Anda di halaman 1dari 1

DIALOG BAHASA INGGRIS ASKING AND GIVING OPINION

Putri: I want to buy a new phone, but the options out there are overwhelming me. Any
advice? (Aku ingin membeli ponsel baru, tapi pilihan yang ada membuatku kewalahan.
Ada saran, nggak?)

Edi: You can just buy the one like mine. You don’t need much for a phone, do
you? (Kamu bisa beli yang mirip dengan punyaku. Kamu nggak butuh yang fiturnya
macam-macam, kan?)

Putri: Not really. Can I see yours? (Nggak juga. Boleh kulihat punyamu?)

Edi: *taking out his phone* Pretty compact even if it’s 5 inch. The interface is also user
friendly. 2GB RAM and 16GB internal memory. (*mengeluarkan ponselnya* Cukup kecil
meski layarnya sebesar 5 inchi. Tampilannya juga ramah bagi pengguna. RAM-nya
2GB dan memori internalnya 16GB).

Putri: What do you think of it? Is it okay? (Bagaimana kegunaannya menurutmu?


Bagus nggak?)

Edi: For me, it’s enough, since I only use it for texting, chatting, checking e-mails, and
making calls. I rarely use it for anything other than those. (Buatku sih cukup, soalnya
aku hanya memakainya untuk SMS, ngobrol, memeriksa e-mail, dan menelepon. Aku
jarang menggunakannya untuk hal-hal selain itu.)

Putri: I don’t think it would either. When did you buy this phone of yours? (Kayaknya
aku juga nggak bakal, deh. Kapan kamu beli ponsel ini?)

Edi: Around three weeks ago, I guess.(Sekitar tiga minggu yang lalu.)

Putri: Then the price wouldn’t be so different now. Do you think the budget fit
me? (Kalau begitu harganya pasti tidak beda jauh sekarang. Kamu pikir harganya
sesuai nggak dengan budget-ku?)

Edi: I think so. It’s pretty cheap compared to any other brand with the exact same
feature. Trust me, this is a bargain. (Kurasa iya. Lumayan murah kok bila dibanding
dengan merek lain yang fiturnya sama. Percaya deh, ini sudah murah.)

Putri: All right. I’ll look for it. Thanks, Edi. (Baiklah. Aku akan mencarinya. Makasih,
Edi.)

Anda mungkin juga menyukai