Anda di halaman 1dari 7

KEPUTUSAN KEPALA MADRASAH ALIYAH

NOMOR : Ybk. 1271.05/41/PP.00.5/056/IX/2017

TENTANG

PEMBAGIAN TUGAS PROGRAM UNGGULAN TAHFIDZUL QURAN MA MIFTAHUL


HUDA RAWALO BANYUMAS

BISMILLAHIRROHMANIRROHIM

KEPALA MADRASAH MIFTAHUL HUDA RAWALO BANYUMAS,

Menimbang : a.Bahwa demi meningkatkan kualitas pendidikan secara berkelanjutan


di Madrasah Tsanawiyah Minhajul Abror perlu dilakukan
penyusunan dan pengembangan Program Unggulan yang akan
dijadikan pedoman penyelenggaraan pendidikan.
b. Bahwa demi terlaksananya penyusunan dan pengembangan
PrograUnggulan Tahfidzul Quran MA Miftahul Huda Rawalo Tahun
Pelajaran 2017
c. Bahwa nama-nama sebagaimana tercantum dalam lampiran surat
keputusan ini dipandang cakap dan cukup memenuhi syarat untuk
ditunjuk dan ditetapkan sebagai Program Unggulan Tahfidzul Quran
Tahun pelajaran 2017– 2018.

Mengingat : 1. Undang Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem


Pendidikan Nasional;
2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar
Nasional Pedidikan;
3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006
tentang Satandar Isi untuk Satuan Pendidikan Dasar dan
Menengah;
4. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 23 Tahun 2006
tentang Standar Kompetensi Lulusan untuk Satuan Pendidikan
Dasar dan Menengah;
5. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 6 Tahun 2007
tentang Pelaksanaan Peraturan Menteri Pendidikan Nasional
Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan
Pendidikan Dasar dan Menengah dan Peraturan Menteri
Pendidikan Nasional Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar
Kompetensi Lulusan untuk Satuan Pendidikan Dasar dan
Menengah;

MEMUTUSKAN:
Menetapkan :
Pertama : Mengangkat dan menetapkan Tim Penyusun dan Pengembang Program
Unggulan MA Miftahul Huda Rawalo Banyumas dengan susunan
sebagaimana tercantum dalam lampiran surat keputusan ini.
Kedua : Program Unggulan MA Miftahul Huda Rawalo Banyumas diharuskan
melakukan berbagai kegiatan yakni, menyiapkan dan menyusun draf,
reviw dan revisi, serta finalisasi, pemantapan dan penilaian, dan
mendokumentasikan hasil penyusunan dan pengembangan Program
Unggulan yang akan dipergunakan sebagai pedoman dalam
pelaksanaan penyelenggaraan pendidikan di Aliyah Miftahul Huda
rawalo Banyumas pada tahun pelajaran 2017-2019.
Ketiga : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diperbaiki sebagaimana
mestinya.

Ditetapkan di Rawalo
Pada Tanggal 7 Juli 2017
KEPALA MADRASAH

H. Ulul Albab, S.Pd.I


NIP. 197711112007101002
Lampiran Surat Keputusan Kepala MA Miftahul Huda Rawalo
NOMOR : Ybk. 1271.05/41/PP.00.5/056/IX/2017

TIM PENYUSUN DAN PENGEMBANG PROGRAM


UNGGULAN TAHFIDZUL QURAN
MADRASAH ALIYAH MIFTAHUL HUDA RAWALO
TAHUN PELAJARAN 2017-2018

Penanggungjawab : H.Ulul Albab,M.Pd.


Koordinator Dokumen I : Assasul Baiqlo QA M.Hum Al Hafidzoh
Koordinator Dokumen II : Siti Hajar,S.Pd Al- Hafidzoh
Anggota : Fita Muflicah,Ah
Uliyatul mukaromah,Ah
Ust.Burhanudin
Fuad Hasyim
Ust. Musyafa
Vita muflicah,Ah
Solihatun, Ah
Sofyatul marimah,Ah
A. Atholillah, Ah
Ali mustofa,Ah
Syamsul hidayat,Ah
BERITA ACARA
PENYUSUNAN DAN PENGEMBANGAN
PROGRAM UNGGULAN MA Miftahul Huda Rawalo
TAHUN PELAJARAN 2017-2018
Nomor : Ybk. 1271.05/41/PP.00.5/056/IX/2017
.

Pada hari ini Sabtu tanggal sembilan bulan Juli tahun dua ribu Tujuh
Belas telah diadakan rapat penyusunan dan pengembangan Program
Unggulan Tahfidzul Quran yang akan digunakan sebagai pedoman
pelaksanaan pendidikan di MA Miftahul Huda Rawalo pada tahun pelajaran
2017-2018yang dihadiri oleh dewan Guru, kepala Madrasah, dan komite
Madrasah dengan daftar hadir terlampir.

Berdasarkan:
1. Undang – undang Republik Indonesia Nomor 20 tahun
2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional Pasal 1 ayat (19); Pasal 18 ayat (1),(3),(4);
Pasal 32 ayat (1),(2), (3); Pasal 35 ayat (2); Pasal 36 ayat (1),(2), (3),(4); Pasal 37
ayat (1),(2), (3); Pasal 38 ayat (1),(2).
2. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 tahun
2005 tentang Standar Nasional Pendidikan Pasal 1 ayat (5, (13), (14), (15); Pasal 5
ayat (1), (2); Pasal 6 ayat (6); Pasal 7 ayat (1),(2),(3),(4),(5),(6),(7),(8); Pasal 8 ayat
(1),(2),(3); Pasal 10 ayat (1),(2),(3); Pasal 11 ayat (1),(2),(3),(4); Pasal 13 ayat (1),(2),
(3),(4); Pasal 14 ayat (1),(2),(3); Pasal 16 ayat (1),(2),(3),(4),(5); Pasal 17 ayat (1),(2);
Pasal 18 ayat (1),(2),(3); Pasal 20.
3. Permendiknas No. 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi.
4. Permendiknas No. 23 Tahun 2006 tentang Standar
Kompetensi Lulusan.

