Anda di halaman 1dari 12

Nomor : 01/PT.OI/CCO.01/PLB.JLN.

WSL-LTU/APBN/X/2016 Ambon,07 Oktober 2016


Lapiran : 1 (satu) eksemplar
Kepada Yth :
Pejabat Pembuat Komitmen
Pelaksanaan Jalan Pulau Seram 1

di –
Ambon

Perihal : Usulan Perubahan Kontrak (CCO.01) berdasarkan Hasil Kajian Lapangan


Paket Pelebaran Jalan waiselan - Latu

Berdasarkan Kontrak Nomor : HK 02.03/BL.IX/498675.01/APBN/2016/02 tanggal 02 September 2016 Paket pelebaran


Jalan Waiselan - Latu, dan setelah melaksanakan survey lapangan yang dilakukan bersama Penyedia Pekerjaan Konsultasi
(Supervisi) PT. Nusvey dan Direksi Lapangan seperti yang tersaji pada Mutual Check Orginal (MCO) didapati adanya
perubahan tambah kurang Volume Kontrak yang sesuai dengan kondisi dilapangan, maka bersama ini kami mengusulkan
untuk dilakukan Perubahan Kontrak (CCO.01) Paket : Pelebaran Jalan Waiselan - Latu.

Demikian kami sampaikan, atas perhatiannya dan kerPekerjaanmanya diucapkan terima kasih.

Hormat kami,
PT. OLOVIA INDAH

JEMMY TANUJAYA
Direktur

Tembusan disampaikan kepada Yth :


1. Kepala Satuan Kerja Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah II Provinsi Maluku
2. Site Engineer PT.NUSVEY
3. Pertinggal
Jln. Trans Seram Nakupiah – Teonilaserua – Maluku Tengah - Maluku

Ambon, 10 Oktober 2016


Nomor : Pw.03.01/BL.IX/498675.01/APBN/2016/79
Lampiran :-

Kepada :
Site Engineer Penyedia Pekerjaan Konsultasi (Supervisi) PT. NUSVEY
di –
Tempat

Perihal : Evaluasi Teknis Terhadap Usulan Perubahan Kontrak

Memperhatikan surat Penyedia Pekerjaan Konstruksi PT. OLOVIA INDAH Nomor : 01/PT.OI/CCO.01/PLB.JLN.WSL-
LTU/APBN/X/2016 tanggal 07 Oktober 2016, perihal : Usulan Perubahan Kontrak (CCO-01) Paket : Pelebaran Jalan
Waiselan - Latu, maka perlu dilaksanakan Evaluasi Perubahan Kontrak ( CCO-01 )

Untuk itu kami minta saudara untuk membuat Laporan Evaluasi Teknis kondisi lapangan tentang dasar dan pertimbangan
perubahan kontrak melipiti :

1. Perubahan ruang lingkup


2. Perubahan desain, termasuk adanya mata pembayaran baru
3. Perubahan jangka waktu pelaksanaan
4. Perubahan Nilai Kontrak

Demikian kami sampaikan untuk segera dilaksanakan dan ditindaklanjuti, atas perhatian dan kerPekerjaanmanya diucapkan
terima kasih.

PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN


PELAKSANAAN JALAN PULAU SERAM 1

JONAS HITYAHUBESSY, ST.MT


NIP. 19700326 200710 1001

Tembusan disampaikan kepada Yth :


1. Kepala Satuan Kerja Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah II Provinsi Maluku
2. Penyedia Pekerjaan Konstruksi, PT. OLOVIA INDAH
3. Pertinggal
JL. JAMUJU NO.11 BANDUNG 40114 (022) 7205523 FAX (022) 7205547, E-MAIL : nusvey@indo.net.id

ANGGOTA INKINDO NO. 108/P/31.JB

Nomor : 12-SR.1/PT. NUSVEY/PLB.JLN.WSL-LTU/CCO.01/APBN/2016 Ambon,14 Oktober 2016


