Anda di halaman 1dari 36

PROSEDUR MBKM

2023/2024

Tim MBKM PS Sarjana Arsitektur


Departemen Arsitektur
Fakultas Teknik Universitas Brawijaya
MBKM PS SARJANA ARSITEKTUR (KONVERSI 20 SKS)

Smt. Ganjil 2021/2022 Smt. Genap 2021/2022 Smt. Ganjil 2022/2023 Smt. Genap 2022/2023

10 20 45 42

• 6 magang • 11 magang • 11 magang • 31 magang


• 2 pertukaran pelajar (IISMA) • 5 MSIB • 12 riset (Matching Fund) • 11 studi independen
• 2 studi independen (Matching Fund) • 4 studi independen • 3 proyek kemanusiaan
• 19 studi independen
MBKM PS SARJANA ARSITEKTUR (KONVERSI 20 SKS)

Smt. Ganjil 2023/2024

?
• 9 magang (update data hingga 9 Agustus 2023)
• 2 pertukaran pelajar ke luar negeri (IISMA)
• 7 pertukaran pelajar di dalam negeri
• 7 studi independen
• 7 proyek kemanusiaan
• 7 proyek di desa
KEGIATAN MBKM PSSA
906,67 jam
setara dengan durasi 5-6 bulan
disetarakan dengan 20 sks

topik MBKM wajib berkaitan


dengan arsitektur

1 semester saja selama masa studi


LINGKUP MBKM PSSA
PERSYARATAN MAHASISWA

1. Mahasiswa program sarjana/ S1


2. Mahasiswa aktif atau tidak sedang mengambil cuti
kuliah dan tidak sedang melaksanakan sanksi akademik.
3. Bukan mahasiswa asing.
4. Mahasiswa semester 6 atau 7, atau telah memenuhi
persyaratan pada poin 4 di bawah.
5. Memiliki IPK ≥ 3.
6. Lulus mata kuliah
• Desain Arsitektur 5 ≥ C+
• Azas Desain Urban 2 ≥ C+
• Struktur dan Konstruksi Bangunan 3 ≥ C+
PERSYARATAN MAHASISWA

Mahasiswa program fast-track dapat mengikuti


MBKM dengan syarat:

1. Program MBKM dilaksanakan sepenuhnya secara


daring, atau
2. Program MBKM diselenggarakan dan dikelola oleh
PSSA FTUB
MITRA MBKM

1. Kampus Merdeka Kemdikbud


https://kampusmerdeka.kemdikbud.go.id/

2. Program MBKM yang dikelola


Perguruan Tinggi

3. Perusahaan/organisasi/instansi
pemerintah melalui usaha
mahasiswa mencari secara mandiri
Persyaratan khusus biro arsitek untuk magang:

a. Principal architect ber-STRA (Surat Tanda Registrasi Arsitek) IAI atau memiliki
lisensi arsitek bagi arsitek asing.

Jika principal architect belum ber-STRA maka minimal memiliki SKA Madya
atau biro arsitek memiliki track record proyek yang bereputasi nasional.

Status STRA IAI dapat dilihat pada website berikut:


https://dewanarsitek.id/direktoristra/ , atau
https://iai.or.id/direktori-iai

b. Biro arsitek memiliki proyek bangunan publik atau proyek-proyek dengan


kompleksitas yang dapat disetarakan dengan kompetensi 20 sks mata kuliah,
atau berkomitmen membimbing mahasiswa dalam sayembara nasional dengan
kompleksitas objek desain sedang hingga tinggi.
PANDUAN
MBKM PSSA
https://s.ub.ac.id/mbkmarsitekturub
1. Template Laporan Kegiatan MBKM
2. Form MB-01 Surat Pernyataan Penerimaan Mahasiswa
3. Form MB-02 Kontrak Kerja
4. Form MB-03 Form Pendaftaran
5. Form MB-04 Surat Pengantar MBKM
6. Form MB-05 Surat Persetujuan Pembimbing (Untuk
Recording)
7. Form MB-06 Berita Acara Seminar Pra-Pelaksanaan (Untuk
Pembimbing)
8. Form MB-07 Log Book Aktivitas Harian
https://s.ub.ac.id/mbkmarsitekturub 9. Form MB-08 Evaluasi Tengah Semester Pembimbing Lapangan
10. Form MB-09 Evaluasi Tengah Semester Dosen Pembimbing
11. Form MB-10 Evaluasi Tengah Semester Tim MBKM
12. Form MB-11 Rekapitulasi Evaluasi Tengah Semester
13. Form MB-12 Evaluasi Akhir Semester Pembimbing Lapangan
14. Form MB-13 Evaluasi Akhir Semester Dosen Pembimbing
15. Form MB-14 Evaluasi Akhir Semester Tim MBKM
16. Form MB-15 Rekapitulasi Evaluasi Akhir Semester
17. Form MB-16 Surat Keterangan Konversi Nilai MBKM
KONVERSI MATA KULIAH
Catatan:
1. Konversi MK
mempertimbangkan jenis
kegiatan dan objek MBKM

2. Konversi MK hanya dapat


dilakukan untuk MK pada
semester berjalan

3. MBKM tidak dapat digunakan


untuk memperbaiki nilai MK
Desain Arsitektur yang telah
ditempuh

4. Detail CPMK setiap mata


kuliah serta daftar MK pilihan
dan MK MBKM UB dapat
dilihat pada lampiran
pedoman MBKM
Nilai MK konversi diberikan sesuai dengan ketercapaian CPL dan CPMK mahasiswa
dari kegiatan MBKM.

