Anda di halaman 1dari 2

KEPUASAN PELANGGAN

No Dokumen : ......../SOP/7.1.1.5/...../2019
No. Revisi : 01
SOP
Tanggal Terbit :

Halaman :½

UPTD PUSKESMAS drg. Tutik Suprihatin, M.Kes


RAWAT INAP MANDE NIP. 196504081994032002

Kepuasan pelanggan adalah suatu data dan informasi tingkat kepuasan


masyarakat yang diperoleh dari hasil pengukuran secara kuantitatif dan
1. Pengertian
kualitatif atas pendapat masyarakat

Sebagai acuan untuk mengetahui tingkat kinerja puskesmas secara

2. Tujuan berkala sebagai bahan untuk menetapkan kebijakan dalam rangka


peningkatan kualitas pelayanan publik.

Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap Mande Nomor:


3. Kebijakan ......./800/KEP/PKM-MND /...../2019 tentang Kebijakan Pelayanan Klinis

Pedoman Umum Penyusunan Indeks Kepuasan Masyarakat Unit


4. Referensi
Pelayanan Instansi Pemerintah, Menkes No.KEP/25/M.PAN/2/2004

5. Prosedur Alat dan Bahan : -

1. Persiapan
a. Penetapan pelaksana
b. Persiapan bahan
c. Penetapan responden, lokasi dan waktu pengumpulan data
d. Penyusunan jadwal
2. Pelaksanaan pengumpulan data
a. Pengisian kuesioner
6. Langkah- b. Pengumpulan data
langkah
3. Pengolahan data :
a. Metode pengolahan data
b. Perangkat pengolahan
c. Pengujian kualitas data
4. Laporan hasil penyusunan indeks
a. Indeks per unsur pelayanan
b. Prioritas peningkatan kualitas pelayanan

5. Bagan Alir -

6. Hal-hal yang
perlu -
diperhatikan

1
 Kepala Puskesmas

7. Unit terkait  Tim UKM


 Responden
1. Status rekam medik
8. Dokumen
Terkait 2. Kartu berobat
Tanggal mulai
No. Yang diubah Isi perubahan
9. Rekaman diberlakukan
Histori
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai