Anda di halaman 1dari 1

III.

PROSEDUR
3.1 Efek Insulin Terhadap Ikan
Seekor ikan mas kecil ditempatkan pada gelas piala yang diisi 200mL
air yang telah ditetesi 10 tetes insulin. Diamati baik-baik saat insulin dari air
berdifusi melalui membrane insang menuju ke aliran darah. Dari peningkatan
kadar insulin darah dihasilkan penurunan kadar gula darah menjadi di bawah
normal, akibatnya ikan akan mengalami iritabilita, konvulsi atau koma. Ketika
gejala tersebut terjadi, ikan dipindahkan ke gelas piala yang diisi air 200mL
dan ½ sendok the glukosa. Disaat glukosa dan air berdifusi melalui membrane
insang menuju aliran darah, kadar gula darah meningkat dan ikan kembali
normal.

Anda mungkin juga menyukai