Anda di halaman 1dari 4

1.

Ground Check Penggunaan Lahan di Kelurahan Mangunharo, Mangkang Wetan dan


Mangkang Kulon, Kecamatan Tugu, Kota Semarang
Identifikasi penggunaan lahan secara langsung atau ground check merupakan faktor yang
sangat penting sebelum melakukan analisis penggunaan lahan eksisting di lokasi studi. Tujuan
utama ground check adalah menguji kecocokan atau validitas data dari citra tegak yang
digunakan terhadap kondisi eksisting di lapangan Ground Check dilakukan tersebar di lokasi
bencana banjir rob yaitu di Kelurahan Mangkang Wetan dan Kelurahan Mangunharjo,
Kecamatan Tugu, Kota Semarang. Sebanyak 41 titik sampel hasil survei lapangan didapatkan
yang kemudian dijadikan sebagai acuan untuk uji validitas data penggunaan lahan eksisting
dari citra tegak yang telah terektifikasi.

1.1. Validasi Data Penggunaan Lahan


Dalam rangka menguji validitas data maka pada tahapan pengumpulan data
dilakukan survei primer berupa survei lapangan untuk melakukan verifikasi kebenaran di
lapangan terhadap penggunaan lahan eksisting yang didapat melalui interpretasi terhadap
dua citra tegak. Citra yang dimaksud adalah Citra Satelit Landsat 8 Oli TIRS (Metadata:
Path = 120, Row = 65, tanggal 3 September 2019, di download dari situs usgs glovis
secara open source) dan Citra Satelit Google Earth tahun 2019 (Metadata: didownload
dari Google Earth tahun 2019). Berikut ini tabel yang menyajikan data validasi hasil
survei di 41 titik lokasi di wilayah studi dengan sistem koordinat TM-3 Zona 49.1 datum
WGS 1984.
Tabel 1. Survei Lapangan Validasi Penggunaan Lahan dibandingkan dengan Citra
Landsat 8 OLI TIRS Tahun 2019
No X Y Kondisi Citra Kondisi Lapangan Kesesuaian
1 289046 729370 Permukiman Permukiman Sesuai
2 288920 729406 Persawahan Sawah Sesuai
3 289210 729622 Persawahan Sawah Sesuai
4 289312 729735 Persawahan Sawah Sesuai
5 289370 729818 Persawahan Sawah Sesuai
6 289609 730173 Persawahan Sawah Sesuai
7 289567 730252 Persawahan Sawah Sesuai
8 289635 730514 Persawahan Sawah Sesuai
9 289668 730475 Permukiman Permukiman Sesuai
10 289704 730496 Permukiman Permukiman Sesuai
11 289710 730578 Persawahan Sawah Sesuai
12 289780 730533 Persawahan Sungai Tidak Sesuai
13 290014 730670 Persawahan Sungai Tidak Sesuai
14 289860 730631 Permukiman Permukiman Sesuai
15 289844 730662 Permukiman Permukiman Sesuai
16 289813 730689 Permukiman Permukiman Sesuai
17 289850 730679 Permukiman Kantor Desa Sesuai
Mangunharjo
18 289823 730702 Tambak Ikan Tambak Ikan Sesuai
19 289931 730735 Permukiman SDN 1 Mangkang Sesuai
Wetan
20 289863 730771 Tambak Ikan Tambak Ikan Sesuai
21 289883 730811 Tambak Ikan Tambak Ikan Sesuai
22 289947 730791 Permukiman Permukiman Sesuai
23 290014 730857 Permukiman Permukiman Sesuai
24 289952 730871 Permukiman Tambak Ikan Sesuai
25 290020 730889 Permukiman Masjid Al Sesuai
Hidayah
26 290081 730960 Permukiman Permukiman Sesuai
27 290102 730981 Mangrove Mangrove Sesuai
28 290130 730969 Permukiman Permukiman Sesuai
29 290169 730973 Permukiman Permukiman Sesuai
30 290196 730997 Mangrove Mangrove Sesuai
31 290265 731037 Permukiman Permukiman Sesuai
32 290278 731079 Mangrove Mangrove Sesuai
33 290332 731127 Mangrove Mangrove Sesuai
34 290393 731085 Permukiman Sungai Tidak Sesuai
35 290410 731071 Permukiman Permukiman Sesuai
36 290443 731167 Permukiman Permukiman Sesuai
37 290431 731174 Sungai Sungai Sesuai
38 290462 731192 Permukiman Permukiman Sesuai
39 290444 731205 Mangrove Mangrove Sesuai
40 290486 731220 Permukiman Permukiman Sesuai
41 290468 731231 Mangrove Mangrove Sesuai

