Anda di halaman 1dari 24

Tugas

Contoh Soal Pilihan Ganda

1.Contoh soal Mesin Koversi Energi (MKE)

1. Mesin Konversi Energi adalah ilmu yang mempelajari hubungan panas dengan ….
A.Mesin
B. Panas
C. Kerja
D. Beban
E. Air
2. Energi tidak dapat diciptakan dan dimusnahkan tetapi hanya dapat diubah dari energi sat ke
energi lainnya adalah bunyi hukum ….
A. Fleaming
B. Pascal
C. Newton III
D. Kekekalan Energy
E. Newton I
3. Sebatang besi dililit kawat email kemudian dialiri arus listrik, pada batang besi akan
timbul kemagnetan. Peristiwa ini disebut....
A. Elektromagnetik
B. Induksi magnet
C. Magnetik
D. Kontaminasi magnet
E. Efek kemagnetan
4. .Berdasarkan tempat terjadinya pembakaran, motor bakar dibedakan menjadi dua jenis
yaitu....
A.Motor pembakaran samping dan depan
B. Motor pembakaran busi dan uap
C. Motor pembakaran dalam dan luar
D. Motor bensin dan disel
E. Motor bahan bakar dan listrik
5. Kereta uap termasuk dalam mesin konversi energi....
A. Mekanik menjadi gerak
B. Kimia menjadi gerak
C. Listrik menjadi kimia
D. Panas menjadi gerak
E. Panas menjadi nuklir
6. Siklus pembakaran motor 2 tak terdiri dari....
A. 4 langkah piston dan 2 putaran engkol
B. 3 langkah piston dan 2 putaran engkol
C. 4 langkah piston dan 1 putaran engkol
D. 2 langkah piston dan 2 putaran engkol
E. 2 langkah piston dan 1 putaran engkol
7. Siklus pembakaran motor 4 tak terdiri dari....
A. 4 langkah piston dan 2 putaran engkol
B. 3 langkah piston dan 2 putaran engkol
C. 4 langkah piston dan 1 putaran engkol
D. 2 langkah piston dan 2 putaran engkol
E. 2 langkah piston dan 1 putaran engkol
8. Ciri-ciri motor 4 tak adalah....
A. Suaranya lebih halus dan mengeluarkan asap putih
B. Bahan bakar menggunakan bensin campur oli
C. Terdapat katup hisap dan buang
D. Terdapat katup diafragma
E. Bahan bakar cenderung lebih boros
9 .Komponen yang tidak dijumpai pada motor diesel yaitu....
A. Piston
B. Katup hisap
C. Batang torak
D. Rocker arm
E. Sparkplug
10. Peristiwa dimana kedua katup terbuka secara bersama-sama dan terjadi pada akhir langkah
buang disebut....
A. Overheating
B. Overslah
C. Overlapping
D. Overtime
E. Overcook

2.Contoh Soal Dasar Kontruksi dan Komponen Engine

1.Silinder disusun horizontal dan berlawanan disebut…


A. Horizontal
B. Slant
C. V shape
D. In Line
E. Out Line
2. Mesin yang langkah toraknya lebih Panjang daripada diameter silinder disebut…
A. Long stroke engine
B. Over square engine
C.Over stroke engine
D. Short stroke
E. square engine
3. Panjang keseluruhan sebuah kendaraan bermotor disebut…
A.Overall width
B. Overall height
C. Overall length
D. Wheel front
E. Tread front
4.Mobil Escudo mempunyai spesifikasi : diameter 75 mm, langkah torak 90 mm, jumlah silinder
4, maka volume mesinnya adalah…
A.1875,6cc
B. 1756,8cc
C. 1658,7cc
D.1587,6cc
E. 156,8cc
5. Mengubah energi panas menjadi energi gerak naik turun adalah fungsi dari…
A.Silinder
B. Poros engkol
C. Roda gila
D. Batang torak
E. Torak
6.Berikut ini adalah macam - macam bentuk pena torak, kecuali…
A.Semi floating
B. Full floating
C. Press Fit
D. Bolted
E. fixed
7. Poros engkol mempunyai bagian bagian berikut ini, kecuali…
A.Rocker arm
B.Main journal
C.Crank pin
D.Crank arm
E.Oil hole
8.Kontruksi mekanik katup model SOHC, untuk menggerakkan poros Nok menggunakan
A.Timing Chain
B.Timing belt
C.Timing Feat
D. Jawaban Salah semua
E. V Belt
9.Block silinder berfungsi sebagai berikut kecuali ..
A. Dudukan Rumah Timing Chain
B. Dudukan Rumah Water Pimp
C. Tempat Dudukan Silinder
D. Dudukan Pompa Oli
E. Tempat Pembakaran

