Anda di halaman 1dari 26

A.

LATAR BELAKANG

Culinary Modification merupakan salah satu event yang kami


selenggarakan pada tahun ini. Culinary Modification merupakan sebuah
event terbesar dari acara-acara yang sudah pernah ada di kota Semarang,
Jawa Tengah, acara ini merupakan sebuah wadah pengembang kreativitas
dan aplikasi peserta terhadap otomotif. Di harapkan acara ini sedikit
banyak memberi kontribusi sebagai tambahan pengetahuan dan menarik
minat, bakat serta rasa cinta para pengunjung terhadap otomotif.

Di dalam acara tersebut kami mengangkat 3 konsep dan kami


kemas di dalam 1 event yang akan kami selenggarakan selama 2 hari
yaitu pada tanggal 21 dan 22 Oktober 2017. Konsep yang pertama adalah
konsep meet up car, dimana meet up car ini di ikuti oleh berbagai club
mobil yang tersebar di Jawa Tengah khususnya di kota Semarang.
Konsep kedua adalah konsep hiburan dimana pada konsep ini akan
mendatangkan artis ibu kota, yaitu Last Child, DJ Dipha Barus, DJ
Osvaldorio dan DJ Dinar Candy, selain artis ibu kota tersebut yang akan
memeriahkan acara ini, akan ada Sexy Dancer’s Alexis Dancer’s dari
kota Semarang dan Lips Dancer’s dari kota Jogja. Selain itu juga kami
juga mengadakan DJ Competition regional Semarang. Dua konsep
tersebut akan berlangsung pada hari sabtu tanggal 21 Oktober 2017
outdoor di hall Hotel UTC Semarang. Konsep yang ketiga adalah konsep
food bazaar, dimana food bazaar tersebut akan diikuti berbagai tenant
makanan dan minuman baik itu ringan maupun berat, dan pakaian se kota
Semarang.
Untuk memeriahkan food bazaar akan ada beberapa acara yang
akan berlangsung, seperti festival band se Kota Semarang untuk kalangan
umum, dan lomba mewarnai untuk anak-anak. Pada konsep ketiga
tersebut akan di adakan pada hari minggu tanggal 22 Oktober 2017 di hall
UTC. Ketiga konsep tersebut kami kemas dalam satu event yang berjudul
“Culinary Modification”, yang mempunyai tag line yaitu “eat, rave, and
race”

Berdasarkan hal tersebut, kami berharap dengan diadakannya event


Culinarry Modificationini baik para peserta maupun pengunjung mampu
meningkatkan kreatifitas, cara pandang, cara berpikir, serta
pengembangan bakat diri. Diharapkan juga bahwa acara ini dapat
mewujudkan suatu dampak jangka panjang bagi masyarakat.

B. Tujuan Kegiatan

Tujuan dari event ini adalah:


1. Mengenalkan serta mensosialisasikan teknologi mesin pada
masyarakat
2. Membuka wacana baru tentang perkembangan Otomotif
3. Sebagai sarana promosi bagi sponsor
4. Memberi motivasi dan dorongan kepada para peserta untuk bersaing
secara kreatif, kompetitif dan sehat
5. Mempererat hubungan antar peserta pada umumnya dan club-club
mobil di Kota Semarang, serta masyarakat luas
6. Sebagai sarana pembelajaran dan acuan pada acara selanjutnya
7. Menciptakan bibit-bibit musisi yang handal yang kelak diharapkan
mampu membawa pengaruh terhadap kemajuan dunia permusikan.
8. Mengubah pola pikir masyarakat luas yang beranggapan bahwa acara
musik sebagai sesuatu yang tidak baik dan anarkis
9. Memberikan kemampuan untuk bekerjasama dengan perusahaan.

