Anda di halaman 1dari 2

ULANGAN HARIAN

Alokasi waktu : 45 menit Nama : .........................................................................


Kelas : X IPS - ........
1. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar!
2. Bakteri dan ganggang hijau-biru dalam 7. Berikut ini yang bukan ciri anggota
klasifikasinya termasuk prokariota karena kingdom Protista adalah….
belum mempunyai .... a. Sebagian besar merupakan
a. Asam nukleat d. Hemiselulosa uniseluler
b. Peptidoglikan e. Lipid b. Jaringan tubuh belum terdiferensiasi
c. Membran inti c. Sebagian besar hidup di air
3. Bakteri metanogen adalah bakteri yang dapat d. Ada yang heterotrof dan ada yang
hidup pada lingkungan .... autotrof
e. Merupakan prokariotik
a. Temperatur tinggi
b. Derajat keasaman tinggi
8. Perhatikan gambar reproduksi bakteri berikut!
c. Kandungan sulfur tinggi
d. Kandungan gas metana tinggi
e. Salinitas tinggi
4. Bakteri Lactobacillus casei banyak digunakan
dalam proses bioteknologi. Manakah pernyataan
yang tepat tentang bakteri tersebut?
a. Menghasilkan yoghurt
b. Menghasilkan tauco sebagai bahan penyedap
rasa
c. Pembuatan keju dari bahan susu
d. Membantu proses pembuatan nata de coco
e. Menghasilkan protein sel tunggal (PST)
5. Perbedaan antara archaebacteria dan eubacteria
yang paling tepat adalah .... Berdasarkan gambar tersebut, perpindahan
a. Eubacteria memiliki peptidoglikan pada materi genetik melalui saluran/jembatan diantara
dinding selnya tetapi archaebacteria tidak dua sel bakteri yang berdekatan. Cara reproduksi
b. Eubacteria dan archaebacteria dapat hidup
tersebut tergolong ….
pada kondisi lingkungan ekstrim a. Pembelahan biner d. Konjugasi
c. Archaebacteria bersifat aerob sedangkan b. Fragmentasi e. Transduksi
eubacteria bersifat anaerob c. Transformasi
d. Archaebacteria berbentuk filamen sedangkan 9. Protista mirip hewan juga disebut sebagai....
eubacteria berbentuk double helix a. Fungi
e. Archaebacteria tidak memiliki flagel b. Jamur lendir
sedangkan eubacteria memiliki flagel c. Protozoa
6. Perhatikan tipe letak flagela pada bakteri d. Gangang
berikut! e. Kritos
10. Kaki semu adalah alat gerak pada ….
a. Flagellata
b. Rhizopoda
c. Cilliata
d. Bulu getar
e. Sporozoa
11. Rhodophyta berwarna merah karena pada
alga tersebut terdapat pigmen ….
Secara berurutan, monotrik dan lofotrik a. klorofil
ditunjukkan oleh huruf .... b. karoten
a. (a) dan (b) d. (b) dan (d) c. fikosianin
b. (a) dan (c) e. (a) dan (d)
c. (b) dan (c)
d. fikoeritrin
e. fikosantin
12. Protista mirip tumbuhan (alga) 14. Oomycota yangbereproduksi secara aseksual
diklasifikasikan berdasarkan …. memeiliki zigot yang disebut.....
a. Bentuk tubuh a. Oogonia
b. Pigmen dominan b. Flagela
c. Alat gerak c. Oospora
d. Habitat d. Hifa
e. Cara hidup e. Zoospora
13. Reproduksi aseksual alga dengan cara 15. Alga yang dapat dimanfaatkan sebagai
memutuskan sebagian tubuhnya disebut …. bahan agar-agar adalah ….
a. Pembelahan biner a. Laminaria
b. Oogami b. Macrocystis
c. Fragmentasi c. Euchema spinosum
d. Meiosis d. Spirogyra
e. Anisogami e. Ulva

I. Kerjakan soal-soal berikut!


1. Jelaskan peranan bakteri yang menguntungkan (3)
dan merugikan (3) bagi manusia, hewan, maupun
tumbuhan!
2. Sebutkan perbedaan antara archaebacteria dan
eubacteria dalam bentuk tabel (5 perbedaan)!
3. Jelaskan ciri-ciri umum protista!
4. Sebutkan dan jelaskan pengelompokan protozoa
berdasarkan alat geraknya !
5. Sebutkan minimal 5 peranan protista dalam
kehidupan !

Anda mungkin juga menyukai