Anda di halaman 1dari 25

HALO KKN

Juknis Unggah Laporan KKN BMC


kknunnes
UNNES
Semester Gasal 2020-2021
Tahun 2020
Pusbang KKN LPPM
Pusbang Kkn Unnes
UNNES

Pusbang KKN LPPM


Universitas Negeri Semarang
kkn@mail.unnes.ac.id
Ta h a p a n P e n y u s u n a n L a p o r a n K K N B M C 2 0 2 0

Tahap 1 Tahap 2

Setiap mahasiswa menyusun Mahasiswa mengompilasi tugas


tugas individu sesuai program individu menjadi Laporan KKN
kerja yang disepakati dengan DPL BMC dengan dibimbing DPL

Tahap 3 Tahap 4

Mahasiswa melakukan bimbingan Perwakilan mahasiswa tiap Desa


draf Laporan KKN dan meminta mengunggah Laporan KKN dan
pengesahan kepada DPL seluruh dokumen lainnya ke SIM
KKN
Tahap 1 : Tugas Individu
Setiap mahasiswa diwajibkan melengkapi dokumen Individu KKN BMC
yang terdiri dari:
▪ Infografis pelaksanaan program kerja (sesuai format di Juknis KKN
BMC)
▪ Pembahasan pelaksanaan program kerja (sesuai format di Juknis KKN
BMC)
▪ Bukti luaran program kerja (tiap program kerja memiliki luaran yang
berbeda-beda sesuai format di Juknis KKN BMC)
▪ Program kerja (sesuai format di Juknis KKN BMC)
▪ Laporan pelaksanaan program kerja (sesuai format di Juknis KKN
BMC)
▪ Logbook (sesuai format di Juknis KKN BMC)
Ketentuan Info Grafis
Catatan:
▪ Infografis harus memuat seluruh
program kerja (boleh lebih dari 10
program kerja) yang dilaksanakan
oleh mahasiswa KKN (program
individu dan program kelompok)
▪ Program utama dijadikan headline
dan diberikan penjelasan secara
ringkas
▪ Program lain cukup ditulis seperti
contoh disamping, terdiri dari foto
dan nama programnya
▪ Kertas A4 Landscape, format bebas
Sumber : https://jatengprov.go.id
Pembahasan Pelaksanaan Program Kerja
Catatan:
▪ Contoh pembahasan
pelaksanaan program kerja,
nama program kerja adalah
Pembuatan Media Edukasi New
Normal
▪ Kertas A4 Landscape, format
bebas
▪ 1 program kerja maksimal 1
halaman (atau 1 halaman boleh
untuk 2 program kerja)
Contoh Luaran Program Kerja
Catatan:
▪ Nama program kerja adalah
Pembuatan Media Edukasi
Qurban, sesuai Juknis KKN BMC
maka luarannya adalah
Poster/Video yang dibuat dan
Bukti unggahan di media sosial
▪ Kertas A4 Landscape, format
bebas
▪ 1 program kerja maksimal 1
halaman (atau 1 halaman boleh
untuk 2 program kerja)
Program Kerja
Catatan:
▪ Format sesuai Juknis KKN
BMC (file word dapat
diunduh melalui link :
https://bit.ly/formatlogboo
kdllkknbmc)
▪ Arial Font 12 Spasi 1
▪ Kertas A4 Landscape
▪ Maksimal 2 halaman
Laporan Pelaksanaan Program
Kerja
Catatan:
▪ Kertas A4 Potrait sesuai Juknis KKN BMC (file
word dapat diunduh melalui link :
https://bit.ly/formatlogbookdllkknbmc)
▪ Arial Font 12 Spasi 1
▪ Setiap program kerja maksimal 2 halaman
▪ Laporan pelaksanaan program dibuat khusus
untuk kegiatan selain Program kerja Pembuatan
Media Edukasi dan sejenisnya
▪ Untuk program kelompok yang diselenggarakan
di salah satu RT/RW, maka cukup membuat 1
dan digunakan semua anggota kelompok
▪ Contoh kegiatan yang harus ada Laporan
Pelaksanaan adalah Sosialisasi, Pelatihan dan
sejenisnya
Logbook
Catatan untuk Logbook
▪ Kertas A4 Potrait sesuai Juknis KKN BMC (file word
dapat diunduh melalui link :
https://bit.ly/formatlogbookdllkknbmc)
▪ Arial Font 12 Spasi 1
▪ 1 halaman minimal terdapat 2 hari kegiatan (boleh
lebih dari 2 hari)
▪ Pada hasil yang dicapai dapat diberi foto atau file
produk, tetapi tetap untuk 1 halaman harus memuat
minimal 2 hari kegiatan
Tahap 2 : Kompilasi Tugas Individu
Setelah seluruh Individu melengkapi tugas individu, maka tahapan
selanjutnya adalah kompilasi Tugas Individu menjadi beberapa file
berikut :
1. Laporan KKN
2. Kumpulan Luaran KKN BMC
