Anda di halaman 1dari 5

Berikut beberapa alat dan bahan yang harus kamu siapkan

terlebih dahulu:

1.  Cutter atau pisau,
2. Tang, gunakan tang yang kecil aja agar mudah dalam
penggunaan.

3. Gunting,

4.  Kertas. Gunakan kertas yang ringan. Kertas yang biasa


digunakan adalah kertas untuk membuat layang-layang.

3. Kapas kurang lebih 10 gram

4. Lilin. Kapas dan lilin digunakan sebagai bahan bakar. Agar


lebih mudah, kamu juga bisa menggunakan parafin. Parafin
adalah jenis bahan bakar instan yang sering dipakai anak-
anak pecinta alam kalau lagi hiking.
5. Kawat tembaga,

6. Lem atau double tip, dan yang terakhir


7. Bambu, lidi atau rotan.

Langkah-langkah Membuat
Lampion Terbang
Setelah peralatan dan bahan tersebut sudah tersedia, kamu
tinggal mengikuti langkah-langkah berikut:

1. Bentuk kertas yang sudah disediakan sehingga berbentuk


hati namun bagian bawahnya dipotong agar tidak meruncing.
Ya namanya lampion bawahnya pasti bolong toh.
Diameter kertas yang sudah berbentuk tadi sekitar 45cm dan
tinggi sekitar 70cm. Kamu bisa mengatur bentuk dan ukuran
sesuai keinginan kamu, ngga harus persis dengan tutorial ini.

2.  Potong bambu dengan diameter sekitar 1 cm dan panjang


sekitar 1 meter. Raut hingga lebih bersih dan tipis. Kemudian
bentuk menjadi bentuk lingkaran. Jika susah, bakar bagian
tertentu dari bambu dengan lilin agar lebih mudah
dibengkokkan. Ukuran panjang bambu ini menyesuaikan
dengan seberapa besar ukuran lampion yang ingin kamu
buat.

3. Pasang kawat di bambu yang sudah berbentuk lingkaran.


Ikat di empat titik sehingga kawat membentuk tanda “+” di
dalam lingkaran bambu

4. Letakkan parafin di bagian tengah kawat yang sudah


terpasang di lingkaran bambu. Asumsinya kita tidak
menggunakan kapas dan lilin tapi menggunakan parafin.

5. Pasang double tip di beberapa titik pada kertas yang


sudah berbentuk tadi sebagai perekat di bambu. Agar lebih
kuat, pasanga double tip yang banyak. Kamu juga bisa
menggunakan lem sebagai pengganti double tip.

6. Rekatkan bagian bawah kertas yang sudah berbentuk tadi


dengan bambu sehingga membentuk lampion pada
umumnya.

7. Taa daa, lampion sudah jadi dan siap diterbangkan. Jangan


lupa dibakar dulu tapi parafinnya ya, hehe.
Beberapa Hal yang Harus Kamu
Perhatikan
1. Pastikan di tempat yang akan kamu gunakan untuk
menerbangkan lampion tidak ada pepohonan atau tiang
listrik. Bisa-bisa lampion kamu malah nyangkut, hehe.

2. Ukuran dan model lampion sesuai selera kamu.

3. Kamu juga bisa menggunakan jenis kertas yang lain,


namun pastikan itu jenis kertas yang ringan agar mudah
terbang.

Untuk tutorial, memang lebih mudah diikuti jika tutorial


tersebut dalam bentuk visual. Berikut adalah video tutorial
pembuatan lampion terbang sederhana. Si pembuat video
juga menampilkan nomor kontaknya, teman-teman bisa
menghubungi mereka jika butuh pesanan lampion dalam
jumlah banyak. Berikut videonya:

Itulah tadi penjelasan dan video pembuatan lampion terbang.


Mudah bukan?

Yuk bikin rame-rame yang banyak, hoho.

Baca juga:
2. Alat:
1. Pisau kertas/Cutter.
2. Gunting.
3. Tang.

Bahan:
1. Kertas apa aja bisa digunain, tapi kertas yang lebih ringan, lebih kuat dan lebih mudah
terbakar lebih baik.
2. Lilin mentah dan Parafin.
3. Kira-kira 10 gram kapas (Kapas kosmetik yang sudah bentuk kotak) . Lilin mentah dan
Parafin serta kapas dipakai buat bahan bakar.
4. Kawat tembaga.
5. Lem.
6. Bambu yang sudah dipotong tipis seperti lidi.

Langkah-langkah:

1. Pakai pisau buat mengikis bambu sampai lebarnya 1cm strip dan 0,1cm


strip tebal. Tekuk strip sampe membentuklingkaran dan perbaiki
pake lem. Bambu cukup elastis. Jika tidak melentur, panggang dengan api kecil.
2. Ikat kabel tembaga ke lingkaran bambu, membentuk + atau X.
3. Potong kertas jadi bentuk yang memadai dan lem mereka bersama-
sama membentuk kolom, area basal yang samadengan lingkaran bambu. Potong bul
at-bentuk kertas dan tempel di atas. Pasang lingkaran bambu di bagian bawah.
4. Potong strip bambu panjang 10 cm dan menekuknya. Rendam kapas dengan lilin
dan parafin yang dicairkan danmembungkus bilah bambu kecil. Menggantungnya
di titik persimpangan dari kabel tembaga.

Untuk menerbangkan:
Pilih tempat yang luas terbuka dan tidak banyak angin kencang. Bareng teman,
tahan lampion terbang. Minta temen buat nyalakan bahan bakarnya. Pas kita
merasa dorongannya sudah kuat
buat ngangkat, lepas. Lampion bakal terbang. Saat lilin mulai
habis, lampion perlahan-lahan bakal turun ke tanah.

Ingat:
1. Pastikan tidak ada pohon atau tiang telepon di deket tempat terbang. Pastikan
anda punya tempat yang anginnya tidak terlalu kuat. Jangan di tempat angin
kencang karena lampion bisa terbakar.
2. Lampion lebih ringan dan lebih besar bisa terbang dengan lebih
mudah. Anda juga bisa mengikat benang di lampion agar anda bisa
mengontrol tinggilampion saat terbang.

Anda mungkin juga menyukai