Anda di halaman 1dari 12

UNIT KEGIATAN MAHASISWA DOLPHIN

FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN


UNIVERSITAS RIAU
PERIODE 2010-2012

PROPOSAL KEGIATAN
UNIT KEGIATAN MAHASISWA KESENIAN
DOLPHIN
PERIODE 2010-2012

U
K
M

K
E
S
E
N
I
A
N

D
O
L
P
H
I
N

UNIT KEGIATAN MAHASISWA KESENIAN DOLPHIN


FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
UNIVERSITAS RIAU
PEKANBARU
2010
UKM KESENIAN DOLPHIN
Kampus Binawidya Km. 12,5 Panam Pekanbaru 28293
Cp. Mielya Vella (081384662922), Heru Ahmad (085658260161)
Http://www.Facebook.com/group/Dolphin faperika
UNIT KEGIATAN MAHASISWA DOLPHIN
FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
UNIVERSITAS RIAU
PERIODE 2010-2012

Pendahuluan

Sumberdaya manusia merupakan salah satu faktor kunci

kemajuan dan kebesaran sebuah negara terutama negara

berkembang, termasuk Indonesia. Tuntutan sumberdaya

manusia yang berkualitas dan memiliki keterampilan serta

berdaya saing tinggi dalam hal seni musik menjadi sebuah

keharusan dalam menghadapi era pasar bebas.


U
K Seni musik merupakan salah satu cabang kesenian,
M
merupakan hasil karya seni kreatif dimana penciptanya
K
E tidak terlepas dari jasmani dan rohani manusia itu
S
E sendiri, kelompok maupun bangsa. Seni musik merupakan
N
I cabang seni yang mengutamakan media suara atau bunyi
A
N sebagai ungkapan perasaan dari penciptanya atau pemain.

D Seni musik dapat langsung menyentuh perasaan manusia


O
L tanpa memandang tingkat maupun golongan. Oleh sebab itu,
P
H seni musik merupakan media potensial untuk meningkatkan
I
dan membina budaya manusia. Selaras dengan kemajuan
N
teknologi, semakin meningkat pula kebutuhan manusia.

Musik adalah salah satu kebutuhan penting yang mengalami

perkembangan dan penyempurnaan yang dimaksud untuk selalu

memberi kepuasan bagi pecinta musik.

UKM KESENIAN DOLPHIN


Kampus Binawidya Km. 12,5 Panam Pekanbaru 28293
Cp. Mielya Vella (081384662922), Heru Ahmad (085658260161)
Http://www.Facebook.com/group/Dolphin faperika
UNIT KEGIATAN MAHASISWA DOLPHIN
FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
UNIVERSITAS RIAU
PERIODE 2010-2012

Musik itu indah dan menyenangkan, banyak orang

menyukai musik karena menemukan kepuasaan dan kedamaian

di dalam musik. Generasi muda seperti mahasiswa adalah

sebagian besar dari kelompok masyarat yang menyukai

musik. Musik bagi mereka sudah menjadi identitas khusus

yang memiliki kebanggaan tersendiri, juga dapat

menjadikan suatu pelampiasan emosi dan penghibur bagi

U mahasiswa yang disibukkan dengan berbagai macam kegiatan


K
M di kampus.

K Musik dan mahasiswa adalah suatu kesatuan yang


E
S tidak dapat dipisahkan. dan diyakini menjadi kebutuhan
E
N pokok bagi mahasiswa yang mempunyai mobilitas tinggi,
I
A kebutuhan hiburan dan musik sangat wajib bagi mahasiswa,
N
setelah capek menjalankan rutinitas perkuliahan setiap
D
O hari di kampus.
L
P UKM kesenian Dolphin merupakan suatu wadah yang
H
ada di Fakultas Perikanan Dan Ilmu Kelautan yang
I
N
cenderung bergerak di bidang seni. Pada beberapa periode

sebelumnya telah terjadi kevacuman yang cukup lama dalam

kepengurusan Dolphin, Oleh karena itu sudah seharusnya

kami selaku kepengurusan periode 2010-2012 berupaya

UKM KESENIAN DOLPHIN


Kampus Binawidya Km. 12,5 Panam Pekanbaru 28293
Cp. Mielya Vella (081384662922), Heru Ahmad (085658260161)
Http://www.Facebook.com/group/Dolphin faperika
UNIT KEGIATAN MAHASISWA DOLPHIN
FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
UNIVERSITAS RIAU
PERIODE 2010-2012

semaksimal mungkin membangkitkan kembali UKM Dolphin yang

cukup lama menghilang.

