Anda di halaman 1dari 1

Apakah perusahaan anda saat ini telah memiliki struktur baku?

Jika ya : dapatkah anda


menggambarkan secara garis besar struktur organisasi dan urutan proses bisnisnya?

Struktur Organisasi:

1. Pimpinan usaha: mengatur dan mengkoordinir management usaha serta penanggung jawab
utama atas segala sesuatu yang terjadi dalam proses usaha.
2. Manajer umum: membimbing bawahan atau mengarahkan dalam pemberian tugas yang
dapat dikerjakan oleh bawahan secara jelas.
3. Manajer pemasaran: bertugas dalam mempromosikan usaha.
4. Manajer produksi: bertugas mendata persediaan alat dan bahan yang diperlukan dalam
memberikan pelayanan.
5. Manajer keuangan: mengelola fungsi akuntansi dalam memproses data dan informasi
keuangan.
6. Manajer administrasi dan SDM: Perekrutan karyawan dan mengawasi serta melakukan
pembinaan dan evaluasi kinerja.

Proses bisnis:

1. Analisis pasar: menganalisa kebutuhan pasar  analisis SWOT  perizinan dan licensi 
terbentuk bisnis yang terstruktur.
2. Organisasi dan management: menetapkan tugas pokok dan fungsi setiap management bisnis
 bisnis berjalan sesuai program kerja yang telah ditetapkan untuk setiap karyawan.
3. Pemasaran dan penjualan: penawaran  identifikasi kebutuhan customer  menyiapkan
dokumen kontrak
4. Produk layanan: mendata persediaan alat dan bahan  mendata alat yang harus diperbaiki
 pengujian kelayakan alat
5. SDM: Pelayanan kepada customer
6. Cust. Support: Langganan  Saran untuk perbaikan
7. Informasi keuangan: penagihan  pembayaran

Anda mungkin juga menyukai