Lampiran : 1 (satu) eksemplar

Kepada Yth :
Pejabat Pembuat Komitmen
Pelaksanaan Jalan Pulau Seram 1
di –
Ambon

Perihal : Penyampaian Hasil Evaluasi Teknis


Paket : Pelebaran Jalan Waiselan - Latu

Dengan Hormat,
Menindaklanjuti surat Pejabat Pembuat Komitmen Pelaksanaan Jalan Pulau Seram 1 Nomor :
Pw.03.01/BL.IX/498675.01/APBN/2016/79 tanggal 10 Oktober 2016, perihal Evaluasi Usulan Perubahan Kontrak (CCO-
01), untuk Paket: Pelebaran Jalan Waiselan - Latu, maka dengan ini kami sampaikan hasil Evaluasi Teknik terhadap
Rencana Perubahan Kontrak (CCO.01) adalah sebagai berikut:
- Telah dilakukan pemeriksaan secara cermat, dan teliti atas usulan Perubahan Kontrak dan data/gambar/perhitungan.
- Hasil kajian teknis dan perhitungan revisi desian maupun perhitungan kuantitas, menghasilkan kuantitas yang berbeda
dari yang ada pada kontrak awal. Selain akibat hasil revisi desain, kondisi lapangan memerlukan penambahan
kuantitas pekerjaan maupun pengurangan kuantitas.
- Perlu dilakukan Perubahan Desian (Revieu Gambar Desain) yang sesuai dengan kondisi lapangan sesuai hasil Uji
lapangan DCP dan perhitungan tebal perkerasan.
- Akibat hasil revisi desain, kondisi lapangan memerlukan adanya penambahan Mata Pembayaran Baru yaitu : Item
SKh.6.3.a.2a Camp. Panas Asbuton Lap. Permuk. Antara (AC-BC AsbP) (Asbuton Pra Campur) (t= 6 cm).
- Hasil perhitungan biaya, tidak mengakibatkan berubahnya nilai Kontrak awal (Nilai Kontrak Tetap)
- Tidak ada perubahan atau penambahan waktu pelaksanaan pekerjaan (waktu kontrak tidak bertambah)
Perubahan Kontrak ini memnuhi unsur – unsur dan kewenangan Kasatker PJN Wilayah II Provinsi Maluku, sebagaimana
tertuang dalam Surat Edaran Dirjen Bina Marga Nomor : 02/SE/Db/2016, tanggal 04 Mei 2016, tentang prosedur standar
pelaksanaan Perubahan (Adendum) Kontrak. Untuk itu kami lampirkan hasil evaluasi berupa draft Justifikasi teknik.
Demikian hasil evaluasi yang kami sampaikan untuk dapat dipergunakan sebagai mana mestinya, atas perhatiannya
diucapkan terima kasih.

Penyedia Pekerjaan Konsultasi (Supervisi)


PT. NUSVEY

Ir. JEFRY A.M. WAROUW


Site Engineer
Tembusan disampaikan kepada Yth :
1. Penyedia Pekerjaan PT. OLOVIA INDAH
2. Pertinggal
Jln. Trans Seram Nakupiah – Teonilaserua – Maluku Tengah - Maluku

Ambon, 17 Oktober 2016


Nomor : UM.02.05/BL.IX/498675.01/APBN/2016/79
Lampiran : --

Kepada Yth :
1. Site Engineer, PT. NUSVEY
2. Direktur , General Superintendent PT. OLOVIA INDAH.
di –
Tempat

Perihal : UNDANGAN RAPAT

Menunjuk Surat Penyedia Pekerjaan Konstruksi PT. OLOVIA INDAH nomor : 01/PT.OI/CCO.01/PLB.JLN.WSL-
LTU/APBN/X/2016 tanggal 07 Oktober 2016, tentang Usulan Perubahan Kontrak (CCO.01), paket Pelebaran Jalan
Waiselan - Latu dan Hasil Evaluasi Teknik oleh Penyedia Pekerjaan Konsultasi (Supervisi) PT. Nusvey, maka bersama ini
kami mengundang saudara untuk mengikuti rapat pembahasan perubahan Kontrak pekerjaan dimaksud yang akan
dilaksanakan pada :
Hari/ tanggal : Kamis, 20 Oktober 2016
Waktu : Pukul, 10.00 Wit s/d selesai
Tempat : Kantor Direksi PPK P. Seram 1
Jl. Trans Seram (Desa Rumahkay)
Demikian kami sampaikan, atas perhatian dan kerPekerjaanmanya diucapkan terima kasih.

PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN


PELAKSANAAN JALAN PULAU SERAM 1

JONAS HITYAHUBESSY, ST.MT


NIP. 19700326 200710 1001

Tembusan disampaikan kepada Yth :


1. Kepala Satuan Kerja Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah II Provinsi Maluku
2. Pertinggal
Jln. Trans Seram Nakupiah – Teonilaserua – Maluku Tengah - Maluku

Ambon, 17 Oktober 2016


Nomor : Pw.03.01/BL.IX/498675.01/APBN/2016/80
Lampiran : 1 (satu) eksemplar

Kepada Yth :
Kasatker PJN Wilayah II Provinsi Maluku
di –
Ambon

Perihal : Rekomendasi Usulan Perubahan Kontrak


Paket : Pelebaran Jalan Waiselan Latu.