Terdapat perkecualian pada:

1. MK Seminar Arsitektur:
• mahasiswa tetap wajib menyusun proposal skripsi
• wajib asistensi pada dosen pembimbing Seminar Arsitektur sebanyak 4 kali.
• nilai akhir MK Seminar Arsitektur =
nilai konversi MBKM : nilai kelas Seminar Arsitektur = 60% : 40%

2. MK Skripsi:
menggunakan aturan penilaian sesuai yang ditetapkan oleh Laboratorium
Dokumentasi dan Tugas Akhir (LDTA).
PRODUK KEGIATAN MBKM
PROSEDUR UMUM
MBKM PSSA
REGISTRASI MBKM via Google Form
Maksimal pekan
ke-2 perkuliahan
FORMULIR
19

PENDAFTARAN
MBKM
REKAP DATA MAHASISWA MBKM
PELAKSANAAN & EVALUASI
KEGIATAN MBKM

Seminar Seminar
Seminar Pra Progres Progres Produk
Antara Akhir
Pelaksanaan Kuartal 1 Kuartal 3 Final
(UTS) (UAS)

Bobot Penilaian
Pembimbing lapangan (Mitra) : Dosen Pembimbing : Tim MBKM = 40 : 40 : 20
1. Seminar Pra-Pelaksanaan MBKM
Di pekan 2 perkuliahan. Menjelaskan apa yang akan dikerjakan selama durasi MBKM.

 Jenis MBKM
Magang/ studi independen, dsb

 Motivasi mengikuti program MBKM


Latar belakang memgikuti program/memilih mitra MBKM tsb, tujuan, manfaat yang
diharapkan diperoleh setelah kegiatan MBKM

 Profil singkat mitra MBKM


Nama mitra, alamat, lingkup pekerjaan, nama pembimbing lapangan & jabatan

 Rencana kegiatan MBKM


Durasi kegiatan, apa saja yang akan dilakukan

Presentasi pada Dosen Pembimbing, Pembimbing Lapangan, dan tim MBKM


(15 menit presentasi, 15 menit diskusi)
2. Pengumpulan
progres kuartal 1
Di pekan 5 perkuliahan.
Menjelaskan progres kegiatan hingga
pekan 5 perkuliahan.
 Laporan bab 1-3
Pendahuluan, profil mitra, pelaksanaan MBKM

 Logbook dan bukti kegiatan


Logbook sudah ditandatangani pembimbing
lapangan dan dosen pembimbing.
Mengisi logbook di SIAM.
3. Seminar Laporan Antara (UTS)
Di pekan 8 perkuliahan. Menjelaskan progres kegiatan hingga pekan 8 perkuliahan.

 Laporan bab 1-4


Pendahuluan, profil mitra, pelaksanaan MBKM, keterkaitan dengan MK konversi

 Logbook dan bukti kegiatan


Logbook sudah ditandatangani pembimbing lapangan dan dosen pembimbing.
Mengisi logbook di SIAM.

Presentasi pada Dosen Pembimbing, Pembimbing Lapangan, dan tim MBKM


(15 menit presentasi, 30 menit diskusi)

Meminta penilaian tengah semester pada Pembimbing Lapangan


4. Pengumpulan
progres kuartal 3
Di pekan 12 perkuliahan.
Menjelaskan progres kegiatan hingga
pekan 12 perkuliahan.
 Laporan bab 1-4
Pendahuluan, profil mitra, pelaksanaan
MBKM, keterkaitan dengan MK konversi

 Logbook dan bukti kegiatan


Logbook sudah ditandatangani pembimbing
lapangan dan dosen pembimbing.
Mengisi logbook di SIAM.
5. Seminar Laporan Akhir (UAS)
Di pekan 16 perkuliahan. Menjelaskan hasil kegiatan MBKM.