C. Tema kegiatan
Tema yang diangkat dalam event tersebut adalah “Culinary
Modification”

D. Sasaran
Sasaran Culinary Modification adalah seluruh masyarakat umum
khususnya Kota Semarang

E. WAKTU DAN TEMPAT PENYELENGGARAAN

Hari,Tanggal :Sabtu dan Minggu, 21 Oktober dan 22 Oktober 2017


Waktu : 12.00 s.d 23.00 WIB
Tempat : Hall dan Outdoor UTC, Semarang

F. Bentuk kegiatan
Bentuk kegiatan pada hari sabtu tanggal 21 Oktober 2017 adalah :
1. Meet up car
Meet up car ini akan diikuti oleh berbagai club mobil yang
tersebar di kota Semarang dan masyarakat umum
2. Pertunjukan sexy car wash
Pertunjukan sexy car wash akan dilakukan oleh
“LIPSDancer’s”

3. Bazaar makanan dan minuman


Bazaar berfungsi sebagai wadah atau tempat untuk
memasarkan produk para sponsor, sekaligus untuk memeriahkan acara
ini. Khusus bazaar dari pihak sponsor, stand diperbolehkan membawa
sendiri.

4. Hiburan
Pada bagian hiburan ini akan di meriahkan oleh artis ibu
kota diantaranya :
a) LAST CHILD
b) DJ DIPHA BARUS
c) DJ OSVALDORIO
d) DJ DINAR CANDY

Selain di meriahkan oleh artis ibu kota, juga akan di


meriahkan oleh sexy dancer’s yaitu :
a) ALEXIS DANCER’S (SEMARANG)
b) LIPS DANCER’S (JOGJA)
5. DJ Competition
DJ competition merupakan ajang pecarian DJ yang memiliki
skill. Pada DJ Competition ini diikuti oleh DJ yang tersebar di
Kota Semarang. Dalam ajang ini memperebutkan satu dari sekian
banyak DJ yang mengikuti competition untuk perform bersama
Guest Star.
Bentuk kegiatan pada hari minggu tanggal 22 Oktober 2017
adalah :

1. Lomba mewarnai dan menggambar


Lomba ini merupakan lomba khusus anak-anak, bertujuan untuk
melatih kreatifitas dan imajinasi dalam pikiran anak-anak untuk yang
lebih baik.

2. Festival Band
Festival band merupakan wadah penyalur aspirasi dan
pengembangan bakat di bidang musik dan menjalin komunikasi
antar sesama pelajar, mahasiswa, dan masyarakat.

3. Food Bazaar
Yang di maksut dengan Food Bazaar adalah peserta Bazar akan
membuka stand di HALL UTC selama 1 hari yaitu pada hari dan
melakukan transaksi atau proses penjualan barang kepada pengunjung
yang hadir dan akan diisi dengan acara hari minggu yang sudah
kamijelaskan di atas.
G. Indikator Keberhasilan
INDIKATOR ACARA Target Kelancaran Acara
PENGUNJUNG 2.500 ORANG
PELAKSANA Membentuk team yang bertanggung
jawab dan bekerja sama sebagai team
ACARA Acara akan dilaksnakan pada tanggal 21
Oktober dan 22 Oktober 2017 di HALL
dan outdoor UTC, Semarang Jawa
Tengah.

H. Rencana Susunan Acara


Terlampir
I. Susunan Kepanitiaan
Terlampir
J. Rencana Anggaran
Terlampir
K. Paket Sponsorship
Terlampir
L. Penutup
Demikianlah proposal event ini kami buat dengan sebagaimana
adanya. Besar harapan kami agar kegiatan ini dapat terlaksana
deenganbaik. Oleh karena itu kami mohon bantuannya dan dukungannya
dari pihak sponsor agar event ini dapat terlaksana sesuai dengan harapan.
Lampiran 1
RUNDOWN

SABTU, 21 Oktober 2017

WAKTU ACARA
12.00 – 13.00 Open Gate
13.00 – 13.15 Competition DJ 1
13.20 – 13.35 Competition DJ 2
13.40 – 13.55 Competition DJ 3
14.00 – 14.15 Competition DJ 4
14.20 – 14.35 Competition DJ 5
14.40 – 14.55 Competition DJ 6
15.00 – 15.15 Competition DJ 7
15.20 – 15.35 Competition DJ 8
15.40 – 15.55 Competition DJ 9
16.00 – 16.15 Competition DJ 10
16.20 – 17.20 Sexy Car Wash + PengumumanJuara Comp. DJ &Fotografi
17.20 – 18.00 ISHOMA
18.00 – 19.00 PenampilanJuara 1 Comp. DJ
19.10 – 20.10 DJ Osvaldo
20.20 – 21.20 Last Child
21.30 – 22.30 DJ Dipha Barus
22.40 – 23.40 DJ Dinar Candy
MINGGU, 22 Oktober 2017

