Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN OGAN KOMERING ULU TIMUR

UPTD PUSKESMAS PURWODADI


KECAMATAN BELITANG MULYA PROVINSI SUMATERA SELATAN
Jln. Raya Gumawang – Tugumulyo BK 16 Desa Purwodadi Kode Pos 32385
email : uptd.pkmpurwodadi@gmail.com

TINDAK LANJUT TERHADAP KELUHAN


TAHUN 2018

MEDIA YANG
NO TANGGAL KELUHAN TINDAK LANJUT
DIGUNAKAN
1. Juli, 2018 Kotak saran Lama nunggu di pendaftran Waktu pendaftaran lebih disingkat dengan cara penyusunan RM sesuai dengan nomor urut
2. Juli, 2018 Kotak saran Kurangnya informasi yang di berikan Pembuatan banner dan brosur tentang informasi pelayanan di puskesmas Purwodadi
3. Juli, 2018 Kotak saran Kurangnya penjelasan tentang pemakaian obat Cara penyampaian penjelasan harus lebih lugas dan penulisan di etiket obat harus jelas
4. Juli, 2018 Kotak saran Lama nunggu hasil lab Membuat komitmen untuk petugas laboratorium supaya dalam mengerjakan pemeriksaan lab lebih cepat
5. Juli,2018 Kotak saran Kurangnya kebersihan di ruang tunggu Meningkatkan kebersihan
6. Agustus, 2018 Kotak saran Lantai yang berada di ruang rawat inap tidak rata Memberi tanda pada lantai yang tidak rata
7. Agustus, 2018 Kotak saran Tingkatkan pelayanan di ruang rujukan terutama untuk rujukan Meningkatkan pelayanan
8. Agustus, 2018 Kotak saran Tingkatkan pelayanan di ruang IGD Meningkatkan pelayanan di ruang UGD
9. Agustus, 2018 Kotak saran Jenis-jenis obat yang didapat untuk pasien BPJS Memberikan informasi kepada pasien tentang obat-obatan ysng di dapat di puskesmas Purwodadi
10. September, 2018 Kotak saran Tingkatkan pelayanan di rawat inap Meningkatkan pelayanan di rawat inap
11. September, 2018 Kotak saran Kebersihan di ruang rawat inap Meningkatkan pelayanan di rawat inap
12. September, 2018 Kotak saran Pelayanan di poli gigi Meningkatkan pelayanan di poli gigi
13. September, 2018 Kotak saran Waktu tunggu di ruang farmasi Memberikan penjelasan kepada pasien tentang waktu dalam peracikan obat
14. Oktober, 2018 Kotak saran Kebersihan di ruang KIA Meningkatkan kebersihan
15. Oktober, 2018 Kotak saran Jenis pemeriksaan laboratorium Memberikan penjelasan kepada pasien tentang jenis-jenis pemeriksaan laboratorium di puskesmas purwodadi
16. November, 2018 Kotak saran Waktu tunggu di laboratorium Memberikan penjelasan tentang waktu dalam pemeriksaan laboratorium

Ketua Tim Peningkatan Mutu Layanan KLinis


dan Keselamatan Pasien

drg. DWI MAYANGSARI


PEMERINTAH KABUPATEN OGAN KOMERING ULU TIMUR

UPTD PUSKESMAS PURWODADI


KECAMATAN BELITANG MULYA PROVINSI SUMATERA SELATAN
Jln. Raya Gumawang – Tugumulyo BK 16 Desa Purwodadi Kode Pos 32385
email : uptd.pkmpurwodadi@gmail.com

TINDAK LANJUT TERHADAP KELUHAN TAHUN 2018


NO. TANGGAL MEDIA YANG DIGUNAKAN KELUHAN TINDAK LANJUT
1. Januari, 2018 Kotak saran Lama menunggu dipendaftaran Pemberitahuan kepada petugas pendaftaran untuk lebih cepat dalam melakukan pelayanan
2. Januari, 2018 Kotak saran Petugas pedaftaran dimohon untuk aktif Pemberitahuan kepada petugas pendaftaran untuk lebih aktif dalam melakukan pelayanan
3. Januari, 2018 Kotak saran Alat pemeriksaan tensi darah sudah tidak efektif Pengajuan alat kesehatan ke dinas kesehatan
4. Januari, 2018 Pertemuan dengan masyarakat Masih banyak yang belum mengetahui cara mendaftar BPJS Sosialisasi tentang BPJS
5. Januari, 2018 Pertemuan dengan masyarakat Usul untuk sering dilakukan penyuluhan tentang kesehatan Mengadakan penyuluhan di Posyandu, kelompok pengajian dan Puskesmas
6. Februari, 2018 Kotak saran Pelayanan memuaskan dan dokternya cukup sabar Pemberitahuan kepada seluruh petugas untuk terus mempertahankan dan meningkatkan pelayanan
dalam Minlok Bulan Februari
7. Februari, 2018 Kotak saran Didalam ruangan yang kurang bersih tolong dibersihkan,kalau Pemberitahuan kepada seluruh petugas kebersihan untuk menjaga dan meningkatkan kebersihan di
ada air yang tumpah tolong dilap dibersihkan lingkungan puskesmas dalam Minlok Bulan Februari
8. Februari, 2018 Kotak saran Yang bawa anak jaga kebersihan Pemberitahuan kepada seluruh petugas untuk menjaga dan meningkatkan kebersihan di lingkungan
puskesmas dalam Minlok Bulan Februari
9. Februari, 2018 Kotak saran Jangan terlalu kotor jaga kebersihan Pemberitahuan kepada seluruh petugas untuk menjaga dan meningkatkan kebersihan di lingkungan
puskesmas dalam Minlok Bulan Februari
10. Februari, 2018 Kotak saran Kebersihan sudah mulai bagus ditingkatkan untuk mencapai Pemberitahuan kepada seluruh petugas untuk menjaga dan meningkatkan kebersihan di lingkungan
“A” puskesmas dalam Minlok Bulan Februari
11. Maret, 2018 Kotak saran Petugas harus lebih ramah Pemberitahuan kepada seluruh petugas untuk menerapkan motto puskesmas dalam Minlok Bulan
Maret
12. Maret, 2018 Kotak saran Pelayanan sudah bagus Pemberitahuan kepada seluruh petugas untuk mempertahankan dan meningkatkan peayanan dalam
Minlok Bulan Maret
13. Maret, 2018 SMS Lantai kamar mandi licin, tidak ada pegangan Meningkatkan kebersihan kamar mandi dan membuat pegangan untuk pasien
14. April, 2018 Kotak saran Terima kasih atas pertolongan seluruh anggota kesehatan Pemberitahuan kepada seluruh petugas untuk menjaga dan meningkatkan pelayanan di puskesmas
disini dalam Minlok Bulan April
15. April, 2018 Kotak saran Petugas kurang memperlakukan pasien dengan sopan Pemberitahuan kepada seluruh petugas untuk selalu bertindak sopan dan hormat pada semua pasien
tanpa memandang status sosial di puskesmas dalam Minlok Bulan April

Ketua Tim Peningkatan Mutu Layanan KLinis


dan Keselamatan Pasien

drg. DWI MAYANGSARI

Anda mungkin juga menyukai