Anda di halaman 1dari 7

PENGKAJIAN KEPERAWATAN KELUARGA

Disusun Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah Keperawatan Keluarga

Oleh:

KELOMPOK II

1. USWATUN HASANAH
2. NURSAKINAH
3. INDAH PEBRIANTI
4. NURHIDAYATI
5. MUH. FADLI RAJAB MINHAJD
6. ABDUL WAHID

PROGRAM STUDI KEPERAWATAN

FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR

2020
PENGKAJIAN KEPERAWATAN KELUARGA

1. Pengkajian Keluarga
A. Data Umum
Identitas Kepala Keluarga
1. Insinyal kepala keluarga : Tn. “…”
Pertanyaan “Siapa nama bapak sebagai kepala keluarga, pak” ?
2. usia
Pertanyaan “Berapa usia bapak sekarang” ?
3. Pendidikan
Pertanyaan “kapan pendidikan terakhir bapak” ?
4. Suku
Pertanyaan “Bapak suku apa” ?
5. Alamat
Pertanyaan “alamt bapak, tepatnya dimana sekarang pak” ?
6. Tipe keluarga
Pertanyaan “Bapak tinggal serumah dengan istri dan anak, pak”?
7. Komposisi Anggota Keluarga
Pertayaan “ Maaf sebelumnya pak, boleh saya wawancarai istri dan anak juga
pak ? dengan tujuan untuk mendapatkan data-data kelaurga bapak” (dalam hal
komposisi keluarga, dibuatkan kolom untuk mendata, mencakup :

