Anda di halaman 1dari 2

1.

Panggilan Beribadah :

Pemimpin : Saudara-saudara yang terkasih, kita telah memasuki dan menjalani 2 bulan tahun
rahmat Tuhan di tahun 2018 ini Betapa indahnya bila kita berkumpul Bersama
dengan sukacita, bersekutu, bersyukur, dan berdoa kepada Tuhan, yang setia kepada
kita. Untuk itu kami mengucapkan Selamat menjalani tahun rahmat Tuhan, kiranya,
kiranya damai sejahtera Allah menaungi hidup kita.

Semua : Ya, Selamat menjalani tahun rahmat Tuhan. Semoga damai sejahtera Kristus
bersemayam di tengah-tengahkehidupan kita, di dalam menjalani tahun 2018 ini.

Pemimpin : Sebagai ungkapan syukur keluarga kita, atas peyertaan dan anugrah Tuhan, sekaligus
memohon tuntutan Tuhan, marilah kita mempersiapkan hati kita untuk beribadah, agar
Tuhan memberangkatkan keluarga kita dengan suka cita menjalani tahun 2018 ini.
Untuk mengawali ibadah ini, marilah kita memuji Tuhan, kita buka hati kita dan kita
terima Dia juruselamat kita.

2. Marende : BE. 15:1&3 “Aut na Saribu hali ganda”

 Aut na saribu hali ganda, saringar ni soarangki, Naeng nasa gogo bahenonku mamuji
Debatanta i. Paboa Ias ni rohangki, hinorhon ni pambaeNa i.

 Mauliate ma rohangku, di Ho o Debata tongtong Dibaen sude deggan basaMu naung


nilehonMu di au on. Ai dipatongon Ho tongtong sude na ringkot di au on.

3. VOTUM-INTROTTUS: (P: Pemimpim ; J: Jemaat)

P : Di dalam nama Allah Bapa dan nama AnakNya Tuhan Yesus kristus dan nama Roh
Kudus yang menciptakan langit dan bumi, Amin
Bersyukur kepada Tuhan, sebab Ia baik, bahwa untuk selamanya kasih setianya.

J : Biarlah orang yang takut akan Tuhan berkata: “bahwasanya untuk selama-lamanya kasih
setiaNya.

P : Tuhan adalah Penyayang dan Pengasih, Panjang sabar dan berlimpah kasih setia.

J : Seperti bapa saying kepada anak-anaknya, demikian Tuhan sayang kepada orang-orang
yang takut akan Dia.

P : Carilah Tuhan dan kekuatannya, carilah wajahNya selalu.

J : Ingat perbuatan-perbuatan ajaib

Anda mungkin juga menyukai