Tabel 2 . Survei Lapangan Validasi Penggunaan Lahan dibandingkan dengan Citra


Google Earth Tahun 2019
No X Y Kondisi Citra Kondisi Lapangan Kesesuaian
1 289046 729370 Permukiman Permukiman Sesuai
2 288920 729406 Persawahan Sawah Sesuai
3 289210 729622 Persawahan Sawah Sesuai
4 289312 729735 Persawahan Sawah Sesuai
5 289370 729818 Persawahan Sawah Sesuai
6 289609 730173 Persawahan Sawah Sesuai
7 289567 730252 Persawahan Sawah Sesuai
8 289635 730514 Persawahan Sawah Sesuai
9 289668 730475 Permukiman Permukiman Sesuai
10 289704 730496 Permukiman Permukiman Sesuai
11 289710 730578 Persawahan Sawah Sesuai
12 289780 730533 Persawahan Sungai Tidak Sesuai
13 290014 730670 Persawahan Sungai Tidak Sesuai
14 289860 730631 Permukiman Permukiman Sesuai
15 289844 730662 Permukiman Permukiman Sesuai
16 289813 730689 Permukiman Permukiman Sesuai
17 289850 730679 Permukiman Kantor Desa Sesuai
Mangunharjo
18 289823 730702 Tambak Ikan Tambak Ikan Sesuai
19 289931 730735 Permukiman SDN 1 Mangkang Sesuai
Wetan
20 289863 730771 Tambak Ikan Tambak Ikan Sesuai
21 289883 730811 Tambak Ikan Tambak Ikan Sesuai
22 289947 730791 Permukiman Permukiman Sesuai
23 290014 730857 Permukiman Permukiman Sesuai
24 289952 730871 Tambak Ikan Tambak Ikan Sesuai
25 290020 730889 Permukiman Masjid Al Sesuai
Hidayah
26 290081 730960 Permukiman Permukiman Sesuai
27 290102 730981 Mangrove Mangrove Sesuai
28 290130 730969 Permukiman Permukiman Sesuai
29 290169 730973 Permukiman Jaringan Jalan Sesuai
30 290196 730997 Mangrove Mangrove Sesuai
31 290265 731037 Permukiman Permukiman Sesuai
32 290278 731079 Mangrove Mangrove Sesuai
33 290332 731127 Mangrove Mangrove Sesuai
34 290393 731085 Sungai Sungai Sesuai
35 290410 731071 Permukiman Permukiman Sesuai
36 290443 731167 Permukiman Permukiman Sesuai
37 290431 731174 Sungai Sungai Sesuai
38 290462 731192 Permukiman Permukiman Sesuai
39 290444 731205 Mangrove Mangrove Sesuai
40 290486 731220 Permukiman Permukiman Sesuai
41 290468 731231 Mangrove Mangrove Sesuai
Sumber: Analisis olahan data primer peneliti, 2019
Gambar 7. Peta sebaran ground check penggunaan lahan eksisting Kelurahan Mangkang
Wetan dan Kelurahan Mangunharjo

Berdasarkan tabel di atas diperoleh kesimpulan bahwa persentase kesesuaian


penggunaan lahan berdasarkan uji lapangan dibandingkan dengan interpretasi citra tegak
Landsat 8 OLI TIRS dan Google Earth tahun 2019 sebagai berikut:
a. Landsat 8 OLI TIRS tahun 2019
Sebesar 92.683 % dari keseluruhan 41 titik sampel, dengan ketidaksesuaian
sebanyak 4 sampel pada titik 12, 13, dan 34. Nilai validitas penelitian ini dirinci
sebagai berikut:
= (Jumlah sampel validasi cocok/Jumlah total sampel validasi) x 100%
= 38/41 x 100 %
= 92.683 % atau 0.927
Nilai validitasnya adalah 0,927 atau mendekati 1, maka dapat diartikan bahwa data
penggunaan lahan yang digunakan dalam analisis dapat diterima.
b. Google Earth tahun 2019
Sebesar 95.122 % dari keseluruhan 41 titik sampel, dengan ketidaksesuaian
sebanyak 4 sampel pada titik 12 dan 13. Nilai validitas penelitian ini dirinci sebagai
berikut:
= (Jumlah sampel validasi cocok/Jumlah total sampel validasi) x 100%
= 39/41 x 100%
= 95.122% atau 0,951
Nilai validitasnya adalah 0,951 atau mendekati 1, maka dapat diartikan bahwa data
penggunaan lahan yang digunakan dalam analisis dapat diterima.

Anda mungkin juga menyukai