Anda di halaman 1dari 15

GUIDE E-BOOK

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH

BROWN MINING COMPETITION 2020


HIMPUNAN MAHASISWA TEKNIK PERTAMBANGAN
INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL YOGYAKARTA
PENDAHULUAN

Lomba Karya Tulis Ilmiah BMC 2020 merupakan kompetisi bagi


Mahasiswa/i dari perguruan tinggi se-Indonesia untuk mempublikasikan hasil
karya penelitian atau proyek peserta di bidang pertambangan. Tema dari Lomba
Karya Tulis Ilmiah BMC 2020 adalah “Inovasi Teknologi Terbaru dalam
Menyongsong Revolusi Industri 4.0”.
Perlombaan ini dimulai dengan tahap seleksi abstrak. Abstrak yang lolos
pada tahap penyeleksian abstrak kemudian akan mengikuti tahap seleksi full
paper. Setelah proses seleksi full paper, diambil 6 (enam) tim sebagai peserta yang
masuk ke babak final. Enam tim tersebut akan mempresentasikan dan membawa
proyek atau prototype (jika ada) di hadapan dewan juri di kampus Institut
Teknologi Nasional Yogyakarta. Dari 6 tim finalis akan didapatkan masing-
masing juara 1, 2, dan 3 berdasarkan hasil penilaian dewan juri.
TEMA

“Inovasi Teknologi Terbaru dalam Menyongsong Revolusi Industri 4.0”

SUBTEMA

- Geologi lingkungan
- Geologi Teknik dan geologi ekonomi
- Geomekanika dan mekanika batuan
- Peralatan automatisasi dan AI
- Development dan Produksi Sumberdaya Minerba
- Pengolahan mineral dan Manajemen timbunan
- Sumberdaya lingkungan yang berkelanjutan
- Geofisika dan system informasi geologi

Sasaran Kegiatan
Sasaran dalam kegiatan ini adalah mahasiswa aktif dari perguruan tinggi
negeri/swasta se-indonesia yang sedang menempuh program pendidikan
sarjana atau diploma dengan target peserta sebanyak 100 tim.
TAHAP PERLOMBAAN

• Peserta melakukan registrasi dengan mengisi formulir yang


telah disediakan dan mengirimkan abstrak melalui email. Tahap
REGISTRA ini tidak dipungut biaya.
SI &
ABSTRAK
• Setelah dinyatakan lolos dalam tahap penyeleksian abstrak,
peserta masuk ke tahap seleksi FULL PAPER dengan
mengirimkan hasil karya tulis, serta mengirim bukti
FULL pembayaran melalui email. Biaya registrasi sebesar Rp.
PAPER 100.000,-/tim.

• Presentasi 6 tim terbaik. Presentasi disertai dengan membawa


prototype (jika ada)
Presentasi

WAKTU PELAKSANAAN

1. Pendaftaran dan Pengumpulan Abstrak : 26 Maret – 26 April 2020


2. Pengumuman Lolos Abstrak : 08 Mei 2020
3. Pengumpulan Full Paper + Bukti Pembayaran : 08 Mei – 08 Juni 2020
4. Pengumuman Finalis : 22 Juni 2020
5. Babak Final : 09 Juli 2020

Finalis terdiri dari 6 Karya Tulis Ilmiah terbaik tingkat Perguruan Tinggi
dilaksanakan pada :
Hari : Kamis – Sabtu
Tanggal : 09 - 11 Juli 2020

HADIAH LKTI BMC 2020 TINGKAT PERGURUAN TINGGI


Juara 1 : Rp. 3.000.000,- + Trophy + Sertifikat
Juara 2 : Rp. 1.750.000,- + Trophy + Sertifikat
Juara 3 : Rp. 1.250.000,- + Trophy + Sertifikat
Semua peserta yang mengirim full paper mendapatkan E-Sertificate
I. PERSYARATAN ADMINISTRASI
- Peserta adalah mahasiswa/i aktif dari universitas negeri/swasta se- indonesia yang
sedang menempuh program pendidikan S1 atau diploma.
- Peserta yang mengikuti lomba beranggotakan minimal 2 orang atau maksimal 3
orang dalam satu tim.
- Setiap universitas boleh mengirimkan lebih dari satu tim.
- Anggota tim harus berasal dari universitas yang sama.
- Mengisi formulir pendaftaran yang terlampir di booklet ini, dikirimkan sesuai
prosedur pada laman lampiran lomba.

