Anda di halaman 1dari 10

RESUME KEPERAWATAN

Tempat : Perawatan 2

Tanggal : 28 Oktober 2019

1. IDENTITAS PASIEN

Nama : An “A”

Jenis Kelamin : Laki-laki

Umur : 8 bulan

Tempat/Tanggal Lahir: Tamarannu 27 juni 2016

Suku : Bugis Makassar

Pendidikan :-

Identitas Orang Tua

Nama Ayah : Tn “R”

Usia : 29 Tahun

Pendidikan : SMA

Pekerjaan : Wiraswasta

Alamat : St.Alauddin 7

Nama Ibu : Ny “ H”

Usia : 32 Tahun
Pendidikan : SMA

Pekerjaan : IRT

Alamat : St.Alauddin 7

2. KELUHAN

a. Riwayat Penyakit Sekarang

Ibu klien mengatakan anak mengalami demam dan BAB encer serta

berbusa dan berwarna kehijauan serta dan mual muntah yang dialami

sejak 2 hari yang lalu,anak mengalami pilek dan malas minum , jadi ibu

membawa klien ke Rs untuk diperiksa.

b. Riwayat Penyakit Dahulu

Ibu klien mengatakan anaknya belum pernah berobat keRS

sebelumnya .

c. Riwayat Penyakit Keluarga

Ibu klien mengatakan saudara klien tidak ada yang mengalami

penyakit yang infeksi.

3. PEMERIKSAAN FISIK

Keadaan umum :Baik

Kesadaran :Composmentis

GCS : 15

TTV : TD : - P : 24x/ menit

N : 120x/ menit S :38,8 oC


4. ANALISA DATA

a. Data Subjektif

- Ibu klien mengatakan anaknya demam

- Ibu klien mengatakan tubuh anaknya teraba hangat

- Ibu klien mengatakan anaknya BAB encer berbusa dan kehijauan

yang dialami sejak 2 hari yang lalu

- Ibu klien mengatakan anaknya pilek

- Ibu klien mengatakan anaknya malas minum

- Ibu klien mengatakan anaknya mual muntah

b. Data Objektif

- Anak tampak demam

- Badan anak teraba hangat

- Suhu 38,8º C

5. TATALAKSANA BALITA
Penilaian Klasifikasi Tindakan

Memeriksa Tanda bahaya


umum Tidak ada tanda bahaya
 Tidak bisa minum atau umum
menyusui
Tidak ada tindakan
 Memuntahkan
semuanya
 Kejang
 Letargis atau tidak
sadar
Diare - Beri obat pereda
 dialami sejak 2 diare
hari - Nasihati untuk rajin
 anak tampak rewel memberikan anak
 matanya tidak Diare tanpa dehidrasi minum
cekung - Nasehati segera
 anak malas minum kunjungan ulang 2
hari
Demam - Berikan obat penurun
 Anak demam demam ( PCT )
sudah 2 hari
 Suhu tubuh 38,8ºc
 Anak nampak Demam mungkin bukan
pilek
malaria
Jika demam 2 sampai 7 Demam mungkin bukan - Berikan obat penurun
hari malaria panas ( PCT )
- Nasihati untuk
kunjungan ulari 2
hari kemudian
Memeriksa status gizi Gizi baik
 TB / U : Kurang Tidak ada
 TB / BB : normal
Memeriksa anemis Tidak anemis Tidak ada

Menilai masalah / keluhan Pilek , mual muntah


lain
6. DIAGNOSA KEPERAWATAN

DATA SUBJEKTIF DAN OBJEKTIF DIAGNOSA

Ds :