Bersandar pada kenyataan yang ada maka dalam usaha

membangkitkan kembali bakat seni yang ada pada mahasiswa

Melihat kenyataan diatas, menjadikan motivasi bagi UKM Dolphin

untuk melakukan kegiatan kontribusi konkrit dalam

menggali potensi mahasiswa, yang juga menjadi bekal

U mahasiswa untuk menyatukan langkah menuju perubahan yang


K
M lebih baik. Kegiatan ini diharapkan dapat memberikan

K format dan strategi yang lebih baik dalam memecahkan


E
S permasalahan yang ada. Semoga generasi penerus bangsa
E
N tidak terhanyut didalam keterpurukan, tetapi terus
I
A berjuang demi perkembangan musik anak bangsa.
N

D
O
L
P
H
I
N

UKM KESENIAN DOLPHIN


Kampus Binawidya Km. 12,5 Panam Pekanbaru 28293
Cp. Mielya Vella (081384662922), Heru Ahmad (085658260161)
Http://www.Facebook.com/group/Dolphin faperika
UNIT KEGIATAN MAHASISWA DOLPHIN
FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
UNIVERSITAS RIAU
PERIODE 2010-2012

Dasar Kegiatan

1. Tri Dharma Perguruan Tinggi

2. Surat keputusan Mentri Pendidikan dan Kebudayaan

No. 457/ U/ 1990, tentang pedoman organisasi

kemahasiswaan di lingkungan perguruan tinggi.

3. SK Mendikbud No. 155/ u/ 1989 mengenai Lembaga


Kemahasiswaan.

U
4. Program Kerja UKM Kesenian Dolphin.
K
M

K Tema KEgiatan
E
S
Tema kegiatan ini adalah “MARI KOBARKAN SEMANGAT
E
N KEPAHLAWANAN MELALUI KREATIFITAS SENI”
I
A
N
Tujuan Kegiatan
D
O
L Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah :
P
H 1. Di atas segala tujuan adalah mengharap ridho Allah
I
N SWT.

2. Mengasah profesionalisme, kreatifitas, produktifitas

dan kualitas sumberdaya manusia khususnya dibidang

seni.

UKM KESENIAN DOLPHIN


Kampus Binawidya Km. 12,5 Panam Pekanbaru 28293
Cp. Mielya Vella (081384662922), Heru Ahmad (085658260161)
Http://www.Facebook.com/group/Dolphin faperika
UNIT KEGIATAN MAHASISWA DOLPHIN
FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
UNIVERSITAS RIAU
PERIODE 2010-2012

3. Mencari bibit yang berbakat dalam bidang seni

khususnya musik.

4. Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Nasional.

5. Mempererat hubungan silaturahmi antar mahasiswa se-

lingkungan UR.

Bentuk Kegiatan
U
K
M Adapun bentuk kegiatan ini merupakan event dalam

K bidang seni berupa lomba acoustic dan lomba baca puisi.


E
S Yang mana kegiatan ini merupakan agenda rutin yang
E
N dilaksanakan oleh UKM Dolphin setiap tahunnya.
I
A
N

D
O Waktu Dan Tempat
L
P
H Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 27 November
I
N 2010 dan akan dilaksanakan di lingkungan Fakuktas

Perikanan Dan Ilmu Kelautan Universitas Riau.

