Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH PROVINSI JAWA BARAT

DINAS PENDIDIKAN
SMK MA’ARIF NU ZAENAL MUTTAQIN
Jln. Raya Karangnunggal Kp. Sukahurip Des. Simpang Kec. Banatarkalong Kabupaten Tasikmalaya 46188
e-mail: smkmaarifnuzaenalmuttaqin45@gmail.com

SOAL UJIAN PAS


PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2019/2020
Mata Pelajaran : PKN
Kelas/ Semester : XI (Sebelas)/ satu
Program Keahlian : ATPH
Hari/Tanggal : Desember 2019
Waktu :

PENTING!
 Kerjakan soal ujian ini dengan jujur, jika terbukti melakukan kecurangan contek mencontek selama Penilaian
Semester, Anda akan dikenakan sanksi akademis berupa pengurangan Nilai.
 Periksa kembali pengisian/penulisan identitas Anda pada lembar jawaban.
 Setelah selesai Ujian, serahkan lembar jawaban dan naskah ujian ke pengawas.

A. Berilah tanda silang pada salah satu huruf A,B,C,D atau E yang merupakan jawaban yang paling tepat!
1. Pada hakikatnya kebhinekaan yang terjadi di a. idiologi komunisme di utara dan liberalisme di
Indonesia merupakan sebuah potensi sekaligus selatan
tantangan. Dikatakan sebagai sebuah potensi, b. kebuadayaan timur di utara dan kebudayaan
karena … barat di selatan
a. mudah tumbuhnya perasaan kedaerahan yang c. sistem ekonomi sosialis di utara dan sistem
amat sempit ekonomi kapitalis di selatan
b. membuat penduduk Indonesia berbeda d. daerah berpenduduk padat di utara dan daerah
pendapat yang lepas kendali, berpenduduk jarang di selatan
c. dapat menjadi ledakan yang akan mengancam e. demokrasi rakyat di utara (Asia daratan bagian
integrasi nasional utara) dan demokrasi liberal di selatan
d. dapat menjadi ledakan yang akan mengancam
persatuan dan kesatuan bangsa. 4. Posisi negara Indonesia dilewati garis khatulistiwa,
e. memiliki kekayaan yang melimpah baik diapit oleh dua benua dan dua samudera, jika
kekayaan alam maupun kekayaan budaya ditinjau dari aspek kebudayaan dunia adalah …
a. terletak antara idiologi komunisme di utara dan
2. Kebhinekaan bangsa Indonesia juga merupakan liberalisme di selatan
sebuah tantangan bahkan ancaman, karena dengan b. berada di antara kebudayaan timur di utara dan
adanya kebhinekaan … kebudayaan barat di selatan
a. mudah tumbuhnya perasaan kedaerahan yang c. berada di antara daerah berpenduduk padat di
amat sempit utara dan daerah berpenduduk jarang di
b. membuat penduduk Indonesia berbeda selatan.
pendapat yang lepas kendali, d. berada di antara sistem ekonomi sosialis di
c. dapat menjadi ledakan yang akan mengancam utara dan sistem ekonomi kapitalis di selatan
integrasi nasional e. berada di antara demokrasi rakyat di utara
d. dapat menjadi ledakan yang akan mengancam (Asia daratan bagian utara) dan demokrasi
persatuan dan kesatuan bangsa. liberal di selatan
e. membuat bangsa Indonesia bangsa yang besar
karena memiliki kekayaan yang melimpah 5. Posisi negara Indonesia dimana dilewati garis
khatulistiwa, diapit oleh dua benua dan dua
3. Posisi negara Indonesia yang berada di tengah- samudera, jika ditinjau dari aspek Ideologi, dimana
tengah dunia dilewati garis khatulistiwa, diapit oleh Ideologi Pancasila berada di antara …
dua benua yaitu Asia dan Australia, serta berada di a. idiologi komunisme di utara dan liberalisme di
antara dua samudera yaitu Samudera Hindia selatan
dan Pasifik, jika ditinjau dari aspek penduduk b. kebuadayaan timur di utara dan kebudayaan
berada di antara … barat di selatan
c. daerah berpenduduk padat di utara dan daerah c. Diadakan perekonomian yang berorientasi
berpenduduk jarang di selatan. pada kesejahteraan rakyat.
d. sistem ekonomi sosialis di utara dan sistem d. Tidak bergantung pada badan-badan