Menindak lanjuti Surat Penyedia Pekerjaan Konstruksi PT. OLOVIA INDAH nomor : 01/PT.OI/CCO.01/PLB.JLN.WSL-
LTU/APBN/X/2016 tanggal 07 Oktober 2016, tentang Usulan Perubahan Kontrak (CCO.01), paket Pelebaran Jalan
Waiselan - Latu dan pempertimbangkan :
1. Hasil Evaluasi Penyedia Pekerjaan Konsultasi PT. Nusvey dalam draft Justifikasi Teknik
2. Berita Acara Pembahasan MCO, yang melibatkan PPK, Direksi Lapangan, Penyedia Pekerjaan Konsultasi dan
Penyedia Pekerjaan Konstruksi
3. Alasan perubahan Kontrak dimaksud adalah sebagai berikut :
a. Adanya perubahan Desain (Perubahan Struktur Perkerasan Jalan)
b. Adanya mata pembayaran baru
4. Perubahan Kontrak ini memenuhi unsur – unsur dan kewenangan Kasatker PJN Wilayah II Provinsi Maluku,
sebagaimana tertuang dalam Surat Edaran Dirjen Bina Marga Nomor : 02/SE/Db/2016, tanggal 04 Mei 2016,
tentang prosedur standar pelaksanaan Perubahan (Adendum) Kontrak
Oleh karena itu kami mohon untuk dapat ditindak lanjuti untuk proses persetujuan Justifikasi Tekniknya.
Adapun hasil Pembahasan evaluasi Usulan perubahan Kontrak Kontrak dimaksud, Kami sampaikan dalam berkas lampiran
pada usulan ini.
Demikian kami sampaikan, atas perhatian dan kerPekerjaanmanya diucapkan terima kasih.

Pejabat Pembuat Komitmen


Pelaksanaan Jalan Pulau Seram 1

JONAS HITYAHUBESSY, ST.MT


NIP. 19700326 200710 1001
Tembusan disampaikan kepada Yth :
1. Kepala Balai PJN IX Maluku dan Maluku Utara
2. Kasatker Perencanaan dan Pengawasan Jalan Nasional Provinsi Maluku
3. Penyedia Pekerjaan Konsultasi (Supervisi) PT. Nusvey
4. Penyedia Pekerjaan Konstruksi PT. Olovia Indah.
5. Pertinggal.
Jln. Trans Seram Nakupiah – Teonilaserua – Maluku Tengah - Maluku

Nomor : Pw.03.01/BL.IX/498675/APBN/X/2016/…….. Ambon, 24 Oktober 2016


Lampiran : 1 (satu) eksemplar

Kepada Yth :
Ketua Panitia Peneliti Pelaksanaan Kontrak
Satuan Kerja PJN Wilayah II Provinsi Maluku
di –
Ambon

Perihal : Penugasan Pembahasan Justifikasi Teknik untuk Usulan Perubahan Kontrak


Paket : Pelebaran Jalan Waiselan Latu.

Menunjuk Surat Pejabat Pembuat Komitmen nomor : Pw.03.01/BL.IX/498675.01/APBN/2016/80 tanggal 17 Oktober 2016,
tentang Rekomendasi Usulan Perubahan Kontrak (CCO.01), maka segera dilaksanakan pembahasan atas usulan
Perubahan Kontrak dimaksud.
Mengingat Perubahan Kontrak yang diusulkan meliputi aspek Perubahan Desain dan adanya Mata Pembayaran Baru,
maka sesuai ketentuan agar melibatkan Unsur Perencana (Satker P2JN Provinsi Maluku).
Sebagai bahan pembahasan, bersama ini kami sertakan data pendukung terlampir.
Demikian kami sampaikan untuk dilaksanakan dan hasilnya segera dilaporkan. Atas perhatiannya diucapkan terima kasih.