UKM KESENIAN DOLPHIN


Kampus Binawidya Km. 12,5 Panam Pekanbaru 28293
Cp. Mielya Vella (081384662922), Heru Ahmad (085658260161)
Http://www.Facebook.com/group/Dolphin faperika
UNIT KEGIATAN MAHASISWA DOLPHIN
FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
UNIVERSITAS RIAU
PERIODE 2010-2012

Peserta Kegiatan

Untuk peserta kegiatan terdiri dari seluruh

mahasiswa Fakultas Perikanan Dan Ilmu Kelautan UR.

Sumber Dana

Sebagai sumber dana, panitia pelaksana mengharapkan

U pembiayaan kegiatan berasal dari Kas UKM Dolphin,


K
M Fakultas Perikanan Dan Ilmu Kelautan, Universitas Riau,

K Donatur (Pemerintah/Swasta) yang sifatnya tidak mengikat


E
S serta usaha panitia yang halal.
E
N
I
A Panitia Pelaksana
N

D Adapun susunan kepanitiaan Panitia pelaksana terdiri


O
L dari seluruh struktural kepengurusan UKM Dolphin Adapun
P
H susunan kepanitiaan sebagaimana terlampir I.
I
N
Estimasi Biaya

Anggaran dana yang dibutuhkan untuk kegiatan lomba

akustik dan lomba baca puisi terlampir II.

UKM KESENIAN DOLPHIN


Kampus Binawidya Km. 12,5 Panam Pekanbaru 28293
Cp. Mielya Vella (081384662922), Heru Ahmad (085658260161)
Http://www.Facebook.com/group/Dolphin faperika
UNIT KEGIATAN MAHASISWA DOLPHIN
FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
UNIVERSITAS RIAU
PERIODE 2010-2012

Penutup

Demikianlah proposal ini kami buat, peran serta

partisipasi Bapak/Ibu baik secara moril maupun materil

sangat kami harapkan sebagai upaya mensukseskan kegiatan

tersebut. Dengan senantiasa berserah diri kepada Tuhan

Yang Maha Esa, semoga dalam pelaksanaan kegiatan ini

dapat berjalan sesuai dengan apa yang telah direncanakan


U
K dan senantiasa mendapatkan limpahan Rahmat dan Hidayah-
M
Nya kepada kita sekalian, Amiin.
K
E
S
E
N
I
A
N

D
O
L
P
H
I
N

UKM KESENIAN DOLPHIN


Kampus Binawidya Km. 12,5 Panam Pekanbaru 28293
Cp. Mielya Vella (081384662922), Heru Ahmad (085658260161)
Http://www.Facebook.com/group/Dolphin faperika
UNIT KEGIATAN MAHASISWA DOLPHIN
FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
UNIVERSITAS RIAU
PERIODE 2010-2012

Lampiran 1.

SUSUNAN KEPANITIAAN

Pelindung : Prof. Dr. H. Ashaludin Jalil, MS


(Rektor Universitas Riau)

: Prof. Dr. Ir. Bustari Hasan, M.Sc


(Dekan Faperika Universitas Riau)

Pembina : Ir. Musrifin Ghalib, M.Sc


(Pembantu Dekan III Faperika UNRI)

U
K Panitia Pelaksana
M Ketua : M. Arie Affandi
Wakil ketua : Hendra Saputra
K Sekretaris : Syarwandi David
E Bendahara : Yanti
S
E Seksi-seksi
1) Humas Informasi & Dokumentasi
N
Koordinator : Aris Setiawan
I Anggota : Panji A. Satrisno
A : Syafri Yulhendra
N : Rahmad Jefri
2) Perlengkapan
D Koordinator : Ahmad Arif
O Anggota : Heru Ahmat
L : Edi Putra
: Reza Hayuda Putra
P
H 3) Koordinator Lapangan / Acara
I Koordinator : Fadly
N Anggota : Delen C.P
: Nova Andriadi
: Yang Zahrawani Yesika
: Ridho

4) Konsumsi
Koordinator : Ehdra Betha Masran
Anggota : Wahyu Anggraini
: Yusyam Leni
: Chandrika

UKM KESENIAN DOLPHIN


Kampus Binawidya Km. 12,5 Panam Pekanbaru 28293
Cp. Mielya Vella (081384662922), Heru Ahmad (085658260161)
Http://www.Facebook.com/group/Dolphin faperika
UNIT KEGIATAN MAHASISWA DOLPHIN
FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
UNIVERSITAS RIAU
PERIODE 2010-2012

Lampiran 2.