3.Contoh Soal Gambar Teknik


1. Proyeksi dibagi kedalam dua jenis yaitu?
a. Isometri dan miring
b. Dimetri dan isometri
c. Miring dan orthogonal
d. Ortogonal dan pictorial
e. Pictorial dan perspektif
2. Perspektif masuk kedalam jenis proyeksi?
a. Miring
b. Isometri
c. Dimetri
d. Pictorial
e. Ortogonal
3. Proyeksi isometri masuk kedalam jenis proyeksi?
a. Miring
b. Perspektif
c. Dimetri
d. Pictorial
e. Ortogonal
4. Proyeksi eropa masuk kedalam jenis proyeksi?
a. Miring
b. Perspektif
c. Dimetri
d. Pictorial
e. Ortogonal
5. Proyeksi dimetri masuk kedalam jenis proyeksi?
a. Pictorial
b. Perspektif
c. Dimetri
d. Ortogonal
e. Miring
6. Proyeksi amerika masuk kedalam jenis proyeksi?
a. Pictorial
b. Perspektif
c. Dimetri
d. Ortogonal
e. Miring
7. Proyeksi miring masuk kedalam jenis proyeksi?
a. Pictorial
b. Perspektif
c. Dimetri
d. Ortogonal
e. Miring
8. Sudut sumbu X pada proyeksi dimetri adalah?
a. 70
b. 80
c. 90
d. 120
e. 150
9. Sudut sumbu Y pada proyeksi dimetri adalah?
a. 400
b. 420
c. 440
d. 460
e. 480
10. Skala sumbu Y pada proyeksi dimetri adalah?
a. 1:1
b. 1:2
c. 1:3
d. 1:4
e. 1:5