Kepala Satuan Kerja


Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah II
Provinsi Maluku

SUTARDI, ST
NIP. 19640701 200212 1 004

Tembusan disampaikan kepada Yth :


1. Kepala Balai PJN IX Maluku dan Maluku Utara
2. Kasatker Perencanaan dan Pengawasan Jalan Nasional Provinsi Maluku
3. Pejabat Pembuat Komitmen Pelaksanaan Jalan Pulau Seram 1
4. Penyedia Pekerjaan Konsultasi (Supervisi) PT. Nusvey
5. Penyedia Pekerjaan Konstruksi PT. Olovia Indah.
6. Pertinggal
Jln. Trans Seram Nakupiah – Teonilaserua – Maluku Tengah - Maluku

Nomor : UM.02.05/ PPPK /498675/PLB.JLN.WSL-LTU/APBN/2016 Ambon, 25 Oktober 2016


Lampiran : 1 (satu) eksemplar

Kepada Yth :
1. Angota Panitia Peneliti Pelaksanaan Kontrak
di Lingkungan Satuan Kerja PJN Wilayah II Provinsi Maluku
2. Angota Panitia Peneliti Pelaksanaan Kontrak
di Lingkungan Satuan Kerja P2JN Provinsi Maluku
3. Penyedia Pekerjaan Konsultasi (Supervisi) PT. Nusvey
4. Penyedia Pekerjaan Konstruksi PT. Olovia Indah

di –
Tempat

Perihal : Undangan Rapat Pembahasan Usulan Persetujuan Perubahan Kontrak


Paket : Pelebaran Jalan Waiselan Latu

Berdasarkan Surat Kasatker PJN Wilayah II Provinsi Maluku nomor : Pw.03.01/BL.IX/498675/APBN/X/2016/…….. tanggal
24 Oktober 2016, tentang Penugasan Pembahasan Justifikasi Teknik untuk Usulan Perubahan Kontrak, untuk itu kami
mengundang Saudara/I untuk melakukan rapat pembahasan yang akan dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal : Jumat, 28 Oktober 2016
Waktu : Pukul, 10.00 Wit s/d selesai
Tempat : Ruang Rapat Satker PJN Wilayah II Provinsi Maluku
Mengingat pentingnya acara ini, maka diharpakan hadir tepat pada waktunya.
Demikian kami sampaikan, atas perhatiannya diucapkan terima kasih.

Panitia Peneliti Pelaksanaan Kontrak


Satuan Kerja PJN Wilayah II Provinsi Maluku

Ketua

JUDITH WATTIMURI, ST
NIP. 19760810 200801 2 010
Tembusan disampaikan kepada Yth :
1. Kepala Balai PJN IX Maluku dan Maluku Utara
2. Kasatker PJN Wilayah II Provinsi Maluku
3. Kasatker Perencanaan dan Pengawasan Jalan Nasional Provinsi Maluku
4. Pertinggal
Jln. Trans Seram Nakupiah – Teonilaserua – Maluku Tengah - Maluku

Nomor : ……../LHP/PPPK /498675/PLB.JLN. WSL-LTU/APBN/2016 Ambon, 31 Oktober 2016


Lampiran : 1 (satu) eksemplar

Kepada Yth :
Kasatker PJN Wilayah II Provinsi Maluku
di –
Tempat

Perihal : Laporan Hasil Pembahasan Justifikasi Teknik untuk Usulan Perubahan Kontrak
Paket : Pelebaran Jalan Waiselan Latu

Menindak lanjuti surat Kasatker PJN Wilayah II Provinsi Maluku nomor : Pw.03.01/BL.IX/498675/APBN/X/2016/……..
tanggal 24 Oktober 2016, tentang Penugasan Pembahasan Justifikasi Teknik untuk Usulan Perubahan Kontrak, maka
bersama ini kami sampaikan Laporan Hasil Pembahasan yang terdiri atas :
I. Berita Acara Pembahasan Usulan Perubahan Kontrak
II. Lampiran Dokumen Justifikasi Teknik Terkoreksi.

Telah dilakukan pembahasan dan koreksi serta perbaikan atas Draft Justifikasi Teknik dengan kesimpulan akhir : sebagai
berikut :
1. Adanya Perubahan Desain
2. Adanya Mata Pembayaran Baru
3. Tidak ada Perubahan Nilai Kontrak (nilai Kontrak tetap)
4. Tidak ada perubahan waktu
Perubahan Kontrak ini memenuhi unsur – unsur dan kewenangan tingkat Satker, sebagaimana tertuang dalam Surat
Edaran Dirjen Bina Marga Nomor : 02/SE/Db/2016, tanggal 04 Mei 2016, tentang prosedur standar pelaksanaan Perubahan
(Adendum) Kontrak. Oleh karena itu direkomendasikan agar usulan Perubahan Kontrak tersebut diberikan persetujuan
sesuai kewenangan Kepala Satuan Kerja PJN Wilayah II Provinsi Maluku.
Demikian laporan ini kami sampaikan, untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya. Atas perhatiannya diucapkan
terima kasih.

