Anda di halaman 1dari 1

DATA BUKU

JUDUL : Android Studio Mastery

PENULIS : Guntoro

PENERBIT : Badoy Studio

TAHUN TERBIT : 2019

JUMLAH HALAMAN : 186 Halaman

Sinopsis:

Buku ini secara umum berisi tata cara membuat aplikasi Android.Untuk pemula yang ingin belajar
membuat aplikasi Android,buku ini sangat cocok dipelajari,karena akan dibahas mulai instalasi
tools sampai dengan upload aplikasi ke PlayStore.Buku ini terdiri dari 16 bab,saya akan membahas
beberapa bab dari buku ini.Bab pertama berisi pengenalan Android dan aplikasi Java,keunggulan
Android,dan keunggulan aplikasi Java.Bab 2 berisi tata cara menginstall tools,pengenalan apa itu
JDK,menginstall JDK,konfigurasi JDK,pengenalan Android Studio,persyaratan hardware dan cara
menginstall Android Studio.Bab terakhir buku ini berisi tutorial rilis aplikasi ke PlayStore.

Keunggulan Buku:

Bahasanya mudah dipahami dan ada contoh-contoh gambar didalamnya.

Kekurangan Buku:

Buku ini hanya tersedia dalam bentuk Ebook (Elektronik Books) dan belum tersedia dalam bentuk
cetak.

Kesimpulan:

Bagi kalian yang ingin membuat aplikasi Android dan ingin mengenal lebih dalam Android,buku ini
sangat cocok dibaca,apalagi jika kalian sudah berhasil membuat aplikasi dan aplikasi tersebut laku
di pasaran maka kalian akan mendapatkan keuntungan secara finansial.

Anda mungkin juga menyukai