Anda di halaman 1dari 2

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL

SMK RADEN SA’ID SUNAN KALIJAGA


TAHUN PELAJARAN 2019/2020
Mata Pelajaran : Pemrograman Dasar Hari & Tanggal : Selasa, 10 – 12 - 19
Kelas : X (Sepuluh) Waktu : 60 menit
Nama :...............
NILAI

A. Pilihlah jawaban di bawah yang paling tepat !

1. Urutan langkah-langkah penyelesaian masalah yang 10. Pada Program Python Untuk meletakkan argumen
disusun secara sistematis dan logis ialah devinisi dari ? setelah argumen pertama menggunakan fungsi apa ?
a. Bahasa Mesin d. Deskripsi a. tanda pagar # c. print() e. \n
b. Al-Ghoritma e. Deklarasi b. end = " " d. input()
c. Bahasa Pemograman 11. Pada Program Python Untuk enter menggunakan
2. Kaidah upaya pengelolahan data menjadi suatu yang fungsi apa ?
dapat diutarakan secara jelas dan tepat dengan tujuan a. tanda pagar # c. print() e. \n
agar dapat dimengerti oleh orang lain. Ialah devinisi b. end = " " d. input()
dari ? 12. Pada Program Python Untuk Komentar menggunakan
a. Bahasa Mesin d. Deskripsi fungsi apa ?
b. Al-Ghoritma e. Deklarasi a. tanda pagar # c. print() e. \n
c. Bahasa Pemograman b. end = " " d. input()
3. Aksi untuk menciptakan suatu hal yang baru dari 13. Tiep data yang Menyatakan benar (True) yang bernilai
tuturan yang telah di ucapkan..ialah devinisi dari ? 1, atau salah (False) yang bernilai 0 yaitu :
a. Bahasa Mesin d. Deskripsi a. String c. Float e. Boolean
b. Al-Ghoritma e. Deklarasi b. Integer d. Hexadecimal
c. Bahasa Pemograman 14. Tiep data yang Menyatakan karakter/kalimat bisa
4. Kumpulan perintah-perintah bermakna, berstruktur berupa huruf angka, dll (diapit tanda " atau ') yaitu :
tertentu (syntax) yang dapat dimengerti komputer yang a. String c. Float e. Boolean
berguna didalam penyelesaian masalah. ialah devinisi b. Integer d. Hexadecimal
dari ? 15. Tiep data yang Menyatakan bilangan bulat yaitu :
a. Bahasa Mesin d. Deskripsi a. String c. Float e. Boolean
b. Al-Ghoritma e. Deklarasi b. Integer d. Hexadecimal
c. Bahasa Pemograman 16. Tiep data yang Menyatakan bilangan yang dipisahkan
5. Bahasa internal komputer yang mengeksekusi dengan .(titik) bukan ,(koma) yaitu :
secara langsung tanpa terjemahan. Instruksi dalam a. String c. Float e. Boolean
bahasa mesin berada dalam bentuk kode biner yaitu 0 dan 1 . b. Integer d. Hexadecimal
ialah devinisi dari ? 17. Tiep data yang Menyatakan bilangan dalam format
a. Bahasa Mesin d. Deskripsi heksa (bilangan berbasis 16) yaitu :
b. Al-Ghoritma e. Deklarasi a. String c. Float e. Boolean
c. Bahasa Pemograman b. Integer d. Hexadecimal
6. Python dikembangkan oleh seorang yang berasal dari 18. Pertama kali Al-Ghoritma di kenalkan oleh ?
Amsterdam pada tahun 1990 yang bernama ? a. Boyce Cadd d. E. F. Codd
a. Boyce Cadd d. E. F. Codd b. Niclaus Wirth e. Guido Van Rossum
b. Niclaus Wirth e. Guido Van Rossum c. Abu Ja’far Muhammad Ibnu Musa Al-Khuwarizmi
c. Abu Ja’far Muhammad Ibnu Musa Al-Khuwarizmi 19. lokasi memori yang dicadangkan untuk menyimpan
7. Istilah huruf besar dan huruf kecil akan diartikan secara nilai-nilai ialah disebut ?
berbeda ialah ? a. Al-Ghoritma c. Variabel e. Operator
a. Framework d. Case Sensitive b. Python d. Tipe Data
b. Library e. Case Insensitive 20. suatu media atau memori pada komputer yang
c. Multiplatform Package digunakan untuk menampung informasi ialah disebut ?
8. Pada Program Python untuk mencetak menggunakan a. Al-Ghoritma c. Variabel e. Operator
fungsi apa ? b. Python d. Tipe Data
a. tanda pagar # c. print() e. \n
b. end = " " d. input()
9. Pada Program Python Untuk Membaca Inputan dari
Keyboard menggunakan fungsi apa ?
a. tanda pagar # c. print() e. \n
b. end = " " d. input()
B. Isilah titik – titik di bawah ini dengan tepat dan benar !

1. Syntax adalah ...............................................................................................................................................

2. Kode Biner terdiri dari angka ......................................................................................................................

3. Algoritma berasal dari .................................................................................................................................

4. Nama buku pertama yang mengangkat ilmu Algoritma ialah .....................................................................

5. Huruf besar dan huruf kecil diartikan secara berbeda disebut ......................................................................

6. Character yang tidak boleh berdiri sendiri saat di cetak ialah .....................................................................

7. Intruksi atau kalimat perintah yang dieksekusi oleh komputer ...................................................................

8. Tanda .... Digunakan untuk .......................... adalah kode yang tidak dijalankan komputer dalam script

Python.

9. Simbol Operator pangkat pada Python ialah ...............................................................................................

10. Bilanga Desimal 2019 jika dirubah ke Bilangan Biner menjadi .................................................................

C. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar !


1. Sebutkan sifat-sifat dari Al-Ghoritma !
2. Sebutkan 3 aturan Penulisan variabel Python !
3. Sebutkan dan jelaskan macam-macam Operator Aritmatika !
4. Buatlah Al-Ghoritma Bagaimana cara mengetahui Keliling dan Luas Persegi !
5. Buatlah Algoritma dan Script Python Mencari Luas dan Keliling Persegi !

Anda mungkin juga menyukai