Anda di halaman 1dari 3

KEPUTUSAN KEPALA DESACURUGMUNCAR

NOMOR : / Ds.02 / SK-KT / III / 2013

TENTANG STRUKTUR KARANG TARUNA DESA CURUGMUNCAR


KEPALA DESA CURUGMUNCAR

Menimbang : a. Bahwa untuk mengembangkan dan untuk meningkatkan peran serta


organisasi Karang Taruna di kabupaten Pekalongan yang tergerak
dibidang kesejahteraan sosial,olah raga,seni budaya,ekonomi produktif
dan kegiatan kreatif antar karang taruna di Desa Curugmuncar wilayah
KabupatenPekalongan melalui Karang Taruna Kabupaten Pekalongan;
b. Bahwa sehubungan dengan hal tersebut diatas,agar tercapai hasil yang
optimal maka perlu dikukuhkan dengan keputusan Kepala Desa
Curugmuncar
Kecamatan Petungkriyono,Kabupaten Pekalongan.

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 13 tahun 1950 tentang pembentukan daerah-


Daerah Kabupaten dalam lingkungan provinsi Jawa Tengah;
2. Undang-undang Nomor 6 tahun 1974,Tentang Ketentuan Ketetapan
Pokok Kesejahteraan Sosial;
3. Undang-undang Nomor 22 tahun 1999,tentang pemerintah( Lembaran
Negara tahun 1999 nomor 60,tambahan lembaran Negara nomor 3839 )
4. Peraturan Pemerintah nomor 48 tahun 1996,tentang pemerintah ibu kota
Kabupaten daerah tingkat II Pekalongan dari wilayah Kotamadya daerah
Tingkat II Pekalongan ( Lembaran Negara Tahun 1996 nomor 70 )
MEMUTUSKAN

PERTAMA : Pengukuhan pengurus Karang Taruna Desa Curugmuncar Kecamatan


Petungkriyono Kabupaten Pekalongan dengan nama
“ SANGGABUWANA”
periode 2013 -2018 sebagaimana tersebut dalam lampiran
Keputusan ini

KEDUA : Pengurus Karang Taruna sebagaimana dimaksud pada diktum pertama


keputusan, ini,dalam melaksanakan tugas agar berpedoman pada
peraturan perundang-undangan yang berlaku.

KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Curugmuncar
Pada tanggal : 1 Januari 2013

Kepala Desa Curugmuncar

WINARSO
STRUKTUR KEPENGURUSAN KARANG TARUNA
“ SANGGA BUWANA “
DESA CURUGMUNCAR PERIODE 2013-2018

KETUA : 1.TEGUH RIYADI

SEKRETARIS : 1.TEGUH PRIYONO

BENDAHARA : 1.SUPRAYITNO

Seksi Pendidikan dan Pelatihan : 1.HERRY PURWANTO


2.QO’IDAH

Seksi Usaha Kesejahteraan Sosial : 1.EDY SURATNO


2.ELI KUSWOTO

Seksi Pembinaan Rohani : 1.M.PRIYONO

Seksi Hubungan Masyarakat : 1.SUPONO


2.SAMURI

Seksi Olahraga dan Kesenian : 1.BEJO KARSINI


2.TUTUR MUJIONO
3.IIS AGUSTINA

Anda mungkin juga menyukai