Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN BENGKULU UTARA

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMK NEGERI 2 ARGAMAKMUR
Jl. Kol. AlamsyahGunungAgungArgamakmur Bengkulu Utara. Telp/Fax. (0737) 522576
Website: www.smkn2-argamakmur.net Email: smkn_2arma@yahoo.co.id

UJIAN MID SEMESTER GANJIL


TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Mata Pelajaran : Pekerjaan Dasar Elektromekanik ( C2.2)


Paket Keahlian : Teknik Instalasi Tenaga Listrik
Kelas : X
Alokasi Waktu : 90 Menit

Nama :…………………………………………………
Kelas :…………………………………………………

1. Jelaskan definisi dari APD dan contoh APD beserta fungsinya !


2. Bahaya adalah proses kerja yang dapat menyebabkan cidera. Sedangkan kecelakaan
yakni suatu peristiwa yang direncanakan atau yang diharapkan dapat menyebabkan
cidera atau kerusakan. Tentunya dalam bekerja terdapat bahayanya. Coba sebutkan
mengenai bahaya ditempat kerja!
3. Sebutkan peralatan keselamatan kerja dalam menggerinda benda kerja!
4. Nando tangannya terluka saat menggunakan gergaji. Berdasarkan kecelakaan kerja yang
dialami Nando, apakah yang menyebabkan Nando mengalami kecelakaan kerja!
5. Jelaskan cara penyambungan kabel mata itik!
6. Sambungan belhangers dengan sambungan western union sekilas hampir sama tetapi
terdapat perbedaan. Sebutkan perbedaan antara sambungan belhangers dengan
sambungan westrn union!
7. Perhatikan gambar di bawah ini!

Berapa hasil pengukuran tebal sebuah buku menggunakan jangka sorong dengan skala
0,05 mm seperti diperlihatkan pada gambar di atas ? ( tulis dengan langkah
penghitungannya)

8. Jelaskan fungsi dari jangka sorong !


9. Sebutkan bagian-bagian dari jangka sorong!
10. Perhatikan gambar pengukuran menggunakan diameter koin menggunakan jangka
sorong skala 0,05 mm di bawah ini, berapa hasil pengukurannya ? ( tulis dengan langkah
penghitungannya)

Anda mungkin juga menyukai