ESTIMASI BIAYA KEGIATAN

PERLENGKAPAN & PERALATAN

Satuan Jumlah
No Uraian Banyak
(Rp) (Rp)
Pengadaan alat
U 1 dan mini sound 1 hari 3.000.000 3.000.000
K system
M
Id Card Panitia
2 50 buah 5.000 250.000
& Peserta
K
E 3 Dekorasi 1 keg 500.000 500.000
S
E 4 Panggung 1 Set 400.000 400.000
N
I 5 Trophy Pemenang 6 Pcs 70.000 420.000
A
N
J u m l a h 4.570.000
D
O
L
P
H
I
N KONSUMSI

Panitia,
1 Undangan & 90 orang 10.000 900.000
peserta Lomba
2 Snack + minuman 90 orang 5.000 450.000

J u m l a h 1.350.000

UKM KESENIAN DOLPHIN


Kampus Binawidya Km. 12,5 Panam Pekanbaru 28293
Cp. Mielya Vella (081384662922), Heru Ahmad (085658260161)
Http://www.Facebook.com/group/Dolphin faperika
UNIT KEGIATAN MAHASISWA DOLPHIN
FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
UNIVERSITAS RIAU
PERIODE 2010-2012

REKAPITULASI DANA

1 PERLENGKAPAN & PERALATAN 4.570.000


2 KONSUMSI 1.350.000

J u m l a h 5.920.000

TOTAL ANGGARAN KEGIATAN : Rp. 5.920.000


U
Terbilang :
K
M “ Lima juta sembilan ratus dua puluh ribu rupiah”

K
E
S
E
N
I Pekanbaru, 11 Nonember 2010
A
Panitia Lomba Acoustic dan Baca Puisi UKM Dolphin
N
Fakultas Perikanan Dan Ilmu Kelautan
D
O
L
P
H
I
N

M. Arie Affandi Syarwandi David


Ketua Sekretaris

UKM KESENIAN DOLPHIN


Kampus Binawidya Km. 12,5 Panam Pekanbaru 28293
Cp. Mielya Vella (081384662922), Heru Ahmad (085658260161)
Http://www.Facebook.com/group/Dolphin faperika
UNIT KEGIATAN MAHASISWA DOLPHIN
FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
UNIVERSITAS RIAU
PERIODE 2010-2012

LEMBARAN PENGESAHAN
PROPOSAL KEGIATAN

UNIT KEGIATAN MAHASISWA KESENIAN DOLPHIN


PERIODE 2010-2012

“Lomba Acoustic dan Baca Puisi”


Tempat : Kampus Faperika UR
Tanggal Kegiatan : 27 November 2010

Diselenggarakan Oleh

U UNIT KEGIATAN MAHASISWA KESENIAN DOLPHIN


K FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
M UNIVERSITAS RIAU

K Panitia Pelaksana
E
S
E
N
M. ARIE AFFANDI SYARWANDI DAVID
I Ketua Panitia Sekretaris
A
N Pengurus BEM
FAPERIKA UR
D
O
L
P
H FEBRI MAYOKA MIELYA VELLA
I Gubernur Mahasiswa Ketua UKM DOLPHIN
N
MENGETAHUI,
Pembantu Dekan III
Faperika Universitas Riau

Ir. Musrifin Ghalib, M.Sc


NIP. 19590922 198702 1001
UKM KESENIAN DOLPHIN
Kampus Binawidya Km. 12,5 Panam Pekanbaru 28293
Cp. Mielya Vella (081384662922), Heru Ahmad (085658260161)
Http://www.Facebook.com/group/Dolphin faperika

Anda mungkin juga menyukai