ekonomi kapitalis di selatan multilateral seperti IMF, Bank Dunia dan
e. demokrasi rakyat di utara (Asia daratan bagian WTO.
utara) dan demokrasi liberal di selatan e. Memperkuat kepercayaan rakyat dengan cara
menegakkan pemerintahan yang bersih dan
6. Posisi negara Indonesia dimana dilewati garis berwibawa.
khatulistiwa, diapit oleh dua benua dan dua
samudera, jika ditinjau dari aspek sistem 10. Pancasila dapat dijadikan sarana dalam
pertahanan dan keamanan, dimana sistem menghadapi pengaruh dari luar yang dapat
pertahanan dan keamanan Indonesia berada di membahayakan kelangsungan hidup sosial
antara … budaya, bangsa Indonesia, dalam bentuk …
a. kebudayaan timur di utara dan kebudayaan a. Wahana pengintegrasian seluruh unsur
barat di selatan kebudayaan nasional dan kebudayaan yang
b. sistem ekonomi sosialis di utara dan sistem berasal dari luar
ekonomi kapitalis di selatan b. Filter terhadap budaya negatif yang akan
c. daerah berpenduduk padat di utara dan daerah masuk dan menyesuaikannya dengan sendi-
berpenduduk jarang di selatan. sendi budaya nasional
d. demokrasi rakyat di utara (Asia daratan bagian c. Sarana untuk memadukan dan menyatukan
utara) dan demokrasi liberal di selatan seluruh unsur budaya luar yang masuk yang
e. sistem pertahanan kontinental di utara dan menguntungkan Negara
sistem pertahanan maritim di barat, selatan dan d. Penyaring tehadap budaya-budaya yang
timur menguntungkan secara ekonomi dan
berdampak pada ekonomi rakyat
7. Posisi negara Indonesia dilewati garis khatulistiwa, e. Pemersatu budaya luar yang masuk dengan
diapit oleh dua benua dan dua samudera, jika budaya nasional yang bersifat dinamis dan
ditinjau dari aspek demokrasi, dimana demokrasi memperkaya kebudayaan nasional
Pancasila berada di antara …
a. kebuadayaan timur di utara dan kebudayaan 11. Pemberontakan bersenjata melawan pemerintah
barat di selatan Indonesia yang sah merupakan bentuk ancaman
b. sistem ekonomi sosialis di utara dan sistem militer yang dapat merongrong …
ekonomi kapitalis di selatan a. kewibawaan Negara
c. daerah berpenduduk padat di utara dan daerah b. kerukunan antar umat beragama
berpenduduk jarang di selatan. c. keselamatan masyarakat pedesaan
d. demokrasi rakyat di utara (Asia daratan bagian
d. keselamatan masyarakat perkotaan
utara) dan demokrasi liberal di selatan
e. sistem pertahanan kontinental di utara dan e. kehormatan pemimpin partai politik
sistem pertahanan maritim di barat, selatan dan
timur 12. Di bawah ini adalah tempat yang harus dilindungi
dari aksi sabotase, yaitu …
8. Usaha pertahanan dan keamanan negara dalam a. Objek-objek vital nasional dan instalasi
rangka mengatasi ancaman yang datang dari luar strategis
dilaksanakan melalui … b. Daerah yang menjadi pusat hiburan masyarakat
a. sistem pertahanan sipil c. Daerah wisata pantai ancol dan pantai laut
b. sistem keamanan oleh Polri selatan
c. sistem pertahanan negara oleh TNI d. Objek-objek wisata pegunungan dan agro
d. mobilisasi segenap angkatan perang yang ada
industry
e. sistem pertahanan dan keamanan rakyat
e. Objek-objek hiburan nasional yang menjadi
semesta
ikon daerah
9. Sistem ekonomi kerakyatan merupakan senjata
ampuh untuk melumpuhkan ancaman di bidang 13. Di bawah ini merupakan gangguan keamanan laut
ekonomi dan memperkuat kemandirian bangsa. yang mengganggu mengancam aspek ekonomi
Untuk mewujudkan hal tersebut dapat dilakukan nasional, yaitu …
dengan hal-hal di bawah ini, kecuali … a. Terorisme
a. Mempererat kerja sama dengan sesama negara b. Illegal loging
berkembang c. Illegal fishing
b. Sistem ekonomi dikembangkan untuk d. Global warming