II. PERSYARATAN PENDAMPING


1. Berasal dari universitas yang sama dengan peserta yang didampingi.
2. Maksimal 1 orang pendamping tiap tim.

III. KETENTUAN UMUM


1. Karya tulis dapat ditulis dalam Bahasa Indonesia atau Bahasa Inggris.
2. Tulisan merupakan hasil penulisan berdasarkan tinjauan pustaka (literature
review) maupun penelitian orisinil yang belum pernah dipublikasikan sebelumnya
dimedia manapun, belum pernah diikutsertakan dalam perlombaan apa pun.
3. Apabila ada pembuktian pelanggaran ketentuan diatas (no.2), karya akan
didiskualifikasi dan/atau dibatalkan penghargaannya.
4. Abstrak maksimal 250 kata.
5. Tulisan minimal 3 (tiga) referensi yang bersumber dari buku, jurnal, artikel
ilmiah, dll.
6. Penulisan referensi didalam Daftar Pustaka menggunakan CSE Edition Style.
7. Semua berkas dikirim via email ke miningitnybrown@gmail.com dalam bentuk
PDF sesuai dengan format yang ditetapkan dan subjek email :
LKTIBMC_NamaKetuaPenulis_Judul
8. Berkas berisi 2 file PDF yaitu berisi:
a. Formulir pendaftaran, scan surat pernyataan orisinilitas, dan scan KTM (Kartu
Tanda Mahasiswa), scan bukti pembayaran dalam 1 file.
b. Abstrak
9. Penulis yang sudah mengirimkan berkas diminta untuk melakukan konfirmasi via
Whatsaap ke Saurina (0822-8025-1525) dan Siti (0877-3533-8312)
10. Pembayaran dilakukan hanya untuk peserta lolos abstrak.
- Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp. 100.000,00* untuk setiap karya tulis
ilmiah ke rekening panitia :
Rekening bank BRI a.n Siti Rahmawati J.Karim
No. Rek : 5164-01-020447-53-6
- Peserta melakukan registrasi dengan mengunggah bukti pembayaran bersama
dengan Karya Tulis Ilmiah ke miningitnybrown@gmail.com
11. Peserta yang lolos ke babak final akan dihubungi secara langsung oleh panitia
BMC 2020
12. Dalam babak final peserta diwajibkan membawa file presentasi dan dianjurkan
membawa prototype jika ada.

