Anda di halaman 1dari 2

RSU HARAPAN IBU

BAYI PREMATURE/ BBLR

No. Dokumen Revisi Halaman


Jl. Mayjend. Soengkono
km. 1
Purbalingga
Tanggal terbit Ditetapkan / Disahkan
Direktur

PROSEDUR TETAP

dr. Hayati Isti Fadah

Bayi premature yaitu bayi yang dilahirkan dari ibu dari umur
I. PENGERTIAN
kehamilan <37 minggu, sedang BBLR bila bayi <2500 gr

Menghindari penyulit yang mungkin timbul akibat prematuritas/


II. TUJUAN
BBLR.

Memberi nutrisi adekuat, cegah gangguan termoregulasi dan


III. KEBIJAKAN
cegah onfeksi

 IGD
IV. RUANG LINGKUP  VK
 Perina
1. Bayi premature dengan BB ≥2000 gr, KU baik, aktif, minum
kuat, dirawat di ruang rawat gabung.
2. BB <2000 gram, rawat BBRT
a. KU baik, observasi pada box/ cuvis dengan atau
tampa lampu pemanas.
b. Beri minum per oral secepatnya (dengan ASI) dalam 1
jam pertama, atau setelah mengeluarkan meco beri
IV. PROSEDUR susu formula bila ASI belum tersedia.
c. Bila minum oral baik → coba netek ke ibu.
d. Bila reflek hisap lemah, pasang sonde, beri ASI perah
atau formula secara bertahap, cek residu.
e. Bila residu banyak/ yang terabsorbsi belum adekuat,
pertimbangkan pemberian nutrisi parentral.
f. Bila residu coklat/ perdarahan lambung: dapat diberi
semetidin injeksi dan spoel antacid lewat NS.
g. Frekuensi pemberian susu disesuaikan dengan
kemampuan absorpsi lambung (8-12 x/hari).
h. Bila muncul tanda-tanda infeksi, tatalaksana bayi
sepsis
3. Untuk BB ≤1700 gram: UH <34 minggu
a. Rawat incubator dan pasang umbilical kateter, O2
b. Beri antibiotik profilaksis: ampicilin + 100 mg. Kg
BB/hari selama 3 hari.
c. Bila terdapat tanda-tanda infeksi → antibiotik adekuat
terapi sepsis.
d. Bila curiga timbul gangguan nafas sentral, beri
aminofilin 1-1,5 mg/kg, dapat diulang 2-4 x/hari.
4. Memandikan bayi ditunda s/d KU stabil.
5. Awasi tanda-tanda infeksi, hipotermi, gangguan nafas, dan
penyulit lain.
6. Bila muncul penyulit, tangani sesuai kondisi yang ada.
7. Oksigensi sesuai kebutuhan: headbox, masker, nasal
kateter.
8. Pisahkan ruang neonatus infeksi dengan yang non infeksi.
9. Pemulangan bayi:
a. Bayi dengan BBL >1800 gr = bila pada hari ke 2 dan
ke 3 KU baik → boleh rawat gabung.
b. Bayi dengan BB < 1800 gr, dapat dipulangkan jika:
- KU bayi baik, stabil (tak ada tanda infeksi/
kegawatan yang lain) minimal 3 hari.
- Dapat netek/ minum dengan botol/ spin dengan
jumlah mencukupi.
- BB minimal sama dengan BB saat lahir, atau BB
telah naik > 100 gr dari BB terendah.
- Ibu/ keluarga siap atau sanggup merawat rumah,
dengan menyiapkan alat penghangat bayi.

 IGD
V. UNIT TERKAIT  VK
 Perina

Anda mungkin juga menyukai