- Ibu klien mengatakan

anaknya demam

- Ibu klien mengatakan tubuh

anaknya teraba hangat

Do : HIPERTERMI

- Anak tampak demam

- Badan anak teraba hangat

- Suhu 38,8º C

DS :
- Ibu klien mengatakan

anaknya BAB encer berbusa


KEKURANGAN VOLUME
dan kehijauan yang dialami
CAIRAN
sejak 2 hari yang lalu

- Ibu klien mengatakan

anaknya malas minum

- Ibu klien mengatakan

anaknya mual muntah


7. INTERVENSI KEPERAWATAN

Diagnosa NOC NIC

Hipertermi b/d penyakit Setelah diberikan tindakan 1. Monitor suhu


keperawatan selama 3x24 sesering mungkin
yang dialami
jam pasien menunjukkan 2. Anjurkan kepada
Ds :
demam berkurang dengan keluarga untuk
- Ibu klien indikator: meningkatkan
 Suhu tubuh dalam rentang pemasukan
mengatakan
normal cairan dan nutrisi
anaknya demam
3. Kompres pasien
- Ibu klien pada lipat paha
dan axilla
mengatakan tubuh
4. Kolaborasi
anaknya teraba
pemberian
hangat antipiretik

Do :

- Anak tampak

demam

- Badan anak teraba

hangat

- Suhu 38,8º C

Kekurangan volume Setelah diberikan tindakan 1. Monitor TTV


cairan tubuh b/d keperawatan selama 3x24 2. Monitor masukan
jam pasien menunjukkan dan pengeluaran
kehilangan cairan aktif
nyeri berkurang dengan cairan
DS :
indikator: 3. Pertahankan
- Ibu klien
 Tidak ada tanda-tanda intake dan ouput
mengatakan
dehidrasi cairan
anaknya BAB  Elastisitas turgor kulit 4. Dorong masukkan
baik , membran mukosa oral
encer berbusa dan
lembab 5. Dorong keluarga
kehijauan yang
untuk membantu
dialami sejak 2 pasien makan
6. Kolaborasi
hari yang lalu
pemberian cairan
- Ibu klien
IV
mengatakan

anaknya malas

minum

- Ibu klien

mengatakan

anaknya mual

muntah
8. IMPLEMENTASI EVALUASI

Tanggal / Implementasi Evaluasi

jam

28 Oktober

2019

09.00 S:keluarga mengatakan


1. Monitor suhu sesering
mungkin anak masih demam
Hasil : Suhu 38,8ºc
O : Suhu 38.8 ºc
2. Menganjurkan kepada
09.20 A : Masalah belum
keluarga untuk
meningkatkan pemasukan teratasi
cairan dan nutrisi
P : lanjutkan intervensi
Hasil : klien mengikuti
1. Monitor suhu
anjuran
sesering
09.40 3. Kompres pasien pada lipat
mungkin
paha dan axilla
2. Anjurkan
Hasil : pasien nampak
kepada intake
dikompres pada lipatan paha
keluarga untuk
dan axilla
meningkatkan
4. Kolaborasi pemberian
10.00
pemasukan
antipiretik
cairan dan
Hasil : Pemberian obat PCT
nutrisi
3. Kompres pasien
pada lipat paha
dan axilla
4. Kolaborasi
pemberian
antipiretik
28 Oktober

2019

10.20 S : keluarga
1. Monitor TTV
Hasil : mengatakan anak A
N : 120 x / menit
masih BAB encer
P : 24 x / menit
O : anak nampak
S : 38,8ºc
10.40 2. Monitor masukan dan lemah , turgor kulit
pengeluaran cairan
jelek
Hasil : masukan cairan
A : masalah belum
kurang
Pengeluaran cairan teratasi
meningkat
P : lanjutkan intervensi
3. Pertahankan intake dan
11.00 1. Monitor TTV
ouput cairan
2. Monitor
Hasil : intake dan output
masukan dan
seimbang
pengeluaran
4. Dorong masukkan oral
11.20 cairan
Hasil : anak.A mulai rajin
3. Pertahankan
minum
intake dan
5. Dorong keluarga untuk
11.40
ouput cairan
membantu pasien makan
4. Dorong
Hasil : keluarga mengikuti
masukkan oral
dorongan
6. Kolaborasi pemberian cairan 5. Dorong
IV keluarga untuk
Hasil : pemberian cairan RL membantu
pasien makan
6. Kolaborasi
pemberian
cairan IV

Anda mungkin juga menyukai