4.Contoh Soal Chasis dan Suspensi

1. Fungsi suspensi adalah seperti dibawah ini, kecuali


a. Menghantarkan gerakan roda dari kendaraan ke jalan
b. Mengabsorsi dan meredam getaran bodi akibat kondisi jalan
c. Menghantarkan gerakan roda dari kendaraan ke jalan
d. Mengabsorsi dan meredam getaran bodi akibat kondisi jalan
e. supaya kendaraan yang dikendarai dapat berjalan dengan maju dan mundur sehingga
kenyamanan dan keamanan terjamin
2. Keuntungan suspensi independen dibanding suspensi aksel rigid adalah sebagai berikut,
kecuali
a. Gerakan salah satu roda tidak mempengaruhi roda yang lain
b. Membutuhkan sedikit tempat
c. Titik berat kendaraan dapat lebih rendah, sehingga aman dan nyaman untuk kendaraan
d. Daya pemegasan dapat lebih lembut
e. Sebagai penghubung antara roda dengan chasis atau bodi kendaraan
3.Pernyataan dibawah ini penyebab kopling bergetar adalah sebagai berikut, kecuali..
a. Pegas kopling lemah.
b. Drag lager lemah.
c. Kontak permukaan disc rusak
d. Clutch disc habis.
e. Torsion rubber
4. Dibawah ini adalah komponen-komponen pengoperasian kopling sistem hidrolik, kecuali
a. Master silinder kopling.
b. Silinder kopling .
c. Pipa hidrolik
d. Pegas pengendali pedal kopling.
e. Pedal kopling
5. Sebutkan type gigi kemudi seperti gambar di bawah
a. Bola bersirkulasi
b. Roll dan cacing
c. mur baut bersirkulasi
d. rak dan pinion
e. Nut and worm
6.Nama bagian-bagiannya Gigi kemudi type rak dan pinion
a. 1.Baut penyetel 2 Pinion 3Rack.. 4Rack end5. Unit gigi kemudi 6. Tie rod end
b. 1. Baut penyetel 2 Pinion 3Rack.. 4Rack end.5 Tie rod end 6.Unit gigi kemudi
c. 1. Baut penyetel 2 Pinion 3Rack..4. Tie rod end 5.Rack end.6.Unit gigi kemudi
d. 1.Pinion 2.Rack..3.Rack end.4.Unit gigi kemudi 5.Tie rod end. 6. Baut penyetel
e. 1.Rack.. 2.Rack end3.Unit gigi kemudi 4. Tie rod end. 5.Baut penyetel 6.Pinion
7. Apabila kombinasi 2 roda gigi A dan B, dimana A < B, maka pernyataan berikut benar,
kecuali
a. Kecepatan B terhadap A berkurang.
b. Momen B terhadap A berkurang.
c. Arah putaran berlawanan.
d. Jawaban a dan c benar.
e. Jawaban a dan c salah
8. Konstruksi synkromes terdiri dari komponen berikut, kecuali....
a. Shifting key.
b. Clutch hub.
c. Lock-Up clutch.
d. Pump impeler .
e. Synkromes gear
9. Sebutkan nama komponen berikut
a. 1.Pinion gear. 2.Rumah differensial. 3. Ring gear. 4. Gigi satelit.5.Gigi samping.
b. 1. Rumah differensial. 2. Ring gear. 3. Gigi satelit.4.Gigi samping.5.Pinion gear
c. 1.Pinion gear. 2. Rumah differensial. 3. Ring gear.4. Gigi samping.5.Gigi satelit
d. 1. Ring gear. 2. Gigi satelit.3.Gigi samping 4.Pinion gear. 5. Rumah differensial
e. 1.Pinion gear. 2.Rumah differensial. 3. Gigi satelit.4.Gigi samping 5. Ring gear.
10. Fungsi ring gear adalah….
a. Ring gear berfungsi untuk meneruskan putaran dari pinion gear dan memperbesar momen.
b. Ring gear berfungsi untuk meneruskan putaran dari pinion gear.
c. Ring gear berfungsi untuk meneruskan putaran dari propeller shaft dan memperbesar
momen.
d. Ring gear berfungsi untuk meneruskan putaran dari propeller shaft.
e. Ring gear berfungsi untuk meneruskan putaran dari fly well dan memperbesar momen.
5.Contoh Soal Sistem pendingin dan pelumas

1. Sistem kelengkapam mesin yang berfungsi untuk menjaga agar mesin selalu bekerja pada
temperatur idealnya adalah ...
A) Sistem pelumasan
B) Sistem bahan bakar
C) Sistem pengisian
D) Sistem pengapian
E) Sistem pendinginan
2. Komponen sistem pendinginan yang berfungsi untuk menampung air panas dari mesin dan
melepaskan panas tersebut ke udara adalah ...
A) Mantel air
B) Kipas pendingin
C) Shroud radiator
D) Radiator
E) Katup thermostat
3. Komponen sistem pendingin yang berfungsi untuk menaikkan titik didih air pendingin dengan
cara menahan expansi air pada saat mesin bekerja adalah .....
A) Katup vacum
B) Radiator
C) Reservoir tank
D) Katup thermostat
E) Tutup radiator
4. Tekanan system pendinginan akan di turunkan bila tekanan di dalam system pendingin naik
hingga 0.3 –1.0 Kg/Cm2 pada suhu air sekitar 110 derajat celcius s.d. 120 derajat celcius dengan
cara mengeluarkan cairan pendingin ke tanki reservoir adalah fungsi dari .....
A) Relief valve
B) Katup thermostat
C) Tutup radiator
D) Katup vakum
E) Radiator
5. Komponen sistem pendingin yang berfungsi untuk mempercepat tercapainya suhu kerja mesin
saat mesin dihidupkan adalah ....
A) Radiator
B) Katup thermostat
C) Relief valve
D) Tutup radiator
E) Katup vakum
6.Bagian dari saringan oli yang berfungsisebagai tempat jalan aliran oli jika saringan oli
tersumbat adalah ....
a. Drive rotor d. Section
b. Driven rotor e. Katup bypass
c. Discharge