WAKTU ACARA
08.00 – 11.00 Load Barang
12.00 – 13.00 Open Gate
13.05 – 14.05 Lomba Mewarnai dan Menggambar
Lomba Menyanyi Anak-Anak 6 – 12 tahun
14.30 – 14.45 Band 1
14.50 – 15.00 Pengumuman Juara Lomba Menyanyi,
Menggambar, Mewarnai
15.10 – 15.25 Band 2
15.30 – 15.45 Band 3
15.50 – 16.05 Band 4
16.10 – 16.25 Band 5
16.30 – 16.45 Band 6
16.50 – 17.05 Band 7
17.10 – 17.25 Band 8
17.30 – 17.45 Band 9
17.45 – 18.15 ISHOMA
18.20 – 18.35 Band 10
18.40 – 18.55 Band 11
19.00 – 19.15 Band 12
19.20 – 19.35 Band 13
19.40 – 19.55 Band 14
20.00 – 20.15 Band 15
20.20 – 20.35 Band 16
20.35 – 20.45 Penilaian
20.45 – 21.00 Pengumuman Juara Band & Closing
Lampiran 2
SUSUNAN KEPANITIAAN

Penanggung Jawab : Fandi Wira Laksita

Ketua Panitia : Jhosua Aryo Prabowo

Sekretaris : Angsa Dilaguna B

Bendahara : Tamara Budi Aprillia

Seksi Acara : 1. Yohanes Satrio Bagaskoro


2. Aldo Bagaskara G
3. Indra Winarto
4. Steffani Sylvia Tan

Seksi Pubdekdok :1.Dimas Jalu Setyawan


2.Muhammad Luthfan Pranowo J

Seksi Perlengkapan :1. Yosua Ardian Chrisanto


2. Valentino Emmanuel Hartono
3. Albertus Prana Setiawan
4. Hadi Wijaya Kusuma
Seksi Sponsorship : 1. Paskalista Diella Anastri
2. Shella Yunita Kurniasih Budiono
3. Elisabeth Lia
Seksi Keamanan :1. Fidelis Ade Payudha
2. Deni Pascal Kristanto

Seksi LO : 1. Vincensa Dias Saridewi


2. Kevin Prasetya Wibowo
3. Felik Pratama H S
4. Evangelina Stephanie
5. Stefani Charina Widyastuti
6. Marchellania Sulistyawan

Seat and Plan Position : 1. Alvin Tjokrohadi


2.Gregorius NicoAdi Setiawan
3. Gabrielia Justica

Seksi konsumsi : 1. Elvina Marsha


2. Dea Mayangsari
Lampiran 3
RENCANA ANGGARAN

PEMASUKAN
Tiket Penonton:
Online
@50.000 x 2.500 Rp. 125.000.000,00
Konstribusi Registrasi DJ
@100.000 x 10 Rp. 1.000.000,00
Total Pemasukan Rp. 126.000.000,00

