Anda di halaman 1dari 13

PEMERINTAH KABUPATEN LAMPUNG UTARA

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS KALIBALANGAN
Jl. Purautama Kalibalangan 34581 Telp. (0724) 26075

HASIL MONITORING DAN EVALUASI KEGIATAN UKM TAHUN 2018


NO Upaya Masalah Uraian Kegiatan Hasil Kegiatan Hasil Evaluasi Tindak Lanjut
1 Kesling Cakupan rumah sehat Masih kurangnya Dibuatkannya jadwal Sudah ada jadwal Sudah dilakukan
pemahaman perbulan uuntuk untuk sosialisasi kunjungan rumah
masyarakat akan kunjungan rumah / rumah sehat ddan masih berjalan
pentingnya rumah sosilisasi rumah sehat perbulan
sehat 12 %
Masih ada jajanan Dibuatkan ususlan - Membuat -membuat usulan Sedang dilakukan
anak sekolah yang RKA pembinaanke usulan RKA RKA
belum memenuhi pemilikan kantin - Melakukan -Melakukan
syarat 22 % pembinaan ke pembinaan ke
pemilik kantin pemilik kantin
2 Promkes Sasaran tidak mau Kuangnya -Menjalin Kerja sama Adanya kerja sama Melakukan kerjasama
tahu bahaya pengetahuan dan dengan linsek dan linsek dan toma linsek dan toma
merokok,kebiasaan peran serta toma terjadwal Melakukan pendataan
yang kurang baik keluarga tentang -melakukan Memastikn rumah tangga oleh
tentang rokok kebiasaan dan penyuluhan tentang pendataan oleh kader
bahaya merokok PHBS kader di tiap Peningkatan
-melakukan desa.dari 246 kelengkapan alat
pendataan oleh kader rumahtangga yang frekuensi penyuluhan
di data tedapat 106 PHBS
yang yidak merokok
di dalam rumah
3 P2 -Masih ada sasaran Kurangnya Membuat jadwal Sudah ada jadwal Sudah dilaksankan
BCG yang tidak sesuai cakupan BCG untuk mengumpulkan untuk danmasih berjalan
dengan kemaksimalan bayi yang akan mengumpulkan
obat BCG mendapatkan BCG di bayi yang akan
puskesmas mendapatkan
Kalibalangan suntik BCG
-masih keurang
terjaring pasien baru Kurangnya Sudah dilakukan Sedang di laksanakan
BTA + penemuan pasien sweeping atau
BTA Melakukan Sweeping kunjungan rumah
-masih kurangnya atau kunjungan
pasien diare berobat ke Kurangnya rumah Melakukan kerja Sedang dilakukan
puskesmas kesadaran sama dengan
masyarakat untuk tenaga pustu dan
berobat ke fasilitas Melakukan kerja sama poskesdes untuk
kesehatanyang ada dengan tenaga pustu melakukan
didesa dan poskesdes pencatatatan dan
pelaporan pasien
diare di desa
4 KIA Masih ada desa yang Kurangnya Melakaukan kerja Melakukan kerja Sudah dilakukan dan
belum mempunyai kelengkapan syarat sama linsek untuk sama linsek untuk sedangberjalan
banj darah dan P4K di desayaitu penyediaan alat tkbk penyediaan alat
ambulance desa bank darah dan membentuk bank tkbk membentuk
ambulance desa darah dan adanya bankdarh dan
ambulance desa di 6 ambulance desa di
desa desa BKR,
Candimas, Abung
jayo,Kembang
Gading, bumi raya
dan ratu abung
5 GIZI -Maish banyak rumah Kurangnya Membuatkan usulan Membuatkan Sudah di usulkan
tangga yang belum cakupan rumah ke dinkes untuk usulan ke dinkes belum ada
diketahuimenggunaka tangga penambahan iodine untuk penambahan penambahan
n garam beryodium menggunakan test iodine test
garam beryodium
masih rendah
-Masih ada ibu yang Melakukan Sedang dilakukan
tidak membawa Belum tercapainya Melakukan sweeping sweeping di10 desa
anaknya ke posyandu Vit A pada Balita pada balita yang
setelah imunisasi belum mendapatkan Melakukan
lengkap sehingga tidak Tidak dibawanya vit A penyuluhan tentang
mendapatkan vitamin balita setelah Memberikan vit A
A imunisasi penyuluhan tentang Ibu balita mengerti
dasarlengkap oleh pentingnya vit A dan memahami
ibunya pentingnya vit A