 Laporan bab 1-6


Pendahuluan, profil mitra, pelaksanaan MBKM, keterkaitan dengan MK konversi,
kesimpulan dan saran, refleksi diri
 Logbook dan bukti kegiatan
Logbook sudah ditandatangani pembimbing lapangan dan dosen pembimbing.
Mengisi logbook di SIAM.
 Lampiran
Seluruh lampiran yang ditentukan

Presentasi pada Dosen Pembimbing, Pembimbing Lapangan, dan tim MBKM


(15 menit presentasi, 30 menit diskusi)

Meminta penilaian akhir semester pada Pembimbing Lapangan


6. Pengumpulan
produk akhir MBKM
Di pekan 17 perkuliahan.
Pengumpulan produk akhir MBKM
(hasil revisi setelah UAS).
 Laporan hasil revisi
Revisi sesuai masukan saat Seminar Laporan
Akhir (UAS)

 Logbook dan bukti kegiatan


Logbook sudah ditandatangani pembimbing
lapangan dan dosen pembimbing.
Mengisi logbook di SIAM.

 Produk diseminasi MBKM


PENGUNDURAN DIRI
Mahasiswa yang telah mendaftar dalam kegiatan MBKM di Departemen Arsitektur
(telah mengisi Google form pendaftaran MBKM Departemen Arsitektur) tidak
diperkenankan mengundurkan diri. Pengunduran diri dari kegiatan MBKM beresiko
mahasiswa dinyatakan tidak lulus pada 20 sks MK konversi yang diajukan

 Dalam keadaan khusus jika mahasiswa terpaksa berpindah tempat


magang, maka mahasiswa wajib membuat surat pengunduran diri
resmi dari biro sebelumnya. Surat pengunduran diri ditandatangani
oleh mahasiswa ybs, disetujui pemilik biro arsitek, dan diketahui
oleh Ketua Program Studi (KPS) dan Ketua Departemen.
 Pengunduran diri dari kegiatan MBKM flagship Kemdikbud
mengikuti mekanisme yang ditentukan oleh Kemdikbud.
PSSA FTUB
SEMESTER 5 SEMESTER 7
• Untuk mahasiswa semester 5
• KHS wajib bertanda tangan DPA
• Konversi MK tepat 20 sks
• MK PKL tidak termasuk dalam konversi
• Luring di UNUD Bali selama 2 bulan

https://s.ub.ac.id/daftarmbkmunud
KONVERSI MATA KULIAH

MK UB MK UNUD
MATA KULIAH SKS MATA KULIAH SKS
Desain Arsitektur 5 6 Studio Perancangan Arsitektur 5 6
Metodologi Riset Arsitektur 2 Metodologi Penelitian 2
Arsitektur Nusantara 2 2 Arsitektur Bali 2 2
Asas Desain Urban 2 2 MK pilihan (1) - topik urban 2
MK pilihan (1) 2 MK pilihan (2) 2
Etika Profesi 2 Profesi dan kewirausahaan 2
Pranata dan Manajemen Pembangunan 2
Tekno Ekonomi Bangunan 2
TOTAL SKS 20 TOTAL SKS 16
• Untuk mahasiswa semester 7
• KHS wajib bertanda tangan DPA
• Konversi MK tepat 20 sks
• Menetap di Lumajang selama 1 bulan
• Terdapat 3 skema MBKM yang dapat
dipilih:
1. Proyek di desa
2. Proyek kemanusiaan
3. Studi independen

https://s.ub.ac.id/daftarmbkmlumajang
PROYEK Mahasiswa melakukan observasi dan identifikasi kondisi
fisik lingkungan dan bangunan, kondisi non fisik
DI DESA lingkungan dan masyarakat, serta kebutuhan desain
permukiman dan bangunan tangguh bencana di kawasan
(7 mahasiswa) rawan bencana erupsi Gunung Semeru di Lumajang.

PROYEK Mahasiswa menyusun produk gambar desain


permukiman tangguh bencana di bawah bimbingan
KEMANUSIAAN dosen.

(7 mahasiswa)

STUDI Perancangan model permukiman tangguh bencana,


meliputi kegiatan penyusunan program desain, simulasi
INDEPENDEN kinerja model desain dalam skala laboratorium, dan
gambar-gambar perancangan
(7 mahasiswa)
KONVERSI MATA KULIAH

MATA KULIAH YANG DAPAT DIKONVERSI SKS


Seminar Arsitektur 6
MK pilihan 1 2
MK wajib
MK pilihan 2 2
ditempuh MK pilihan yang dapat dikonversi:
MK pilihan 3 2 1. Arsitektur Tanggap Darurat (LSTB)
MK pilihan 4 2 2. Sains Lingkungan (LSTB)
PKL 4 3. Permukiman Tangguh Bencana (LDPK)
4. Presentasi Digital Arsitektur (LSDA)
PKM 4
5. Arsitektur Masyarakat (LAN)
Opsional/ Komputasi Arsitektur 2 3 6. Arsitektur dan Budaya (LAN)
jika
diperlukan Gambar Teknik 3
Asas Desain Urban 2
MK MBKM UB 2-6
TOTAL SKS 20
THANK YOU
Tim MBKM PS Sarjana Arsitektur
Departemen Arsitektur
Fakultas Teknik Universitas Brawijaya

Anda mungkin juga menyukai