PENGELUARAN
1. Seksi Acara
No Jenis Pengeluaran Rincian Sub - Total
1. Fee Last Child @ Rp. 45.000.000,00 x Rp. 45.000.000,00
1 hari
2. Fee DJ DiphaBarus @ Rp. 25.000.000,00 x Rp. 25.000.000,00
1 hari
3. Fee DJ Osvaldorio @ Rp. 15.000.000,00 x Rp. 15.000.000,00
1 hari
4. Fee DJ Dinar Candy @ Rp. 7.00.000,00 x 1 Rp. 7.000.000,00
hari
5. Fee Lips Dancer’s @ Rp. 5.000.000,00 x Rp. 5.000.000,00
1 hari
6. Fee Alexis Dancer’s @ Rp. 2.000.000,00 x Rp. 2.000.000,00
1 hari
7. Mc @ Rp. 3.000.000,00 x Rp. 6.000.000,00
2orang
8. Juri DJ @Rp. 1.500.000,00 x 2 Rp. 3.000.000,00
orang
Rp. 108.000.000,00
2. Seksi Seat and Plan Position
No Jenis Pengeluaran Rincian Sub - Total
1. Print Layout A0 @Rp. 12.000,00 x 23 lembar Rp. 300.000,00
Rp. 300.000,00
3. Seksi Perlengkapan
No Jenis Pengeluaran Rincian Sub - Total
1. UTC @Rp. 35.000.000,00 Rp. 70.000.000,00
2. Ac 5pk @Rp. 600.000,00 x10 Rp. 12.000.000,00
biji x 2 hari
3. Kipas @Rp. 800.000,00 x 4 Rp. 3.200.000,00
biji
4. Meja @Rp. 25.000,00 x 64 Rp. 1.600.000,00
5. Kursi @Rp. 6.000,00 x 500 Rp. 3.000.000,00
6. Kabel @10.000,00 x 500 Rp. 5.000.000,00
meter
7. Q line @Rp. 80.000,00 x 1 Rp. 80.000,00
roll
8. HT @Rp. 50.000,00 x 15 Rp. 750.000,00
9. Tratak @Rp. 170.000,00 x 50 Rp. 8.500.000,00
10. Karpet @Rp. 10.000,00 x 25 Rp. 250.000,00
meter
11. Cap @Rp. 70.000,00 x 1 Rp. 70.000,00
12. Bambu @Rp. 10.000 x 4 Rp. 40.000,00
13. Transportasi barang @Rp. 500.000,00 x 1 Rp. 500.00,00
14. Lakban @Rp. 15.000,00 x 10 Rp. 150.000,00
buah
15 Kompresor air @Rp. 100.000,00 x 1 Rp. 100.000,00
biji
Rp. 105.240.000,00
4. Seksi Produksi
No Jenis Pengeluaran Rincian Sub - Total

SABTU
SOUND SYSTEM ARTIS
@ Rp 50.000.000,00 Rp 50.000.000,00
40.000 WATT
x 1 Hari
( untuk Venue indoor utc )

SOUND SYSTEM 5000


@ Rp 2.000.000,00 Rp 2.000.000,00
WATT
x 1 Hari
( untuk Venue outdoor DJ
competition )

@ Rp 5.000.000,00 / Rp 5.000.000,00
GENSET
8 Jam x 1 Hari
100 kVa

@Rp. 3.000.000,00/ Rp. 3.000.000,00


ALAT DJ
hari
( CDJ 2000 Nexus + MIXER
DJM 900 Nexus)

Minggu
SOUND SYSTEM 10.000
@ Rp 5.500.000,00 @ Rp. 5.500.000,00
WATT
x1 Hari
+
( untuk Venue indoor Festival
Band , MC on , Lomba
Menyanyi)
Rp. 65.500.000,00
5. Seksi Keamanan
No Jenis Pengeluaran Rincian Sub - Total
1. Lindu Aji @Rp.200.000,00 x 20 Orang Rp. 4.000.000,00
2. Polisi @Rp. 4.000.000,00 x 1 Pleton Rp. 4.000.000,00
3. Patwal @Rp. 3.000.000 x 1 Team Rp. 3.000.000,00
Rp. 11.000.000,00

6. Seksi Dokumentasi
No Jenis Pengeluaran Rincian Sub - Total
1. Paket dari kite creative : @Rp. 4.000.000,00 Rp. 4.000.000,00
- Kamera Sony A7s +
lensa 50mm + lensa
24mm
- Lensa 70-200 F2.8 II L
- Lensa 16-35 F2.8 II L
USM
- Go Pro hero 4 silver +
Gimbal
- Kamera canon 80D +
lensa 16-35
- Beholder Gimbal
Stabilizer
- 2 orang personil dari
kite creative +
akomodasi
- Tripod
(2 hari kerja tanggal 21-
22 okt)
2. Kaos Crew FWL entertaiment @Rp. 80.000,00 x 34 Rp. 2.720.000,00
crew
3. Cetak Poster Promosi @Rp. 5000,00 x 50 Rp. 250.000,00