IV. KETENTUAN KARYA TULIS ILMIAH


1. Ketentuan Penulisan
a. Tulisan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar sesuai dengan EYD
b. Naskah, mulai dari Pendahuluan sampai dengan Kesimpulan dan Saran, ditulis
minimal 20 halaman dan maksimal 30 halaman.
c. Penulisan Huruf: Naskah diketik dengan menggunakan jenis dan ukuran huruf
“Times New Roman 12pt” 1,5 spasi, kecuali untuk abstrak akan dijelaskan pada
poin format penulisan.
d. Tata Letak
1. Batas pengetikan: samping kiri 4 cm, samping kanan 3 cm, batas atas 3 cm,
batas bawah 3 cm.
2. Jarak pengetikan, bab, sub-bab dan perinciannya :
 Jarak pengetikan antara bab dan sub-bab 3 spasi, Sub-bab dan kalimat
dibawahnya 1,5 spasi.
 Judul bab dibold dan diketik di tengah-tengah dengan huruf besar dan dengan
jarak 4 cm dari tepi atas tanpa digaris-bawahi.
 Judul sub-bab dibold dan ditulis mulai dari sebelah kiri, huruf pertama setiap
kata ditulis dengan huruf besar (huruf kapital), kecuali kata-kata tugas seperti
yang, dari, dan.
 Judul anak sub-bab ditulis mulai dari sebelah kiri dengan indensi 1 (satu) cm
yang diberi garis bawah. Huruf pertama setiap kata ditulis dengan huruf besar
(huruf kapital), kecuali kata-kata tugas, seperti yang, dari, dan.
 Jika masih ada sub judul dalam tingkatan yang lebih rendah, ditulis seperti pada
butir (3) di atas, lalu diikuti oleh kalimat berikutnya.
e. Pengetikan Kalimat
1. Alinea baru diketik sebaris dengan baris di atasnya dengan jarak 1,5 spasi.
2. Pengetikan kutipan langsung yang lebih dari 3 baris diketik 1 spasi menjorok ke
dalam dan semuanya tanpa diberi tanda petik.
f. Penomoran Halaman
1. Bagian pendahuluan yang meliputi halaman judul, nama/daftar anggota
kelompok, kata pengantar dan daftar isi memakai angka romawi kecil dan
diketik sebelah kanan bawah (i, ii, dan seterusnya).
2. Bagian tubuh/pokok sampai dengan bagian penutup memakai angka dan diketik
dengan jarak 3 cm dari tepi kanan dan 1,5 cm dari tepi atas (1,2,3 dan seterusnya).
3. Nomor halaman pertama dari tiap bab tidak ditulis tetapi tetap diperhitungkan.
g. Menggunakan kertas berukuran A4.
h. Keterangan pada tabel dicantumkan diatas tabel, sedangkan keterangan gambar
dicantumkan dibawah gambar.
i. Orisinalitas Penulis menjamin bahwa karya tulis ilmiah merupakan karya sendiri
(bukan jiplakan) dan belum pernah dipublikasikan. Format dapat dilihat di
lampiran 1.
j. Hak Publikasi Panitia diberikan berupa hak dan wewenang untuk mempublikasikan
setiap karya tulis ilmiah pemenang lomba dengan tetap mencantumkan nama
penulisnya.
2. Format Penulisan
a. Topik/Judul
Topik/Judul harus sesuai dengan tema BMC 2020.
b. Sifat dan Isi Tulisan
 Kreatif dan objektif
1. Tulisan berisi gagasan kreatif yang menawarkan solusi permasalahan terkait
tema BMC 2020.
2. Tulisan tidak bersifat subyektif
3. Tulisan didukung data penelitian dan tinjauan pustaka yang tepat dan akurat
seperti jurnal atau textbook, dan bukan dari blog. Tulisan WAJIB menggunakan
minimal 3 jurnal sebagai bahan pendukung penelitian.
4. Bersifat ASLI (bukan karya jiplakan) dan menjauhi duplikasi.
 Logis dan sistematis
1. Pada dasarnya karya tulis ilmiah memuat unsur-unsur identifikasi masalah,
analisis-sintesis, kesimpulan dan sedapat mungkin memuat saran-saran.