3. Kumpulan Laporan Pelaksanaan Program
4. Kumpulan Logbook
5. Artikel Hasil Pengabdian sesuai pembagian kelompok
6. Kompilasi Video Dokumentasi Pelaksanaan Program kerja unggulan
dalam 1 kelompok DPL (opsional atau apabila membuat lebih baik
sesuai kesepakatan dengan DPL)
Teknis Penyusunan Laporan KKN
▪ Infografis dan Pembahasan Pelaksanaan Program Kerja dari masing-
masing individu digabung menjadi satu untuk setiap DPL yang sama
menjadi BAB Pelaksanaan Kegiatan pada Laporan KKN (apabila
terlalu besar, bisa dipecah berdasarkan Kelompok Desa)
▪ Kemudian diberi Cover, Halaman Pengesahan, Ringkasan, Daftar Isi,
BAB Pendahuluan, BAB Penutup sehingga menjadi Laporan KKN
▪ Ukuran Kertas A4 Landscape; Type Arial font 12 spasi 1.15 dan
Margin kiri-atas-kanan-bawah (3 ; 2,5 ; 2,5 ; 2,5)
Catatan Tambahan:
1. Sebagai antisipasi ukuran file yang terlalu besar, maka penyusunan
Laporan dan dokumen pendukung pada Tahap 2 s.d. Tahap 4 dapat
dikelompokkan berdasarkan Kelompok Kelurahan/Desa/RW/RT.
2. Apabila Tahap 2 s.d. Tahap 4 dikelompokkan berdasarkan kelompok
Kelurahan/Desa/RW/RT, maka tetap dapat menggunakan Cover,
Halaman Pengesahan, Ringkasan, Kata Pengantar yang sama dalam
1 Kelompok DPL sehingga yang membedakan hanya bagian BAB
Pelaksanaan Kegiatan dan dokumen pendukungnya (luaran,
program kerja laporan pelaksanaan, dan logbook sesuai mahasiswa
dalam Kelompok Desa tersebut)
Sistematika Laporan KKN
Halaman Cover
Halaman Pengesahan
Ringkasan
Kata Pengantar
Daftar Isi
BAB Pendahuluan
BAB Pelaksanaan Kegiatan
BAB Penutup
Lampiran Anggota Kelompok
Penjelasan Sistematika Laporan KKN
▪ Halaman Cover : sesuai Juknis KKN BMC
▪ Halaman Pengesahan : sesuai Juknis KKN BMC, maksimal 2 halaman
▪ Ringkasan : Berisi informasi ringkasan seluruh program yang
diselenggarakan, maksimal 1 halaman
▪ Kata Pengantar : Sesuai kata pengantar pada umumnya, maksimal 2
halaman
▪ Daftar Isi
▪ Pendahuluan : Berisi tentang gambaran kondisi umum desa (informasi
umum kependudukan dan fasilitas umum) dan program penanganan
Covid-19 (sesuai jumlah desa dalam satu kelompok DPL atau dibuat
per Desa sesuai kesepakatan dengan DPL untuk memudahkan unggah
laporan), maksimal 4 halaman
Penjelasan Sistematika Laporan KKN
▪ BAB Pelaksanaan Kegiatan : Berisi gabungan dari tugas individu
mahasiswa dengan urutan bebas (boleh berdasarkan urutan NIM)
▪ BAB Penutup : Berisi simpulan umum dari pelaksanaan program kerja
dan saran untuk penanganan Covid-19 menuju kebiasaan baru
▪ Lampiran Anggota Kelompok : berisi identitas anggota kelompok
dengan format bebas
Penjelasan Tambahan
▪ Kumpulan Luaran KKN BMC (diurutkan sesuai urutan pada BAB
Pembahasan Kegiatan Laporan KKN)
▪ Kumpulan Laporan Pelaksanaan Program (diurutkan sesuai urutan
pada BAB Pembahasan Kegiatan Laporan KKN)
▪ Kumpulan Logbook (diurutkan sesuai urutan pada BAB Pembahasan
Kegiatan Laporan KKN)
▪ Kumpulan Artikel Hasil Pengabdian sesuai pembagian kelompok
Program Kerja (sesuai contoh format)
Cover Laporan KKN
Ketentuan Cover:
▪ Terdapat logo : Kemdikbud RI,
UNNES, Kelompok KKN (opsional)
▪ Daftar Desa menyesuaikan
sebaran Desa dalam satu
kelompok DPL
▪ Gambar adalah foto kegiatan
terbaik yang menjadi unggulan
program kerja kelompok KKN
▪ Layout cover boleh diubah,
prinsipnya isi tulisan dan ukuran
kertas sama
Halaman Pengesahan Laporan KKN
Catatan:
▪ Arial Font 12 Spasi 1
▪ Kertas A4 Landscape
▪ Maksimal 2 halaman
▪ Pada saat unggah laporan
cukup sampai pengesahan
DPL
Contoh Artikel Ilmiah
1 artikel ditulis oleh 3 – 5 mahasiswa (boleh kurang dari 3 mahasiswa)
Contoh artikel dapat dilihat di:
Jurnal Abidmas LPPM UNNES
https://journal.unnes.ac.id/nju/index.php
/abdimas

