Anda di halaman 1dari 1

Latihan Soal Persiapan UN

ZAT ADITIF, ADIKTIF DAN PSIKOTROPIKA


NAMA : KELAS :
1. Bahan kimia yang sering ditambahkan sebagai 8. Obat nyamuk bakar yang digunakan secara terus
pewarna sintetis untuk bahan makanan dalam jumlah menerus dapat menyebabkan efek samping terhadap
besar adalah… fungsi organ-organ tubuh. Sistem organ yang
A. Sakarin, siklamat, Sorbitol dipengaruhi secara langsung adalah….
B. Sakarin, Boraks, Kalsium Propinoat A. sistem peredaran darah
C. Tartazin, Brilian blue FCF, karmoisin B. sistem pencernaan makanan
D. Beta Karoten, Natrium Benzoat, Ponceau 4R C. sistem pernapasan
2. Perhatikan komposisi makanan kemasan berikut! D. sistem saraf sadar
9. Perhatikan gejala berikut!
Komposisi : 1) Susah tidur
Tepung terigu, minyak nabati, coklat bubuk, 2) Denyut jantung cepat \
susu bubuk, perisa coklat, pengemulsi leitin 3) Berhalusinasi
kedelai, garam,Karamel, vanili 4) Penuh Percaya diri
Gejala psikis yang ditimbulkan setelah
Bahan pewarna alami yang digunakan pada makanan
mengkonsumsi ganja adalah….
tersebut adalah…
A. 1 dan 2 C. 2 dan 4
A.. Karamel C. Perisa Coklat
B. 1 dan 4 D. 3 dan 4
B. Vanili D. minyak nabati
10. Dampak fisiologi penggunaan zat adiktif dan
3. Data komposisi pada kemasan makanan:
psikotropika pada pemakai adalah ….
Tepung terigu, tepung tapioka, minyak sayur,
A. kulit menjadi cepat keriput
perisa ayam, rempah-rempah, pemantap nabati,
B. menurunya fungsi alat reproduksi
tartrazin Cl 19140, monosodium glutamate,
C. merasa nyaman dalam pergaulan
asam folat, garam gula, dan bubuk cabe.
D. susah dalam menerima pelajaran
Bahan peyedap sintetis yang terdapat pada makanan
11. Heroin merupakan salah satu contoh NAPZA yang
tersebut adalah ....
digunakan dalam kedokteran karena berfungsi
A. Monosodium glutamat
sebagai….
B. tartrazin Cl 19140
A. Depresan C. Halusinogen
C. pemantap nabati
B. Stimulan D. Desinfektan
D. rempah-rempah
12. Beberapa pengguna zat adiktif ini meninggal dunia
4. Siklamat adalah salah satu zat yang penggunaannya
karena terlalu banyak minum akibat rasa haus yang
sudah dilarang karena….
amat sangat, serta minum obat-obatan lainnya untuk
A. Menimbulan kanker
menghilangkan reaksi buruk yang ditimbulkan pada
B. Menurunkan penyakit genetis
dirinya. Zat adiktif yang dikenal dengan nama inex ini
C. Merusak Alat indera
adalah…
D. Menurunkan kekebalan tubuh
A. Ganja C. morfin
5. Rhodamin B adalah pewarna tekstil yang sangat
B. Ekstasi D. Sabu-sabu
berbahaya jika digunakan sebagai bahan tambahan
13. Morfin merupakan salah satu contoh NAPZA yang
pangan karena mengandung senyawa klorin. Efek
berasal dari tanaman….
yang ditimbulkannya adalah…
A. Canabis sativa C. Paper somniverum
A. Gangguan syistem syaraf sadar
B. Erytroxylum coca D. Mariyuana
B. Diare dan Muntah-muntah
14. Zat berbahaya dalam rokok yang dapat menimbulkan
C. Gangguan sistem pernapasan
penyakit kanker paru-paru adalah….
D. Bersifat tiksik dan karsinogenik
A. Tar C.. Nicotin
6. Pada suatu produk kimia rumah tangga terdapat zat
B. Urethan D. karbon monoksida
kimia hipoklorit, fungsi keberadaan zat tersebut adalah
15. Berikut ini adalah cara untuk menghindarkan diri dari
sebagai….
pengaruh penggunaan zat psikotropika kecuali…
A. Pengangkat Kotoran C. Pemutih
A. Menjalin komunikasi aktif dengan orangtua
B. Pewangi D. Pelembut
B. Mengisi waktu untuk mengembangkan bakat
7. Penderita diabetes dapat mengkonsumsi pemanis
C. Meningkatkan iman dengan kegiatan keagamaan
buatan berupa ….
D. Mencari teman sebanyak-banyaknya
A. Sorbitol C. Sukrosa
B. Sakarin d. Aspartam

Anda mungkin juga menyukai