Anda di halaman 1dari 3

RESUME LAPORAN TUGAS RUTIN PENGAWAS SEKOLAH

PENGAWAS SATUAN PENDIDIKAN SD


BULAN JULI
TAHUN 2020

Disusun oleh :

Nama : MOHAMAD SUYITNO FUAD, S.Pd


NIP : 196206301982041002
NUPTK : 6962740641200012
Pangkat / Gol : Pembina Tk. I / IV b
Jabatan : Pengawas Sekolah Madya
Wilayah Binaan : Korwil Bidik Kecamatan
Karangwareng

PEMERINTAH KABUPATEN CIREBON


DINAS PENDIDIKAN
RESUME LAPORAN TUGAS RUTIN PENGAWAS SEKOLAH
SATUAN PENDIDIKAN SD
Nama Pengawas : Hj. NURNANDIYAH, S.Pd SD
NIP : 196109091982012002
Unit Kerja : Dinas Pendidikan Kabupaten Cirebon
Wilayah Binaan : Korwil Bidik Kecamatan Karangsembung
Bulan/Tahun : Juli 2020
Isi Laporan :

Pekan Saran/pemecahan
ke Nama Kegiatan Tempat/Lokasi Catatan/Temuan masalah
1 Menyusun 1. Korwil Bidikcam Program kerja Mengikuti situasi dan
Program Kerja disesuaikan dengan kondisi di lokasi SD
Pengawas situasi dan kondisi Binaan.
Semester 1 pandemi covid 19
tahun
pelajaran
2020 - 2021
2 a. Pemantauan SD Binaan Kepala Sekolah, Guru, - Laksanakan tugas
kehadiran 1. SDN 1 Karangsembung dan staf di SD Binaan sesuai dengan
awal tahun 2. SDN 2 Karangsembung 100 % hadir. aturan/edaran/
pelajaran 3. SDN 3 Karangsembung kebijakan dari Disdik
2020 – 2021 4. SDN 1 Karangsuwung Kabupaten Cirebon.
5. SDN 2 Karangsuwung
6. SDN 3 Karangsuwung
7. SDN 1 Kubangkarang
b. Menyusun -
laporan hasil Korwil Bidikcam Hasil pemantauan
pemantauan. untuk bahan laporan
kerja pengawas
3 Pemantauan SD Binaan - Kendala yang dihadapi - Pemecahan masalah
kegiatan 1. SDN 1 Karangsembung siswa belum mampu dibahas bersama
pembelajaran 2. SDN 2 Karangsembung sistem internet. dengan Kepala
Kelas 1,2,3 3. SDN 3 Karangsembung - Kesulitan tempat Sekolah dan Guru.
4. SDN 1 Karangsuwung untuk mengadakan
5. SDN 2 Karangsuwung belajar kelompok
6. SDN 3 Karangsuwung
7. SDN 1 Kubangkarang
Pekan Saran/pemecahan
ke Nama Kegiatan Tempat/Lokasi Catatan/Temuan masalah
4 Pemantauan SD Binaan
kegiatan 1. SDN 1 Karangsembung - Kendala yang dihadapi - Pemecahan masalah
pembelajaran 2. SDN 2 Karangsembung siswa belum mampu dibahas bersama
Kelas 4,5,6 3. SDN 3 Karangsembung sistem internet. dengan Kepala
4. SDN 1 Karangsuwung - Kesulitan tempat Sekolah dan Guru.
5. SDN 2 Karangsuwung untuk mengadakan
6. SDN 3 Karangsuwung belajar kelompok
7. SDN 1 Kubangkarang - Tidak semua siswa
memiliki HP Android
harus bergantian
dengan orang tua.
- Orang tua terbebani
biaya kuota.

Karangsembung, 30 Juli 2020


Pembuat laporan

Hj. NURNANDIYAH, S.Pd SD


NIP. 196109091982012002

Anda mungkin juga menyukai