Prosiding SNKPPM UNNES


https://proceeding.unnes.ac.id/index.php
/snkppm

Jurnal Bina Desa KKN LPPM UNNES


https://journal.unnes.ac.id/nju/index.php
/jurnalbinadesa
Penjelasan Tahap 3 dan Tahap 4
▪ Tahap 3 : Mahasiswa melakukan bimbingan Laporan KKN dan meminta
pengesahan kepada DPL (Pengesahan Laporan hanya sampai pada DPL
saja)

▪ Tahap 4 : Unggah seluruh dokumen ke SIM KKN cukup dilakukan oleh


perwakilan mahasiswa tiap Kelompok Desa sesuai hasil ploting SIM KKN
(baik Laporan dengan Model 1 DPL menjadi 1 Laporan maupun 1 DPL
yang dibagi menjadi Kelompok-kelompok Kelurahan/Desa/RW/RT).
Sehingga jika dalam 1 DPL ada 5 Desa, maka perwakilan 1 mahasiswa
dari masing-masing Desa mengunggah Laporan KKN dan dokumen
pendukungnya
Petunjuk unggah Dokumen pada SIM KKN
Berikut petunjuk Unggah Dokumen KKN BMC 2020,
ukuran masing-masing file maksimal 49 MB. File
video cukup diunggah bagian trailer, sedangkan
untuk file lengkap bisa diunggah di YouTube KKN:
▪ Nomor 1 : Laporan KKN
▪ Nomor 2 : Publikasi media cetak/online jika ada
▪ Nomor 3 : Video Kompilasi Dokumentasi KKN
dalam 1 Kelompok DPL (Opsional)
▪ Nomor 4 : kosong (kecuali jika ada program Video
Profil Desa)
▪ Nomor 5 : kosong (kecuali jika ada program Buku
Profil Desa)
Petunjuk unggah Dokumen pada SIM KKN
▪ Nomor 6 : Kumpulan Artikel Pengabdian
sesuai pembagian kelompok
▪ Nomor 7 : Kumpulan Luaran sesuai urutan
dalam Laporan KKN
▪ Nomor 8 : kosong
▪ Nomor 9 : Kumpulan Log Book sesuai
urutan dalam Laporan KKN
▪ Nomor 10 : kosong
▪ Nomor 11 : Kumpulan Laporan
Pelaksanaan Program Kerja sesuai urutan
dalam Laporan KKN
Terima kasih
Pertanyaan terkait KKN UNNES Bersama Melawan Covid-19 dapat
ditanyakan melalu layanan telegram @halokknunnes

Anda mungkin juga menyukai