Anda di halaman 1dari 4

Unit KegiatanMahasiswa (UKM)

FORUM DISKUSI ILMIAH HIPOKAMPUS


Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala
Jalan Tgk. Tanoh Abee Kampus FK Universitas Syiah Kuala, Kopelma Darussalam,
Kecamatan Syiah Kuala, Banda Aceh. Pos 23111.Telpon 082385762528.
E-mail: hipokampusfkunsyiah@gmail.com

Pelatihan Delegasi RMO-IMO FK Unsyiah 2018


FDI Hipokampus Fakultas Kedokteran Unsyiah

LATAR BELAKANG
RMO-IMO dalah suatu ajang olimpiade kedokteran yang diikuti oleh Fakultas Kedokteran dari
seluruh universitas di Indonesia. RMO (Regional Medical Olimpiade) yang bersifat regional, dan
Fakultas Kedokteran Unsyiah termasuk dalam wilayah regional 1 yaitu wilayah Pulau Sumatera,
dan IMO (Indonesian Medical Olimpiade) yang bersifat nasional dan merupakan kelanjutan dari
RMO.
Untuk menentukan mahasiswa /i yang berhak terpilih sebagai delegasi yang akan mewakili FK
Unsyiah, pihak BEM FK Unsyiah melakukan seleksi pemilihan delegasi yang akan mewakili
Fakultas Kedokteran Unsyiah didalam ajang Olimpiade tingkat regional dan nasional (RMO-IMO)
yakni melalui seleksi tahap 1 yaitu test tertulis dengan hasil kelulusan 8 orang dari masing-masing
bidang dan seleksi tahap 2 yaitu test SOCA dengan hasil kelulusan 4 orang untuk tiap bidang.
Dimana terpilih 2 delegasi utama yang akan mewakili FK Unsyiah dan 2 delegasi cadangan dari
masing-masing bidang.
Forum Diskusi Ilmiah Hipokampus FK Unsyiah 2018 melakukan pelatihan dan bimbingan untuk
keempat delegasi tersebut dalam mempersiapkan diri dalam menghadapi RMO-IMO. Pelatihan ini
bertujuan untuk meningkatkan kemampuan dari tiap delegasi yang terpilih sehingga meningkatkan
presentase kelulusan tiap delegasi yang lulus sampai ke final.

NAMA KEGIATAN
Pelatihan Delegasi RMO-IMO FK Unsyiah 2018

WAKTU & TEMPAT PELAKSANAAN


Waktu : April-September 2018
Tempat : Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala
DESKRIPSI ACARA DAN CAPAIAN MATERI

a) Konsultasi dengan dokter


Berupa penyampaian materi klinis setiap bidang oleh dokter selaku pembimbing delegasi.
Target jumlah pertemuan sebanyak 3 kali dengan jadwal yang disesuaikan.

b) Pelatihan Tentamen Anatomi


1. Gastointestinal Sistem
2. Kardiorespirasi
3. Neuropsikiatri
4. Genitourinary
5. Dermatomuskuloskeletal

c) Pelatihan Tentamen Histologi dan Patologi Anatomi


1. Gastointestinal Sistem
2. Kardiorespirasi
3. Neuropsikiatri
4. Genitourinary
5. Dermatomuskuloskeletal

d) Pelatihan Tentamen Mikrobiologi dan Parasitologi


1. Bidang Infectious Disease
Daftar Delegasi RMO FK Unsyiah 2018

No. Bidang Nama Delegasi


1. Infectious Disease 1. T. Ichsan
2. Yolanda
3. Hiya Ulfi Munira
4. Putri Nabillah Mulya
2. Cardio Respi 1. Dara Masturina
2. Muammar
3. Astri Listuhayu Paramita
4. Sangapni Kirana Berampu
3. Disgestive Endocrine 1. Nisa Yulanda F
2. Risna Fuji Lestari
3. Maya Safira
4. Nadiaton Safana
4. Musculo Skeletal 1. Amania Jeumpa NA
2. T. Andi Syahputra
3. Muzammil
4. Salsabilla Munirah Amir
5. Neuro Psikiatri 1. Lia Utari
2. Suzila
3. Dian Islami
4. Rahmad Mulya
6. Genito Urinary 1. Raudhatul Jannah
2. Sry Audian
3. Ridwan Alfatah
4. Naufal Gusti
daftar
Mengetahui,
Kaprodi Pendidikan Dokter FK Unsyiah

Dr. dr. Dedy Syahrizal, M.Kes


NIP. 197912032003121001.

Anda mungkin juga menyukai