6 PERKESMA Masih ada keluarga Kurangnya Melakukan koordinasi Melakukan Sedang di laksanakan
S dibina yang belum koordinasi petugas antara petugas koordinasi antara
terjaring (keluarga puskesmas dengan kesehatan di petugas kesehatan
rawan ) petugaskesehatan puskesmas dengan di puskesmas
di desa 28% petugas kesehatan di dengan petugas
desa kesehatan di desa

Mengetahui

Kepala UPTD Puskesmas Kalibalangan Penanggung Jawab UKM

dr.Hj.Sri Haryati,M.Kes Khairil Anwar,S.Kep

NIP.197304192005012006 NIP.19700215990031003
BAB V
KEPEMIMPINAN DAN MANAJEMEN
UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT

KRITERIA
5.2.3

ELEMEN DOKUMEN TERKAIT KETERANGAN


PENILAIAN

EP.1 Hasil Monitoring

EP.2 SOP Monitoring, Jadwal dan Bukti


Pelaksanaan Monitoring

EP.3 SOP pembahasan hasil monitoring,


bukti pembahasan, rekomendasi hasil
pembahasan
EP.4 Tindak lanjut hasil monitoring
disesuaikan dalam perencanaan
kegiatan dan hasil penyesuaian rencana
EP.5 SOP perubahan rencana kegiatan
program
EP.6 Dokumentasi hasil monitoring
EP.7 Dokumentasi proses dan hasil
pembahasan
PEMBAHASAN HASIL
MONITORING
No. P.50201/.../SOP-
Dokumen :
UKM/14LU/2019
SOP No. Revisi :
Tgl. Terbit : 14 Januari 2019
Halaman : 1/2
UPTD
PUSKESMAS dr. Hj. Sri Haryati, M.Kes
KALIBALANGAN NIP.

1. Pengertian 1. Pembahasan monitoring adalah pembahasan yang


dilakukan dalam rangka untuk mengetahui hasil
monitoring upaya, proses pelaksanaan serta mengambil
langkah tindak lanjut untuk perbaikan.
2. Pembahasan hasil monitoring dilaksanakan oleh Kepala
Puskesmas, penanggung jawab program dan pelaksana
upaya.
3. Pembahasan hasil monitoring dilakukan melalui rapat
Kepala Puskesmas dengan para penanggung jawab upaya
dan dilaksanakan upaya setiap tiga bulan sekali.
2. Tujuan Untuk membahas terhadap hasil monitoring pelaksanaan
dan pencapaian upaya serta mengambil langkah tindak
lanjut untuk perbaikan.
3. Kebijakan 1.Peraturan menkes Nomor 75 tentang pusat kesehatan
2.Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Kalibalangan
No. 445/
/P.50201/..../SK-UKM/14LU/2019 tentang monitoring
pengelola dan pelaksanaan upaya kesehatan masyarakat
sebagai pelaksanaan hasil monitoring.
4. Referensi 1.Permenkes No. 75 tahun 2014 tentang Puskesmas
2.Peraturan Menkes Nomor 75 Tahun 2014 tentang pusat
kesehatan masyarakat
3.permenkes Nomor 46 tahun 2015 tentang Akreditasi
Puskesmas , KlinikPramata,Tempat klinik Mandiri Dokter,
Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi
4.Permenkes Nomor 39 Tahun 2016 tentang penyelenggaraan
indonesia sehat dengan pendekatan keluarga sehat
5. Prosedur 1. Setiap tiga bulan sekali Kepala Puskesmas, penanggung
jawab upaya dan pelaksanaan upaya bertemu untuk
membahas hasil monitoring upaya.
2. Kepala Puskesmas mendapat masukan – masukan atau
laporan dari para penanggung jawab dan pelaksana upaya
terhadap kegiatan monitoring yang telah dilakukan.
3. Kepala Puskesmas menanyakan apakah upaya berjalan
sesuai dengan rencana atau tidak.
4. Kepala puskesmas dan penanggung jawab upaya
membahas hasil laporan kegiatan monitoring yang
dilakukan tiap-tiap upaya.
5. Penanggung jawab upaya menyampaikan permasalahan
yang telah ditemukan.
6. Jika ada masalah dengan monitoring yang dilakukan oleh
penanggung jawab/ pelaksana upaya maka dicarikan
jalan keluar untuk menyelesaikan permasalahan tersebut.
7. Penanggung jawab upaya dan pelaksana upaya mencatat
hasil poembahasan monitoring pada buku kegiatan
individu.
8. Penanggung jawab upaya/pelaksana upaya bekerjasama
dalam menindaklanjuti permasalahan yang ditemukan.
9. Kepala Puskesmas dan penanggung jawab upaya
membuat kesimpulan dan rencana tindak lanjut
berikutnya.
6.