Tim penyusun Program Unggulan melakukan berbagai kegiatan yakni,


menyiapkan dan menyusun draf, review dan revisi, serta finalisasi,
pemantapan dan penilaian, dengan ini Tim Penyusun Program Unggulan
mendokumentasikan hasil penyusunan dan pengembangan Program Unggulan
yang akan dipergunakan sebagai pedoman dalam pelaksanaan pendidikan di
MA Miftahul Huda Rawalo pada tahun pelajaran 2017-2018.
Selanjutnya pada akhir tahun pelajaran 2017-2018 akan diadakan
evaluasi dan atau ditinjau ulang yang hasilnya akan digunakan sebagai dasar
dalam melakukan penyusunan dan penetapan untuk tahun pelajaran
berikutnya.
Demikian Berita Acara penyusunan dan pengembangan Program
Unggulan ini dibuat dengan sebenarnya untuk dapat dipergunakan
sebagaimana mestinya.

Rawalo, 9 Juli 2017


Kepala Madrasah

H. Ulul Albab, S.Pd.I


NIP. 197711112007101002
DAFTAR HADIR
RAPAT PENYUSUNAN DAN PENGEMBANGAN
PROGRAM UNGGULAN MA MIFTAHUL HUDA RAWALO
TAHUN PELAJARAN 2017-2018

Jabatan/
No Nama Tanda Tangan
Guru Mapel
H.Ulul Albab,M.Pd.
1 Kepla madrasaha 1
Assasul Baiqlo QA M.Hum Al
2 Hafidzoh Pembimbing Tahfidz 2

Siti Hajar,S.Pd Al- Hafidzoh


3 Pembimbing Tahfidz 3
Fita Muflicah,Ah
4 Guru Tahfidz 4
Uliyatul mukaromah,Ah
5 Guru Tahfidz 5
Ust.Burhanudin
6 guru 6
Fuad Hasyim
7 komite 7
Ust. Musyafa
8 guru 8
Vita muflicah,Ah
9 Guru Tahfidz 9
Solihatun, Ah
10 Guru Tahfidz 10
Sofyatul marimah,Ah
11 Guru Tahfidz 11
A. Atholillah, Ah
12 Guru Tahfidz 12
Ali mustofa,Ah
13 Guru Tahfidz 13
Syamsul hidayat,Ah
14 Guru Tahfidz 14
15 Tufiqurrohnan,s Waka Kurikulum 15
16 Rusman Guru 16

Rawalo, 9 Juli 2017


Kepala Madrasah

H. Ulul Albab, S.Pd.I


NIP. 197711112007101002
NOTULEN RAPAT
PENYUSUNAN DAN PENGEMBANGAN PROGRAM UNGGULAN
MADRASAH ALIYAH MIFTAHUL HUDA RAWALO
TAHUN PELAJARAN 2017-2018
Nomor : Ybk. 1271.05/41/PP.00.5/056/IX/2017 .

Hari/tanggal : Sabtu, 9 Juli 2017.


Tempat : Aula MA Miftahul Huda Rawalo,
Jumlah hadir : 16 orang.
Yang tidak hadir : - orang

Susunan acara :
1. Pembukaan.
2. Pengarahan Kepala Madrasah.
3. Bimbingan pengembangan Silabus dan KKM.
4. Do’a penutup.

Proses penyusunan silabus:


1. Perencanaan
- mengumpulkan informasi dan referensi
- mengidentifikasi sumber belajar
2. Pelaksanaan
- merumuskan Kompetensi dan tujuan pembelajaran serta
menentukan materi standar yang memuat Setandar Kompetensi,
Kompetensi Dasar, Materi, indicator penilaian dan penilaian hasil
belajar,
- menentukan strategi, metode dan teknik pembelajaran sesuai
dengan model pembelajaran,
- menentukan alat evaluasi
- menganalisis kesesuaian silabus dengan pengorganisasian
pengalaman belajar dan waktu yang tersedia sesuai dengan Program
Unggulan beserta perangkatnya
3. Penilaian Penilaian Program Tahfidzul Quran harus dilakukan secara
berkala dan berkesinambungan
4. Revisi
Draft Penilaian yang telah dikembangkan perlu diuji kelayakannya melalui
analisa kualitas silabus, penilaian ahli dan dan uji lapangan. Berdasarkan
hasil uji kelayakan kemudian dilakukan revisi.
Format Penilaian :
Formatnya sekurang-kurangnya memuat komponen-komponen : Terlampir

KKM :
KKM sesuai ketentuan yang telah disepakati bersama, segera dibuat dan
dikumpulkan kepada Madrasah cq. Tata Usaha.

Demikian Notulen rapat penyusunan Silabus ini dibuat dengan


sebenarnya untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Mengetahui Rawalo, 09 Juli 2017


Kepala Madrasah Notulen

H. Ulul Albab, S.Pd.I Rusman,S.Pd.I


NIP. 197711112007101002

Anda mungkin juga menyukai