Anda di halaman 1dari 2

PENYEBAB PENGERTIAN

DENGUE HEMORAGIC FEVER


(DEMAM BERDARAH)

Dengue Hemoragic Fever (DHF) adalah


1. Virus Dengue yang dibawa oleh nya-
penyakit yang disebabkan oleh virus den-
muk Aedes aegypti dan Aedes albopictus. gue yang ditularkan oleh gigitan nyamuk
2. Tinggal atau bepergian ke daerah tropis. aedes aegypti dan aedes albopictus.
Demam berdarah dengue tidak menular
melalui kontak manusia dengan manusia.
Virus dengue sebagai penyebab demam
berdarah hanya dapat ditularkan melalui
nyamuk

STIKES HANG TUAH SURABAYA

Disusun oleh:

1. Alvia Dea N (1810008)

2. Bella Rizka W (1810020)

3. Dwi Wahyu Endarti (1810032)

4. Hanina Salsabila (1810046)

5. Vita Sabela (1810106)


CARA PENCEGAHAN KOMPLIKASI TANDA DAN GEJALA

1. 3 M ( Menguras, Menutup, Mengubur) 1. Infeksi. 1. Muntah terus menerus


2. Kerusakan hati.
2. Demam tinggi yang timbul men-
2. Obat nyamuk semprot
dadak.
3. Obat oles anti nyamuk. 3. Kerusakan otak 3. Sakit kepala yang berat, terutama di
4. Tirai atau kelambu nyamuk. 4. Resiko syok kepala bagian depan.
5. Kejang-kejang.
4. Nyeri di belakang mata.
5. Sakit seluruh badan.

Anda mungkin juga menyukai