Panitia Peneliti Pelaksanaan Kontrak


Satuan Kerja PJN Wilayah II Provinsi Maluku
Ketua

JUDITH WATTIMURI, ST
NIP. 19760810 200801 2 010
Tembusan disampaikan kepada Yth :
1. Kasatker Perencanaan dan Pengawasan Jalan Nasional Provinsi Maluku
2. PPK Pelaksanaan Jalan Pulau Seram 1
3. Pertinggal
Jln. Trans Seram Nakupiah – Teonilaserua – Maluku Tengah - Maluku

Nomor : Pw.03.01/BL.IX/498675/APBN/X/2016/…….. Ambon, 01 November 2016


Lampiran : 1 (satu) eksemplar

Kepada Yth :
Kepala Satuan Kerja Perencanaan dan Pengawasan
Jalan Nasional Provinsi Maluku
di –
Ambon

Perihal : Permohonan Persetujuan Perubahan Desain


Paket : Pelebaran Jalan Waiselan Latu.

Menindaklanjuti Berita Acara Pembahasan Justifikasi Teknik Paket Pelebaran Jalan Waiselan – Latu oleh Panitia Peneliti
Pelaksanaan Kontrak di lingkungan Satuan Kerja PJN Wilayah II Provinsi Maluku, Nomor: BA -
JUSTEK/498675.01/PLB.WSL-LTU/APBN/2016/02, tanggal 28 Oktober 2016, bersama ini kami mengajukan permohonan
persetujuan Perubahan Desain Justifikasi Teknik paket pekerjaan tersebut di atas.

Demikian kami sampaikan atas persetujuan dan kerjasamanya diucapkan terima kasih.

Kepala Satuan Kerja


Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah II
Provinsi Maluku

SUTARDI, ST
NIP. 19640701 200212 1 004

Tembusan disampaikan kepada Yth :


1. Kepala Balai PJN IX Maluku dan Maluku Utara
2. Pejabat Pembuat Komitmen Pelaksanaan Jalan Pulau Seram 1
3. Pertinggal
Jln. Ir. M Putuhena, Wailela - Ambon

Nomor : …………………………………….. Ambon, 02 November 2016


Lampiran : 1 (satu) eksemplar

Kepada Yth :
Kepala Satuan Kerja Pelaksanaan Pelaksanaan Jalan Nasional
Wilayah II Provinsi Maluku
di –
Ambon

Perihal : Persetujuan Perubahan Desain


Paket : Pelebaran Jalan Waiselan Latu.

Sehubungan dengan surat Kasatker PJN Wilayah II Provinsi Maluku nomor :


Pw.03.01/BL.IX/498675/APBN/X/2016/……..tanggal 01 November 2016 perihal Permohonan Persetujuan Perubahan
Desain Paket Pelebaran Jalan waiselan – Latu, dimana setelah dilakukan pemeriksaan dan penelitian terhadap paket
tersebut diatas, maka kami menyetujui Perubahan Desain dimaksud dan segera ditindak lanjuti dalam proses pengesahan
selanjutnya.
Demikian kami sampaikan atas perhatiannya diucapkan terima kasih.

Kepala Satuan Kerja


Perencanaan dan Pengawasan Jalan Nasional
Provinsi Maluku

JONABE WATTIMURY, ST.Msi


NIP. 19610421 198101 1 001

Tembusan disampaikan kepada Yth :


1. Kepala Balai PJN IX Maluku dan Maluku Utara
2. Pejabat Pembuat Komitmen Pelaksanaan Jalan Pulau Seram 1
3. Pertinggal
Jln. Trans Seram Nakupiah – Teonilaserua – Maluku Tengah - Maluku

Nomor : Pw.03.01/BL.IX/498675/APBN/X/2016/…….. Ambon, 02 November 2016


Lampiran : 1 (satu) eksemplar

Kepada Yth :
PPK Pelaksanaan Jalan Pulau Seram 1
di –
Ambon

Perihal : Persetujuan Justifikasi Teknik Perubahan Kontrak


Paket : Pelebaran Jalan Waiselan Latu.