memperkuat produksi domestic e. White coral crime
14. Ancaman yang berdimensi politik yang bersumber c. Mengadakan reformasi lembaga-lembaga
dari dalam negeri dalam bentuk pola perjuangan politik
tidak bersenjata dan sering ditempuh untuk d. Meningkatkan daya beli masyarakat melalui
menarik simpati masyarakat adalah … program Jaringan Pengaman Sosial
a. memobilisasi masyarakat untuk mendatangi e. Memperkuat kepercayaan rakyat dengan cara
kantor pemerintahan menegakkan pemerintahan yang
b. menggalang kekuatan politik untuk bersih dan berwibawa.
melemahkan kekuasaan pemerintah
c. pengerahan massa untuk menolak hasil pilkada 19. Pada hakikatnya wawasan Nusantara adalah cara
yang dianggap tidak netral pandang bangsa Indonesia terhadap diri dan
d. menolak salah satu pasangan calon pemenang lingkungannya berdasarkan Pancasila dan UUD
pemilu yang ditetapkan KPU NRI Tahun 1945. Dengan demikian implementasi
e. menggalang dukungan masyarakat untuk wawasan Nusantara dalam kehidupan politik akan
mendukung salah satu pasangan calon menciptakan…...
15. Di bawah ini merupakan pengaruh negatif a. Iklim penyelenggaraan negara yang sehat dan
globalisasi sosial budaya yang dapat menjadi dinamis
ancaman kedaulatan Indonesia khususnya dalam b. Tatanan ekonomi yang benar-benar menjamin
bidang sosial budaya, yaitu … pemenuhan dan peningkatan kesejahteraan dan
a. Indonesia akan dibanjiri oleh barang-barang kemakmuran rakyat secara adil dan merata
dari luar . c. Sikap batiniah dan lahiriah yang mengakui,
b. sektor-sektor ekonomi rakyat yang diberikan menerima dan menghormati segala bentuk
subsidi semakin berkurang perbedaan dan kebhinnekaan sebagai
c. cepat atau lambat perekonomian negara kita kenyataan hidup sebagai karunia Sang
akan dikuasai oleh pihak asing Pencipta.
d. memudarnya semangat gotong royong, d. Kesadaran cinta tanah air dan bangsa yang
solidaritas, dan kesetiakawanan social lebih lanjut akan membentuk sikap bela Negara
e. timbulnya kesenjangan sosial yang tajam pada setiap warga negara Indonesia.
sebagai akibat persaingan bebas. e. Menciptakan kehidupan masyarakat dan
bangsa yang rukun dengan membedabedakan
16. Ancaman dari luar timbul sebagai akibat dari
suku, agama, atau kepercayaan dan golongan
pengaruh negatif globalisasi, di antaranya yaitu
berdasarkan status sosial.
gaya hidup di mana kenikmatan pribadi dianggap
sebagai suatu nilai hidup tertinggi dan membuat 20. Azas wawasan Nusantara yang menyatakan bahwa
manusia suka memaksakan diri untuk mencapai adanya kesesuaian pembagian hasil dengan adil
kepuasan dan kenikmatan pribadinya meskipun jerih payah dan kegiatan baik perorangan,
harus melanggar norma-norma yang berlaku di golongan, kelompok maupun daerah adalah…
masyarakat dinamakan … a. Keadilan
a. Liberalism b. Kejujuran
b. Hedonism c. Solidaritas
c. Westernisasi d. Kerja sama
d. Konsumerisme e. Kesetiaan
e. Indivudualisme
21. Cara pandang dan sikap bangsa Indonesia
17. Sistem pertahanan dan keamanan negara di mana mengenai diri dan lingkungannya yang serba
gelar kekuatan pertahanan dilaksanakan secara seragam dan bernilai strategis dengan
menyebar di seluruh wilayah Negara Kesatuan mengutamakan persatuan dan kesatuan bangsa
Republik Indonesia, sesuai dengan kondisi serta kesatuan wilayah dalam penyelenggaraan
geografis sebagai negara kepulauan adalah ciri dari kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara
… untuk mencapai tujuan nasional disebut…
a. Kerakyatan a. Geopolitik
b. Kesemestaan b. Geostrategi
c. Kewilayahan c. Wawasan Nusantara
d. Sishankamrata d. Wawasan kebangsaan
e. Alutsista Negara e. Ketahanan nasional