7.

8. Unit 1. Penanggung jawab upaya kesehatan masyarakat


terkait 2. Pelaksana upaya kesehatan masyarakat

9.

10.
PEMERINTAH KABUPATEN LAMPUNG UTARA
DINAS KESEHATAN LAMPUNG UTARA
UPTD PUSKESMAS KALIBALANGAN
Jl. Pura utama Kalibalangan 34581 Telp. (0724) 26075

JADWAL PELAKSANAAN MONITORING

No Kegiatan Jadwal Pelaksanaan


Ispeksi sanitasi tempat – tempat umum (program
1.
sanitasi)
2. Pelayanan SDIDTK (Program KIA)
3. Pendataan PHBS (Program Promosi Kesehatan)
4. Sweeping penimbangan balita (Program Gizi)
5. Pendataan pasien TB Paru (Program P2)
MONITORING PELAKSANAAN
KEGIATAN UPAYA KESEHATAN
MASYARAKAT
No. P.50201/.../SOP-
Dokumen :
UKM/14LU/2019
SOP No. Revisi :
Tgl. Terbit : 14 Januari 2019
Halaman : 1/2

UPTD

PUSKESMAS
KALIBALANGAN dr. Hj. Sri Haryati, M.Kes

1. Pengertian 1. Monitoring adalah suatu kegiatan melihat/mengamati


secara langsung terhadappelaksanaan tugas/kegiatan
atau pelayanan.
2. Monitoring pelaksanaan kegiatan upaya kesehatan
masyarakat adalah suatu pengamatan terhadap
pelaksanaan kegiatan upaya kesehatan masyarakat yang
sudah dijadwalkan dan disepakati bersama dengan
memperlihatkan masukan dari sasaran apakah sudah
tepat sasaran dan tepat waktu.
2. Tujuan Untuk mengetahui apakah pelaksanaan kegiatan upaya
kesehatan masyarakat sudah dilaksanakan tepat sasaran,
tepat waktu dan tidak terjadi konflik diantara penanggung
jawab, pelaksana, sasaran upaya kesehatan masyarakat,
lintas upaya dan lintas sektor terakit.
3. Kebijakan 1.Peraturan menkes nomor 75 tentang pusat kesehatan
2.Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Kalibalangan
No. 445/
/P50201/SK UKM/2019 tentang monitoring pengelola dan
pelaksanaan upaya kesehatan masyarakat.
4. Referensi 1.Permenkes No. 75 tahun 2014 tentang Puskesmas.
2.Peraturan Menkes Nomor 75 Tahun 2014 tentang pusat
kesehatan masyarakat
3.permenkes Nomor 46 tahun 2015 tentang Akreditasi
Puskesmas , KlinikPramata,Tempat klinik Mandiri Dokter,
Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi
4.Permenkes Nomor 39 Tahun 2016 tentang
penyelenggaraan indonesia sehat dengan pendekatan
keluarga sehat
5. Prosedur 1. Penanggung jawab Upaya kesehatan masyarakat
mengumpulkan informasi tentang ketepatan waktu dan
tempat pelaksanaan kegiatan upaya kesehatan
masyarakat yang diperoleh dari pelaksana upaya
kesehatan masyarakat, sasaran upaya, lintas upaya dan
lintas sektor terkait.
2. Penanggung jawab Upaya kesehatan masyarakat
merekap informasi.
3. Penanggung jawab Upaya kesehatan masyarakat
menganalisa hasil rekapan informasi.
4. Penanggung jawab Upaya kesehatan masyarakat
mengidentifikasi permasalahan.
5. Penanggung jawab Upaya kesehatan masyarakat
melaporkan hasil identifikasi masalah kepada Kepala
Puskesmas.
6. Kepala Puskesmas memberikan pengarahan
7. Penanggung jawab upaya kesehatan masyarakat
mencatat dalam buku konsultasi.
8. Penanggung jawab Upaya kesehatan masyarakat
membuat rencana tindak lanjut untuk pemecahan
masalah yang ada.
9. Penanggung jawab Upaya kesehatan masyarakat
berkonsultasi kepada Kepala Puskesmas tentang
rencana tindak lanjut.
10. Penanggung jawab Upaya kesehatan masyarakat
menyampaikan rencana tindak lanjut kepada pelaksana,
sasaran upaya, lintas upaya dan lintas sektor melalui
forum pertemuan di desa, rapat minilokakarya bulanan
di Puskesmas, atau rapat koordinasi tingkat kecamatan.
11. Penanggung jawab Upaya kesehatan masyarakat
mendokumentasikan semua kegiatan.
6. Unit 1. Penanggung jawab upaya kesehatan masyarakat
terkait 2. Pelaksana upaya kesehatan masyarakat

