Anda di halaman 1dari 1

Jawaban soal kasus kelompok 5 Charting By Exception (CBE)

Soal kasus
Bayi A lahir tanggal 20 oktober 2019 sekarang berumur 5 bulan, perempuan, masuk hari
senin tanggal 30 maret 2020. Datang dengan keadaan lemah, lemas, menangis terus dan tidak
mau minum ASI. TTV (suhu 37˚C, nadi 102 x/m, pernapasan 32 x/m)

Kolom / format yg udah diisi


Nama pasien : Bayi A
No. Registrasi : 08
Hari dan tanggal masuk : Senin/ 30 Maret 2020

Diagnosa :
An. A 5 bulan dengan dehidrasi

Intervesi :
1. Menjelaskan kepada orang tua bayi tentang kondisi anaknya
2. Melakukan pemeriksaan fisik (data obyektif)
3. Melakukan pemasangan infus
4. Menjelaskan kepada ibu si bayi agar selalu memberikan ASI sesuai kebutuhan
5. Menjelaskan kepada ibu teknik menyusui yang benar, cara pemberian ASI dan
penyimpanan ASI
6. Menjelaskan terapi yang di berikan (ASI adalah obat yang paling baik pada usia anak
< 6 bulan)
7. Lakukan pendokumentasian

Evaluasi :
 Subyektif : Pasien sudah mulai membaik dan sudah mau minum ASI.
 Obyektif : Suhu 36,8˚C, nadi 100 x/m, pernapasan 30 x/m.

Tanda Tangan

Bidan Firdhani Eko Dewanti

Anda mungkin juga menyukai