Memperhatikan :

1. Surat Pejabat Pembuat Komitmen pelaksanaan Jalan Pulau Seram 1 Nomor :


Pw.03.01/BL.IX/498675.01/APBN/2016/80 tanggal 17 Oktober 2016 perihal Rekomendasi Usulan Perubahan Kontrak
Paket Pelebaran Jalan Waiselan Latu
2. Berita Acara Rapat Pembahasan Justifikasi Teknik Tingkat Satker Nomor : BA - JUSTEK/498675.01/PLB.WSL-
LTU/APBN/2016/02, tanggal 28 Oktober 2016.
3. Surat Kepala Satuan Kerja Perencanaan dan Pengawasan Jalan Nasional Provinsi Maluku Nomor
:…………………………………………..tanggal 02 November 2016 tentang Persetujuan Perubahan Desain pada
Justifikasi Teknik Paket Pelebaran Jalan Waiselan – Latu.
4. Dokumen Kontrak Paket Pelebaran Jalan Waiselan – Latu Nomor : HK.02.03/BL.IX/498675.01/APBN/2016/02 tanggal
02 September 2016.
5. Surat Edaran Dirjen Bina Marga Nomor : 02/SE/Db/2016, tanggal 04 Mei 2016, tentang prosedur standar pelaksanaan
Perubahan (Adendum) Kontrak
6. Peraturan Menteri PU No. 14/PRT/M/2013 tentang Standart dan Pedoman Pengadaan Pekerjaan Jasa Konstruksi dan
Jasa Konsultasi
7. Peraturan Menteri PU No. 04/PRT/M/2009 tentang Sitem Manajemen Mutu.

Dengan Ini menetapkan beberapa hal sebagai berikut :

1. Menyetujui Justifikasi Teknik usulan Perubahan Kontrak PPK Pelaksanaan Jalan Pulau Seram 1 Paket Pelebaran
Jalan Waiselan – Latu menjadi Justifikasi Teknis Terkoreksi.
2. Perubahan konstruksi dalam Justifikasi Teknik :
Pelebaran Jalan Diatas Lantai Jembatan Diatas Oprit Jembatan
No Uraian Pekerjaan Dimensi Ketebalan Dimensi ketebalan Dimensi ketebalan
Semula Menjadi Semula Menjadi Semula Menjadi
1. Camp. Panas Asbuton Lap. Aus (AC- 4 cm 4 cm 4 cm 4 cm 4 cm 4 cm
WC AsbP) (Asbuton Pra Campur)
2. Camp. Panas Asbuton Lap. Permuk. - 6 cm - 6 cm - 6 cm
Antara (AC-BC AsbP) (Asbuton Pra
Campur)
3 Camp. Panas Asbuton Lap. Pondasi 6 cm 7 cm 6 cm 7 cm 6 cm 7 cm
(AC-Base) (Asbuton Pra Campur)
4 Lapis Pondasi Agregat Kelas A 12 cm 30 cm - - 12 30
5 Lapis Pondasi Agregat Kelas B 15 cm - - - 15 -
6 Timbunan Pilihan 15 cm - - - - -

3. Meyetujui adanya mata pembayaran item Pekerjaan Baru dengan harga yang telah dinegosiasikan yaitu :

Volume Harga
No Uraian Pekerjaan Sat.
Semula Menjadi Satuan Negosiasi
1. Camp. Panas Asbuton Lap. Permuk. Antara M3 - 264,70 M3 Rp. 3.821.831,00
(AC-BC AsbP) (Asbuton Pra Campur) (t = 6 cm)

4. Nilai Kontrak tidak berubah atau sebesar Rp. 4.147.840.000,- ("Empat Milyar Seratus Empat Puluh Tujuh Juta Delapan
Ratus Empat Puluh Ribu Rupiah "
5. Waktu pelaksanaan tetap 120 (seratus dua puluh) hari kalender
6. Agar segera di tindak lanjuti dengan membuat Amandemen Kontrak sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Kepala Satuan Kerja


Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah II
Provinsi Maluku

SUTARDI, ST
NIP. 19640701 200212 1 004

Tembusan disampaikan kepada Yth :


1. Kepala Balai PJN IX Maluku dan Maluku Utara
2. Kepala Satuan Kerja Perencanaan dan Pengawasan Jalan Nasional Provinsi Maluku
3. Penyedia Pekerjaan Konstruksi PT. Olovia Indah
4. Penyedia Pekerjaan Konsultasi (Supervisi) PT. Nusvey

Anda mungkin juga menyukai