7. Dokumen Hasil monitoring pelaksanaan kegiatan Notulen Kegiatan


terkait

No. 445/ /P50201/SOP-


UKM/2016 2/2
PERUBAHAN RENCANA
KEGIATAN UPAYA KESEHATAN
MASYARAKAT

No.
P.50201/.../SOP-
Doku :
men UKM/14LU/2019
No.
:
SOP Revisi
Tgl.
: 14 Januari 2019
Terbit
Hala
: 1/3
man

UPTD

PUSKESMAS
KALIBALANGAN Dr. Hj. Sri Haryati, M.Kes

1. Pengertian 1. Perubahan rencana kegiatan adalah perubahan


terhadap rencana kegiatan yang sedang atau
belum dilaksanakan yang disesuaikan dengan
perubahan kebijakan pemerintah dan atau
perubahan kebutuhan masyarakat/sasaran upaya.
2. Perubahan rencana kegiatan dapat memperhatikan
usulan-usulan dari pelaksana upaya, lintas upaya
kesehatan masyarakat dan lintas sektor terkait.
3. Revisi terhadap rencana harus dilakukan dengan
alasan yang tepat sebagai upaya kesehatan
masyarakat pencapaian yang optimal.
2. Tujuan Agar kegiatan upaya promkes yang sedang atau
belum dilaksanakan disesuaikan dengan perubahan
kebijakan pemerintah atau kebutuhan masyarakat
atau sasaran upaya promkes atau berdasarkan alasan
yang tepat sebagai upaya promkes pencapaian yang
optimal dari kinerja.
3. Kebijakan 1.Peraturan Menkes Nomor 75 Tentang pusat
kesehatan
2.Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas
Kalibalangan No. 445/
/P50201/SK UKM/2016 tentang monitoring pengelola
dan pelaksanaan upaya kesehatan masyarakat
sebagai pelaksanaan perubahan rencana kegiatan.
4. Referensi 1.Permenkes no.75 tahun 2014 tentang puskesmas
2.Peraturan Menkes Nomor 75 Tahun 2014 tentang
pusat kesehatan masyarakat
3.permenkes Nomor 46 tahun 2015 tentang Akreditasi
Puskesmas , KlinikPramata,Tempat klinik Mandiri
Dokter, Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi
4.Permenkes Nomor 39 Tahun 2016 tentang
penyelenggaraan indonesia sehat dengan pendekatan
keluarga sehatPermenkes No.75 Tahun 2014 tentang
puskesmas
5. Prosedur 1. Kepala puskesmas membuat rencana pertemuan
dengan penanggung jawab upaya.
2. Kepala puskesmas menentukan jadwal pertemuan.
3. Kepala Tata Usaha menginformasikan kepada
penanggung jawab upaya tentang rencana
pertemuan.
4. Penanggung jawab upaya mencatat jadwal rencana
pertemuan tersebut.
5. Penanggung jawab upaya menghadiri pertemuan
sesuai jadwal yang sudah disepakati.
6. Kepala puskesmas mengutarakan maksud dan
tujuan pertemuan.
7. Penangung jawab upaya menunjuk pelaksanaan
upaya untuk mencatat hal-hal yang disampaikan
dalam pertemuan.
8. Penanggung jawab upaya menyampaikan kegiatan
yang sedang atau belu dilaksanakan.
9. Penanggung jawab upaya memberikan masukan
kepada Kepala Puskesmas berkaitan dengan
perubahan kebijakan pemerintah terhadap
kegiatan yang sedang dilakukan.
10. Kepala puskesmas menerima masukan dari
penanggung jawab upaya.
11. Kepala puskesmas memberikan tanggapan
terhadap kegiatan upaya berkaitan dengan
perubahan kebijakan.
12. Kepala puskesmas penanggung jawab upaya
membahas perubahan rencana kegiatan yang akan
dilakukan.
13. Kepala puskesmas dan penanggung jawab
upaya membuat kesepakatan tentang perubahan
rencana kegiatan.
14. Penanggung jawab upaya membuat jadwal
pelaksanaan kegiatan berdasarkan perubahan
rencana kegiatan yang sudah disepakati.
15. Pelaksana upaya mencatat dan
mendokumentasikan semua hasil pertemuan.
6. Unit terkait 1. Penanggung jawab upaya kesehatan masyarakat
2. Pelaksana upaya kesehatan masyarakat

No. 445/ /P50201/SOP-


UKM/2016 2/3

Anda mungkin juga menyukai