4. MMT (photo booth) @Rp. 15.000,00 x Rp. 375.000,00


2.5m x 5m x 2 buah
5. Banner 60x160cm @Rp. 30.000,00 x 10 Rp. 300.000,00
6. X banner stainless steel @Rp. 35.000,00 x 10 Rp. 350.000,00
7. Umbul-umbul (5m x 0.90m) @Rp. 12.000,00 x 4 Rp. 48.000,00
8. Tiket @Rp. 1000,00 x 6000 Rp. 6.000.000,00
tiket

9. Spanduk @Rp. 18.000,00 x 3m Rp. 108.000,00


x 1m x 2buah
10. Kertas Denah 3 buah (ukuran @Rp. 10.000,00 x 3 Rp. 30.000,00
A0) buah
Rp.14.181.000,00

7. Seksi LO
No Jenis Pengeluaran Rincian Sub - Total
1 LAST CHILD
- Tiket Pesawat (BATIK @ Rp 520.000,00 x 10 Rp 10.400.000,00
AIR) orang

- Airport Tax @ Rp 200.000 x 10 Rp 2.000.000,00


orang
- Hotel @ Rp 300.000,00 x 5 Rp. 3.000.000,00
room x 2 malam

- Pajak Smoking @ Rp 500.000,00 x 5 Rp. 5.000.000,00


room x 2 malam

- Mobil Innova @ Rp 350.000,00 x 2 Rp. 2.100.000,00


unit x 3 hari
- Mobil Box @ Rp 200.000,00 x 1 Rp. 600.000,00
unit x 3 hari
- Makan per hari @ Rp 150.000,00 x 10 Rp. 4.500.000,00
orang x 3 hari

- Konsumsi perjalanan @ Rp 75.000,00 x 10 Rp. 750.000,00


orang
- Makanan ringan @ Rp 10.000,00 x 10 Rp. 100.000,00
orang

- Air Mineral @ Rp 32.000,00 x 2 Rp. 64.000,00


dus
- Pocari Sweat @ Rp 6.000,00 x 20 Rp 120.000,00
buah
- Nu Milk Tea @ Rp 5.000,00 x 20 Rp 100.000,00
buah
- Pisang @ Rp 2.000,00 x 5 Rp 10.000,00
buah
- Handuk Kecil @ Rp 20.000,00 x 8 Rp 160.000,00
buah

- Makan berat saat Check @ Rp 30.000,00 x 10 Rp 300.000,00


sound orang

2 DIPHA BARUS
- Flight Garuda @ Rp 919.000,00 x 3 Rp 5.514.000
Indonesia (PP) orang

- Hotel @ Rp 646.000,00 x 2 Rp 2.584.000


rooms x 2 hari
- Mobil Innova @ Rp 350.000,00 x 1 Rp 700.000
unit x 2 hari
- F&B vegetarian @ Rp 25.000,00 x 5 Rp 375.000
orang x 3 buah
- Marlboro White @ 145.000,00 x 1 slop Rp 145.000

- Small Tower @ Rp 30.000,00 x 3 Rp 90.000


buah
- Hendricks with Mixer @ Rp 800.000,00 x 1 Rp 800.000
buah
- Red Bull @ Rp 10.000,00 x Rp 50.000
buah
- Susu Bear Brand @ Rp 8.000,00 x 5 Rp 40.000
buah
- Fiji Water @ Rp 30.000,00 x 12 Rp 360.000
buah
- Pokka Green Tea @ Rp 6.000,00 x 6 Rp 36.000
buah
- Loacker Wafer @Rp. 40.000,00 x 2 Rp. 80.000,00
box
- Hand of Banana
( Sunpride ) @ Rp 25.000,00 x 1 Rp 25.000,00
buah

