Anda di halaman 1dari 2

Latihan Relasi Antar Class

1. Diketahui diagram kelas sebagai berikut:

Keterangan diagram kelas di atas:


 Terdapat konstruktor untuk kelas Pegawai dan kelas Manager
 Nama bertipe string
 Gaji bertipe double
 Karyawan adalah array yang bertipe string, berisi nama-nama dari karyawan yang dimiliki
Manager
 Setkaryawan( ) digunakan untuk menambahkan jumlah karyawan Manager
 Buatlah code Java untuk diagram kelas di atas!
 Buatlah implementasi class diagram di atas, sehingga menampilkan output sebagai berikut

2. Diketahui class diagram berikut

Dosen
-kodeDsn : string Mahasiswa
-mhs : Mahasiswa -nim : string
-indeks : int -nama : string
+Dosen(in kodeDsn : string, in jumMhs : int) -wali : string
+getDosen() : string 1 * +Mahasiswa(in nama : string, in nim : string)
+addWali(in mhs[] : Mahasiswa) +getNIM() : string
+getWali[]() : Mahasiswa +getNama() : string

Buatlah implementasi class diagram di atas, sehingga menampilkan output sebagai berikut
3. Diketahui class diagram berikut ini
 Diketahui diagram kelas sebagai berikut:

Keterangan diagram kelas di atas:


Golongan seorang employee berkisar dari 1 s.d. 7
Buatlah kode Java untuk diagram kelas di atas!

Anda mungkin juga menyukai