Anda di halaman 1dari 1

HAK DAN KEWAJIBAN PENGGUNA PELAYANAN DI UPTD PUSKESMAS BUKIT

SURUNGAN

HAK PENGGUNA PELAYANAN


a. Memperoleh informasi mengenai tata tertib dan peraturan yang berlaku di Puskesmas
b. Mendapatkan informasi atas :
1) Penyakit yang diderita
2) Tindakan medis yang di berikan dan akibatnya.
3) Upaya pencegahan agar penyakit tidak kambuh lagi
c. Meminta Konsultasi Medis
d. Menyampaikan saran, kritik terhadap pelayanan Puskesmas
e. Memberikan persetujuan atau penolakan terhadap tindakan yang di lakukan
f. Keluarga dapat mendampingi saat menerima layanan kesehatan.
g. Memilih Tenaga kesehatan jika di mungkinkan
h. Menolak atau tidak melanjutkan pengobatan
i. Memilih tujuan tempat rujukan

KEWAJIBAN PENGGUNA PELAYANAN


a. Untuk pasien baru :
1) Pasien umum : membawa kartu identitas diri
2) Pasien BPJS : membawa kartu BPJS ( ASKES dan Jamkesmas )
3) Pasien jamkesda : membawa Kartu Jamkesda
b. Untuk pasien lama membawa kartu kunjungan atau berobat, membawa kartu peserta
(ASKES, Jamkesmas, Jamkesda)
c. Mengikuti alur pelayanan Puskesmas Bukit Surungan
d. Mentaati aturan pelayanan dan mematuhi nasehat serta petunjuk pengobatan.
e. Memberikan informasi yang benar dan lengkap tetang masalah kesehatannya kepada
tenaga kesehatan di Puskesmas.

Anda mungkin juga menyukai