Anda di halaman 1dari 3

Lembar Kerja Siswa

(LK 2)
Materi : Sistem Koordinat
Sub materi : 1.2 memahami posisi titik terhadap titik asal (0,0) dan titik (a,b)
Mata pelajaran : Matematika
Kelas/ Semester : VIII/1
Indikator : menentukan posisi titik terhadap titik asal (0,0) dan titik (a,b)

1.Dari titik pada gambar di bawah ini dapat ditentukan:

Titik Posisi titik terhadap titik O(0,0)


Keterangan Koordinat
A 9 satuan ke kiri (-9,9)
9 satuan ke kanan
B

H
Semula titik O(0,0) dijadikan sebagai titik acuan. Sekarang jika titik D(4,4) dijadikan
sebagai titik acuan, maka kamu dapat menentukan koordinat kelima titik lainnya.

Titik Posisi titik terhadap titik D(4,4)


Keterangan Koordinat
A 13 satuan ke kiri (-13,5)
5 satuan ke kanan
B

Secara umum, titik A yang mempunyai koordinat (x,y) terhadap titik acuan
O(0,0),lalu titik acuanya dipindah menjadi titik (a,b) maka koordinat titik yang baru
adalah A’ (x -,…. y -…..)
Jadi dapat kita tentukan:

Posisi Awal Posisi titik terhadap titik D(4,4)


A(-9,9) A’(-9-4, 9-4) = A’(-13,5)
B
C
D
E
F
G
H
2.Perhatikan gambar di bawah ini!

Tentukanlah koordinat titik A(-4,3) terhadap titik B (5,5)!

3. Perhatikan koordinat kartesius berikut!

a. Sebutkan titik yang mempunyai jarak yang sama terhadap sumbu x!

b. Sebutkan titik yang mempunyai jarak yang sama terhadap sumbu y!

c. Sebutkan titik-tik yang berada di sebelah kanan dan sebelah kiri sumbu y!

d. Berapa jarak titik E terhadap sumbu x dan sumbu y, dan terletak di sebelah
mana terhadap sumbu x dan sumbu y?

e. Terletak pada kuadran berapakah titik-titik tersebut?

Anda mungkin juga menyukai