3 OSVALDO RIO
- TiketPesawat (BATIK @ Rp 520.000,00 x 3 Rp 3.120.000,00
AIR) orang

- Hotel @ Rp 300.000,00 x 2 Rp 600.000,00


rooms
- Air Mineral @ Rp 32.000,00 x 1 Rp 32.000,00
dus
- Mobil Innova @ Rp 350.000,00 x 1 Rp 350.000,00
unit
4 DINAR CANDY
- Pesawat ( BATIK AIR) @ Rp 520.000,00 x 2 Rp 2.080.000,00
orang
- Hotel @ Rp 300.000,00 x 2 Rp 600.000,00
room
- Mobil Innova @ Rp 350.000,00 x 1 Rp 700.000,00
unit x 2 hari
5 LIPS DANCER
- Hotel @ Rp 300.000,00 x 3 Rp 900.000,00
rooms
- BBM @ Rp 9.250,00 x 25 Rp 231.250,00
liter
6 ALEXIS DANCER
- Hotel ( transit ) @Rp 300.000,00 Rp 300.000,00
- Mobil Innova @ Rp 350.000,00 x 1 Rp 350.000,00
unit
Rp. 49.266.250,00

8. Seksi Konsumsi
No Jenis Pengeluaran Rincian Sub - Total
@Rp. 50.000 x
1 Makan Last Child 10 orang x 5 Rp. 2.500.000
kali
@Rp. 97.000 x
2 Makan DJ DiphaBarus Rp. 1.164.000
3 orang x 4 kali

Makan DJ Osvaldorio @Rp. 97.000 x


3 Rp. 1.164.000
3 orang x 4 kali
4 Makan DJ Dinar Candy @Rp. 97.000 x
2 orang x 4 kali Rp. 776.000
@Rp. 97.000 x
5 Makan Lips Dancer’s Rp. 2.328.000
6 orang x 4 kali
@Rp. 97.000 x
6 Makan Alexis Dancer’s Rp. 2.328.000
6 orang x 4 kali
@Rp. 23.000 x
7 Makan Panitia 34 x 5hari x 2 Rp. 7.820.000
kali
@Rp. 22.000 x
8 Air Mineral Rp. 330.000
3 dus x 5 hari
Rp. 18.410.000,00
9. Biaya tak terduga
No Jenis Pengeluaran Rincian Sub - Total
1. Biaya tak terduga @Rp. 25.000.000,00 Rp. 25.000.000,00
(selama event)
Rp. 25.000.00,00

Total Pemasukan – Total Pengeluaran = Rp. 126.000.000,00 – Rp. 396.897.250


Kekurangan Dana = Rp. 270.897.250,00

NB : Kekurangan dana sebesar Rp. 270.897.250,00 akan ditutup semua


dengan dana sponsorship
Lampiran 4
PAKET SPONSOR

ANGGUR
Rp 50.000.000,00

MELON STRAWBERRY
Rp 30.000.000,00 Rp 20.000.000,00

MANGGIS
>Rp. 10.000.000,00

Rasio Logo pada Fasilitas Promosi

ANGGUR
MANGGIS

MELON
STRAWBERRY
FASILITAS PROMOSI

Fasilitas Anggur Melon Strawberry Manggis


Spanduk v - - -
Baliho v - - -
Backdrop v - - -
Stand 5x5 3x3 2,5x2,5 -
X-Banner v v v v
Poster v v v v
Pamflet v - - -
Tiket v - - -
Sertifikat v v v -
Piagam v v v -
Kaos v v v v
Umbul-umbul v v - -
Media partner v v - -
X-Banner 15 10 5 2
Perusahaan
PROSEDUR KERJA SAMA
1. Pihak sponsor harus menyetujui dan menandatangani Surat kerja sama
(MoU) dan invoice bermaterai yang telah disepakati ke dua belah pihak
(pihak sponsor dan panitia).

2. Batas waktu memutuskan kesediaan menjadi sponsor dengan paket apa


pun adalah 7 hari setelah penandatangan surat kerja sama terhitung
setelah pengajuan proposal dan permohonan kerja sama sponsor.

3. Pertemuan pertama berupa uang muka yang diserahkan kepada panitia


minimal 60% dari total keseluruhan dana sponsor, maksimal 10 hari
setelah penandatanganan surat kerja sama (MoU) dan invoice. Kemudian,
40% dari sisa anggaran dana sponsor yang belum diserahkan kepada
panitia, dibayarkan pada tanggal yang telah disepakati bersama.