18. Berikut adalah yang bukan merupakan strategi 22. Wawasan nusantara berfungsi sebagai pedoman,
dalam mengatasi ancaman di bidang politik adalah motivasi, dorongan dan ramburambu dalam....
… a. Menentukan arah dan tujuan Negara dalam
a. Mengembangkan demokrasi politik. berhubungan dengan Negara lain.
b. Mengaktifkan masyarakat sipil dalam arena
politik.
b. Menentukan segala kebijakan yang e. Perlindungan HAM
berhubungan dengan Penentuan politik luar
negeri 28. Hak-hak yang melekat dalam diri manusia, dan
c. Menentukan kebijakan yang berkaitan dengan tanpa hak itu manusia tidak dapat hidup sebagai
bidang politik dan sosial budaya manusia, adalah pengertian HAM menurut..........
a. UU RI No. 39
d. Menentukan segala kebijakan, keputusan,
b. John Locke
tindakan dan perbuatan bagi penyelanggaran c. Montesquei
negara di pusat dan daerah d. Jon Materson
e. Menentukan segala kebijakan yang berkaitan e. PBB
dengan hubungan antara pemerintah pusat dan
daerah 29. Peraturan Pemerintah yang mengatur tentang
Kompensasi, Restitusi, Rehabilitasi terhadap
23. Persatuan dalam keberagaman harus dipahami oleh Korban Pelanggaran Hak Asasi Manusia Berat,
setiap warga masyarakat agar dapat mewujudkan adalah.......
hal-hal berikut ini, kecuali.... a. PP No. 2 Tahun 2002
a. Pembangunan berjalan lancer b. PP No. 3 Tahun 2004
b. Pergaulan antarsesama yang lebih akrab c. PP No. 2 Tahun 2002
c. Kehidupan yang serasi, selaras dan seimbang d. PP No. 3 Tahun 2002
d. Perbedaan yang ada tidak menjadi sumber e. PP No. 14 Tahun 1999
masalah
30. Salah satu pengamalan sila ke 2 pancasila adalah.
e. Terbentuknya satu masyarakat yang sama ras,
a. Cinta Tanah Air dan Bangsa
agama, suku dan bahasa b. Tidak memaksakan kehendak
c. Menghormati hak orang lain
24. Secara etimologis kata geopolitik terbentuk dari d. Rela bekerja keras
dua kata yaitu geo yang berarti planet bumi dan e. Saling mencintai sesama manusia
politik yang berarti.....
a. Segala sesuatu yang berhubungan dengan 31. Penyebab terjadinya pelanggaran HAM adalah
partai politik sebagai berikut,kecuali......
b. Segala sesuatu yang berhubungan dengan a. Sikap tidak toleran
kekuasaan partai politik b. Penyalahgunaan teknologi
c. Segala sesuatu yang berhubungan dengan c. Mementingkan kepentingan orang lain
sejarah, ilmu sosial dan politik. d. Terlau egois
d. Segala sesuatu yang berhubungan dengan e. Kesenjangan sosial
wilayah negara dan batas-batas wilayah negara. 32. Sikap positif hak dan kewajiaban yaitu saling
e. Segala sesuatu yang berkaitan dengan Hormat-menghormati dan bekerja sama dengan
ketatanegaraan atau tindakan mengenai bangsa lain. Hal tersebut masuk kedalam nilai
pemerintahan negara atau terhadap negara lain. praksis pancasila sila ke....
a. 1
b. 2
c. 3
25. Hakikat wawasan Nusantara adalah......
d. 4
a. Kesatuan dan keutuhan TNI dan POLRI.
b. Kesatuan rakyat dan pemerintah e. 5
c. Kesatuan aspek politik dan sosial budaya
d. Keutuhan Nusantara yang meliputi wilayah 33. Sikap positif hak dan kewajiaban berikut yang
darat, laut dan udara. termasuk kedalam sila ke 3 adalah....
e. Keutuhan Nusantara yang menyeluruh dalam a. Tidak semena-mena kepada orang lain.
lingkup Nusantara demi kepentingan nasional b. Menjunjung tinggi nilai-nilai kemanusiaan.
c. Rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan
26. Ciri – ciri khusus HAM adalah sebagai berikut, Negara
kecuali..... d. Tidak memaksakan kehendak kepada orang
a. Tidak dapat dibagi
lain.
b. Universal
c. Tidak dapat di lihat e. Menghormati hak-hak orang lain.
d. Hakiki
e. Tidak dapat dicabut 34. Perhatikan pernyataan berikut!
1. Mengembangkan sikap gotong royong dan
27. Perppu No. 1 Tahun 1999 membahas tentang... kekeluargaan dengan masyarakat di lingkungan
a. Pelanggaran HAM sekitar;
b. Pengadilan HAM
c. Peraturan HAM 2. Tidak melakukan perbuatan yang merugikan
d. Komnas HAM kepentingan umum; dan suka bekerja keras.
Pernyataan berikut merupakan amanat bagi setiap
warga negara dari sila ke....
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5