7.Pada tabung oli terdapat tulisan SAE, apa yang dimaksud SAE tsb
a. Society of Automotive Engineers, suatu lembaga yang memberikan standard untuk
viskositas dari oli
b. Society of Automotive Engineers, suatu lembaga yang memberikan standard untuk kualitas
dari oli berupa SH/CD
c. Society of Automatic Engineers, suatu lembaga yang memberikan standard untuk viskositas
dari oli
d. Society of Automatic Engineers, suatu lembaga yang memberikan standard untuk kualitas
dari oli berupa SH/CD

8. Bahan adittif minyak pelumas yang berfungsi untuk mencegah terjadinya endapan pada suhu
tinggi adalah ....
a. Ditergen d. Pour point dipresent
b. Dispersant e. Extrame pressure (EP)
c. Viskositas indeximprovers
9. Bahan adittif minyak pelumas yang berfungsi untuk mencegah kerusakan akibat gesekan
logam dengan logam adalah ....
a. Ditergen d. Pour point dipresent
b. Dispersant e. Extrame pressure (EP)
c. Viskositas indeximprovers
10.Minyak pelumas SAE 10 W – 30 maksudnya adalah ….
a. Minyak pelumas dengan kekentalan 10 s.d 30
b. Minyak pelumas yang dapat digunakan pada suhu 100C s.d. 300C
c. Minyak pelumas dengan kwalitas rendah
d. Minyak pelumas dengan kwalitas 10 point pada suhu –200C dan 30 point pada suhu
1000C
e. Minyak pelumas mesin dengan kekentalan 10 pada suhu –200C dan kekentalan 30 pada
suhu 1000C

6.Contoh Soal Sistem bahan bakar


1.Apa fungsi sistem bahan bakar :
a. Untuk mencampur udara dan air.
b. Untuk mencampur air dan bahan bakar.
c. Untuk mencampur udara dan bahan bakar.
d. Untuk mencampur bahan bakar dan minyak.

2. Dalam proses pembakaran akan terjadi bila terdapat komponen-komponen,


kecuali . . . .
a. Api
b. Udara
c. Bahan bakar
d. Diafragma

3. Komponen pada sistem bahan bakar mekanik dibawah ini adalah:


a.Tangki bahan bakar, pompa bahan bakar, suspensi
b.Tangki bahan bakar, pompa bahan bakar,karburator
c.Tangki bahan bakar, propeler, karburator
d.Tangki bahan bakar, transmisi, suspense
4. Pada sistem bahan bakar terdapat tiga saluran bahan bakar yaitu saluran
yang menyalurkan :
a.Bahan bakar dari tangki ke pompa bahan bakar, bahan bakar kembali dari karburator
ke tangki, dan gas HC dari dalam tangki bahan bakar ke charcoal canister.
b.Bahan bakar dari tangki ke karburator, bahan bakar kembali dari karburator
ke tangki, dan gas HC dari dalam tangki bahan bakar ke charcoal canister.
c.Bahan bakar dari tangki ke venturi, bahan bakar kembali dari karburator ke tangki,
dan gas HC dari dalam tangki bahan bakar ke charcoal canister.
d. Bahan bakar dari tangki ke pelampung, bahan bakar kembali dari karburator ke tangki,
dan gas HC dari dalam tangki bahan bakar ke charcoal canister.
5. Pompa bahan bakar ada 2 jenis, yaitu :
a. Mekanik dan Buatan
b. Listrik dan Mekanik
c. Listrik dan Plastik
d. Plastik dan Alumunium
6. Yang berfungsi untuk menampung sementara uap bensin yang berasal dari ruang
pelampung pada karburator yaitu:
a. Tangki bahan bakar
b. Filter.
c. Charcoal canister
d. Karburator
7. Yang berfungsi untuk merubah bahan bakar dalam bentuk cair menjadi kabut bahan
bakar dan mengalirkan ke dalam silinder sesuai dengan kebutuhan mesin yaitu :
a. Tangki bahan bakar
b. Filter
c. Pompa bahan bakar
d. Karburator
8. Agar dapat bekerja sesuai dengan kondisi kerja mesin, maka karburator dibagi
menjadi beberapa sistem, dan sistem tersebut antara lain, kecuali . . .
a. Sistem cuk
b. Sistem Pelampung
c. Sistem Kecepatan rendah
d. Sistem Pengisian
9. Bagian karburator yang terletak pada saluran stasioner dan kecepatan lambat,
berfungsi untuk mempercepat aliran bahan bakar yaitu :
a. Economicer jet
b. Dashpot
c. Barrel
d. Anti dieseling
9. Komponen tambahan pada karburator yang berfungsi untuk memutus aliran bahan
bakar pada saat kendaraan diperlambat yaitu :
a. Economicer jet
b. Dashpot
c. Anti dieselling
d. Deceleration Fuel Cut-Off System
10.Apa yang dimaksud dengan EFI pada sepeda motor…
a. Electronic fuel injection
b. Electric for injection
c. Electronic fuel induction
d. Electric for induction