4. Pembayaran dapat dilakukan secara tunai, cek, atau melalui transfer bank
yang telah ditunjuk oleh panitia. Jika dalam bentuk cek, dianggap sah
apabila dana telah dicairkan oleh panitia.

5. Segala pajak promo sponsor sepenuhnya dibebankan kepada pihak


sponsor
KETENTUAN MATERI SPONSOR

1. Alat dan materi untuk kontra pretasi spanduk dan umbul-umbul


perusahaan serta pemutaran jingle atau iklan perusahaan saat
rangkaian acara, disiapkan oleh perusahaan yang bersangkutan.

2. Materi sponsor merupakan wewenang sponsor sesuai paket sponsor


yang dipilih. Materi meliputi logo, jenis publikasi, tata letak, dan
jenis huruf.

3. Materi promosi sponsor pada media publikasi yang akan


diproduksi oleh pihak panitia diserahkan selambat-lambatnya 10
hari setelah penanda tanganan kontrak kerja sama.

PEMBATALAN

1. Apabila pembatalan dilakukan oleh sponsor setelah membayarkan


60% dana sponsor pertama, maka panitia berhak untuk tidak
mengembalikan dana tersebut karena telah terjadi input fasilitas
promosi sponsor

2. Apabila pembatalan dilakukan setelah penanda tanganan kontrak,


maka pihak sponsor wajib bersedia dikenakan biaya sebesar 50%
dari keseluruhan dana sponsor yang telah disepakati bersama.

3. Apabila pembatalan dilakukan oleh pihak panitia, maka panitia


akan mengembalikan seluruh dana dari paket sponsor yang telah
diberikan oleh pihak sponsor.
4. Keputusan-keputusan diatas bersifat fleksibel dan dapat diubah
sesuai dengan keputusan bersama sebelum penanda tanganan
kontrak kerja sama (MoU) dan invoice.

LAIN-LAIN
1. Pihak panitia membuka kerja sama berupa barang dan jasa dengan
pihak sponsor

2. Pihak panitia tidak menutup kemungkinan adanya kerja sama


dalam bentuk lain yang saling menguntungkan, apabila kerjasama
yang diinginkan tidak termasuk dalam paket pendanaan maupun
fasilitas sponsor.

3. Tarif sponsor belum termasuk pajak atau biaya perjanjian, bila ada.

PENUTUP
Penjelasan mengenai syarat, perjanjian, dan ketentuan kerja sama
sponsorship ini dapat dilakukan melalui negosiasi atau mengadakan audiensi
antara pihak panitia dengan perusahaan atau instansi terkait. Segala bentuk
perjanjian kerja sama akan tertuang secara hitam di atas putih dan ditandatangai
oleh kedua belah pihak
FORMULIR SPONSORSHIP
Setelah mempelajari proposal ini, maka kami ikut partisipasi sebagai
sponsor dalam kegiatan Culinary Modification 2017 :
Nama Perusahaan : .............................................
Alamat Perusahaan : .............................................
Telepon : .............................................
Fax : .............................................
Contact Person : .............................................
Email : .............................................
Jumlah Partisipasi : .............................................
Menyatakan kesediaan untuk menjadi sponsor dalam acara Culinary
Modification 2017. Kategori sponsor yang kami pilih adalah :
Paket Anggur Paket Strawberry
Paket Melon Paket Manggis
Cara Pembayaran :
Transfer Tunai

1. Bank : BCA 2. Bank : BCA


A/C : 8985112572 A/C : 0090807536
A.n. : Fandi Wira Laksita A.n. : Ruth Riki

Demikian formulir pendaftaran ini kami buat dengan benar, dan


pembayaran akan kami lakukan selambat-lambatnya tanggal : ...............
Semarang .....................

Hormat kami,

......................................
Nama & Jabatan
INFORMASI LEBIH LANJUT:

Sekretariat Panitia
Event Organizer FWL ENTERTAINMENT
JL. Sriwibowo Dalam XI NO 100, Semarang Barat 50183

Contact Person :
Fandi Wira Laksita (082138717502)
Jhosua Aryo Prabowo (081246296127)

Anda mungkin juga menyukai