35. “Setiap warga negara berhak dan wajib ikut serta


dalam upaya pembelaan negara”. Pernyataan
tersbut tertuang dalam...
a. Pasal 27 ayat 3
b. Pasal 3 ayat 27
c. Pasal 3 ayat 3
d. Pasal 25 ayat 3
e. Pasal 27 ayat 27

KUNCI JAWABAN PELAJARAN PKN KELAS X


B. Esay!
PAS 2019/2020 SEMSETER 1
1. Jelaskan 2 kasus pelanggaran HAM yang anda
ketahui! A. MULTIPLE CHOICE
2. Apa realisasi nyata atas komitmen kalian
sebagai pelajar dan warga negarasecara umum 1 E 11 A 21 C 31 C
untuk menjaga keutuhan nasional sebagai 2 E 12 A 22 D 32 B
bentuk kesadaran berbangsa dan bernegara?
3. Sebutkan ancaman yang terjadi pada bidang 3 D 13 C 23 E 33 C
ideologi, politik, ekonomi dan budaya! 4 B 14 B 24 E 34 E
4. Bagaimana keterkaitan antara hak asasi
manusia dengan kewajiban asasi manusia? 5 A 15 D 25 E 35 A
5. Sekarang ini begitu sering terjadi peristiwa 6 E 16 B 26 C
pelanggaran HAM di masyarakat seperti
pembunuhan, penculikan, penyiksaan dan 7 D 17 C 27 B
sebagainya. Mengapa hal tersebut dapat
terjadi? Siapa yang paling bertanggung jawab 8 E 18 D 28 D
untuk mengatasi persoalan tersebut? Apa peran 9 E 19 A 29 D
kalian untuk menyelesaikan persoalan
tersebut? 10 B 20 A 30 E

B. Esai
Dilihat dari jawaban siswa

Anda mungkin juga menyukai