Anda di halaman 1dari 3

Penambalan Karies Email

No.Dokumen :
No. Revisi : -
SOP Tanggal Terbit :
Halaman : 1–2

1. Pengertian Karies Email adalah Karies yang masih dangkal sekali yang terkena
yaitu lapisan email gigi
2. Tujuan Sebagai acuan kerja Dokter Gigi atau Perawat ……………...dalam
melakukan PenambalanKaries Email.
3. Kebijakan SK Kepala …………………Nomor :
Tentang Pelayanan Klinis
4. Referensi 1. Kepmenkes RI Nomor HK 02.02 / MENKES / 62/ 2015
tentang Panduan Praktek Klinis Bagi Dokter Gigi
2. Kepmenkes RI Nomor 284/ Menkes/SK/IV/2006 tentang
Standar Pelayanan Asuhan Kesehatan Gigi dan Mulut
5. Prosedur Alat : Dental unit lengkap
Diagnostik set
Neirbeken
Sarung tangan
Bahan : Cotton roll
Cotton pellet
Bahan tambalan gigi
6. Langkah-langkah 1. Dokter gigi / perawat gigi menginformasikan kepada pasien
akan melakukan penambalan karies email
2. Dokter gigi / perawat gigi mempersilahkan pasien mengisi
Informed Consent
3. Dokter gigi / perawat gigi melakukan preparasi dan
membersihkan kavita
4. Dokter gigi / perawat gigi memblokir kavita dari saliva
dengan cotton roll
5. Dokter gigi / perawat gigi mengeringkan kavita

6. Dokter gigi / perawat gigi melakukan recontouring dengan

bahan penambalan

7. Dokter gigi / perawat gigi merapikan dan pemolesan

tambalan
8.Dokter gigi / perawat gigi memberikan instruksi paska

penambalan gigi

9 . Dokter gigi / perawat gigi mencatat dalam Rekam Medis ,


Buku Tindakan dan Register Rawat Jalan

7. Bagan Alir
Drg/Prg Drg/prg Drg/prg
Menginformasikan mempersilahkan melakukan
kepada pasien akan pasien mengisi preparasi dan
dilakukan Informed Consent membersihkan
Penambalan Karies kavita
Email

Drg/prg melakukan Drg/prg Drg/prg memblokir


recontouring dengan mengeringkan kavita kavita dari saliva
bahan penambalan dengan cotton roll

. drg/prg merapikan Drg/prg


dan pemolesan memberikan Drg/prg mencatat
tambalan instruksi paska dalam rekam medis
penambalan gigi

8. Hal-hal yang perlu Dokter gigi / perawat gigi melakukan penambalan karies email
diperhatikan sesuai prosedur dengan bahan tumpatan yang menutupi kavita dan
tidak adanya peninggian gigitan.
9. Unit terkait 1. Ruang Kesehatan Gigi Dan Mulut
2. Ruang Farmasi
10. Dokumen 1. Rekam Medis
Terkait 2. Catatan Tindakan
3. Register Rawat Jalan
4. Buku Tindakan
11. Rekaman historis
perubahan Tgl.mulai
No Yang dirubah Isi Perubahan
diberlakukan
Penambalan Karies Email
No. Kode :
Terbitan :
DAFTAR No. Revisi :
TILIK Tgl. Mulai Berlaku :
Halaman :1

Langkah Kegiatan Ya Tidak Tidak


No Berlaku
1. Apakah Dokter gigi / perawat gigi menginformasikan
kepada pasien akan melakukan penambalan karies
email ?
2. Apakah Dokter gigi / perawat gigi mempersilahkan pasien
mengisi Informed Consent ?
3. Apakah Dokter gigi / perawat gigi melakukan preparasi
dan membersihkan kavita ?
4. Apakah Dokter gigi / perawat gigi memblokir kavita dari
saliva dengan cotton roll ?
5. Apakah Dokter gigi / perawat gigi mengeringkan kavita ?
6. Apakah Dokter gigi / perawat gigi melakukan recontouring
denganbahan penambalan ?

7. Apakah Dokter gigi / perawat gigi merapikan dan


pemolesan tambalan ?

8. Apakah Dokter gigi / perawat gigi memberikan instruksi


paska penambalan gigi ?

9. Apakah Dokter gigi / perawat gigi mencatat dalam Rekam


Medis ,Buku Tindakan dan Register Rawat Jalan ?

CR : ………………% Pati, …………………….


Pelaksana / auditor

…………………….

Anda mungkin juga menyukai