N NAM JENIS HUBUNGA UMU PENDIDIKA STATUS


O A KELAMI N DENGAN R N IMUNISAS
N KK I
1
2
3

Setelah semua data diimput, jangan lupa mempertanyakan data kelaurga secara
lengkap agar dapat menuggambarkan data denogram secara efektif pada keluarga.
Contoh
Pertanyaan :
- Orangtua bapak masih lengkap pak?
- Orangtua ibu masih lengkap bu ?
- Berapa jumlah saudara bapak?
- Berapa jumlah saudara ibu ?
- Bapak dan ibu punya anak berapa ?
8. Jarak pelayanan kesehatan
Pertanyaan : “berapa Jarak dari rumah bapak ke pelayanan kesehatan, pak”?
9. alat transportasi
Pertanyaan : “Dalam keluarga bapak menggunakan transportasi apa saja pak” ?
10. Status sosial ekonomi keluarga
Pertanyaan :
- Pekerjaan bapak dan ibu sekarang sebagai apa pak ?
- Berapa gaji bapak dan ibu dalam sebulan ?
- Apakah gaji bapak dan ibu memenuhi kebutuhan keluarga ?
11. Aktifitas rekreasi keluarga
Pertanyaan : “Ketika bapak liburan bersama keluarga, rekreasi dimana saja
pak” ?
B. Riwayat Dan Tahap Perkembangan Keluarga
a. Tahap perkembangan keluarga saat ini
Bagaimana tahap perkembangan keluarga ?
b. Tahap perkembangan keluraga yang belum terpenuhi.
1. Bagaimana tugas perkembangan yang belum terpenuhi oleh keluarga ?
2. Mengapa tugas perkembangan tersebut belum terpenuhi ?
c. Riwayat keluarga inti.
Bagaimana riwayat kesehatan pada kelularga inti ?
d. Riwayat keluarga sebelumnya
Bagaimana riwayat kesehatan pada keluarga dari pihak suami dan istri ?
C. Lingkungan
a. Karakteristik rumah
1. Bagaimana tipe rumah ?
2. Berapa jumlah ruangan ?
3. Berapa jumlah jendela ?
4. Bagaimana pemanfaatan ruangan ?
5. Bagaimana peletakkan perabotan rumah tangga ?
6. Apa jenis septic tank ?
7. Berapa jarak septic tank dengan sumber air ?
8. sumber air minum apa yang digunakan serta denah rumah ?
b. Karakteristik tetangga dan komunitas RW
1. Bagaimana karakteristik tetangga dan komunitas setempat ?
2. Bagaimana kebiasaan tetangga ?
3. Bagaimana lingkungan fisik dalam masyarakat ?
4. Apa saja aturan/kesepakatan penduduk setempat ?
5. Apakah ada budaya setempat yang mempengaruhi kesehatan ?
c. Mobilitas geografis keluarga
Bagaimana kebiasaan dalam keluarga ketika berpindah tempat ?
d. Perkumpulan keluarga dan interaksi dengan masyarakat
1. Berapa waktu yang digunakan keluarga untuk berkumpul bersama ?
2. sejauh mana keluarga interaksinya dengan masyarakat ?
e. Sistem pendukung keluarga
1. Berapa jumlah anggota keluarga yang sehat ?
2. Apa sajakah fasilitas-fasilitas yang dimiliki keluarga untuk menunjang
kesehatan ?
D. Struktur Keluarga
1. Pola komunikasi keluarga
a. Bagaimana cara bapak berkomunikasi dengan keluarga bapak ?
b. Bahasa apa yang di gunakan untuk berkomunikasi dengan keluarga bapak ?
c. pakah keluarga bapak lancar berkomunikasi dengan masyarakat ?
2. Struktur peran keluarga
a. Apa peran ibu dalam keluarga ini ketika ada anggota keluarga yang sakit ?
b. Apa peran bpak ketika ada keluarga bapak mendapat masalah dengan
orang lain ?
3. Nilai dan norma budaya
a. Perilaku apa saja yang mengandung nilai sosial dalam keluarga bapak ?
b. Apa saja perilaku yang meyimpan ke nilai sosial keluarga bapak ?
4. Struktur kekuatan keluarga
Apa kekuatan keluarga bapak dalam meyelesaikan masalah ?
E. Fungsi Keluarga
a. Fungsi afektif
1. Apa fungsi kepla keluarga dan ibu terhadap keluarga ini ?
2. Berapa jumlah anak dalam keluarga ini dan apa fungsi anak dalam keluarga
?
3. Bagaimana perasaaan memiliki dan dimiliki dalam keluarga ini ?
4. Apa dukungan seorang kepala keluarga terhadap anggota keluarganya ?
5. Dalam keluarga ini bagaimana menciptkan kehangatan pada setiap anggota
keluarganya ?
6. Bagaimana anggota keluarga ini mengembangkan sikap saling menghargai
dan dihargai ?
7. Bagaimana anggota keluarga ini meningkatkan rasa saling percaya
terhadap anggota keluarga lainnya ?
8. Bagaiamana keluarga ini memanfaatkan sumber yang ada dimasyaraakat
dalam upaya peningkatan kesehatan ?
9. Upaya apa yang dilakukan kluarga ini dalam pendidikan terhadap anggota
keluarganya selain pendidikan itu didapatkan dari sekolah maupun
masyarakat ?
10. Aktivitas apakah yang sering keluarga ini lakukan dalam waktu kosong ?
11. Pakah keluarga ini sering melakukan kegiatan rekreasi secara bersama ?
b. Fungsi sosilisasi
1. Keluarga ini bagaimanakah cara melakukan intraksi terhadap
lingkungannya ?
2. Bagaimana seorang kepala keluarga dalam keluarga ini mengajarkan
anggota keluarganya belajar mendisiplini dan disiplini terhadap sesame
dan lingkungannya ?
3. Tindakan apa yang perlu dilakukan kepala keluarga dalam meningkatkan
rasa care terhadap lingkungan dan sesamanya ?
4. Sejauh mana keluarg ini mengetahui tentang norma-norma kehukuman di
Indonesia?
5. Apa saja norma-norma kehukuman yang diketahui keluarga ini di
Indonesia ?
6. Apakah keluarga ini menciptakan nomra-norma kekeluargaan ?
7. Apakah kelurga ini mempunyai kebudayaan ?
8. Adakah Budaya sering keluarga ini lakukan terkait kesehatanya ?
9. Bagaimana seorang kepala keluarga ini mengajarkan kebudayaan terhadap
anggota keluarga ya ?
10. Kegiataan kebudayaan agama apa yang dipelajari dan diajarkan oleh
keluarga berhubungan dengan kesehatannya ?
c. Fungsi perawatan keluarga
1. Apakah masalah ksehatan yang dirasakan dalam keluarga ini ?
2. Ketika mempunyai masalah dalam keluarga ini, bagaimana keluarga ini
memecahkan masalahnya ?
3. Strategi koping apa yang digunakan keluarga ini ketika megalami
permasalahan ?
4. Sejauh mana keluarga memenuhi sandang dan pangan kepada anggota
keluarganya ?
5. Ketika ada anggota keluarga yang sakit apakah tindakan kluarga ini untuk
melakukan pengobatan ?
6. Apakah keluarga ini mempunyai sikap negative terhadap masalah
kesehatan ?
7. Apakah keluarga ini kurang percaya terhadap adanya tenaga kesehatan ?
8. Sejauh mana tingkat kepercayaan dan tingkat kurangnya percaya terhadap
tenaga kesehatan ?
9. Apakah keluarga ini masih percaya ketika sakit itu bias disembuhkan oleh
dukun atau sejenis tenaga non medis ?
10. Apabila ada anggota yang sakit dalam keluarga ini, sejauh mana keluarga
ini mengetahui tentang penyakit yang dialami anggota keluarganya?
11. Apakah keluarga ini mengetahui fasilitas apa yang diperlukan ketika
keluarga ini mengalami gangguan kesehatan ?
12. Apakah keluarga ini memanfaatkan lingkungan yang ada disekitarnya ?
13. Apakah ada metode lain yang dilakukan keluarga ini dalam melaukan
pemeriksaan fisik maupun sikisnya ?
F. Stres Dan Koping Keluarga
a. Stressor jangka pendek dan panjang
1) Stress jangka pendek
Berapa lama penyakitnya bisa sembuh dan selalu sehat.
2) Stress jangka panjang
bagaimana cara menyembuhkan penyakitnya yang diderita anggota
keluarga agar cepat sembuh.
b. Kemampuan keluarga berespon terhadap stressor
Bagaimana cara keluarganya memberikan dorongan dan semangat pada
anggota keluarga yang sakit dan bagaimana cara memecahkan masalah yang
ada dikeluarganya
c. Strategi koping yang digunakan keluarga
Bagaimana reaksi stresor yang di alami keluarga yang tidak sakit
d. Strategi adaptasi disfungsional
Bagaimana keluarga mampu mengelolah stress dalam keluarga

Anda mungkin juga menyukai