7.contoh soal pemindah tenaga


1. Transmisi pada kendaraan terletak di belakang ...
a. Kopling
b. Poros propeller
c. Fly wheel
d. Differential
e. Poros axle

2. Salah satu fungsi transmisi pada kendaraan yaitu ...


a. Memungkinkan kendaraan untuk mundur
b. Mengurangi laju kendaraan
c. Untuk merubah arah putaran mesin sebesar 900
d. Memungkinkan kendaraan dalam posisi netral
e. Meneruskan putaran mesin ke differential

3. Tipe transmisi berdasarkan selective gearnya yaitu ...


a. Sliding mesh type, fluid type, CVT
b. Sliding mesh type, constant mesh type, synchronmesh type
c. Constant mesh type, synchronmesh type, CVT
d. Synchronmesh type, fluid type, sliding mesh
e. Electric type, fluid type, CVT

4. Tipe transmisi manual yang perpindahan giginya dilakukan dengan cara menggeser gigi
percepatannya untuk berhubungan dengan gigi counter adalah ...
a. Transmisi tipe constant mesh
b. Transmisi tipe synchronmesh
c. Transmisi tipe sliding mesh
d. Transmisi CVT
e. Transmisi tipe fluid

5. Pada transmisi manual tipe 3 poros memiliki poros yang berjumlah 3 buah, poros tersebut
yaitu ...
a. Poros input, poros counter, poros output
b. Poros input, poros mundur poros counter
c. Poros input, poros lawan, poros counter
d. Poros input, poros mundur, poros output
e. Poros counter, poros lawan, poros output

6. Perbandingan gigi atau gear ratio yang paling tinggi pada transmisi manual terdapat pada
saat ...
a. Transmisi pada kecepatan gigi 1
b. Transmisi pada kecepatan gigi 2
c. Transmisi pada kecepatan gigi 3
d. Transmisi pada kecepatan gigi 4
e. Transmisi pada kecepatan gigi 5

7. Perbandingan gigi atau gear ratio yang paling kecil pada transmisi manual terdapat pada
saat ...
a. Transmisi pada kecepatan gigi 1
b. Transmisi pada kecepatan gigi 2
c. Transmisi pada kecepatan gigi 3
d. Transmisi pada kecepatan gigi 4
e. Transmisi pada posisi mundur

8. Pada kendaraan tipe FR letak transmisi berada diantara ...


a. Kopling dan differential
b. Kopling dan axle shaft
c. Kopling dan propeller shaft
d. Propeller shaft dan differential
e. Engine dan kopling

9. Pada kendaraan tipe FF letak transmisi berada diantara ...


a. Kopling dan propeller shaft
b. Kopling dan differential
c. Engine dan kopling
d. Kopling dan axle shaft
e. Engine dan differential

