Anda di halaman 1dari 3

PEMERIKSAAN LEOPOLD

No. Dokumen :041/SOP/C/PKM-SLL/2018

SOP No. Revisi : 01


Tanggalterbit : 15 Januari 2018
Halaman :1/3

PUSKESMAS Amtsyir Muhadi


NIP.19750323 200701 1 021
SULILI

1. Pengertian Pemeriksaan Leopold adalah pemeriksaan fisik dengan cara palpasi yang
dilakukan pada perut ibu hamil yang terdiri dari Leopold I, II, III, IV
2. Tujuan Sebagai acuan dalam penerapan langkah- langkah Untuk mengetahui posisi
Fundus uteri, punggung, presentasi dan seberapa jauh bagian bawah janin masuk
panggul
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Sulili Nomor 445/065/PKM-SLL/SK/2018
Tentang kebijakan pelayanan klinis
4. Referensi Helen Varney (2007) Buku Ajar AsuhanKebidanan, edisi 4, EGC. Jakarta
5. Prosedur a. Persiapan alat dan bahan :
1) Meteren
2) Dopler
3) Jelly
b. Petugas yang melaksanakan
1) Bidan
c. Langkah-langkah :
1) Petugas mempersiapkan pasien
2) Petugas mempersiapkan tempat pemeriksaan
3) Petugas menjelaskan prosedur dan tujuan pemeriksaan kepada pasien
4) Petugas mempersilahkan pasien untuk baring ditempat tidur yang telah
dipersiapkan dengan posisi telentang dengan satu bantal dibagian kepala
5) Cuci tangan sebelum melakukan tindakan
6) Petugas menutup bagian tubuh pasien dengan selimut kecuali area perut
7) Petugas melakukan pemeriksaan Leopold I
 Posisi petugas menghadap kekepala pasien
 Menentukan apa yang ada dibagian fundus uteri
8) Petugas melakukan pemeriksaan Leopold II
 Letakkan kedua telapak tangan dikeduasisi abdomen
 Menentukan letak punggung janin
9) Petugas melakukan pemeriksaan Leopold III
 Letakkan 3 ujung jari kedua tangan pada keduasisi abdomen pasien
tepat diatas simpisis pubis
 Tentukan bagian apa saja yang menjadi bagian presentasi
10) Petugas melakukan pemeriksaan Leopold IV
 Letakkan kedua telapak tangan dikeduasisi abdomen pasien
 Gerakkan jari tangan secara perlahan kesisi bawah abdomen
 Tentukan apakah bagian presentasi sudah masuk PAP
11) Petugas menanyakan kondisi pasien setelah diperiksa
12) Petugas menyimpulkan hasil pemeriksaanl eopold
13) Petugas menjelaskan hasil pemeriksaan pada pasien
14) Petugas mencuci tangan
15) Petugas mencatat hasil pemeriksaan dalam register KIA, buku KIA dan
rekam medik

6. Diagram Alir
Mempersiapkan Menjelaskan prosedur Mempersilahkan
tempat dan tujuan berbaring ditempat
tidur

Tutup tubuh bagian


Pemeriksaan Pemeriksaan Cuci tangan
bawah kecuali area
Leopold II Leopold I perut

Pemeriksaan Pemeriksaan Menanyakan kondisi


Leopold III Leopold IV setelah diperiksa

Catat hasil Cuci tangan Menyimpulkan hasil


pemeriksaan pemeriksaan

7. Hal-hal yang a. Tinggi fundus uteri,


perlu b. Letak punggung janin,
diperhatikan c. Presentase janin
d. Bagian bawah panggul

8. Unit Terkait Poli KIA, kamar bersalin, jaringan puskesmas

9. Dokumen terkait a. Rekam medic


b. Buku Register kunjungan
c. Catatan tindakan

10. Rekaman historis No Komponen Isi Perubahan Keterangan


perubahan yang diubah
1 Prosedur Menambahkan persiapan Komponen 5
alat dan bahan serta
petugas yang
melaksanakan sebagai
bagiandari prosedur
2 Alur pelayanan Menyempurnakan model Komponen 6
diagram alir
3 Unit Terkait Menambahkan jaringan Komponen 8
puskesmas sebagai unit
terkait pelayanan
4 Bagan - Menambahkan bagan Komponen 7,9,10
hal- hal yang perlu
diketahui
- Menambahkan bagan
dokumen terkait.

2/3
- Menambahkan bagan
unutk memuat seluruh
historis perubahan
dokumen.

3/3

Anda mungkin juga menyukai