyambungan sementara Icon+. Diskon BP sebesar
di radio RRI Semarang untuk mengikuti program ini dengan Sosial dengan peruntukan langsung datang ke Loket PLN
(PS) dengan syarat dan keten- 100 % apabila pelanggan dari
terdekat. Program ini berlaku
tuan yang berlaku. Bersama lembaga pendidikan/sekolah/ mempromosikan program beberapa kriteria yaitu tanpa lembaga pendidikan/sekolah
tersebut. Pada tanggal 20 perubahan Fasa (dari 1 fasa yang mengajukan Tambah mulai 16 Agustus 2019 pukul
dengan ICON+ selaku anak sejenisnya mengambil paket
Agustus 2019, kedua nara- ke 3 fasa, atau sebaliknya), Daya, jika ternyata kondisi di 00.00 WIB hingga tanggal 31
perusahaan, PLN memberikan layanan TD Listrik sekaligus
Oktober 2019 pukul 23.59
tambahan diskon biaya pen- paket Internet dan IPTV Icon+. sumber menjalankan talkshow tanpa migrasi Prabayar ke lapangan menunjukkan bukan
interaktif selama 1 jam mu- Pascabayar, atau sebaliknya, merupakan lembaga pendi- WIB., pungkasnya.n
yambungan bagi konsumen Besarnya nominal diskon BP
listrik tegangan rendah yang yang diberikan maksimum lai dari pukul 08.00 hingga tanpa mengubah golongan tar- dikan/sekolah, maka proses

24 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 Tawa ng • S E P T E M BE R 2 0 1 9 25

Anda mungkin juga menyukai