10. Perbandingan gigi atau gear ratio dapat ditentutan dengan menggunakan rumus ...
a. Gigi yang diputar dibagi dengan gigi yang memutar
b. Gigi yang memutar dibagi dengan gigi yang diputar
c. Gigi kecepatan dibagi dengan gigi counter
d. Gigi pada poros input dibagi dengan gigi pada poros output
e. Gigi pada poros input dibagi dengan gigi pada poros counter

8. Contoh Soal Alat Ukur


1.Jangka sorong yang lazim diproduksi adalah dengan ketelitian atau kecermatan...
A. 0,10 mm dan 0,01 mm
B. 0,10 mm dan 0,05 mm
C. 0,10 cm dan 0,05 cm
D. 0,50 mm dan 0,10 mm
E. 0,50 cm dan 0,10 cm

2.Bagian Cylinder gauge yang menyentuh benda kerja atau benda yang diukur disebut...
A. Spindel
B. Jarum pengukur
C. Washer
D. Bidang sentuh
E. Anvil
3.Kunci momen berfungsi untuk...
A. Mengencangkan mur atau baut sesuai dengan spesifikasi
B. Mengendurkan mur atau baut sesuai dengan spesifikasi
C. Mengencangkan dan mengendurkan mur atau baut
D. Mengukur kekencangan baut
E. Mengukur keknduran baut

4.Celah atau kerenggangan suatu platina dapat diukur menggunakan alat...


A. Mikrometer
B. Multitester
C. Dial gauge
D. Cylinder gauge
E. Feeler gauge

5.Untuk mengetahui kondisi kabel busi kita dapat mengukur tahanannya menggunakan alat
ukur...
A. Avometer atau Multitester
B. Hidrometer
C. Mikrometer
D. preessure meter
E. Tachometer

6.Alat yang digunakan untuk mengukur ketebalan atau thickness gauge umum disebut Celah
adalah...
A. Feeler gauge
B. Dial gauge
C. Dial bore gauge
D. Vernier Calliper
E. Vacuum gauge

7.Alat ukur yang digunakan untuk mengukur berat jenis elektrolit baterai adalah...
A. Voltmeter
B. Tachometer
C. Multitester
D. Dwellmeter
E. Hidrometer

8.Tachometer berfungsi untuk mengukur...


A. Putaran Mesin
B. Jarak tempuh kendaraan
C. Kecepatan Mesin
D. Loncatan api paada busi
E. Waktu pencahayaan

9.Keolengan poros dapat diukur menggunakan alat ukur...


A. Mikrometer
B. Multitester
C. Dial gauge
D. Cylinder gauge
E. Jangka sorong

10.Alat ukur yang digunakan untuk mengukur diameter bagian dalam silinder dan lubang
kedudukan poros adalah...
A. Dial gauge
B. Dial indicator
C. Cylinder gauge atau cylinder bore gauge
D. Jangka sorong
E. Multitester

Contoh Soal Kelistrikaan body dan pengapian

1.Komponen yang berfungsi untuk memberikan isyarat atau tanda ketika kendaraan akan
mundur yaitu ...
a. Lampu hazard
b. Lampu sein
c. Lampu reverse
d. Lampu indikator
e. Lampu kota

2. Komponen pada kendaraan yang berfungsi untuk menerangi jalan saat kondisi gelap yaitu ...
a. Tail light
b. Stop light
c. Dome light
d. Head lamp
e. Back up light

3. Perhatikan gambar di bawah ini :

Gambar diatas merupakan simbol dari komponen ...


a. Relay
b. Baterai
c. Flasher
d. Meter kombinasi
e. Switch

4. Komponen pada lampu kepala yang berfungsi untuk memantulkan cahaya ke arah depan
adalah ...
a. Reflektor
b. Kaca bias
c. Bohlam halogen
d. Relay
e. Switch head lamp

5. Untuk menjaga umur saklar agar tetap awet maka pada sistem kelistrikan dilengkapi dengan
komponen ...
a. Flasher
b. Motor
c. Fuse
d. Relay
e. Switch

