Anda di halaman 1dari 2

TUGAS INDIVIDU

ALUR RUMUSAN MASALAH


Dalam memenuhi tugas mata kuliah metodologi penelitian

Oleh :
DINDA INDRASWARI
NIM : 1920068

PROGRAM STUDI KEPERAWATAN PROGRAM SARJANA


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN KEPANJEN
2019
Ide (Masalah-Empiris)
Kurangnya dukungan keluarga untuk mendukung adanya kemampuan bersosialisasi

Brainstroming
Faktor apa saja yang menyebabkan ketidakmampuan tersebut

Kajian masalah (kepustakaan)


Berdasarkan literatur, terdapat faktor perkembangan seperti kurang stimulus, kasih sayang,
perhatian dan kehangatan dari keluarga khususnya ibu atau pengasuh pada bayi atau
seseorang yang dapat menyebabkan terbentuknya rasa percaya diri. Dan tanda gejala yang di
tunjukkan seperti sering menyendiri, tidak berkomunikasi, menarik diri, lebih sering
menunduk atau tidak mampu menatap lawan bicara, sering melamun dan berdiam diri. Kaji
apakah sudah ada penelitian mengenai faktor-faktor tersebut?

Identifikasi : potensi variabel


Dukungan keluarga dan faktor perilaku
Penurunan produktivitas
Lingkungan yang mendukung
Kemampuan bersosialisasi

Rumusan masalah
Apakah ada hubungan dukungan keluarga terhadap kemampuan bersosialisasi pada pasien
dengan isolasi sosial

Tujuan
Menjelaskan hubungan dukungan keluarga terhadap kemampuan bersosialisasi pada pasien
dengan isolasi sosial

Judul
Hubungan dukungan keluarga terhadap kemampuan bersosialisasi pada pasien dengan isolasi
sosial

Anda mungkin juga menyukai