Anda di halaman 1dari 3

Cara Komplain Transaksi

Cara komplain transaksi di pulsa-online.com jika pulsa tidak masuk, tidak ada serial number,
SN Kembar dst. Bagaimana cara mengirim komplainya ? formatnya seperti apa ? kirimnya
kemana ? semoga artikel ini bisa membantu mitra.

Sebelum melakukan komplain transaksi di pulsa murah sebaiknya pastikan terlebih dahulu jika
saldo memang belum masuk ke pelanggan, karena kadang pulsa sudah masuk tapi tidak ada
notifikasi ke pelanggan, sehingga pelanggan harus melakukan cek pulsa untuk tahu pulsa sudah
masuk.

Baca Juga : Cara Komplain Jika Saldo Belum Masuk

Dalam melakukan komplain baik menggunakan format SMS ataupun langsung ke YM CS


dimohon untuk sesingkat dan selengkap mungkin namun juga harus jelas,

Cara Komplain Menggunakan Format SMS :


 Jika transaksi terlalu lama :

K.LP00021 trx SN10.0813223211xx tanggal 21/4 pulsa belum masuk tapi saldo
sudah kepotong, Mohon dicek.

(Pisahkan nohp menggunakan strip seperti contoh diatas)

 Jika transaksi 2 kali mempunyai Serial Number yang sama,

K.LP0021 trx X10 dan X20 ke 0876-6663-83xx tgl 13 jan SN kembar :


0921213331221 cuma masuk sekali yg X10, mohon dicek.
(Pisahkan nohp menggunakan strip seperti contoh diatas)

 Untuk transaksi Token PLN yang tidak dapat SN atau reply dari server lama,
segera kirim komplain, Contoh :

K. LP00231 Mohon segera dikirim reply/SN dari trx PLN100 id PLN 14070954350


tanggl 15 jan, SN sudah di tunggu pelanggan.

Semua format diatas di kirim ke salah satu center berikut :

IM3 :

0857-3094-2999
0857-3581-4999
0857-4932-3999
0857-8437-5999
0857-8447-5999
AS :

0823-3036-8999
0823-3757-5999
0823-3757-6999
0823-3873-0999
0823-3874-2999
Three :

0897-9686-999
0899-2683-999

Komplain Transaksi Langsung Ke Ym Center :


Untuk konfirmasi deposit menggunakan yahoo messenger, silahkan chat langsung ke customer
service YMnya di sidebar sebelah kanan.

Atau Telepon Langsung ke Nomor CS


0852-5713-7999  (telp only)

Bagaimana jika Sudah ada Serial Number tapi pelanggan bilang pulsa belum masuk ?
Jika ada mengalami hal itu maka mitra tidak usah panik, Silahkan cek apakah ada serial number
yang sama, terjadi biasanya jika melakukan pengisian pulsa ke nomor yang sama pada hari yang
sama terutama jika melakukan pengisian telkomsel, Jika ada yang kembar  lakukan komplan
sesuai contoh di atas.

Bagaimana jika tidak ada S/N yang kembar ?

Segera hubungi call center operator yang bermasalah untuk memastikannya.

Berikut No Call Center yang bisa di hubungi :

1. XL BEBAS / XTRA = 817 (Rp 350/telpon)

2. TELKOMSEL (SIMPATI/AS) = 116 (gratis)

,3. MENTARI = 505 (gratis)

4. IM3 = 100 (Rp 400/telpon)

5. FREN = 888 (gratis)

6. FLEXI = 147 (berbayar)


7. ESIA = *999 (gratis)

8. STAR ONE = 111 (gratis)

9. THREE = 123 (gratis)

10. AXIS = 838 (gratis)

11. SMART = 881 (gratis)

12. CERIA = 878 (Rp 100/telpon)

Baca juga : Cara membatalkan transaksi pulsa

Posisi Pulsa-Online.com sebagai jaringan distribusi Leon Pulsa :

1. Sebelumnya untuk di ketahui bahwa pulsa-online.com adalah salah satu jaringan


distribusi dari Leon pulsa dan bukan bagian dari managemen.
2. Pulsa-online.com tidak berwenang, tidak punya kuasa menginputkan, mengecek atau
membatalkan transaksi yang mitra lakukan atas server leon.

3. CS hanya menerima pertanyaan dari mitra yang mendaftar di pulsa


online.com
4. Pulsa-online.com melalui nomor CS di atas akan membantu jika ada mitra yang
membutuhkan pertanyaan, dan akan membantu mengkomplainkan ke server. Namun
hasilnya adalah tergantung kebijakan server.

Tag : bagaimana cara cek pulsa yang belum masuk, isi pulsa sudah berhasil tpi pulsa blm masuk
bagaimana cara mengetahui?, Kirim pulsa bermasalah Sudah ada pemberitahuan terkirim tapi
belum masuk ke client, komplain isi pulsa xl, komplain pulsa electrik, komplain pulsa esia belum
masuk, membeli pulsa indosat tidak terkirim, ngisi pulsa xl gak masuk gimana ya, nomer serial
masuk tapi pulsa tidak masuk, penyebab pulsa tidak masuk saldo terkurangi

Anda mungkin juga menyukai