6. Fuse tipe blade menunjukkan spesifikasi kapasitas arus maksimal yang dapat mengalir sebesar
20 A, maka kode warna pada fuse tersebut adalah ...
a. Coklat
b. Kuning
c. Merah
d. Hijau
e. Bening
7.Dalam sebuah kendaraan (mobil) terdapat beberapa sistem, seperti dibawah ini,sistem yang
berfungsi untuk memercikan bunga api pada busi adalah:
a. Sistem pengapian
b. Sistem pengisian
c. Sistem pemindah tenaga
d. Sistem penerangan
e. Sistem starter

8. Berikut adalah urutan kerja dalam sistem pengapian yang benar adalah:
a. Bateray – kuncikontak – fuse – resistor – coil – distributor – busi
b. Bateray – fuse – kuncikontak – coil – distributor – busi
c. Bateray – fuse – resistor – coil – distributor – busi
d. Bateray – kuncikontak – coil – distributor – busi
e. Bateray – kuncikontak – resistor – coill – distributor – busi
9. Dibawah ini adalah komponen – komponen system pengapian,kecuali:
a. Bateray
b. Lampu
c. Distributor
d. Kondensor
e. Busi
10. Didalam coil pengapian terdapat berapa rangkaian:
a. Satu rangkaian
b. Dua rangkaian
c. Tiga rangkaian
d. Empat rangkaian
e. Lima rangkaian

Contoh Soal K3

1.Pengertian Keselamatan dan Kesehatan Kerja secara filosofis ialah :


a.Upaya untuk menjamin agar sumber produksi dapat digunakan secara efisien
b.Upaya untuk mencegah dan mengurangi timbulnya kecelakaan dan penyakit akibat kerja
c.Pemikiran dan upaya penerapannya untuk menjamin keutuhan dan kesempurnaan khususnya
tenaga kerja baik jasmani maupun rohani, hasil karya dan budaya menuju masyarakat adil
makmur dan sejahtera.
d. Upaya untuk mencegah terjadinya hal yang tidak diinginkan.
2.Pengertian Keselamatan dan Kesehatan Kerja secara etimologis ialah :
a.Suatu upaya perlindungan kerja
b.Ilmu pengetahuan dan penerapannya dalam upaya mencegah dan mengurangi kecelakaan dan
penyakit akibat kerja
c.Suatu upaya agar tenaga kerja bekerja sehat dan selamat
d.Upaya agar produksi tidak terganggu
3.Batasan pengertian kecelakaan kerja adalah suatu kejadian yang berakibat :
a.Adanya korban yang cidera luka-luka atau meninggal dunia
b.Adanya kerusakan peralatan dan nyaris terjadi korban manusia
c.Terganggunya proses pekerjaan walaupun tidak terjadi korban yang cidera maupun kerusakan
peralatan
d.Jawaban a, b dan c benar
4.Faktor penyebab kecelakaan kerja :
a.Perbuatan manusia yang tidak aman
b.Kondisi yang berbahaya
c.Kombinasi a dan b
d.Jawaban a, b dan c benar
5.Kejadian kecelakaan yang disebabkan perbuatan tidak aman dari pekerja merupakan :
a.Sebab dasar
b.Sebab tidak langsung
c.Sebab langsung
d. Ketledoran
6.Ruang lingkup obyek pengawasan keselamatan kerja menurut undang-undang keselamatan
kerja ialah :
a.Perusahaan Swasta
b.Tempat kerja
c.Perusahaan Negara
d.Tempat usaha
7.Sikap perbuatan manusia dalam bekerja antara lain dilatar belakangi oleh :
a.Usia
b.Sifat seseorang
c.Pendidikan dan pengalaman
d.Kondisi fisik
8.Kondisi tempat kerja yang berbahaya bertalian dengan :
a.Mesin, pesawat, alat
b.Proses produksi
c.Cara kerja
d.Jawaban a, b dan c benar
9.Usaha pencegahan kecelakaan kerja antara lain melalui :
a.Inspeksi
b.Riset
c.Asuransi
d.Jawaban a, b dan c benar
10.Dasar hukum penunjukan Ahli Keselamatan dan Kesehatan Kerja :
a.Permen No. 02/Men/1992
b.Permen No. 01/Men/1988
c.Permen No. 04/Men/1987
d.Permen No. 03/men 1989

Anda mungkin juga menyukai