2. Tiap langkah penulisan dirancang secara sistematis, terdiri dari:
1) BAB I (Pendahuluan) yang berisi latar belakang, rumusan masalah, tujuan
dan manfaat.
2) BAB II (Tinjauan Pustaka) yang berisi tentang teori-teori atau materi yang
mendukung masalah yang dibahas.
3) BAB III (Metode Penulisan) berisikan metode pengumpulan data yang
digunakan dalam penelitian.
4) BAB IV (Pembahasan) berisikan analisis dan sintesis data-data hasil
penelitian.
5) BAB V (Penutup) yang berisi kesimpulan dan saran.
3. Isi tulisan berdasarkan telaah pustaka atau fiksi-sains dan bersifat ilmiah
4. Materi karya tulis merupakan isu mutakhir dan aktual. Materi yang ditulis tidak
harus sejalan dengan bidang ilmu yang sedang ditekuni para penulis atau
mahasiswa.
c. Sistematika penulisan
Tulisan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar. Garis besar
sistematika penulisan karya ilmiah mencakup :
 Halaman judul
 Judul diketik dengan huruf besar dan di bold, hendaknya ekspresif, sesuai
dengan masalah yang ditulis dan tidak membuka peluang untuk penafsiran
ganda.
 Nama penulis dan nomor induk mahasiswa ditulis dengan jelas.
 Universitas asal penulis ditulis dengan jelas.
 Tahun penulisan
 Lembar Pengesahan
 Lembar pengesahan memuat judul, nama penulis, dan nomor induk.
 Lembar pengesahan ditandatangani oleh Dosen Pembimbing, Pembantu
Dekan/Ketua/Direktur Bidang Kemahasiswaan, dan Ketua Kelompok lengkap
dengan stempel perguruan tinggi.
 Lembar pengesahan diberi tanggal sesuai dengan tanggal pengesahan
 Abstrak
Maksimal ditulis dalam 1 halaman dengan 1 spasi. Disertakan keyword atau
kata kunci. Abstrak dibuat dengan yang mencerminkan isi keseluruhan karya tulis,
mulai dari latar belakang, tujuan, landasan teori yang mendukung, metode
penulisan, analisis dan sintesis, kesimpulan dan saran. Judul menggunakan “Times
New Roman 12 pt, bold”,. Sedangkan untuk isi menggunakan “11 pt Times New
Roman with single spacing between lines”. Jumlah kata abstrak minimal 200 kata
dan maksimal 250 kata
 Kata Pengantar dari penulis
 Daftar isi
 Daftar tabel , daftar gambar, daftar lampiran (jika ada)
 Pendahuluan berisikan hal hal sebagai hal berikut :
 Latar belakang
 Perumusan masalah
 Tujuan yang ingin dicapai
 Manfaat penulisan
 Tinjauan pusaka
 Uraian yang menunjukkan landasan teori dan konsep- konsep yang relevan
dengan masalah yang dikaji.
 Uraian mengenai pendapat terdahulu yang berkaitan dengan masalah yang
dikaji.
 Uraian mengenai pemecahan masalah yang pernah dilakukan
 Metode penulisan
Penulisan dilakukan mengikuti metode yang benar dengan menguraikan
secara cermat cara/prosedur pengumpulan data dan/atau informasi, pengolahan
data dan/atau informasi, serta analisis-sintesis.
 Pembahasan/Hasil Penelitian
Berisikan hal-hal berikut:
 Analisis permasalahan didasarkan pada data dan/atau informasi serta telaah
pustaka
 Sintesis untuk menghasilkan alternatif model pemecahan masalah atau
gagasan yang kreatif.
 Penutup
 Kesimpulan harus konsisten dengan analisis permasalahan dan menjawab
tujuan.
 Saran disampaikan berupa kemungkinan atau prediksi transfer gagasan dan
adopsi teknologi
 Daftar Pustaka
(Sesuai pedoman Council of Science Editors (CSE) )
Daftar pustaka ditulis sesuai)dengan urutan abjad dengan ketentuan sbb:

Pustaka yang berupa majalah/jurnal ilmiah/prosiding:


Markou G, Nerantzis E. Microalgae for high-value compounds and biofuels
production: A review with focus on cultivation under stress conditions.
Biotechnology Advances 2013; 31 (8): 1532-1542.
Azimatun Nur MM, Hadiyanto. Enhancement of Chlorella vulgaris biomass
cultivated in POME medium as biofuel feedstock under mixotrophic conditions. J.
Eng. Tech. Sci. 2015; 47 (5): 487-497.

Pustaka yang berupa judul buku:


Pierson HO. Handbook of carbon, diamond and fullerenes. Park Ridge NJ: Noyes.
1993: 87−94.

Pustaka yang berupa disertasi/thesis/skripsi:


Jones LE. The effect of boron on carbon fiber microstructure and reactivity.
University Park PA USA, Penn State Univ, PhD thesis, 1987.

Pustaka yang berupa patent:


Primack HS. Method of stabilizing polyvalent metal solutions, US patent 104, 1983.
Brunmore RT. Process for producing carbon fibers of high strength. US patent
358697, 1995.

Pustaka yang berupa bagian dalam buku/ handbook


Mettam GR, Adams LB. How to prepare an electronic version of your article. In:
Jones BS, Smith RZ, editors. Introduction to the electronic age, New York:
E−Publishing Inc; 1999, p. 281−304.

Pustaka yang diperoleh dari internet:


USDA.Farm Service Agency, 2008.
http://content.fsa.usda.gov/crpstorpt/rmepeii_r1/r1mepeii.htm (diakses 1 Maret 2010)

V. KETENTUAN PRESENTASI

1. Tiap kelompok diberi waktu 30 menit untuk presentasi dan sesi tanya jawab
dewan juri.
2. Pengundian urutan presentasi dilakukan pada tanggal 09 Juli 2020 di Kampus ITN
Yogyakarta.
3. Laptop, viewer, LCD, microphone, dan speaker untuk presentasi disediakan oleh
panitia.
4. Peserta tidak diizinkan membawa suporter ke dalam ruang presentasi.
5. Dresscode pada saat presentasi menggunakan Batik dan menggunakan Sepatu.

VI. CONTACT PERSON

Contact Person : Saurina (0822-8025-1525)


Siti (0877-3533-8312)
E-mail : miningitnybrown@gmail.com
Instagram : https://www.instagram.com/bmc.itny_
Lampiran 1
SURAT PERNYATAAN ORISINALITAS
(Setiap tim membuat 1)

Dengan ini, yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : (Penulis 1)
No KTP :
Alamat :
No.Telp :
Judul Paper :

Menyatakan bahwa naskah ini adalah benar-benar karya asli saya/kami sendiri
dan belum pernah dipublikasikan. Saya/kami akan bersedia menanggung segala
tuntutan jika di kemudian hari ada pihak yang merasa dirugikan baik secara
pribadi maupun tuntutan secara hukum.
Demikian surat pernyataan ini saya tulis dan bisa digunakan sebagaimana
mestinya.

Hormat saya,
Ketua tim penulis
Ttd

MATERAI
6000

(nama lengkap)
Lampiran 2
FORMULIR PENDAFTARAN LKTIN-BMC 2020
Informasi Team
Nama Team-Himpunan :
Jurusan/Prodi :
Fakultas :
Universitas :
Email Team/Ketua :

Identitas Peserta
Penulis 1
Nama :
3X4
Angkatan/NIM :
Tempat,tanggal lahir :
Email & No.HP :
Alamat :
Penulis 2
Nama :
3X4
Angkatan/NIM :
Tempat,tanggal lahir :
Email & No.HP :
Alamat :
Penulis 3
Nama :
3X4
Angkatan/NIM :
Tempat,tanggal lahir :
Email & No.HP :
Alamat :
……………………….,…………………… 2020
Ketua Tim Penulis

(………………………….)
Lampiran 3
HALAMAN PENGESAHAN

Judul karya tulis :


Instansi :
Subtema :

1. Ketua tim
a. Nama lengkap :
b. NIM :
c. Jurusan :
d. Universitas :
e. Alamat Email :
f. Alamat rumah :
g. No Hp :
2. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap dan Gelar :
b. NIDN :
c. Alamat Rumah :
d. No. Hp :
Kota, tanggal Bulan Tahun
Ketua Tim,
Dosen Pendamping

(Nama Lengkap)
(Nama Lengkap)
NIDN NIM
Mengetahui ,
Dekan/wakil dekan bidang
kemahasiswaan

(Nama Lengkap)
NIP
BERKAS SCAN

Bukti Pembayaran

Anda mungkin juga menyukai