Anda di halaman 1dari 2

CARA PENGGUNAAN APAR

No. Dokumen :
No.Revisi : A
SOP
Tgl. Terbit :
Halaman : 1-3

POLIKLINIK
BIDDOKKES A. YANI
POLDA JATIM
dr. ANI KURNIANINGSIH
NIP. 197504072007102001

1. Pengertian Cara penggunaan apar adalah prosedur untuk menggunakan


alat pemadam api ringan.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk cara
penggunaan apar.
3. Kebijakan Keputusan Kepala Poliklinik Biddokkes A. Yani Polda Jatim
Nomor : 188/094/413.102.09/Kep/2017 tentang Pemantauan,
Pemeliharaan, Perbaikan Sarana dan Peralatan
4. Referensi Permenakertrans RI No 4/MEN/1980 tentang Syarat-syarat
Pemasangan dan Pemeliharaan Alat Pemadam Api Ringan
5. Prosedur 1. Petugas menarik/melepaskan pin /kunci pengaman APAR
2. Petugas mengarahkan selang ke dasar api
3. Petugas menekan tuas/gagang APAR secara perlahan-lahan
4. Petugas menyapukan secara merata dengan gerakan
menyapu dari satu sisi ke sisi yang lain hingga api padam
6. Diagram alir

Tarik pin pengunci APAR

Arahkan selang ke dasar api

Tekan gagang apar

Sapukan secara merata


dari sis ke sisi hingga api
padam

7. Unit Terkait Lingkungan Poliklinik Biddokkes A. Yani Polda Jatim

Rekaman Historis Perubahan

Tanggal Mulai
No Yang Diubah Isi Perubahan
Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai